Anda di halaman 1dari 1

Pengertian lari zig zag adalah Lari zig zag merupakan bentuk latihan mengubah arah gerak tubuh

dengan arah yang berkelok –kelok. Caranya adalah dengan berlari cepat antar titik dengan lintasan
yang berkelok. Jarak antar titik kurang lebih 1 sampai 2 meter. Lari zig zag mempunyai banyak sekali
manfaat, berikut penjelasan tentang beberapa manfaat dari lari zig zag.

Manfaat Lari Zig Zag


1. Melatih kelincahan
2. Mampu memperkuat otot kaki
3. Mengurangi resiko sakit jantung
4. Melancarkan sistem pernafasan
5. Membakar lemak

Pengertian Push up adalah suatu jenis senam kekuatan yang berfungsi untuk menguatkan otot bisep
maupun trisep.

Manfaat Pus up

1. Otot bisep lebih kencang dan berisi.

2. Dada lebih kencang dan padatKekuatan bertambah dibanding dengan yang jarang push up.
3. Membuat badan jadi lebih tegap. Jadi tidak terlihat bungkuk.

Bola Basket adalah permainan beregu yang terdiri dari 2 tim dengan 5 pemain per tim. Tujuannya
adalah mendapatkan nilai (skor) dengan memasukkan bola ke keranjang dan mencegah tim lain
melakukan hal serupa. Bola dapat diberikan hanya dengan passing (operan) dengan tangan atau
dengan mendribblenya (batting, pushing, atau tapping) beberapa kali pada lantai tanpa
menyentuhnya dengan dua tangan secara bersamaan.

Teknik bermain bola basket

1. Teknik Melempar dan Menangkap Bola.


2. Teknik Menggiring Bola.
3. Teknik Menembak.
4. Teknik Gerakan Berporos.
5. Merayah.

Pengertian tenis meja adalah salah satu olahraga yang dimainkan oleh dua orang atau bisa pasangan
ganda dengan menggunakan raket yang terbuat dari kayu. Permainan ini juga membutuhkan bola
yang sering disebut dengan bola pingpong yang kemudian dilakukan di lapangan permainan yang
berbentuk meja. Sehingga disebut dengan tenis meja. Olahraga ini juga membutuhkan teknik
tersendiri sehingga mudah untuk menguasai dan menjadi master dari olahraga tenis meja.

Teknik bermain tenis meja

1. Posisi tubuh adalah posisi dasar.


2. Cara memegang bet juga menjadi faktor dari tembakan bola kelawan.
3. Pukulan yang menjadi penentu kemana bola tersebut akan mengarah sehingga permianan bisa
dimenangkan.

Anda mungkin juga menyukai