Anda di halaman 1dari 13

Definisi Xilem

Xilem atau pembuluh kayu adalah jaringan


kompleks yang terdiri atas beberapa tipe sel yang
dindingnnya mengalami penebalan dari Zat kayu.
Fungsi Xilem

• Mengangkut air dan mineral, serta


zat yang terlarut di dalamnya, dari
akar ke seluruh tubuh tumbuhan.
• Sebagai penguat, karena dindingnya
mengalami penebalan.
• Sebagai tempat penyimpanan persediaan
zat-zat makanan dan bahan-bahan yg
diperlukan.
XILEM PRIMER
dibentuk sebelum
aktivitas kambium
oleh prokambium

Pembentukan
Xylem

XYLEM SEKUNDER
dibentuk sesudah
aktivitas kambium
oleh kambium pembuluh
Struktur Xilem Sekunder
Struktur Xilem Sekunder
A. Sistem Aksial dan Sistem Radial

SISTEM AKSIAL: pertumbuhan


memanjang atau tegak lurus.
Terdapat sel-sel atau deretan sel-sel
sejajar sumbu batang atau akar.
A. Sistem Aksial dan Sistem Radial
SISTEM RADIAL: pertumbuhan
melintang atau mendatar. Biasanya
disebut jari-jari empulur. Terdapat
deretan-deretan sel-sel ke arah
horizontal atau tegak lurus sumbu
batang atau akar.
B. Lapisan Tumbuh
• Definisi : Beberapa lapisan yang dibatasi oleh sejumlah garis
berwarna gelap, garis tersebut merupakan batas lapisan
tumbuh yang berurutan. (Hal ini terlihat pada penampang
melintang suatu balok kayu)
• Lingkaran Tumbuh : lapisan tumbuh pada penampang
melintang balok kayu terlihat berbentuk seperti cincin
sehingga di sebut lingkaran tumbuh.
• Lingkaran Tahun : pembentukkan batas kayu pada lapisan
tumbuh yang dibentuk dalam satu tahun yang menunjukkan
perbedaaan musim yang jelas dan teratur.
B. Lapisan Tumbuh
B. Lapisan Tumbuh
• Pada negara non-tropis yang mengalami musim semi dan
musim panas, kayu di negara tersebut lapisan garis gelapnya
dibagi sesuai waktu pembentukannya yaitu :
>> Kayu-dini (kayu musim semi)
>> Kayu-akhir (kayu musim panas)
• Sedangkan pada negara tropis, lapisan garis gelapnya di bagi
menjadi :
>> Kayu musim hujan
>> Kayu musim kemarau
Kayu Suban dan Kayu Galih
• Kayu suban adalah bagian ari xilem sekunder
dekat kambium pembuluh. Kayu ini masih
berfungsi dalam pengangkutan serta penyimpanan
zat makanan dalam sel yang memiliki protoplas
hidup.

• Kayu galih adalah xilem sekunder yang dibentuk


lebih dahulu dan tidak berfungsi lagi dalam
pengangkutan dan penyimpan cadangan makanan.
Kayu ini terdapat paling dalam, yaitu di tengah
batang, sering menunjukkan warna lain sehingga
mudah dikenal.
Gambar kayu suban (sapwood) dan kayu galih
(heartwood)

Anda mungkin juga menyukai