Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KOTA MOJOKERTO

DINAS PENDIDIKAN
Jalan Benteng Pancasila No. 244 Telp. (0321) 322109 Fax. 323276
61314

SKALA PENILAIAN CALON KEPALA SEKOLAH


Nama Calon Kepala Sekolah : ..............................................................................................
Asal Sekolah : ..............................................................................................
Petunjuk Pengisian : Berilah tanda cek (v) pada skala kompetensi yang sesuai

NO AS PE K PE N I LAIAN
1 KOMPETENSI KEPRIBADIAN
ÿ Kurang memuaskan ÿ Memuaskan ÿ Sangat Memuaskan
Tuliskan hasil pengamatan Saudara perihal kegiatan-kegiatan pelamar yang mendukung penilaian
Saudara :
Indikator penilaian sesuai dengan tanda cek (v) :
ÿ Melaksanakan ibadah sesuai dengan agama yang dianut
ÿ Bersikap dan berperilaku keteladanan
ÿ Empati terhadap masalah yang dihadapi warga sekolah
ÿ Memiliki komitmen tinggi dalam melaksanakan tugas
ÿ Memiliki integritas tinggi dalam melaksanakan tugas

2 KOMPETENSI MANAJERIAL
ÿ Kurang memuaskan ÿ Memuaskan ÿ Sangat Memuaskan
Tuliskan hasil pengamatan Saudara perihal kegiatan-kegiatan pelamar yang mendukung penilaian
Saudara :
Indikator penilaian sesuai dengan tanda cek (v) :
ÿ Bertindak sesuai dengan Visi dan Misi
ÿ Mampu mengambil keputusan
ÿ Mampu berkomunikasi dengan baik dan bertindak secara afektif
ÿ Mampu menunjukkan konsistensi dalam memegang teguh tujuan
ÿ Berani menghadapi tantangan

3 KOMPETENSI KEWIRAUSAHAAN
ÿ Kurang memuaskan ÿ Memuaskan ÿ Sangat Memuaskan
Tuliskan hasil pengamatan Saudara perihal kegiatan-kegiatan pelamar yang mendukung penilaian
Saudara :
Indikator penilaian sesuai dengan tanda cek (v) :
ÿ Memiliki motivasi yang kuat untuk sukses
ÿ Peka terhadap perubahan
ÿ Kerja keras dan pantang menyerah
ÿ Kemandirian dan rasa percaya yang kuat
ÿ Memiliki semangat pembaharuan

4 KOMPETENSI SUPERVISI
ÿ Kurang memuaskan ÿ Memuaskan ÿ Sangat Memuaskan
Tuliskan hasil pengamatan Saudara perihal kegiatan-kegiatan pelamar yang mendukung penilaian
Saudara :
Indikator penilaian sesuai dengan tanda cek (v) :
ÿ Mampu merencanakan supervisi
ÿ Mampu melaksanakan supervisi

Pengawas Dinas Pendidikan - Kota Mojokerto 1


NO AS PE K PE N I LAIAN
ÿ Mampu menyimpulkan hasil supervisi
ÿ Mampu mengevaluasi supervisi
ÿ Mampu menindaklanjuti hasil supervisi

5 KOMPETENSI SOSIAL
ÿ Kurang memuaskan ÿ Memuaskan ÿ Sangat Memuaskan
Tuliskan hasil pengamatan Saudara perihal kegiatan-kegiatan pelamar yang mendukung penilaian
Saudara :
Indikator penilaian sesuai dengan tanda cek (v) :
ÿ Berpartisikasi aktif dalam melaksanakan tugas sekolah
ÿ Peduli terhadap kepentingan orang lain
ÿ Mampu menciptakan hubungan yang harmonis sesama guru dan tenaga kependidikan
ÿ Mampu memanfaatkan dukungan dalam melaksanakan tugas
ÿ Mampu bersikap objektif dalam mengatasi konflik

6 PENGEMBANGAN KEPROFESIAN
Silahkan berikan komentar tentang pengembangan keprofesian pelamar saat ini yang dianggap
berkontribusi pada peningkatan kegiatan-kegiatan profesional pelamar
Aktif dalam kegiatan pengembangan profesi yang diselenggarakan di sekolah, organisasi profesi (MGMP)
maupun di Dinas Pendidikan

RANGKUMAN REKOMENDASI

Berdasarkan penilaian profesional saya, pelamar telah menunjukkan hasil yang :


ÿ Kurang memuaskan ÿ Memuaskan ÿ Sangat Memuaskan
dalam hal pengembangan kompetensi untuk melaksanakan tugas tambahan sebagai kepala sekolah.
Demikian rekomendasi ini saya buat dengan sebenar-benarnya tanpa ada tekanan dari pihak
manapun.

Mojokerto, 8 November 2018


Pengawas Sekolah,

( Dra. NURUL LAILA, M.Si )


NIP. 19610215 198603 2 009

Pengawas Dinas Pendidikan - Kota Mojokerto 2


PEMERINTAH KOTA MOJOKERTO
DINAS PENDIDIKAN
Jalan Benteng Pancasila No. 244 Telp. (0321) 322109 Fax. 323276
61314

DISKRIPSI KOMPETENSI KEPALA SEKOLAH


Nama Kepala Sekolah : .....................................................................................................
NIP : .....................................................................................................
Pangkat / golongan : .....................................................................................................
Asal Sekolah : .....................................................................................................

NO INDIKATOR KOMPETENSI
1 KOMPETENSI KEPRIBADIAN
ÿ Melaksanakan ibadah sesuai dengan agama yang dianut
ÿ Bersikap terbuka dalam melaksanakan tugas
ÿ Mengendalikan diri dalam menghadapi masalah sebagai kepala sekolah
ÿ Memiliki komitmen tinggi dalam melaksanakan tugas
ÿ Memiliki integritas tinggi dalam melaksanakan tugas
Kesimpulan Kompetensi Kepribadian
ÿ Sangat Baik ÿ Baik

2 KOMPETENSI MANAJERIAL
ÿ Menyusun perencanaan sekolah
ÿ Mengembangkan organisasi sekolah sesuai kebutuhan
ÿ Mengelola sumber daya manusia sekolah secara optimal
ÿ Mengelola sarana dan prasarana sekolah secara optimal
ÿ Mengelola hubungan masyarakat dalam rangka pencarian dukungan ide, sumber
belajar, dan pembiayaan
ÿ Mengelola peserta didik
ÿ Mengelola kurikulum dan kegiatan pembelajaran
ÿ Mengelola keuangan dengan prinsip - prinsip pengelolaan yang akuntabel,
transparan, dan efisien
ÿ Mengelola ketatausahaan
ÿ Mengelola unit layanan khusus sekolah
ÿ Mengelola SIM (Sistim Informasi Manajemen)
ÿ Memanfaatkan TIK bagi peningkatan pembelajaran dan manajemen sekolah
ÿ Melakukan monitoring dan evaluasi program kegiatan sekolah dengan prosedur yang tepat.
ÿ Melakukan laporan dan tindak lanjut hasil monitoring
Kesimpulan Kompetensi Manajerial
ÿ Sangat Baik ÿ Baik

3 KOMPETENSI KEWIRAUSAHAAN
ÿ Menciptakan inovasi bagi pengembangan sekolah
ÿ Bekerja keras untuk mencapai keberhasilan sekolah
ÿ Memiliki motivasi yang kuat untuk sukses
ÿ Pantang menyerah dan selalu mencari solusi terbaik
ÿ Memiliki naluri kewirausahaan dalam mengelola kegiatan produksi/ jasa sekolah sebagai sumber belajar
Kesimpulan Kompetensi Kewirausahaan
ÿ Sangat Baik ÿ Baik

Pengawas Dinas Pendidikan - Kota Mojokerto 3


NO INDIKATOR KOMPETENSI

4 KOMPETENSI SUPERVISI
ÿ Merencanakan program supervisi akademik
ÿ Melaksanakan supervisi akademik dengan menggunakan teknik supervisi yang tepat
ÿ Menyusun laporan hasil supervisi akademik
ÿ Mampu menindaklanjuti hasil supervisi
Kesimpulan Kompetensi Supervisi
ÿ Sangat Baik ÿ Baik

5 KOMPETENSI SOSIAL
ÿ Bekejasama dengan pihak lain
ÿ Berpartisipasi dalam kegiatan sosial kemasyarakatan
ÿ Memiliki kepekaan sosial
Hasil Kompetensi Sosial
ÿ Sangat Baik ÿ Baik

Pengawas Dinas Pendidikan - Kota Mojokerto 4


KOTA MOJOKERTO
ENDIDIKAN
244 Telp. (0321) 322109 Fax. 323276
14

NSI KEPALA SEKOLAH


..........................................................................
..........................................................................
..........................................................................
..........................................................................

R KOMPETENSI

ang dianut

h sebagai kepala sekolah


tugas
tugas

ÿ Cukup

butuhan
ra optimal
ra optimal
pencarian dukungan ide, sumber

ngelolaan yang akuntabel,

an dan manajemen sekolah


iatan sekolah dengan prosedur yang tepat.
ring

ÿ Cukup

olah
kolah

erbaik
a kegiatan produksi/ jasa sekolah sebagai sumber belajar

ÿ Cukup

Pengawas Dinas Pendidikan - Kota Mojokerto 5


R KOMPETENSI

nggunakan teknik supervisi yang tepat

ÿ Cukup

akatan

ÿ Cukup

Mojokerto, September 2019


Pengawas Sekolah,

Dra. Nurul Laila, M.Si


NIP. 19610215 198603 2 009

Pengawas Dinas Pendidikan - Kota Mojokerto 6

Anda mungkin juga menyukai