Anda di halaman 1dari 3

Hasil Pemeriksaan Material Agregat Halus

Asal : PT. MOHUSINDO


Material : Limbah Sandblasting

PEMERIKSAAN BERAT JENIS DAN PENYERAPAN AGREGAT HALUS


(Specific Gravity and Water Absorption of FINE Aggregate)

Berat Flask 73,17 gr


Berat SSD 500 gr
Berat Flaks + Air 574,38 gr
Berat Flaks + Air + SSD 885,19 gr
Berat Kering 499,08 gr
Apparent Specific Gravity 2,65
Bulk Specific Gravity on dry basic 2,64
Bulk Specific Gravity SSD Basic 2,64
Prosentase Water Absortion 0,18 %
Pengujian tersebut dilakukan berdasarkan SNI 1970-2008, tentang Cara Uji Berat Jenis
dan Penyerapan Air Agregat Halus.

PEMERIKSAAN KADAR LUMPUR AGREGAT HALUS


TEST Hasil Satuan
Berat kering benda uji sebelum di cuci (W1) 1000 gram
Berat kering benda uji sesudah di cuci (W2) 992,08 gram
Kadar lumpur = (W1 - W2)/W1 * 100 % 0,792 %

Persyaratan Uji Material < 5 % (Memenuhi Syarat)


Pengujian tersebut dilakukan berdasarkan SNI 6-04-1989.

1
PEMERIKSAAN KADAR AIR AGREGAT HALUS

Berat Benda Uji 1000 gr


Berat Benda Uji Kering 965,28 gr
Kadar Air 3,5 %
Pengujian tersebut dilakukan berdasarkan SNI 1985-2008, tentang cara uji penentuan
kadar air tanah dan batuan di laboratorium.

PEMERIKSAAN ANALISA SARINGAN AGREGAT HALUS


Lubang Ayakan Tertahan
Saringan Lolos % lolos
(mm) (gr)
2,4 : 12 0,9 999,1 : 99,91
1,2 : 16 1,84 997,26 : 99,73
0,6 : 30 472,67 524,59 : 52,46
0,3 : 50 423,08 101,51 : 10,15
0,15 : 100 78,93 22,58 : 2,26
sisa : PAN 22,58 0,00 : 0,00
Jumlah 1000

Dapat kita lihat pada grafik di atas bahwa Agregat Halus masuk ke Zona 3
Pengujian tersebut dilaksanakan berdasarkan SNI 03-1968-1990, tentang Analisis
Saringan Agregat Halus dan Kasar.

2
PEMERIKSAAN BERAT VOLUME AGREGAT HALUS

Kondisi Lepas Kondisi Goyang Kondisi Padat Satuan


A. Volume Bohler : 9423 9423 9423 cm3
B. Berat Bohler : 8850 8850 8850 gr
C. Berat Total Uji : 21210 22190 22300 gr
D. Berat Benda Uji : 12360 13340 13450 gr
E. Berat Volume : 1,31 1,42 1,43 gr/cm 3
Pengujian tersebut dilakukan berdasarkan ASTM C 29/C 29M – 07, tentang Standard
Test Method for Bulk Density (Unit Weight) and Voids in Aggregate.

Anda mungkin juga menyukai