Anda di halaman 1dari 7

1.

1 Struktur Organisasi Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe

Madya Cukai Malang

Gambar 3.2 Struktur Organisasi KPPBC TMC Malang


1.2 Deskripsi Tugas Struktur Organisasi Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea

dan Cukai Tipe Madya Cukai Malang


Berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 74/PMK.01/2009 Pasal 149, Kantor
Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Cukai Malang terdiri dari:
a. Subbagian Umum.
b. Seksi Intelijen dan Penindakan.
c. Seksi Penyidikan dan Barang Hasil Penindakan.
d. Seksi Perbendaharaan.
e. Seksi Pelayanan Kepabeanan dan Cukai.
f. Seksi Penyuluhan dan Layanan Informasi.
g. Seksi Kepatuhan Internal.

Tabel 3.2 Bagian dan Uraian Kegiatan

No.
Bagian / Divisi Uraian Kegiatan
1. Seksi Bagian Umum a. Sub Bagian Rumah Tangga
 Bertanggung jawab dan memberikan penjelasan
terkait penggunaan atas kebutuhan rumah tangga dan
kebutuhan kantor.
 Melakukan pemenuhan kebutuhan alat tulis kantor
dan alat rumah tangga terhadap seluruh bagian, dan
membuat formulir Surat Perintah Mengeluarkan
Barang (SPMB).
 Menggunakan aplikasi persediaan bernama SIABA
yang merupakan Pedoman Penatausaaahan
Persediaan di Lingkungan Kementerian Keuangan.
Fitur aplikasi berupa:
1) Formulir Kartu Barang.
2) Formulir Buku Persediaan.
3) Formulir Surat Perintah Mengeluarkan Barang
(SPMB).
4) Formulir Laporan Hasil Inventarisasi Persediaan.
5) Formulir Laporan Persediaan Kuasa Pengguna
Anggaran (Laporan per Semester)
 Mengatur dan mengkoordinasi pegawai yang bekerja
sebagai Pramubakti (cleaning service dan pekerja
keamanan dalam) terkait shift masuk dan pulang,
ranah pekerjaan, dan pembagian gaji.

b. Sub Bagian Tata Usaha dan Kepegawaian


 Melakukan urusan tata usaha, administratif
kepegawaian, dan pengembangan pegawai.
 Memfasilitasi dan melakukan pembinaan
administratif bagi Jabatan Fungsional Pemeriksa Bea
dan Cukai dan jabatan fungsional lain sesuai dengan
ruang lingkup jabatan fungsional yang bersangkutan.
(Mutasi dan Kumandah).
 Rekap daftar diklat pegawai kantor.
 Pembuatan nota dinas dan surat tugas bagi pegawai
yang bertugas.
 Koordinator dan absensi mahasiswa PKL.
 Pengarsipan dokumen terkait nota dinas dan surat
tugas.
 Pengarsipan dokumen terkait kegiatan seluruh
pegawai.
 Pengarsipan dokumen terkait seluruh kegiatan yang
telah dilakukan.

c. Sub Bagian Keuangan


 Bertanggung jawab atas dana yang akan dikeluarkan
untuk pembelian ataupun kegiatan yang
membutuhkan dana.
 Mengumpulkan, mendata, dan mencocokan seluruh
bukti pengeluaran.
 Membuat laporan pertanggungjawaban keuangan.
2. Seksi Intelijen dan a. Subseksi Intelijen
Penindakan Melakukan pengumpulan, pengolahan, penyajian
dengan penyampaian informasi dan hasil intelijen,
analisis laporan pemeriksaan sarana pengangkut,
laporan pembongkaran dan penimbunan barang, laporan
pengawasan lainnya serta melakukan pengelolaan
pangkalan data intelijen.

b. Subseksi Penindakan
Melakukan pelayanan pemeriksaan sarana pengangkut,
patrol operasi pencegahan dan penindakan pelanggaran
peraturan perundang-undangan di bidang kepabeanan
dan cukai serta melakukan pengawasan pembongkaran
barang.

c. Subseksi Sarana Operasi


Melakukan pengelolaan dan pengadministrasian sarana
operasi, sarana komunikasi dan senjata api Kantor
Pengwawasan dan Pelayanan Bea dan CukaiTipe Madya
Cukai.
3. Seksi Penyidikan dan a. Subseksi Penyidikan
Barang Hasil Penindakan.  Melakukan penyidikan tindak pidana di bidang
kepabeanan dan cukai.
 Melakukan penghitungan bea masuk, pajak dalam
rangka impor dan denda administrasi terhadap
kekurangan atau kelebihan bongkar, dan denda
administrasi atas pelanggaran lain sesuai peraturan
perundang-undangan.

b. Subseksi Administrasi Barang Hasil Penindakan


 Melakukan pemantauan tindak lanjut hasil
penindakan dan penyidikan tindak pidana di bidang
kepabeanan dan cukai.
 Melakukan pengumpulan data pelanggaran peraturan
perundang-undangan.
 Melakukan penatausahaan dan pengurusan barang
hasil penindakan dan barang bukti.
4. Perbendaharaan a. Sub seksi Administrasi Penerimaan dan Jaminan
 Melakukan pengadministrasian penerimaan bea
masuk, bea keluar, cukai, denda administrasi, bunga,
sewa tempat penimbunan pabean, dan pungutan
negara yang sesuai peraturan perundang-undangan
dipungut oleh Direktorat Jenderal Bea dan Cukai.
 Melakukan pengadministrasian dan penyelesaian
surat keterangan impor kendaraan bermotor, serta
menyajikan laporan realisasi penerimaan bea masuk,
bea keluar, cukai, dan pungutan Negara sesuai
peraturan perundang-undangan yang dipungut oleh
Direktorat Jenderal Bea dan Cukai.
 Pelayanan fasilitas pembebasan, penangguhan bea
masuk, penundaan pembayaran cukai,
pengadministrasian jaminan dan pemrosesan jaminan
penangguhan bea masuk, jaminan Pengusaha
Pengurusan Jasa Kepabeanan (PPJK), jaminan dalam
rangka keberatan dan bandingserta jaminan lain
sesuai peraturan perundang-undangan.

b. Sub seksi Administrasi Penagihan dan Pengembalian


 Melakukan penagihan kekurangan pembayaran bea
masuk, bea keluar, cukai, denda administrasi, bunga,
sewa Tempat Penimbunan Pabean dan pungutan
negara yang sesuai peraturan perundang-undangan
dipungut oleh Direktorat Jenderal Bea dan Cukai.
 Melakukan penerbitan dan pengadministrasian surat
teguran, surat paksa, penyitaan, dan
pengadministrasian.
 Proses pelelangan, dan melakukan
pengadministrasian dan penyelesaian premi, serta
melakukan pengadministrasian pengembalian bea
masuk, bea keluar, cukai , denda administrasi, bunga,
sewa tempat penimbunan pabean, pita cukai, dan
pungutan negara yang sesuai peraturan perundang-
undangan dipungut oleh Direktorat Jenderal Bea dan
Cukai.
c. Sub seksi Administrasi dan Distribusi Pita Cukai:
 Melakukan penerimaan, piñata usahaan,
penyimpanan, pengurusan permintaan dan
pengembalian pita cukai.
5. Pelayanan Kepabeanan dan  Penerimaan dan penata usahaaan rencana kedatangan
Cukai sarana pengangkutan dan jadwal kedatangan sarana
pengangkut.
 Pelaksanaan penerimaan, pendistribusian, penelitian
dan penyelesaian manifes kedatangan dan
keberangkatan sarana pengangkut serta pelayanan
pemberitahuan pengangkutan barang.
 Perhitungan denda adminstrasi terhadap keterlambatan
penyerahan dokumen sarana pengangkut.
 Pelayanan fasilitas dan perijinan di bidang kepabeanan
dan cukai.
 Penelitian pemberitahuan impor, ekspor dan dokumen
cukai.
 Pemeriksaan dan pencacahan barang, pemeriksaan
badan dan pengoperasian sarana deteksi.
 Penelitian pemberitahuan klasifikasi barang, tarif bea
masuk, tarif bea keluar, nilai pabean, dan fasilitas
impor Berta Penelitan kebenaran penghitungan bea
masuk, bea keluar, cukai, pajak dalam rangka impor
dan pungutan negara lain.
 Penetapan klasifikasi barang, tarif bea masuk, tarif bea
keluar, dan nilai pabean.
 Pelayanan dan pengawasan pengeluaran barang impor
dari kawasan pabean.
 Pengawasan pemasukan dan pengeluaran barang di
tempat penimbunan berikat dan tempat penimbunan
pabean.
 Pelayanan dan pengawasan pemasukan, penimbunan
dan pemuatan barang ekspor ke sarana pengangkut.
 Pelaksanaan urusan pembukuan dokumen cukai.
 Pelaksanaan urusan pembukuan dokumen cukai.
 Pelaksanaan urusan pemusnahan dan penukaran pita
cukai.
 Pemeriksaan Pengusaha Barang Kena Cukai, buku
daftar, dan dokumen yang berhubungan dengan barang
kena cukai.
 Pengelolaan tempat penimbunan pabean.
 Penatausahaan penimbunan, pemasukan, dan
pengeluaran barang di Tempat Penimbunan Berikat
dan Tempat Penimbunan Pabean.
 Pelaksanaan urusan penyelesaian barang yang
dinyatakan tidak dikuasai, barang yang dikuasai
negara, dan barang yang menjadi milik negara.
 Penyiapan pelelangan atas barang yang dinyatakan
tidak dikuasai, barang yang dikuasai negara, dan
barang yang menjadi milik negara.
 Pelaksanaan urusan pemusnahan barang yang
dinyatakan tidak dikuasai, barang yang dikuasai
negara, dan barang yang menjadi milik negara
dan/atau busuk.
 Penerimaan, penelitian kelengkapan, pendistribusian,
penyimpanann dan pemeliharaan dokumen
kepabeanan dan cukai.
6. Penyuluhan Layanan dan a. Sub Seksi Penyuluhan
Informasi Melakukan penyuluhan dan publikasi peraturan
perundangundangan di bidang kepabeanan dan cukai.

b. Sub Seksi Layanan Informasi


 Melakukan pelayanan informasi, bimbingan dan
konsultasi kepatuhan pengguna jasa di bidang
kepabeanan dan cukai.
 Pengoperasian sosial media (Instagram, Facebook,
YouTube) KPPBC Malang untuk menunjang
perkembangan informasi yang semakin berkembang
dengan cepat dan dapat tersalurkan langsung
kepada masyarakat.
7. Kepatuhan Internal a. Sub Seksi Kepatuhan Pelaksanaan Tugas Pelayanan dan
Administasi:
 Pemantauan pengendalian intern, pengelolaan
risiko, pengelolaan kinerja, analisis beban kerja,
upaya pencegahan pelanggaran dan penegakan
kepatuhan terhadap kode etik dan disiplin.
 Tindak lanjut hasil pengawasan, penyiapan bahan
rekomendasi perbaikan proses bisnis di bidang
pelayanan kepabeanan, cukai, dan administrasi.
 Pelaporan dan pemantauan tindak lanjut hasil
pemeriksaan aparat pengawasan fungsional dan
pengawasan masyarakat, serta penyusunan
rencanakerja dan laporan akuntabilitas.

b. Sub seksi Kepatuhan Pelaksanaan Tugas Pengawasan:


 Melakukan pengawasan pelaksanaan tugas,
pemantauan pengendalian intern,pengelolaan risiko,
pengelolaan kinerja, analisis beban kerja, upaya
pencegahan pelanggaran dan penegakan kepatuhan
terhadap kode etik dan disiplin.
 Tindak lanjut hasil pengawasan, penyiapan bahan
rekomendasi perbaikan proses bisnis di bidang
pelayanan kepabeanan, cukai, dan administrasi.
 Pelaporan dan pemantauan tindak lanjut hasil
pemeriksaan aparat pengawasan fungsional dan
pengawasan masyarakat, serta penyusunan rencana
kerja dan laporan akuntabilitas.

Anda mungkin juga menyukai