Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP )

A. Indentitas Program Pendidikan


Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Sukoharjo
Mata Pelajaran : Administrasi Insfrastruktur Jaringan
Komp. Keahlian : Teknik Komputer dan Jaringan
Kelas/Semester : XI / Ganjil
Tahun Pelajaran : 2018/2019
Alokasi Waktu : 2 X 45 Menit

B. Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar


Kompetensi Inti
3. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan
faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan
lingkup kerja Teknik Komputer dan Informatika pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan
kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga,
sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
4. Melaksanakan tugas spesifik, dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja
yang lazim dilakukan serta menyelesaikan masalah sederhana sesuai dengan bidang
dan lingkup kerja Teknik Komputer dan Informatika. Menampilkan kinerja mandiri
dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi
kerja.Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif,
kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan langsung.Menunjukkan
keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan gerak mahir, menjadikan
RPP TKJ / Administrasi Insfrastruktur Jaringan /Gunarsoo / PPG Daljab 2018
1
gerak alami, sampai dengan tindakan orisinal dalam ranah konkret terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas
spesifik dibawah pengawasan langsung.

Kompetensi Dasar
3.4 Mengevaluasi Routing Static
4.4 Mengkonfigurasi Routing Static

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


3.4.1 Peserta didik kelas XI TKJ mampu menyebutkan proses routing static secara urut
dan benar.
3.4.2 Peserta didik kelas XI TKJ mampu menyebutkan dan menerapkan perintah dasar
routing secara benar.
3.4.3 Peserta didik kelas XI TKJ mampu menentukan cara mengkonfigurasi Routing Static
dengan benar.
4.6.1. Peserta didik kelas XI TKJ mampu melakukan konfigurasi routing static secara benar.
4.6.2. Peserta didik kelas XI TKJ mampu melakukan pengujian routing static dengan benar.
4.6.3. Peserta didik kelas XI TKJ mampu melakukan troubleshooting routing static dengan
benar.

D. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah berdiskusi dan menggali informasi, peserta didik kelas XI TKJ dapat
menyimpulkan konsep routing statis dengan percaya diri
2. Setelah berdiskusi dan menggali informasi, peserta didik kelas XI TKJ dapat
menyimpulkan prinsip kerja routing statis dengan baik dan benar
3. Setelah berdiskusi dan menggali informasi, peserta didik kelas XI TKJ dapat
membuat desain topologi jaringan menggunakan routing statik dengan baik dan
benar.
4. Disediakan aplikasi Cisco Packet Tracert peserta didik kelas XI TKJ dapat
menerapkan perintah dasar routing stasis dengan benar sesuai dengan petunjuk
jobsheet.

E. Materi Pembelajaran
1. Prinsip dan cara kerja routing statis
2. Perintah dasar routing statis
3. Aturan-aturan routing statis

F. Pendekatan, Model, Metode

RPP TKJ / Administrasi Insfrastruktur Jaringan /Gunarsoo / PPG Daljab 2018


2
1. Model Pembelajaran : Pembelajaran Siswa Aktif
2. Pendekatan : Scientifik Learning
3. Strategi : Pembelajaran Kooperatif
4. Metode : Problem Based Learning

G. Kegiatan Pembelajaran
Langkah Sintaks Problem Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Based Learning Waktu
Kegiatan  Persiapan psikis dan fisik dengan 15 menit
Pendahuluan membuka pelajaran dengan
mengucapkan salam dan berdoa bersama
(menghayati ajaran agama) (PPK
Religius)
 Mempersiapkan kelas agar lebih
kondusif untuk proses belajar mengajar;
kerapian dan kebersihan ruang kelas,
presensi (absensi, kebersihan, kelas,
menyiapkan media dan alat serta buku
yang diperlukan).
 Memberi motivasi siswa untuk aktif
dalam proses pembelajaran
 Mengajukan pertanyaan tentang materi
yang sudah dipelajari sebelumnya.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
yang akan dicapai pada pertemuan ini.
 Menyampaikan garis besar cakupan
materi dan penjelasan tentang kegiatan
yang akan dilakukan peserta didik untuk
menyelesaikan permasalahan atau tugas
pada pertemuan ini. [Literasi dan
Komunikasi]
Kegiatan Inti Mengorientasikan Mengamati 15 menit
Siswa pada
 Guru meminta peserta didik untuk
Masalah
mengamati gambar dan video berkaitan
dengan Permasalahan Routing
 Peserta didik mengamati gambar dan
video berkaitan dengan Permasalahan
Routing

RPP TKJ / Administrasi Insfrastruktur Jaringan /Gunarsoo / PPG Daljab 2018


3
Langkah Sintaks Problem Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Based Learning Waktu
Mengorganisasika Collaboration 10 menit
n siswa untuk
belajar  Siswa berdiskusi secara kelompok yng
telah ditetapkan dan diminta melakuka
pemecahan masalah Routing static
dengan kerjasama dan sharing antar
anggota.

Membantu Critical Thinking 10 menit


Penyelidikan
Mengumpulkan informasi
Mandiri dan
Kelompok  Siswa berdiskusi secara kelompok diminta
untuk mencari informasi sebagai jawaban
atas pertanyaan yang telah disusun dengan
membaca uraian materi tentang Routing
static.
 Siswa di minta untuk mempraktekkan
static routing secara mandiri sesuai dengan
jobsheet yang telah dibagikan.

Mengembangkan Active Thinking 10 menit


dan Menyajikan Menyajikan
Hasil Karya
 Perwakilan dari kelompok diminta untuk
mempraktekkan dan mempresentasikan
hasil penyelidikannya ke depan kelas.
Analisis dan Comunication 15 menit
Evaluasi Proses Mengevaluasi dan Menganalisis
Pemecahan
 Siswa diminta untuk merekonstruksi hasil
Masalah
dari pemikiranya sendiri.
 Siswa diminta Menarik kesimpulan secara
Mandiri sesuai dengan pemikiran da ktivitas
yang telah dilakukan
Kegiatan  Melakukan review dengan memberikan 15 menit
Penutup
RPP TKJ / Administrasi Insfrastruktur Jaringan /Gunarsoo / PPG Daljab 2018
4
Langkah Sintaks Problem Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Based Learning Waktu
pertanyaan- pertanyaan untuk mengukur
ketercapaian tujuan pembelajaran dan
memberikan kesempatan kepada siswa
untuk merefleksi pembelajaran pada
pertemuan ini.
 Memberikan arahan untuk pertemuan
berikutnya.
 Menutup pelajaran dengan berdoa sesuai
dengan agama dan keyakinan masing-
masing

H. Alat/Bahan dan Media Pembelajaran


1. Alat : LCD Proyektor, Laptop
2. Bahan : Whiteboard, spidol, penggaris
3. Media : Bahan tayang slide power point materi Routing Static

I. Sumber Belajar
1. BSE Adminstras Insfrastruktur jaringan
2. CCNA Lab Guide Nixtrain_1st Edition_Full Version
3. http://ilmukomputer.org/2013/01/13/perencanaan-jaringan-komputer-menggunakan-cisco-
paket-tracer
4. Sumber internet tentang routing

J. Penilaian Pembelajaran, Remidial dan Pengayaan


1. Instrumen dan Teknik Penilaian
a. Teknik Penilaian

No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian

1 Pengetahuan Tertulis Saat pembelajaran

2 Ketrampilan Presentasi, demonstrasi Saat pembelajaran

3 Sikap Pengamatan Saat pembelajaran

b. Instrumen Penilaian

RPP TKJ / Administrasi Insfrastruktur Jaringan /Gunarsoo / PPG Daljab 2018


5
1) Pengetahuan
Penilaian pengetahuan dengan tes tertulis

No Pertanyaan Bobot
1 Soal Terlampir
Nilai Akhir (NA) 100

Kunci Jawaban

No Jawaban
1 Kunci Jawaban terlampir

Kriterian penilaian

No Skor

I
1. 2
2. 2
3. 2
4. 2
5. 2
II
1. 5
2. 5
3. 5
4. 10
5. 15
Jumlah Skor = 50

Nilai = Jumlah Skor x 2

Kriteria penilaian dapat dilakukan sebagai berikut

RPP TKJ / Administrasi Insfrastruktur Jaringan /Gunarsoo / PPG Daljab 2018


6
1) Jika peserta didik memperoleh skor 86 – 100 dapat ditetapkan sangat kompeten
2) Jika peserta didik memperoleh skor 71 – 85 dapat ditetapkan kompeten
3) Jika peserta didik memperoleh skor 56 – 70 dapat ditetapkan cukup kompeten
4) Jika peserta didik memperoleh skor 41 – 55 dapat ditetapkan kurang kompeten
5) Jika peserta didik memperoleh skor 0 – 40 dapat ditetapkan belum kompeten
2) Ketrampilan

SKOR
No Komponen/Sub Komponen
1 2 3 4
1 Persiapan
Hadir tepat waktu, berseragam lengkap dan rapih
Alat dan Bahan dipersiapkan dengan lengkap dan rapi
2 Proses Kerja
Membuat Topologi
Menggunakan dan menjalankan Perintah Dasar
Mengkonfigurasi IP address
Menyajikan / mempresentasikan hasil laporan
kelompok
3 Hasil Akhir
Laporan hasil diskusi dan praktik kelompok
4 Waktu
Ketepatan Waktu

Persiapan Proses Hasil Waktu Total


Skor Perolehan
Skor Maksimal 8 12 4 4 42
Total

Kriteria penilaian (skor)


100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Cukup Baik
25 = Kurang Baik

NILAI = JUMLAH SKOR x 100


SKOR MAKS

RPP TKJ / Administrasi Insfrastruktur Jaringan /Gunarsoo / PPG Daljab 2018


7
3) Sikap

Sikap

Disiplin

Tanggung Jawab

Santun

Percaya Diri
Gotong Royong
Religius

Toleransi
Keterangan

Jujur
No NIS Nama Peserta Didik
(SB/B/C/K)

1 2 3 4 5 6 7 8
1
2
3
4
5
dst

eterangan

Penskoran
4 = Sangat konsisten terhadap sikap
3 = Konsisten terhadap sikap
2 = Kurang konsisten terhadap sikap
1 = Tidak pernah konsisten terhadap sikap

NILAI = JUMLAH SKOR x 100


SKOR MAKS

1. Aspek perilaku dinilai dengan kriteria:


100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Cukup
25 = Kurang
2. Kode nilai / predikat:
75 – 100 = Sangat Baik (SB)
50– 75 = Baik (B)
25– 50 = Cukup (C)
0 – 25 = Kurang (K)

RPP TKJ / Administrasi Insfrastruktur Jaringan /Gunarsoo / PPG Daljab 2018


8
4) Rekap Penilaian Pengetahuan, Keterampilan dan Pengetahuan

Penilaian

Keterampilan
Pengetahuan
Keterangan

Sikap
No NIS Nama Peserta Didik

30 % 40% 30%
1
2
3
dst
NILAI =( P + K + S )

Ket :
P : Jumlah nilai pengetahuan x 30%
K : Jumlah nilai keterampilan x 30%
S : Jumlah nilai sikap x 30%

Mengetahui Sukoharjo, 2018


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Drs. Mujiono, M.Pd Gunarso, S.Pd


NIP. 19610607 198803 1 005 NIP. 1987118 201503 1 004

RPP TKJ / Administrasi Insfrastruktur Jaringan /Gunarsoo / PPG Daljab 2018


9

Anda mungkin juga menyukai