Anda di halaman 1dari 6

RPPKUDIKThinny 2019

Nama : Stefania A. Tatini,S.Si


Mata Pelajaran : Kimia
Kelas/Semester : XI/II
Materi Pokok : PERUBAHAN ENERGI & PENENTUAN ΔH REAKSI
Alokasi Waktu : 4 X 75

A. KOMPETENSI DASAR
KOMPETENSI DASAR IPK
3.1 Membedakan reaksi eksoterm 1. Menjelaskan dan menalar tentang berkurangnya zat reaktan
dan reaksi endoterm berdasarkan dan bertambahnya zat produk dalam satuan waktu tertentu.
hasil percobaan dan diagram 2. Menjelaskan penyebab terjadinya reaksi kimia berdasarkan
tingkat energi. teori tumbukan.

3.5 Menentukan ΔH reaksi 1. Menentukan dan menuliskan persamaan laju reaksi.


berdasarkan hukum Hess, data 2. Menentukan dan mencari orde reaksi dengan cara logika,
perubahan entalpi pembentukan komparatif, dan cara grafik.
standar, dan data energi ikatan. 3. Menyebutkan penerapan laju reaksi dalam industri.

4.4. Merancang, melakukan, 1. Menyajikan rangkuman dengan menggunakan kalimat


menyimpulkan serta menyajikan sendiri tentang teori tumbukan untuk menjelaskan reaksi
hasil percobaan reaksi eksoterm kimia.
dan reaksi endoterm.

Merancang, melakukan, dan 1. Merancang dan melakukan percobaan suatu reaksi yang
menyimpulkan serta menyajikan berlangsung cepat dan reaksi yang berlangsung lambat
dengan memerhatikan faktor-faktor yang memengaruhinya.
hasil percobaan penentuan ΔH
suatu reaks

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
C.1 UNTUK TUHAN :
1. Siswa dapat menyadari adanya keteraturan dalam termokimia sebagai wujud
kebesaran Tuhan Yang Maha Esa.
2. Siswa dapat menunjukkan rasa ingin tahu yang tinggi dalam memahami
termokimia.
3. Siswa dapat menunjukkan perilaku jujur, disiplin, bertanggung jawab, santun,
bekerja sama, dan pro-aktif dalam melakukan percobaan
C.1 UNTUK SESAMA :
1. Siswa dapat merancang dan melakukan percobaan reaksi eksoterm dan reaksi
endoterm.

RPPKUDIC@ThinnyStefaniaSMAS.RP
RPPKUDIKThinny 2019

2. Siswa dapat menentukan kalor yang terlibat dalam reaksi berdasarkan hasil
percobaan reaksi eksoterm dan endoterm.
3. Siswa dapat merancang dan melakukan percobaan pengukuran perubahan entalpi
dengan kalorimeter.
4. Siswa dapat menyajikan hasil percobaan pengukuranperubahan entalpi dengan
kalorimeter dalam bentuk laporan tertulis.
5. Siswa dapat menentukan H reaksi berdasarkan data hasil percobaan pengukuran
perubahan entalpi dengan kalorimeter.
C.3 UNNTUK DIRI SENDIRI :
1. Siswa dapat menjelaskan pengertian sistem dan lingkungan beserta klasifikasi
sistem.
2. Siswa dapat membedakan macam-macam perubahan entalpi suatu zat.
3. Siswa dapat mengkategorikan reaksi eksoterm dan endoterm berdasarkan hasil
percobaan dan diagram tingkat energi.
4. Siswa dapat menganalisis data untuk membuat diagram tingkat energi.
5. Siswa dapatmenentukan H reaksi berdasarkanhukum Hess, data perubahan
entalpi pembentukan standar, dan data energi ikatan.
C. MATERI PEMBELAJARAN
 ReaksiEksotermdanreaksiendoterm
 MenentukanΔH reaksimenggunakan :
 Hukum Hess(Diagram siklus, diagram tingkat Energi dan penjumlahan
tahapan reaksi)
 Data perubahan entalpi standar.
 Data energiikat rata-rata.
 kalorimeter
D. METODE DAN MODEL PEMBELAJARAN
 Metode : Diskusi, tanya jawab, penugasan Demonstrasi, Ceramah interaktif,
Observasi, presentasi
 Model : KUDIC
E. MEDIA PEMBELAJARAN
 Proyektor, Kertas, termos, gelas
F. SUMBER BELAJAR
 Buku K13 Edisi Refisi. Nurhalima Umiyati Buku Siswa KIMIA Untuk SMA/MA
Kelas XI, buku ensiklopedia kimia tahin 2013 dan buku kima lain yang
berhungan dengan termokimia
G. LANGKA-LANGKA PEMBELAJARAN
KUDIC I (4X PERTEMUAN)
a) Kegiatan Pendahuluan (10)
 Guru memberikan salam dan berdoa bersama

RPPKUDIC@ThinnyStefaniaSMAS.RP
RPPKUDIKThinny 2019

 Guru mengabsen, mengondisikan kelas dan pembiasaan


 mereview kembali materi pertemuan sebelumnya
b) kegiatan inti
MP Uraian
K Pernyataan stimulus
Pernahkan kamu berda disekitas api unggun? Pada saat berada didekat api unggun, kamu tentunya
akan merasa hangat. Rasa hangat yang kamu rasakan berasal dari kalor yang dihasilkan nyala api
kayu bakar.

Kayu yang dibakar akan bereaksi dengan oksigen menghasilkan kalor yang dapat menghangatkan
tubuhmu. Pada saat terjadi reaksi pembakaran,akan terjadi pelepasan energy dari system
kelingkungan. Dalam peristiwa ini, akan terjadi perpindahan energy dari kayu yang dibakar
kelingkungan sekitar sehingga suhu dilingkungan menjadi lebih hangat. Ilmu kimia yang mempelajari
tentang perpindahan energy dan besarnya kalor reaksi disebut termokimia.
U Untuk lebih memahami siswa dibagi dalam beberapa kelompok mengidentifikasi keg. 2.1 hal. 47 dan
menganalisis keg. 2.2 hal 49. Setelah siswa paham. Diberikan prosedur atau langka kerja
mengidentifikasi reaksi eksoterm dalam pembentukan bom kapas.
Menelaah keg. 2.3 hal 56 dan keg. 2.4
D Siswa secara berkelompok melakukan praktikum mengidentifikasi reaksi eksoterm dalam
pembentukan bom kapas pada hal 53
I Masing-masing siswa Membuat laporan praktikum sesuai dengan praktikum yang dilakukan
C Bertanggung jawab, bersyukur, bekerja sama
c) Penutup
Melakukan absensi, memberikan tugas, menyanyi dan berdoa

RPPKUDIC@ThinnyStefaniaSMAS.RP
RPPKUDIKThinny 2019

Tugas membuat MSDS (material safety data sheet) asam nitrat, asam sulfa dan spiritus
Tugas Lih. Buku K13 Edisi Refisi. Nurhalima Umiyati Buku Siswa KIMIA Untuk SMA/MA Kelas XI
Tugas 1 Halaman 62

KUDIC II : Hukum Hess (4 X PERTEMUAN)


LANGKA-LANGKA PEMBELAJARAN
a) Kegiatan Pendahuluan (10)
 Guru memberikan salam dan berdoa bersama
 Guru mengabsen, mengondisikan kelas dan pembiasaan
 mereview kembali materi pertemuan sebelumnya
b) kegiatan inti
MP Uraian
K Pada subbab sebelumnya, kamu telah memahami lamgka-langka penentuan entalpi berdasarkan
percobaan. Perluh kamu ketahui bahwa tidak semua perubahan energy dapat ditentukan melalui
hukum hess. Hukum ini berdasarkan fakta bahwa entalpi merupakan fungsi keadaan, artinya
perubahan panas kalor dari suatu reaksi hanya bergantung pada keadaan awal dan akhir reaksi
tersebut. Perhitungan harga perubahan entalpi reaksi dapat ditentukan dengan menggunakan hukum
hess.
U Untuk lebih memahami siswa dibagi dalam beberapa kelompok umtuk menyelidiki kebenaran hukum
hess pada keg. 2.5 hal 64 keg. 2.6 hal 67
D Siswa secara berkelompok melakukan praktikum menyelidiki kebenaran hukum hess pada keg. 2.5
hal 64 keg. 2.6 hal. 67
I Mempresentasikan hasil praktikum secara berkelompok
C Bertanggung jawab, bersyukur, bekerja sama
c) Penutup
Melakukan absensi, memberikan tugas, menyanyi dan berdoa
Tugas membuat MSDS (material safety data sheet) HCl dan NaOH

KUDIC III : energi ikatan dan kalor pembakaran dalam kehidupan (4 X


PERTEMUAN)
LANGKA-LANGKA PEMBELAJARAN
a) Kegiatan Pendahuluan (10)
 Guru memberikan salam dan berdoa bersama

RPPKUDIC@ThinnyStefaniaSMAS.RP
RPPKUDIKThinny 2019

 Guru mengabsen, mengondisikan kelas dan pembiasaan


 mereview kembali materi pertemuan sebelumnya
b) kegiatan inti
MP Uraian
K Menjelaskan energi ikatan dan kalor pembakaran dalam kehidupan
U Untuk lebih memahami siswa dibagi dalam beberapa kelompok umtuk menentukan harga perubahan
entalpi dengan menggunakan energy ikatan keg. 2.7 hal. 69 dan mengidentifikasi kalor pembakaran
dalam kehidupan keg. 2.8 hal 70.
D Siswa merancang sebuah percobaan pembuatan briket (arang) dari daun-daun kering, sekam padi,
serabut kelapa atau batok kelapa
I Membuat briker berdasarka rancangan masing-masing
C Bertanggung jawab, bersyukur, bekerja sama
c) Penutup
Melakukan absensi, memberikan tugas, menyanyi dan berdoa

Menggumpulkan informasi yang berhubungan denagn pembuatan briket.

H. PROSADAR
Bidang ilmu Uraian
Biologi Proses penguraian makanan menjadi energy didalam tubuh manusia
wirausaha Membuat briket arang sekam padi untuk dijual
Dokter Dapat mengethui suhu tubuh pasien
Meteorology Mampu memprediksi cuaca, keadaan dan kondisi suatu daerah

I. PENILAIAAN
 Penilaian Lih. Buku K13 Edisi Refisi. Nurhalima Umiyati Buku Guru KIMIA
Untuk SMA/MA Kelas XI Hal. 72-73, hal 81-82 Perubahan Energi & Penentuan
ΔH Reaksi
 Penilaian Lih. Buku K13 Edisi Refisi. Nurhalima Umiyati Buku Guru KIMIA
Untuk SMA/MA Kelas XI Hal. 87- 88 (Hukum Hess)
 Penilaian Lih. Buku K13 Edisi Refisi. Nurhalima Umiyati Buku Guru KIMIA
Untuk SMA/MA Kelas XI Hal. 92- 95

J. AGENDA
o Memahami apa itu Termokimia
o Kegunaan termokimia dalam kehidupan sehari-hari

RPPKUDIC@ThinnyStefaniaSMAS.RP
RPPKUDIKThinny 2019

o Pengolahan dan penguraian limbah dari hasil reaksi pembakaran


K. SYSTEM TEST
 Review : Pengayaan Buku K13 Edisi Refisi. Nurhalima Umiyati Buku Siswa
KIMIA Untuk SMA/MA Kelas hal 94-95

RPPKUDIC@ThinnyStefaniaSMAS.RP

Anda mungkin juga menyukai