Anda di halaman 1dari 2

UJI KUALITATIF KARBON MONOKSIDA

PRINSIP

Dapat diaplikasikan pada darah (whole blood) yang telah diperlakukan dengan heparin, asam
edetat atau fluoride/oksalat.

ALAT DAN BAHAN

1. Darah vena
2. Larutan NH4OH
3. Tabung reaksi
4. Vortex
5. Pipet tetes
6. Pipet ukur

PROSEDUR

1. Menyiapkan alat dan bahan


2. Melakukan sampling darah vena
3. Memipet 0,1 mL darah ke dalam tabung
4. Menambahkan dengan 2 mL larutan NH4OH
5. Menghomogenkan dengan vortex

INTERPRETASI HASIL

Warna relative merah pucat dibandingkan dengan warna yang diperoleh dari hasil pengujian
specimen darah normal menunjukkan adanya karboksihemoglobin (HbCO). Sianida memberikan hasil
serupa, tetapi keracunan akut sianida umumnya lebih jarang terjadi daripada keracunan akut karbon
monoksida.

DOKUMENTASI
Kesimpulan

Tidak terjadi perubahan warna pada darah, specimen darah tetap berwarna merah cerah.

Anda mungkin juga menyukai