Anda di halaman 1dari 9

SOAL KOMPETENSI SOSIAL DAN KEPRIBADIAN

PERSIAPAN UKM-PPG
PRAJABATAN 2017

KOMPETENSI:
SOSIAL DAN KEPRIBADIAN
TEKNIK KIMIA

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI GURU (P3G)


UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
PROGRAM PPG PRAJABATAN BERSUBSIDI
KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
2018

PPG Prajabatan Bersubsidi 2017 Page 1


SOAL KOMPETENSI SOSIAL DAN KEPRIBADIAN

1. Dalam kelas bahasa indo terdapat peserta didik dr latar belakang status sosial ekonomi
mulai dr miskin-kaya kebetulan di kelas tsb PD dr kelas sosial ekonomi menengah dan
kaya memiliki prestasi yg lebih tinggi drpd PD dr kelas sosial ekonomi bawah/miskin.
Guru menanggapi kenyataan tsb dgn…
A. Berusaha melakukan assessment penyebab prestasi belajar yang rendah untuk
merancang intervensi agar prestasi bljr PD dgn sosial ekonomi bawah meningkat
B. Memberikan Motivasi berupa pemberian reward agar PD dgn sosial-ekonomi
bawah mjd termotivasi bljr lebih giat
C. Memberikan saran kpd PD sosial-ekonomi bawah membentuk kelompok bljr untuk
meningkatkan prestasi bljrnya
D. Memberikan nasihat agar PD dgn sosial-ekonomi bawah agar ebih rajin bljr
sehingga prestasinya tdk kalah dgn siswa lainnya
E. Membiarkan prestasi bljr dr sosial-ekonomi bawah yg rendah krn mereka malas bljr

2. Pd suatu hari anda dtg telat ke Sekolah pd jam pelajaran pertama selama 15 menit, apa
yang anda lakukan….
A. Meminta guru piket untuk menginstruksikan PD membaca materi terlebih dahulu
dan meminta maaf pd PD Setelah hadir di kelas
B. Meminta maaf dan berjanji dlm diri akan berangkat lebih pagi dr rumah
C. Meminta guru piket untuk menggantikan masuk kelas krn merasa sudah
terlambat dtg
D. Menghubungi ketua kelas untuk bljr mandiri
E. Merasa biasa sj krn ada kalanya kemacetan tdk bs diprediksi

3. Tindakan taat hukum yg sesuai diri anda adalah…


A. Membayar pajak
B. Sikap menghindari korupsi di tempat kerja
C. Selalu memelihara ketertiban dan keamanan lingkungan
D. Menghindari dr sangsi hukum yg tdk menyenangkan
E. Mengurangi rasa bersalah dan patuh pd hukum

4. Di Sekolah tempat anda mengajar seringkali dijumpai PD membuang sampah di


sembarang tempat meskipun sudah ada peringatan dan larangan. Sebagai guru yg harus
memberikan keteladanan kpd siswa, solusi yg anda ambil untuk mengatasi
permasalahan ini, saya….
A. Aktif menggiatkan aksi untuk membuang sampah pd tempatnya secara verbal
dan tertulis serta meminta pihak Sekolah menempatkan banyak tempat sampah
B. Mengajak siswa membuat kerajinan tangan dr limbah sampah agar siswa tertarik
berkarya dr hasil olahan sampah
C. Memberikan teguran secara langsung kpd PD yg membuang sampah sembarang
D. Berdiam diri krn merasa buka tanggungjawab saya
E. Meminta kpd kepsek untuk memberikan sanksi bagi yang membuang sampah
sembarangan

PPG Prajabatan Bersubsidi 2017 Page 2


SOAL KOMPETENSI SOSIAL DAN KEPRIBADIAN

5. Seorang PD yg biasanya memiliki nilai di atas rata2 di kelasnya pd suatu saat 2x


berturut-turut mendapatkan nilai rendah di kelasnya, pandangan guru terhadap PD
tsb adalah…
A. PD tsb tdk memiliki Motivasi bljr lagi krn masalah keluarga sehingga Motivasi
bljrnya tdk mungking meningkat lg
B. Motivasi bljr PD tsb menurun krn pengaruh teman sehingga tdk banyak yg bs
dilakukan guru untuk membantunya
C. Motivasi bljr PD menurun krn adanya masalah psikologis yg dimiliki oleh
krnnya harus membantu penyelesaian masalah psikologis dan akademik
D. Motivasi bljr PD menurun krn memiliki maslah piklogis khusus sehingga bantuan
psikologis sj harus diberikan
E. Motivasi bljr PD menurun krn hambatan perkembangan sehingga tdk banyak
yang bs dilakukan guru kecuali mereferal dia ke guru pembimbing

6. Saat pembagian raport seorang wali murid yang kaya dan pejabat meminta untuk
mendapatkan laporan hasil bljr tanpa melalui proses antri, tanggapan guru….
A. Menuruti permintaan wali tsb merasa tdk enak dgn jabatannya
B. Menuruti permintaan wali murid tsb krn khawatir ditegur oleh pimpinan yg
memiliki koneksi dgn wali tsb
C. Menolak dgn santun permintaan tsb mempertimbangkan hak dr wali murid yang
lain
D. Menolak dgn santun krn nanti bs diprotes oleh wali yg lain
E. Menolak dgn santun permintaan tsb krn merasa bertanggungjawab
membagikan raport dgn ketentuan sesuai dgn antrian yang disepakati

7. Ketika terdapat 2 PD didik yg berebut untuk masuk ke dlm kelompok anak pandai
dlm menyelesaikan tugas maka respon guru adalah….
A. Melarang kedua PD tsb masuk ke dlm kelompok anak pintar supaya adil
B. Menentukan PD yg masuk ke dlm kelompok anak pintar berdasarkan
keaktifannya di kelas
C. Menyatakan bahwa masuk kelompok mana sj tdk ada bedanya krn yg lebiuh
penting menyelesaikan tugas yg diberikan
D. Membagi kelompok anak pintar menjadi 2 sehingga kedua peserta didik tsb dpt
sama2 mjd anggota kelompok anak pintar
E. Mengajak kedua PD tsb untuk berdiskusi dan bermnusyawarah agar dpt
berdamai dan mengambil keputusan dgn tepat

8. Seorang guru menyiapkan kelompok PD untuk mengikuti lomba cerdas cermat,


aktivitas yg dilakukan guru adalah…
A. Melakukan koordinasi diskusi dgn PD untuk membagi materi yg harus dipelajari
agar penguasaan materi kelompok lebih baik sambil memotivasi mereka
B. Mengontrol detail persiapan materi harus dipelajari PD agar tdk terdapat
kekurangan dlm persiapan lomba

PPG Prajabatan Bersubsidi 2017 Page 3


SOAL KOMPETENSI SOSIAL DAN KEPRIBADIAN

C. Meyakinkan kpd PD bahwa lomba ini penting sehingga mereka termotivasi


melakukan yg terbaik
D. Menerapkan Prinsip ganjaran dan hukuman agar PD bersemangat sambil
memantau kesungguhan PD mempersiapkan diri menghadapi lomba
E. Mengajak PD mengenai peran Setiap PD agar bertanggungjawab secara
bersungguh-sungguh dlm mempersiapkan lomba

9. Seorang guru yg membina marching band melakukan seleksi mayoret. Di masa


seleksi itu guru mendapatkan pesan salah satu wali murid kaya bahwa jika putrinya
dipilihjd mayoret maka sang wali murid akan mensponsori kegiatan marching band
saat mengikuti kejuaraan. Tanggapan guru….
A. Menuruti permintaan wali murid tsb mengingat sumber pendanaan marching
band yg terbatas
B. Menolak dgn santun permintaan wali murid tsb krn semua PD memiliki hak yg
sama untuk menjadi mayoret
C. Menuruti permintaan wali murid tsb agar mendapatkan dana untuk membantu
kegiatan marching band
D. Menolak dgn santun untuk mencegah protes dr PD dan wali yg lain
E. Menolak dgn santun krn sbg Pembina harus memilih mayoret terbaik untuk
mendukung prestasi dlm perlombaan

10. Anda seorang guru merangkap Pembina ekstrakurikuler dan memiliki komunikasi yg
intensif dgn sekelompok dlm kegiatan pembelajaran di kelas serta eksku. Pada saat
memberikan nilai pelajaran pada sekelompok PD tsb maka anda…
A. Memberikan nilai sesuai dgn kinerja bljr krn keaktifan dlm ekskul merupakan
ranah yg berbeda dlm pemberian nilai
B. Mempertimbangkan keaktifannya dlm pembelajaran kelas dan kegiatan ekskul
untuk merubah nilai
C. Mempertimbangkan keaktifannya dlm pembelajaran kelas dan kegiatan ekskul
untuk menambah nilai
D. Mempertimbangan keakifannya dalam pembelajaran ekstrakurukuler ketika
hanya perseta didik tersebut memerlukan penambahan nilai
E. Mempertibangkan keaktifannya dalam kegiatan ekstrakulikuler hanya jika nilai
peserta didik tersebut rendah

11. Seorang wali murid yang kawatir pencapaian prestasi anaknya mendatangi seorang
guru dengan membawah bingkisan untuk membantuan agar nilai anaknya tinggi
diraportnya sehingga berpeluang lolos dalam seleksi perguruan tinggi. Tanggapan
guru tersebut . . .
A. Menegaskan bahwa tidak bisa menerima wali murid karena integritasnya sebagai
guru professional dipertarukan.

PPG Prajabatan Bersubsidi 2017 Page 4


SOAL KOMPETENSI SOSIAL DAN KEPRIBADIAN

B. Merasa iba dan berempati pada perjuangan wali murid tersebut, sehingga
dengan berat hati guru menerima permintaan wali murid dengan catatan hanya
kali ini saja
C. Merasa iba dan berempati sehingga memenuhi permintaan wali murid tersebut
walau bertentangan dengan naluri professionalismenya
D. Menolak dengan sangat berat hati namun tetap menunjukan empati demi
integritas profesionalitas guru.
E. Menolak dengan santun dan tegas disertai penjelasan mengenai integritas
profesionalitas guru

12. Seandainya posisi anda sebagai kepala Sekolah, kemudian seorang guru yang juga
teman baik meminta anda untuk mendukungnya menjadi wakil kepala Sekolah. Hal
yang anda lakukan adalah . . .
A. Menerima permintaannya karena merasa menghargai hubungan baik dengan
guru tersebut
B. Menerima permintaanya karena kawatir guru tersebut bersama pendukungnya
melakukan unjuk rasa dan membuat konflik.
C. Menolak permintaanya karena Setiap orang memiliki kesempatan yang sama
sesuai denga peraturan syarat pemilihan wakil kepala Sekolah.
D. Menolak permintaannya karena sebagai kepala Sekolah memili wakil kepaa
Sekolah sesuai kompetensi dan kualitas prestasinya.
E. Menolak permintaanya Karena sebagai kepala Sekolah tidak boleh
memanfaatkan jabatan untuk kepentingan pribadi dan kelompok tertentu.

13. Tindakan mendukung persatuan dan kesatuan bangsa yang paling sesuai dengan diri
anda adalah . . .
A. Melakukan kunjungan untuk mempelajari tempat-tempat bersejarah di seluruh
wilaya nusantara.
B. Mengajarkan pada peserta didik permainan tradisional yang ada di seluruh
wilayah nusantara.
C. Mendukung pengajaran pendidikan pancasila dan kewagranegaraan.
D. Aktif terlibat dalam organisasi kemasyarakatan
E. Menyanyikan lagu nasional dengan baik.

14. Ketika dijalan anda menjumpai rekan sejawat menyebrangi jalan dengan cara
melanggar peraturan lalu lintas, maka yang anda lakukan adalah…
a. Mendekati secara persuasive guru tersebut agar mau mentaati peraturan di
jalan raya
b. Enggan menegur karena khawtir dia tersinggung
c. Mengadukan perilaku tersebut kepada kepala Sekolah agar segera ditindak
lanjuti dengan pemberian peringatan.
d. Meminta bantuan kepada teman terdekatnya agar memberikan nasehat.

PPG Prajabatan Bersubsidi 2017 Page 5


SOAL KOMPETENSI SOSIAL DAN KEPRIBADIAN

e. Menegur karena apa yang dilakukan guru tersebut dapat membahayakan


dirinya sendiri dan orang lain.

15. Dari informasi yang diterima guru, hasil karya salah satu kelompok belajar hanya
dikerjakan seorang peserta didik saja sementara peserta didik lain hanya titip nama,
reaksi guru terhadap kelompok tersebut adalah…..
a. Mengajak dialok seluruh anggota kelompok agar saling memahami dan peduli
untuk melakukan kerjasama kelompok dalam menyelesaikan tugas.
b. Menghukum peserta didik yang tidak bekerja dengan memberi tugas
tambahan agar belajar sehingga memiliki penguasaan yang memadai.
c. Berpura-pura tidak tahu dengan pertimbangan mencegah peserta didik yang
bekerja akan menjadi korban buli oleh teman sekelompoknya,.
d. Melakukan evaluasi terhadap cara kerja kelompok dan meminta konselor
untuk mengajarkan cara bekerja yang efektif.
e. Menegur peserta didik yang tidak bekerja kemudian menyuruh menemui
petugas tata tertib dan konselor untuk mendapatkan pembinaan.

16. Seorang guru memiliki peserta didik yang merupakan anak dari kepala Sekolah.
Peserta didik tersebut memiliki nilai yang rendah. Tanggapan guru dalam memberi
nilai kepada peserta didik tersebut adalah..
a. Mempertimbangkan rasa segan kepada kepala Sekolah sebagai orang tua
sehingga memberikan tanbahan nilai agar setara dengan nilai teman
sekelasnya.
b. Mempertimbangkan rasa segan kepala Sekolah sebagai orang tua sehingga
memberikan tambahan nilai agar memiliki nilai yang lebih tiggi dibandingakan
dengan teman-teman sekelasnya.
c. Mempertimbangkan rasa segan kepada Sekolah sebagai orang tua sehingga
memberikan tambahan nilai hanya jika diperlukan saja.
d. Mengabaiakan rasa segan kepada kepala Sekolah sebagai orang tua dengan
memberikan nilai sesuai dengan pencapai nilai tersebut.
e. Mempertimbangkan jika jasa orang tua sebagai kepala Sekolah sehingga
melakukan penambahan ilia dengan melakukan remedy khusus.

17. Seorang peserta didik meprotes nilai akhir semester yang diberikan guru karena
menurutnya nilai yang dib erikan guru terlalu rendah sementara temannya memiliki
nilai yang lebih tinggi. Taanggapan guru terhadap peserta didik tersebut adalah..
a. Menunjukkan rekap data nilai peserta didik dalam menjelaskan letak
perbedaan nilai yang dicapainya dengan nilai temannya.
b. Menjawab protes peserta didik dengan menunjukkan rekap data nilai sambil
menunjukkan keceewaan terhadap protes sisiwa.
c. Menunjukkan rekap data nilai sambil menyatakan nilai yang diperoleh
adalah hasil peserta didik yang bersangkutan

PPG Prajabatan Bersubsidi 2017 Page 6


SOAL KOMPETENSI SOSIAL DAN KEPRIBADIAN

d. Menegaskan kepada peserta didik bahwa pemberian nilai adalah prerrogratif


guru dan tidak menjelaskan lebih lanjut dasar pemberian nilai.
e. Menyampaikan bahwa mempertanyakan nilai adalah hak peserta didik dan
menunjukkan perkiraan pencapaian prestasi dan rekap data nilai.

18. Seorang peserta didik sering melakukan pelanggaran tata tertib. Pandangan guru
terhadap peserta didik tersebut adalah
a. Peserta didik tersebut sulit untuk bverubah sekalipun dengan bimbingan dan
didikan khusus karena lingkungan keluarga dan tempat tinggal lebih dominan
mempengaruhi perilakunya.
b. Peserta didik tersebut memiliki masaah masalah yang belum tertangani
sehingga harus dibantu memecahkan masalah terlebih dahulu untuk
memperbaiki preilakunya.
c. Perubahan perilaku hanya berasal dari peserta didik yang bersangkutan
sehingga tidak ada yang bisa dilakukan guru kecuali menegakan aturan secara
tegas.
d. Peserta didik tersebut memiliki kemampuan merubah perilakunya asalkan
guru selalu sabar menasehati dia.
e. Peserta didik tersebut susah untuk dididik karena perilaku pelanggaran
tersebut merupakan watak yang dibawa sejak lahir.

19. Sebagai seoran g guru anda memiliki cara tersendiri untuk mengajarkan patriotism
kepada peserta didik. Cara yang paling sesuai dengan diri anda adalah..
a. Berdiskusi dengan peserta didik untuk mengetahui pemahamannya
mengenai pejuang.
b. Mengajak peserta didik kegiatan upacara bendera dengan hikmat.
c. Berdiskusi dengan peserta didik tentang sejarah kemerdekaan Indonesia.
d. Memberi tugas role play memerankan diri sbg pejuang kemerdekaan
e. Mendorong PD untuk berpretasi di bidang kesenian, olahraga, maupun
akademis

20. Sekelompok PD mendapatkan nilai di atas ketuntasan minimal dr suatu mata


pelajaran pernyataan yang patut dinyatakan guru untuk memberikan balikan kpd PD
tsb …
A. “kalian sesungguhnya memiliki kemampuan baik, bljr lebih baik lg ya, agar dpt
melebihi prestasi temanmu”
B. “jgn cepat bangga dgn prestasimu, bljr lebih giat lg yah”
C. “bagus, saya menghargai dgn prestasimu saat ini, bljr lebih rajin yah agar
semakin sukses”
D. “prestasi di ulangan ini belum ada apa-apanya, oleh karena itu kamu harus perlu
bljr lebih giat lg!”
E. “sy yakin kalian bs mendapatkan prestasi lebih baik lg, bljr yg lebih rajin lg yah”

PPG Prajabatan Bersubsidi 2017 Page 7


SOAL KOMPETENSI SOSIAL DAN KEPRIBADIAN

21. Sekolah X memiliki masalah dgn kedisiplinan PDnya, pihak Sekolah meminta anda
sbg guru baru yg bekerja di Sekolah tsb untuk melakukan pembinaan secara rutin
terhadap PD yg sering melakukan pelanggaran. Pembinaan tsb dilakukan di luar jam
kerja akan tetapi tdk dianggap lembur oleh pihak Sekolah, maka yg anda lakukan dlm
menghadapi hal tsb adalah..
A. Tetap melakukan tugas dari Sekolah dgn sepenuh hati meskipun sy masih baru
menjadi guru
B. Mencoba menghindar menerima tugas tsb krn merasa belum memiliki
pengalaman
C. Meminta bantuan orang lain untuk melakukan pembinaan agar tugas sy menjadi
lebih ringan
D. Meminta PD untuk membuat surat pernyataan agar tidak melanggar kedisiplinan
E. Memberikan hukuman pada PD tsb agar tdk mengulangi perbuatan yg
melanggaar kedisiplinan

22. Bentuk dukungan anda dalam memberikan pembelajaran karakter yg berketuhanan


pd PD adalah dgn …
A. Mengarahkan siswa untuk menghindari perdebatan atas nama agama dan
fanatisme golongan
B. Mengajak siswa mengembangkan pemahaman atas toleransi antar pemeluk
agama
C. Mendorong siswa untuk melaporkan tindakan menyontek atau tidak jujur dalam
kehidupan akademis di Sekolah
D. Memberikan kebebasan PD untuk menjalankan ibadah sesuai dgn keyakinan
masing2
E. Memaparkan contoh tindakan moral yang baik dan buruk sesuai etika dan yg
tidak sesuai etika

23. Beberapa peserta didik ingin mengembangkan bakat bermain PD alat music tetapi di
Sekolah belum memiliki fasilitas yg menunjang untuk pengembankan bakatnya. Sbg
guru apa yg akan anda lakukan…
A. Mengajukan usukan ke Sekolah agar dilakukan pengadaan yg berkaitan dgn
alat music sehingga bakatnya tersalurkan
B. Mencari informasi tempat yg dpt digunakan untuk latihan music PD dgn biaya yg
terjangkau
C. Mengusulkan diadakannya ekskul music dan mendorong PD untuk mengikuti
lomba yg berkaitan dgn music
D. Meminta kpd komite Sekolah agar dpt mendukung pemberian fasilitas
pengadaan alat music yg nantinya dpt digunakan PD
E. Diam sj krn hal tsb merupakan tanggungjawab bagian kesiswaan

PPG Prajabatan Bersubsidi 2017 Page 8


SOAL KOMPETENSI SOSIAL DAN KEPRIBADIAN

24. Ada 5 siswa yg memperoleh nilai di bawah standar minimal untuk mata pelajaran yg
anda ampuh sbg guru yg akan anda lakukan adalah…
A. Meminta peserta didik tsb untuk mengikuti les tambahan di luar Sekolah agar
nilainya meningkat
B. Memanggil orang tua PD untuk lebih memotivasi anaknya agar lebih giat belajar
C. Menawarkan peserta didik untuk memberikan peajaran tambahan di luar jam bljr
agar nilainya meningkat
D. Meminta PD lain yg nilainya di atas standar minimal untuk mengajari temannya
yg memiliki nilai standar minimal
E. Meminta PD dlm kelas untuk membentuk kelompok belajar agar semua dpt
mencapai nilai lebih baik

25. Saat ini anda baru diterima sbg guru SMA yg lokasinya jauh terpencil dr kota. Segala
sarana dan prasarana serta akses informasinya sangat minim. Apa yg akan anda
lakukan saat menghadapi hal tsb…
A. Sy akan tetap bertahan dan menggunakan kemampuan scr maksimal serta
senantiasa berusaha mencari cara baru agar PD tetap mendapatkan pengajaran
yg baik
B. Sy akan membuat proposal untuk mencari bantuan pd masyarakat sekitar terkait
sumbangan untuk pengadaan sarana dan prasarana
C. Sy akan berkoordinasi dgn dinas pendidikan setempat agar lebih memperhatikan
kondisi sarana dan prasarana Sekolah agar proses bljr mengajar di Sekolah tdk
terganggu
D. Sy akan menerima kondisi y gada serta menjalankan tugas sbg guru agar kegiatan
bljr mengajar tetap berlangsung
E. Sy akan menyampaikan usulan kpd kepsek agar lebih memperhatikan saran dan
prasarana sekolah

PPG Prajabatan Bersubsidi 2017 Page 9

Anda mungkin juga menyukai