Anda di halaman 1dari 1

Grand Desain dan SWOT Organiasasi

Grand design merupakan salah satu landasan organisasi dalam bergerak untuk mencapai suatu
tujuan. grand design juga merupakan langkah strategis guna menentukan pondasi, arah dan strategi
yang akan dilakukan untuk mencapai tujuan dan target, yang telah ditentukan sesuai dengan potensi
dan kondisi organisasi .Grand design menjadi pemandu para pihak yang berkepentingan di organisasi
dalam melakukan kebijakan dan taktis strategis dalam kerangka politik yang menjamin keteraturan
kampanye secara etika organisasi yang disepakati bersama. Dalam grand desain sendiri ada berapa
prinsip dasar untuk merencanakan suatu grand desain yaitu :

Pada pembentukan grand desain mengetahui tentang swot organisasi menjadi data untuk menyusun
strategi yang sesuai. Swot sendiri terbagi menjadi berapa parameter yaitu : strength (kekuatan yang ada
pada sesuatu organisasi), weekness (kelemahan yang berada pada organisasi), oppurtunities ( suatu
kesempatan yang dapat hadir dalam suatu organisasi), threats ( kendala apa saja yang terjadi baik dari
dalam dan luar). Semua aspek tersebut dapat menjadi sebuah analisis pada diri sendiri maupun
organisasi, dengan taunya swot tersebut dapat memudahakan dalam memahami suatu organsasi.
Contoh singkat nya diambil dari analisis swot momentum S : sebagai organisasi pers yang mandiri dan
independen, w : kurangnnya sumber daya yang memadai, o : memiliki ikatan pers yang kuat untuk saling
menguatkan, t : ada intrik dari luar kelembagaan untuk tidak menulis berita actual dan kurangnya
kepekaan staff untuk bergerak.

Anda mungkin juga menyukai