Anda di halaman 1dari 3

Anihistamin Drugs

Nama Generik : Loratadine

Bentuk Sediaan : - Pabrik :- PBF : -

Indikasi : Meredakan gejala alergi

KontraIndikasi : Jangan menggunakan obat ini untuk pasien yang memiliki riwayat hipersensitif
pada loratadine atau obat golongan anti histamin lainnya.
Sebaiknya jangan digunakan untuk bayi prematur dan bayi baru lahir, atau penderita asma akut.
Nama Paten atau Nama dagang
Nama : Loratadine BentukSediaan : - Pabrik : Hexpharm Jaya PBF : -

Dosis Lazim : Dosis orang dewasa : 10 mg per hari


 Dosis anak-anak usia di atas 2 tahun dengan berat badan kurang dari 30 kg : 5 mg per hari.
 Dosis anak-anak usia di atas 2 tahun dengan berat badan di atas 30 kg : 10 mg per hari

Anihistamin Drugs
Nama Generik : fexofenadine

Bentuk Sediaan : - Pabrik :- PBF : -

Indikasi : Mengatasi reaksi alergi akibat rhinitis alergi dan urtikaria kronis.

KontraIndikasi : Jangan digunakan bagi penderita yang memiliki riwayat hipersensitif (Alergi)
terhadap obat ini
Nama Paten atau Nama dagang
Nama : Axodin BentukSediaan : - Pabrik : pharmacy choise PBF : -

Dosis Lazim : anak-anak di atas 12 tahun tablet 120 mg 1x sehari , anak-anak di bawah 6 tahun
tablet 30 mg 2x sehari,
Anihistamin Drugs
Nama Generik : Astemizol

Bentuk Sediaan : - Pabrik :- PBF : -

Indikasi : gejala alergi seperti hay fever, urtikaria

KontraIndikasi : kehamilan dan menyusui

Nama Paten atau Nama dagang


Nama : zumanal BentukSediaan : - Pabrik : - PBF : -

Dosis Lazim : 10 mg/hari (tidak boleh lebih); Anak di bawah 6 tahun tidak dianjurkan, 6-12
tahun 5 mg/hari (tidak boleh lebih).

Anihistamin Drugs
Nama Generik : Difenhidramin Hidroklorida

Bentuk Sediaan : - Pabrik :- PBF : -

Indikasi : antihistamin, antiemetik, anti spamodik; parkinsonisme, reaksi ekstrapiramidal


karena obat; anak dengan gangguan emosi
KontraIndikasi : bayi baru lahir atau prematur; menyusui

Nama Paten atau Nama dagang


Nama : Benadryl Ash BentukSediaan : - Pabrik : Ash pharm - PBF : -

Dosis Lazim : Dewasa 25-50 mg 3 kali sehari; Anak 5 mg/kg bb sehari.

Anihistamin Drugs
Nama Generik : Setirizen Hcl

Bentuk Sediaan : - Pabrik :- PBF : -


Indikasi : rinitis menahun, rinitis alergi seasonal, konjungtivitis, pruritus, urtikaria idiopati
kronis.
KontraIndikasi : hipersensitif terhadap obat dan komponennya, kehamilan (lihat Lampiran 4);
menyusui.
Nama Paten atau Nama dagang
Nama : cetirizen BentukSediaan : - Pabrik : Hexpharm Jaya PBF : -

Dosis Lazim : Dewasa dan anak diatas 6 tahun: 10mg/hari pada malam hari bersama makanan.
Anak 3-6 tahun, hay fever: 5 mg/hari pada malam hari atau 2,5 mg pada pagi dan malam hari. Tidak
ada data untuk menurunkan dosis pada pasien lansia. Insufisiensi ginjal, dosis 1/2 kali dosis
rekomendasi.

Anda mungkin juga menyukai