Anda di halaman 1dari 2

TUGAS 1

PERUSAHAAN JASA

PAK AHMAD mendirikan perusahaan dengan nama “HAPPY SERVICE” yang bergerak
di bidang servis elektronik pada pertengahan tahun 2018, yaitu pada tanggal 1 Juli 2018.
Data perusahaan Pak Ahmad adalah sebagai berikut:
Nama Perusahaan : CV Happy Service
Alamat : Jl. Berlian No. 31 Surabaya
No. Telp : 031-478023
Email : happyservice@yahoo.co.id
Berikut ini adalah transaksi yang dilaksanan selama bulan November. Anda diminta untuk
membantu menyelesaikan data keuangan Pak Ahmad tersebut ke dalam program MYOB
Accounting sehingga tampil laporan keuangan per 30 November 2018.

Account List sebagai berikut:


Account Header/ Account Header/
Account Name Account Name
No. Detail No. Detail
1-0000 H ASSETS 3-0000 H EQUITY
1-1000 H CURRENT ASSETS 3-1100 Capital Pak Ahmad
1-1100 H Cash & Banks 3-1200 Prive Pak Ahmad
1-1101 Cash in Hand 3-2000 Retained Earnings
1-1102 Bank BCA 3-3000 Current Earnings
1-1200 Acc. Receivable 3-9999 Historical Balancing Account
1-1300 Supplies
1-1400 Prepaid Insurance 4-0000 H INCOME
1-1500 Prepaid Advertisement 4-1000 Service Income – Audio Tape
1-2000 H NON-CURRENT ASSETS 4-2000 Service Income – TV
1-2100 H Fixed Assets
1-2101 Service Equipment 6-0000 H EXPENSES
1-2102 Accum. Dep – Service 6-1000 H OPERATING EXPENSE
Equipment
2-0000 H LIABILITIES 6-1001 Advertisement Expense
2-1000 H CURRENT LIABILITIES 6-1002 Rent Expense
2-1100 Accounts Payable 6-1003 Insurance Expense
2-1200 H PPN Liabilities 6-1004 Supplies Expense
2-1210 PPN Income 6-1005 Dep. Exp.– Service Equipment
2-1220 PPN Outcome 6-1006 Salaries Expense
2-2000 H NON-CURRENT 8-0000 H OTHER INCOME
LIABILITIES
2-2100 Long-Term Liability 8-1000 Interest Revenue
9-0000 H OTHER EXPENSE
9-1000 Administration Expense
9-2000 Tax – Bank Account
9-3000 Interest Expense
TRANSAKSI BULAN NOVEMBER 2018
TANGGAL TRANSAKSI
1 November 2018 Memindahkan sejumlah dana Rp 5.000.000 dari rekening pribadi Pak
Ahmad ke Rekening Bank BCA, transaksi ini dianggap sebagai setoran
awal modal Pak Ahmad ke perusahaan.
1 November 2018 Membayar sewa sebuah toko selama satu bulan seharga Rp 150.000
melalui Bank BCA.
1 November 2018 Membayar premi asuransi untuk jangka waktu satu tahun berjumlah Rp
240.000 melalui Bank BCA.
2 November 2018 Membeli peralatan servis dari perusahaan PT MARWAN seharga Rp
2.800.000. Harga tersebut telah dibayar dengan uang muka Bank BCA Rp
400.000, sisanya akan diangsur setiap bulan selama dua tahun dengan
bunga 5% per tahun.
5 November 2018 Membeli perlengkapan dari PT ROBEK secara kredit seharga Rp
275.000.
6 November 2018 Mengambil uang tunai dari Bank BCA senilai Rp 1.000.000.
8 November 2018 Memasang Iklan pada koran lokal Rp 40.000 dengan menggunakan kas
tunai.
15 November 2018 Memperoleh pendapatan hasil servis televisi 2 minggu tunai Rp 750.000
dan pendapatan hasil servis tape 2 minggu tunai Rp 300.000.
17 November 2018 Setor ke Bank BCA Rp 500.000.
21 November 2018 Membayar jumlah utang PT ROBEK melalui Bank BCA Rp 150.000.
25 November 2018 Membayar gaji karyawan secara tunai Rp 300.000.
30 November 2018 Tagihan pada PAK SUGIAWAN karena servis TV telah selesai senilai
750.000.

DATA PENYESUAIAN 30 NOVEMBER 2018:


a. Asuransi Satu Bulan Telah Jatuh Tempo (Kadaluarsa).
b. Sisa Perlengkapan Reparasi Yang Belum Dipakai Rp 105.000.
c. Penyusutan Peralatan Servis Rp 40.000/Bulan.
d. Pendapatan Bunga Bank BCA Rp 15.000, Pajak Bunga 15%, dan Biaya Administrasi
Bank BCA Rp 5.000.

Anda mungkin juga menyukai