Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH PROVINSI JAWA BARAT

DINAS KESEHATAN
RSU JAMPANGKULON
Jalan Cibarusah Nomor 1 Telepon : (0266) 490009 Faksimil : (0266) 490987 e-mail :
jampangkulonrsud@gmail.com Jampangkulon – 43178

NOTULEN
Rapat : Pengembangan Aplikasi HIS ( Hospital Information System) RSU Jampangkulon
Hari / Tanggal : Rabu/04 September 2019
Waktu Rapat : 08.00 WIB s/d Selesai
Acara : Pembahasan Pengembangan Aplikasi HIS ( Hospital Information System) RSU
Jampangkulon
Pimpinan Rapat : Hj. Cecep Rosidin, SKM
Pencatat : Santi S.E
Peserta Rapat : 1. Koordinator IT Support
2. Staf IT Support
3. Ka.inst. Gizi
4. Staf Gizi
Kegiatan Rapat : 1. Diskusi
2. Tanya Jawab
Pembahasan : Permintaan dari Unit Gudang Farmasi

1. Input permintaan makan pasien dari ruangan


2. Mencatat label makan untuk pasien
3. Input konsul catatan asuhan gizi
4. Laporan porsi makan
5. Laporan jenis diet
6. Laporan bentuk makanan
7. Laporan harga tarif makan per porsi tiap kelas

Pimpinan Rapat Pencatat


Kasi Rekam Medik

(H. Cecep Rosidin, SKM) Santi, SE


NIP. 19670323198803 1 010 NIK.198707102016072027
No Permintaan Unit Paraf Keterangan
1. Input permintaan makan pasien dari ruangan
2. Mencatat label makan untuk pasien
3. Input konsul catatan asuhan gizi
4. Laporan porsi makan
5. Laporan jenis diet
6. Laporan bentuk makanan
7. Laporan harga tarif makan per porsi tiap kelas
.

Anda mungkin juga menyukai