Anda di halaman 1dari 18

E-Marketing

Kelompok 12
Titi Puspita Sari 155030200111001
Tikahari Dianingtyas 155030201111004
Lissa Suciati Maulani 155030201111010
Apsari Meirani Jasmine 155030207111004

2
Pengertian E-Marketing
 E-Marketing menurut Philip Kotler dan Gary Armstong (2008) Prof. Drs. H. Achmad
Fauzi Dh., M. A
E-Marketing adalah sisi pemasaran dari E-Commerce, yang terdiri dari kerja dari
perusahaan untuk mengkomunikasikan sesuatu, mempromosikan, dan menjual
barang dan jasa melalui internet

 Menurut D. Chaffey, Mayer R. Johnston K, Elliss Chadwick, F (2000) Prof. Drs. H.


Achmad Fauzi Dh., M. A
Internet marketing adalah sarana untuk memasarkan produk atau jasa melalui internet
marketing juga merupakan aplikasi dari internet dan teknologi-teknologi digital terkait
untuk mencapai tujuan-tujuan pemasaran.
“ Era Perkembangan Teknologi Komputer

1. Era pertama, era tahun 1960-an, yaitu era komputerisasi di mana komputer
digunakan untuk pemprosesan data, tujuannya untuk meningkatkan efisiensi.
2. Era kedua, tahun 1980-an, yaitu era teknologi informasi.
3. Era ketiga, tahun 1990-an, merupakan era manejemen perubahan yang lebih
ditekankan pada sistem informasi, karena komputer dan teknologi informasi
merupakan komponen dari sistem.
4. Era keempat, tahun 2000-an merupakan era globalisasi informasi.

4
Keuntungan kegiatan e-commerce
● Memangkas value chain dari pemasok ke pembeli, sehingga harga jual bisa
lebih bersaing.
● Membuat jangkauan geografis yang lebih luas.
● Mengurangi biaya pembangunan jalur distribusi.
● Menciptakan fleksibilitas dalam hal waktu, konten, dan pemberian informasi.
● Mempermudah membangun experience (pengalaman) kepada konsumen
seperti memilih produk.

.
5
Kelemahan dari e-commerce
● Konsumen harus juga tahu tentang ● Perbaikan proses pengiriman barang
internet. kepada konsumen dan pelanggan secara
lebih cepat dan tepat.

● Perubahan budaya dan pola pikir dari ● Integrasi dengan berbagai pihak, seperti
dengan bank dalam kegiatan
karyawan perusahaan
pembayaran via kartu kredit, mobile
banking, dan lain-lain.

6
Aplikasi Internet untuk
Bisnis dan Pemasaran
● Yellow Pages,
● Web Traffic Control ● Links
● On Line Store front ● Community sites
● Standard Web Sites ● Informational/image Sites
● Business to Business ● Content Based Sites

7
Menurut Jeffrey F. Rayport& Bernard J. Jaworski dalam Philip Kotler &
Gary Armstrong (2008) terdapat 8 C rancangan situs web yang efektif:

● Context (Konteks) ● Communication (Komunikasi


● Content (Isi) ● Connection (Hubungan)
● Community (Komunitas) ● Commerce (Perdagangan)
● Customization (Penyesuaian) ● Constant Change (Perubahan yang
konstan)

8
Fungsi dalam E-Marketing
1. Personalization
2. Privacy
3. Customer Service
4. Community
5. Site
6. Security
7. Sales promotion

9
Kegunaan
E-Marketing
Bagi Perusahaan
1. Alat yang baik untuk membangun Bagi Pelanggan:
hubungan dengan pelanggan 1. Convenient
2. Mengurangi biaya dan meningkatkan
efisiensi
2. Easy and private
3. Menawarkan fleksibilitas besar bagi 3. Information
perusahaan untuk membuat penyesuaian 4. Interactive and immediate
terhadap penawaran dan programnya.

10
Keterbatasan
E-Marketing
1. Koneksi jaringan yang masih lambat
2. Keterbatasan pembeli terhadap produk yang
ditawarkan
3. Ancaman keamanan dari metode pembayaran
4. Produk yang memiliki sifat tertentu akan
menambah biaya bagi pelanggan
5. Kesulitan menentukan harga yang kompetitif

11
SMART
Tantangan SWOT

dalam
Istilah dalam
E-Marketing E-Marketing

GROW

12
Menurut carol Anne strange (2010):
● Kompetisi yang lebih ketat
● Jika tidak memasarkan dan mengiklankan secara konsisten mungkin akan hilang di
dunia maya.
● Kadangkala masih terdapat kesalahan atau malfungsi yang berkaitan dengan teknologi.
● Keamanan internet atau ketidakamanannya dalarn beberapa kasus yang berlangsung
secara terus menerus dapat menjadi sebuah ancaman bagi pengguna internet
● Pelanggan dapat berubah-ubah, karena pesaing menawarkan harga, insentif, layanan
yang lain.
● Setiap hal cenderung untuk terjadi jauh lebih cepat di jaringan internet dan pelanggan
mengharapkan tanggapan yang cepat.
● Jaringan internet berkembang sangat cepat sehingga perlu tetap mengikuti jika tidak
ingin tertinggal di belakang.

13
Perkembangan
Internet Marketing
di Indonesia

Dalam sebuah laporan bertajuk “Indonesia’s Digital and Content Marketing Report in 2017”
yang dirilis GetCRAFT

“media sosial yang masih menjadi kanal paling efektif digunakan, terutama untuk B2C. Sedangkan
untuk B2B pendekatan content marketing masih dinilai yang paling efektif”

14
“media sosial yang masih menjadi kanal
paling efektif digunakan, terutama untuk
B2C. Sedangkan untuk B2B pendekatan
content marketing masih dinilai yang
paling efektif”

15
Customer
Experience
"Tujuan utama dari
pemasaran modern adalah
membawa calon konsumen
potensial ke dalam
pengalaman baru”

16
“Lalu berkaitan dengan konten sendiri, bayak pilihan yang dapat mendukung kegiatan pemasaran
digital saat ini. Para marketer sepakat bahwa konten berupa artikel masih menjadi yang paling
efektif, disusul dengan video, newsletter, infografis, hingga studi kasus.”

17
Thanks!
Any questions?

18

Anda mungkin juga menyukai