Anda di halaman 1dari 9

Kemagnetan Tubuh Hewan

“Bagaimana
Nama Anggota kelompok: Magnet bisa
berpengaruh
1. . terhadap migrasi
2. . hewan-hewan?”
3. . Temukan
4. . Jawabannya
5. . dengan melakukan
kegiatan berikut
ini:

• 3.6.1 Menjelaskan prinsip


A. Tujuan kemagnetan dalam tubuh hewan

• B. Media
Apa yang
dibutuhkan

CHARTA-CHARTA
1

SAPTO PRASETIO, S.Pd | LKPD Tugas Akhir


B. INI YANG KALIAN LAKUKAN

1. Siapkan Berbagai media pembelajaran (Charta, Modul, Hand Out dll)

2. Perhatikan dan pelajari setiap charta Charta yg kalian pegang

3. Diskusikan dengan temanmu bagaimana perilaku hewan-hewan melakukan

Migrasi karena pengaruh medan magnet

4. Presentasikan hasil Pengamatan kalian

SAPTO PRASETIO, S.Pd | LKPD Tugas Akhir


D. DAFTAR CHARTA-CHARTA

SAPTO PRASETIO, S.Pd | LKPD Tugas Akhir


4

SAPTO PRASETIO, S.Pd | LKPD Tugas Akhir


5

SAPTO PRASETIO, S.Pd | LKPD Tugas Akhir


6

SAPTO PRASETIO, S.Pd | LKPD Tugas Akhir


D. DATA HASIL PENGAMATAN

NAMA CARA PEROLEHAN


NO HABITAT POLA MIGRASI KET
HEWAN REPRODUKSI NUTRISI

Burung
1
Merpati

Ikan
2 Salmon

3 Penyu

Lobster
5
Duri

6 Lainnya

SAPTO PRASETIO, S.Pd | LKPD Tugas Akhir


E. ANALISIS DATA

Jawablah pertanyaan di bawah ini, berdasarkan pengamatanmu!

1. Mengapa pemasangan magnet pada kepala burung menyebabkan burung


tersesat?

2. Bagaimana Ikan salmon yang melewati Sungai Fraser di Canada bisa kembali
ke Sungai asal nya

3. Apa tujuan Pergerakan penyu dalam mengikuti jalur medan magnet? Adakah
kesamaan dengan Lobster Duri?

4. Jelaskan senyawa-senyawa yang terkandung di dalam tubuh bakteri


Magnetosome

5. Bagimana sifat2 magnet yang kamu ketahui

6. Melihat sifat magnet terhadap bahan, Apakah magnet dapat menarik semua
bahan dengan baik? Jelaskan!

SAPTO PRASETIO, S.Pd | LKPD Tugas Akhir


G. KESIMPULAN

……………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………
…………

SAPTO PRASETIO, S.Pd | LKPD Tugas Akhir

Anda mungkin juga menyukai