Anda di halaman 1dari 9

PROPOSAL KEGIATAN

KULIAH KERA MAHASISAWA


KELOMPOK 46

UNIVERSITAS SERANG RAYA


Jl. Raya Serang, Cilegon KM. 5 Drangong Serang,
Drangong, Kec. Serang, Kota Serang, Banten 42116
2019
Lembar Pengesahan
Serang, 19 Juli 2019

Megetahui,

Dosen Pemimbing Lapangan Ketua KKM

Wahyu Oktri Widyarto, ST., MT Muhammad Abdillah Zain


NIDN : 0405108401 NIM : 21316108
A. LATAR BELAKANG
Kuliah Kerja Mahasiswa (KKM) merupakan mata kuliah intra kurikuler yang
diselenggarakan oleh akademik di seluruh perguruan tinggi yang wajib diikuti
oleh seluruh mahasiswa dengan tujuan meningkatan kemampuan dan wawasan
mahasiswa sebagai bekal hidup di masyarakat setelah lulus studi.
Pada dasarnya Kuliah Kerja Mahasiswa (KKM) merupakan bentuk
pengabdian nyata seorang mahasiswa kepada masyarakat yang sebenarnya.
Setelah mendapatkan materi perkuliahan yang senantiasanya dapat berguna
didalam lingkungan masyarakat itu sendiri.
Dalam kegiatan pengabdiannya pada masyarakat, mahasiswa memberikan
pengalaman ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan agama untuk memberikan
pengarahan agar dapat memecahkan masalah dan menanggulanginya secara tepat.
Selain itu, pembenahan sarana dan prasarana merupakan kegiatan yang dilakukan
serta menjadi program kerja bagi mahasiswa. Dengan kata lain, melalui KKM ini,
mahasiswa membantu pembangunan dalam masyarakat.
Dalam meningkatkan kualitas kehidupan masyarakat kinerja yang harus
diupayakan secara berkesinambungan, yaitu dengan menerapkan berbagai model
dan corak pembangunan. Oleh karena itu, baik secara kelompok maupun
individual, dalam KKM ini sudah pasti mahasiswa mengamati dengan cermat apa
yang menjadi permasalahan dan potensi yang dimiliki masyarakatdengan
melakukan penelitian pada setiap sektor kehidupan bermasyarakat.
KKM di Desa Tejamari Kecamatan Baros, Kab. Serang, Banten, yang
dilaksanakan selama 35 hari. Mahasiswa membantu masyarakat untuk
mengembangkan potensi yang sudah ada agar dapat berkembang sehingga dapat
menjadi pemasukan bagi desa tersebut. Dalam KKM ini kami berfokus pada
masalah di masyarakat Desa Tejamari akan membangun kegiatan kewirausahaan
yang sempat terhenti, dimana kegiatannya yaitu mengolah makanan yang
berbahan dasar umbi-umbian. Dari latar belakang di atas kami berencana akan
membuat sebuah variasi keripik agar dapat membantu meningkatkan taraf
ekonomi di Desa Tejamari.
B. TUJUAN KEGIATAN
1. Meningkatkan rasa peduli antar sesama.
2. Menjalin silaturahim antar warga Desa Tejamari.
3. Menumbuhkan interaksi satu sama lain.
4. Mendekatkan hubungan para mahasiswa dengan warga desa.
5. Membantu memecahkan permasalahan yang di alami warga Desa
Tejamari.

C. SASARAN DAN TARGET KEGIATAN


1. Sasaran
Masyarakat Lingkungan Desa Tejamari pada umumnya
2. Target
Untuk meningkatkan taraf ekonomi masyarakat Desa Tejamari.

D. BIDANG DAN BENTUK KEGIATAN


Bidang dan bentuk kegiatan yang akan dilakukan dalam KKM di Desa
Tejamari Kecamatan Baros, Kab. Serang, Banten ini terbagi menjadi 4 bidang
yaitu :
1. Bidang Pendidikan
2. Bidang Kerohanian
3. Bidang Lingkungan

E. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Kegiatan ini akan dilaksanakan mulai tanggal 05 Agustus 2019 – 10
September 2019. Yang bertempat di Desa Tejamari Kecamatan Baros.

F. SUSUNAN PENANGGUNG JAWAB PELAKSANA KEGIATAN


Terlampir.
G. ANGGARAN BIAYA
Terlampir

H. PENUTUP
Demikian proposal ini dibuat sebagai acuan dan bahan pertimbangan berbagai
pihak dalam melakanakan kegiatan-kegiatan yang telah kami programkan.
Besarharapan kami agar Bapak/Ibu/Saudara untuk berkenan memberikan bantuan
moril maupun materil demi terlaksananya kegiatan-kegiatan yang telah kami
programkan. Atas perhatiannya kami ucapkan terimakasih.
Lampiran 1

SUSUNAN PENANGGUNG JAWAB PELAKSANA KEGIATAN

KULIAH KERJA MAHASISWA KELOMPOK 46

UNIVERSITAS SERANG RAYA

Dosen Pembimbing Lapangan : Wahyu Oktri Widyarto, ST., MT


Ketua Kelompok : Muhammad Abdillah Zain
Sekretaris : 1. Shiana Zagata
2. Citra Putri Andini
Bendahara : 1. Arumdyani Arsirra Khoirunnisa
2. Nindya Rismala Putri

Divisi Pendidikan : 1. Afrimavisita


2. Muhammad Fikri S.
3. Dede Suhendar
4. Siti Raudah

Divisi Kewirausahaan : 1. Muhammad Farhan Pratama


2. Doni Kurnia Sandi
3. Hikmah Maulana
4. Denis Heryedi V. R.

Divisi Kerohanian : 1. Chaerul Bahari


2. Muhamad Ega Raharja
3. Siti Soleha
Lampiran 2

ANGGARAN DANA

A. PEMASUKAN
No. Keterangan Biaya Jumlah
1. Iuran peserta KKM (16 Mahasiswa) Rp. 600.000,- Rp. 9.600.000,-
2. Dana Proposal Rp. 500.000,- Rp. 500.000,-
Total Pemasukan Rp. 10.100.000,-

B. PENGELUARAN
1. DIVISI KESERTARIATAN
No. Kebutuhan Quantity HargaSatuan Jumlah
1. Amplop 1 Kotak Rp. 25.000,- Rp. 25.000,-
2. Kertas HVS 1 Rim Rp. 45.000,- Rp. 45.000,-
3. Map 4 Pcs Rp. 2.500,- Rp. 10.000,-
4. Stampel 1 Pcs Rp. 60.000,- Rp. 60.000,-
Total Rp. 140.000,-

2. DIVISI HUMAS
No. Kebutuhan Quantity HargaSatuan Jumlah
1. Sewa Tempat Tinggal KKM 1 Rumah Rp. 700.000,- Rp. 700.000,-
Total Rp. 700.000,-

3. DIVISI PENDIDIKAN
No. Kebutuhan Quantity HargaSatuan Jumlah
1. Penghapus 2 Pcs Rp. 15.000,- Rp. 30.000,-
2. Spidol 4 Pcs Rp. 10.000,- Rp. 40.000,-
3. Tinta Spidol 4 Pcs Rp. 15.000,- Rp. 60.000,-
4. Kapur 2 Pcs Rp. 10.000,- Rp. 20.000,-
Total Rp. 150.000,-

4. DIVISI KESEHATAN
No. Kebutuhan Quantity HargaSatuan Jumlah
1. Pemateri Penyuluhan 2 Orang Rp. 100.000,- Rp. 200.000,-
2. Konsumsi Pemateri 2 Pcs Rp. 30.000,- Rp. 60.000,-
3. Hadiah 5 Pcs Rp. 20.000,- Rp. 100.000,-
Total Rp. 360.000,-
5. DIVISI KEWIRAUSAHAAN
No. Kebutuhan Quantity Harga Satuan Jumlah
1. Minyak 4 pcs Rp. 28.000,- Rp. 112.000,-
2. Bahan Baku (umbi-umbian) 10 kg Rp. 8.000,- Rp. 80.000,-
3. Bumbu Pelengkap 10 pcs Rp. 10.000,- Rp. 100.000,-
4. Kemasan Plastik 5 pack Rp. 20.000,- Rp. 100.000,-
5. Gas Elpiji 3 Pcs Rp. 25.000,- Rp. 75.000,-
6. Label 1m Rp. 20.000,- Rp. 20.000,-
Total Rp. 487.000,-

DIVISI LINGKUNGAN
No. Kebutuhan Quantity Harga Satuan Jumlah
1. Pengadaan Bak Sampah 10 Pcs Rp. 100.000,- Rp. 1.000.000,-
2. Pilok 2 Pcs Rp. 30.000,- Rp. 60.000,-
3. Konsumsi Kerja Bakti - Rp. 500.000,- Rp. 500.000,-
4. Pemateri 1 Orang Rp. 100.000,- Rp. 100.000,-
5. Konsumsi Pemateri 1 Pcs Rp. 30.000,- Rp. 30.000,-
Total Rp. 1.690.000,-

5. KEBUTUHAN HUT RI
No. Kebutuhan Quantity Harga Satuan Jumlah
1. Kebutuhan Perlombaan - Rp. 300.000,- Rp. 300.000,-
2. Hadiah Perlombaan 9 Pcs Rp. 50.000,- Rp. 450.000,-
Total Rp. 750.000,-

6. KONSUMSI HARIAN
No. Kebutuhan Quantity Harga Satuan Jumlah
1. Makansehari-hari 35 Hari Rp. 75.000,- Rp. 2.625.000,-
2. Beras 5 Pcs Rp. 300.000,- Rp. 1.500.000,-
3. Gas Elpiji 5 Pcs Rp. 25.000,- Rp. 125.000,-
4. Mie Instan 2 Dus Rp. 60.000,- Rp. 120.000,-
5. Minyak Goreng 2L 4 Pcs Rp. 25.000,- Rp. 100.000,-
6. Isi Ulang Galon 48 Pcs Rp. 18.000,- Rp. 864.000,-
7. Air Mineral Gelas 3 Pcs Rp. 25.000,- Rp. 75.000,-
8. Gula 1 kg Rp. 12.000,- Rp. 12.000,-
9. Kopi 5 Pcs Rp. 38.000,- Rp. 190.000,-
10. Teh 4 Pcs Rp. 5.000,- Rp. 20.000,-
11. Telur 8 Kg Rp. 24.000,- Rp. 192.000,-
Total Rp. 5.823.000,-
C. TOTAL KEBUTUHAN KKM
No. Keterangan Jumlah
1. Pemasukan Rp. 10.100.000,-
2. Pengeluaran Rp. 10.100.000,-
Total Rp. 0,-

Anda mungkin juga menyukai