Anda di halaman 1dari 3

Nomor SOP 00

KEMENTERIAN AGAMA Tanggal Pembuatan 02-01-2018


Tanggal Revisi 03-01-2018
MAN 1 MESUJI Tanggal Efektif 02-01-2018

Disahkan Oleh Kepala MAN


Alamat: Jl. Masjid Agung No. 05 Simpang Pematang

SOP PERMINTAAN SPM TUNJANGAN PROFESI GURU

Dasar hukum: Kualifikasi Pelaksana:

1. Perdirjen Nomor 66 Tahun 2005 tentang Petunjuk 1. S1


Pelaksanaan 2. Memahami Administrasi Keuangan
2. Peraturan Menteri Keuangan 164/PMK.05/2010 tentang 3. Berkedudukan di Tata Usaha
tata cara pembayaran Tunjangan Profesi (Keuangan)
3. Permendiknas No. 11 tahun 2011 tentang Pembayaran 4. Memahami Aturan Pencairan
Tunjangan Profesi Guru Tunjangan Profesi
.

Keterkaitan: Peralatan/Perlengkapan:

1. Kuasa Pengguna Anggaran Ruang kerja, meja dan kursi pegawai, unit
2. Penanda tangan SPM komputer, printer, ATK. Pedoman-Peraturan
3. Bendahara Pengeluaran Pencairan, Absen Pegawai dan peraturan yang
4. Oprator terkait; DIPA

Peringatan: Pencatatan dan Pendataan:


- Dana DIPA
Tanpa adanya SOP SPM Permintaan Tunjangan Profesi, - Dana yang harus dibayarkan
maka Tunjangan Profesi Guru tidak terbayarkan
.

Pelaksana Mutu Baku


No. Aktivitas Operator KPPN/
Ka. TU Persyaratan/
/ KPA Bank Waktu Output
/PP. SPM Perlengkapan
PPABP Persepsi
1. PPABP - DIPA 1 hari Tersedianya
membuat daftar Mulai - Daftar Guru daftar penerma
Penerima Tunjangan
Tunjangan Profesi Guru
Profesi Guru

2. Menerima dan - DIPA 30 menit Tersedianya


meneliti - Peraturan usulan SPP
rekapitulasi perundangan
daftar Penerima yang terkait
tunjangan
Profesi Guru
3. Menguji dan - DIPA 30 menit Tersedianya
membuat - Peraturan konsep SPM
konsep SPM tidak perundangan Tunjangan
Tunjangan yang terkait Profesi Guru
Profesi Guru
mengajukan ke
KPA
4. Meneliti dan - DIPA 15 menit Tertandatanga
menandatangan - Peraturan ninya daftar
i SPTJM dan perundangan Penerima
Daftar Penerima Ya yang terkai Tunjangan
Tunjangan Profesi Guru
Pelaksana Mutu Baku
No. Aktivitas Operator KPPN/
Ka. TU Persyaratan/
/ KPA Bank Waktu Output
/PP. SPM Perlengkapan
PPABP Persepsi
Profesi Guru dan SPTJM

5. Mengetik - DIPA 60 menit Tercetaknya


konsep SPM - Peraturan SPM
tunjangan tidak perundangan Tunjangan
Profesi Guru yang terkait Profesi Guru

6. Menerima, SK Pendukung 60 menit Tertandatanga


menanda tidak perubahan gaji ninya SPM
tangani dan (KG, KP, Tunjangan
mengajukan ya SPMT, SPMJ) Profesi Guru
SPM Tunjangan
Profesi ke
KPPN

7 Memproses 1-2 hari Terbitnya


pengajuan SP2D
pencairan SPM
Tunjangann ya Selesai
Profesi Guru
dan
menerbitkan
SP2D dan
langsung masuk
ke rekening
masing-masing
pegawai
FLOWCHART

SOP PERMINTAAN SPM TUNJANGAN PROFESI GURU

MULAI

Membuat daftar penerima tunnjangan Profesi

Menerima dan meneliti daftar pegawai penerima


tunjangan Profesi

Meneliti dan membuat konsep SPM tunjangan


Profesi

Meneliti dan menandatangani SPTJM dan Daftar


penerima tunjangan Profesi

Menerima, menandatangani SPM tunjangan Profesi


untuk diajukan ke KPPN

Memproses pencairan tunjangan Profesi dan


menerbitkan SP2D

SELESAI

Anda mungkin juga menyukai