Anda di halaman 1dari 15

Ega Pratiwi

Irma Anggriani
1743000044
1743000049

Studi Kasus pada PT.


Selamat Lestari Mandiri

PENGARUH AUDIT
INTERNAL TERHADAP
OPERASI PENJUALAN
BAB
I

I.1.Latar Belakang
Profesi akuntan publik merupakan profesi kepercayaan masyarakat. Dari profesi
akuntan publik, mayarakat mengharapkan penilaian yang bebas dan tidak memihak terhadap
informasi yang disajikan oleh manajemen perusahaan dalam laporan keuangan di mana profesi
akuntan publik bertanggung jawab untuk menaikkan tingkat keandalan laporan keuangan
perusahaan, sehingga masyarakat memperoleh informasi keuangan yang andal sebagai dasar
pengambilan keputusan (Mulyadi, 2002:2).
1.2.Rumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang yang sudah dijelaskan sebelumnya, maka dapat
dirumuskan masalah yaitu apakah audit internal yang berpengaruh terhadap operasi penjualan
pada PT. Selamat Lestari Mandiri?
I.3.Tujuan

Tujuan penulisan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisa faktor audit
internal yang berpengaruh terhadap operasi penjualan pada PT. Selamat Lestari
Mandiri.
BAB
I

I.4. Manfaat Penelitian

Berdasarkan tujuan penelitian diatas dapat diketahui manfaat penelitian dari judul yang
diangkat diatas adalah sebagai berikut :
a. Sebagai penulis yang mengangkat judul penelitian ini, Kami mendapatkan jawaban
atas rumusan masalah yang telah dijelaskan pada subbab sebelumnya.
b. Untuk pembaca, Terutama mahasiswa diharapkan dengan hasil penelitian ini dapat
memberikan masukan yang berharga mengenai audit internal khususnya mengenai
penjualan serta dapat digunakan sebagai sumber informasi yang dijadikan sebagai titik
tolak untuk penelitian selanjutnya.
c. Kepada objek penelitian, Hasil penelitian ini dapat memberikan sumbangan
pemikiran dan saran yang membangun mengenai pentingnya keberadaan audit internal
dalam perusahaan sebagai penunjang terciptanya keefektifan operasi penjualan yang
dilaksanakan perusahaan, serta membantu perusahaan dalam mengevaluasi kelebihan
dan kekurangan pengendalian internal penjualan, sehingga dapat menjadi pertimbangan
untuk memperbaiki dan menyempurnakan kalemahan-kelemahan yang ada..
BAB
II

Audit internal terdapat pada perusahaan relatif


besar, dimana pimpinan perusahaan membentuk
banyak departemen, bagian, seksi atau satuan
II.1. Landasan Teori organisasi dalam menjalankan aktivitasnya.Bila
perusahaan terdiri dari beberapa departemen,
maka pimpinan dapat mendelegasikan
wewenangnya kepada unit-unit operasi tertentu.

Penelitian terdahulu menggunakan uji validitas,


reabilitas, signifikan, regresi, dan uji koefisien
determinasi. Uji validitas dilakukan untuk
mengukur sejauh mana instrument dapat
II.2.Penelitian Terdahulu
digunakan untuk mengukur apa yang hendak
diukur. Uji validitas yang dilakukan dalam
penelitian ini dimaksudkan untuk mengetahui
apakah pernyataan-pernyataan yang digunakan
dalam penelitian ini sudah dapat mengukur
variabel penelitian.
BAB
II

Berdasarkan uji cronbach alpha yang dilakukan


untuk variabel X dengan menggunakan
software SPSS versi 21 diperoleh nilai sebesar
0,967..

Berdasarkan uji cronbach alpha yang dilakukan


untuk variabel Y dengan menggunakan
software SPSS versi 21 diperoleh nilai sebesar
0,891.
BAB
II
Berdasarkan hasil output, diketahui hubungan
korelasi antara variabel X (Audit Internal) dengan
variabel Y (Operasi Penjualan) mencapai angka
+0,926 yang berarti bahwa hubungan antar dua
variabel tersebut sangat kuat. Selain itu, angka
+0,926 menunjukan adanya korelasi positif yang
berarti bahwa hubungan antar audit internal dengan
operasi penjualan searah.
BAB
II
Nilai R sebesar 0,926 menunjukkan bahwa korelasi
atau hubungan antara audit internal dengna operasi
penjualan sangat kuat.
Nilai R2 (R Square) sebesar 0,858 dengan
penyesuaian sebesar 0,855. Hal ini berarti 85,8%
variabel audit internal memberikan pengaruh yang
besar terhadap operasi penjualan, sedangkan sisanya
dipengaruhi oleh faktor lain.
BAB
II

II.3.Kerangka Pemikiran

Berdasarkan landasan teori dan penjelasan


mengenai penelitian terdahulu tentang Pengaruh
Audit Internal Terhadap Operasi Penjualan Pada
PT. Selamat Lestari Mandiri, kita dapatkan bentuk
kerangka pemikiran berikut ini.

Audit Internal Operasi Penjualan


(Variabel X) (Variabel Y)
BAB
II

II.4.Hipotesis

Berdasarkan uraian tersebut diatas, peneliti merumuskan hipotesis yang akan dibuktikan melalui
penelitian ini, sebagai berikut :
H0: Tidak Terdapat Pengaruh yang signifikan Audit Internal terhadap Operasi Penjualan
Perusahaan.
H1: Terdapat Pengaruh yang signifikan Audit Internal terhadap Operasi Penjualan Perusahaan.
BAB
III

III
Metodologi Penelitian
III.1Lokasi Penelitian III.3Metode
Pengumpulan Data
Dalam penulisan III.2Sumber dan Jenis
penelitian ini penulis Data Metode analisis yang
melakukan penelitian digunakan adalah
pada 10 Maret 2017 PT. Sumber data yang regresi garis sederhana,
Selamat Lestari digunakan di penelitian ini asumsi klasik, serta
Mandiri. Populasi adalah data primer berupa untuk menguji
adalah objek atau kuesioner yang diberikan hipotesis digunakan
subjek yang akan diteliti kepada responden dan diisi uji-F dan uji. Hasil
dalam penelitian. secara langsung. analisis penelitian ini
Populasi yang Jenis penelitian yang adalah audit internal
digunakan dalam digunakan di penelitian ini berpengaruh signifikan
penelitian ini adalah adalah deskriptif kuantitatif terhadap operasi
seluruh karyawan PT. dalam hal menguji penjualan pada PT.
Selamat Lestari Mandiri pengaruh faktor-faktor yang Selamat Lestari
Sukabumi. berpengaruh terhadap audit Mandiri Sukabumi.
internal.
BAB
III

1. Audit Internal ( variabel X )


Audit internal merupakan pemeriksaan yang
dilakukan oleh bagian internal audit perusahan
yang berfungsi menguji dan mengevaluasi
kegiatan perusahan, baik terhadap laporan
keuangan, catatan akuntansi perusahaan serta
ketaatan terhadap kebijakan manajemen
perusahaan.

III.4Defenisi Operasional
Variabel
2. Operasi Penjualan( variabel Y )
Operasi penjualan adalah tindak lanjut dari
pemasaran dan merupakan kegiatan yang sangat
penting bagi kelangsungan hidup suatu
perusahaan. Melalui aktivitas penjualan ini
perusahaan berhubungan dengan pihak lain,
dimana terjadi transaksi penyerahan barang
perolehan kas yang senilai dengan barang
tersebut.
BAB
III

III.5Teknik Analisis
Data
Pengujian ini dilakukan untuk pengujian awal terhadap kelayakan
data untuk diolah lebih lanjut sebagai dasar pengambilan
keputusan atas hasil hipotesis. Pengujian ini menggunakan metode
penelitian kuantitatif.

H0 : Tidak adanya pengaruh audit


Hipotesis internal terhadap operasi penjualan.
H1 : Adanya pengaruh audit
internal terhadap operasi penjualan.
Teknik Analisis Data
Kriteria
1. Jika t hitung < t tabel, maka H0
pengambilan
diterima dan H1 ditolak.
keputusan
2. Jika t hitung > t tabel maka H0
ditolak dan H1 diterima.
Simpulan
1. Pelaksanaan Audit Internal pada PT. Selamat Lestari Mandiri telah dilaksanakan dengan
Baik. Hal tersebut didukung oleh indikator audit internal diantaranya adanya kualifikasi,
tujuan dan ruang lingkup pemeriksaan dan adanya wewenang dan tanggung jawab
masingmasing auditor.
2. Pelaksanaan Operasi Penjualan PT. Selamat Lestari Mandiri berjalan dengan efektif. Hal
ini dilihat dari :
a. Proses penjualan dilakukan dengan tingkat kesalahan rendah.
b. Dilaksanakannya prosedur penjualan baik tunai, kredit, maupun trade in dengan baik.
c. Pemeriksaan eksterior dan interior agar kendaraan dikirim dalam keadaan “siap”
secara fisik maupun kelengkapan dokumen.
d. Pelanggan hanya satu kali diminta data dan dokumen yang diperlukan.
e. Ditinjau dari sisi waktu cepat dan optimal.
f. Penggunaan formulir dan dokumendokumen yang tepat.
g. Pengisian formulir sederhna.
h. Pelanggan menerima kendaraan sesuai dengan janji yang telah disepakati (on time
delivery).
3. Berdasarkan hasil uji t diketahui bahwa t hitung lebih besar daripada t tabel, 17,000 >
2,010, hal ini berarti terdapat pengaruh yang signifikan audit internal terhadap operasi
penjualan.
Saran
1. Pelaksanaan audit internal pada PT. Selamat Lestari Mandiri sudah berjalan baik sehingga
perusahaan hanya perlu mempertahankan dan akan lebih baik lagi apabila terdapat
peningkatan kualitas auditor.
2. Pelaksanaan operasi penjualan pada PT. Selamat Lestari Mandiri sudah berjalan baik
sehingga perusahaan hanya perlu mempertahankan dan akan lebih baik lagi apabila target
penjualan ditingkatkan.
3. Perusahaan harus dapat memberikan motivasi kepada pegawai khususnya kepada salesman
dan sales counter sehingga pencapaian target dapat ditingkatkan.
SEKIAN
&
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai