Anda di halaman 1dari 7

Nama : Siti Zahra

NIM : 03031381520060
Kelas : VI B
Kampus : Palembang

Minyak pelumas akan didinginkan dari temperatur 100oC ke 60oC dengan


menggunakan air sebagai media pendingin. Laju massa alir minyak pelumas dan
air masing-masing 1 kg/det dan 2 kg/det. Temperatur masuk air pendingin diatur
tetap pada temperatur 30oC.
Data sifat-sifat fisika minyak pelumas adalah sebagai berikut
𝜌 800 kg/m3
Cp 1900 J/kg.K
𝜇 1 x 10-5 m2/det
K 0,134 W/m.K
Pr 140

Rancang Perencanaan Panas (Thermal Design) Shell and Tube yang mungkin
dengan standar TEMA.
Catatan :
1. Buatlah asumsi-asumsi yang proposional dengan keinginan proses diatas
2. Buatlah scenario perencanaan panas (Thermal Design Scenario) yang
benar
3. Cantumkan referensi rumus-rumus dan grafik serta sifat-sifat fisika yang
digunakan
4. Kerjakan sesuai dengan logika saudara sendiri tanpa harus memakai logika
orang lain
Nama : Siti Zahra
NIM : 03031381520060
Kelas : VI B
Kampus : Palembang

Jawab :
Tahap 1 : Spesifikasi
1. Temperatur masuk minyak pelumas (Tin) : 100oC
2. Temperatur keluar minyak pelumas (Tout) : 60oC
3. Temperatur masuk air (tin) : 30oC
4. Laju massa alir air = 2 kg/det
Qinput = Qoutput
Nama : Siti Zahra
NIM : 03031381520060
Kelas : VI B
Kampus : Palembang

Asumsi yang digunakan dalam perancangan :


 Air pendingin adalah air sungai (river water).
 Kapasitas panas air diasumsikan 4,2 kj/kgoC.
 Fluida panas (hot fluid) yaitu minyak pelumas dan fluida dingin (cold
fluid) yaitu air sungai.
 Air sungai dan minyak pelumas dapat diasumsikan menyebabkan fouling,
jadi juga diperhitungkan fouling factor.
 Penempatan fluida ditinjau berdasarkan pada flowrate, corrosion, fouling
factor, yaitu dimana minyak pelumas memiliki korosivitas yang lebih
rendah daripada air

Berdasarkan Table 12.2 (Coulson Vol. 6 p. 640)

Fouling factor resistance minyak pelumas ( heavy hydrocarbons) = 0,0005 m2C/W


Fouling factor resistance cooling water = 0,0003 m2C/W
 Nilai panas (Q) untuk minyak pelumas adalah :
Q= m x cp x ∆T
Nama : Siti Zahra
NIM : 03031381520060
Kelas : VI B
Kampus : Palembang

𝑘𝑔 𝑘𝐽
Q=1 𝑥 1,9 𝑥 (373 − 333)𝐾
𝑠 𝑘𝑔 𝐾
𝑘𝐽
Q = 76 𝑠

Untuk mencari temperature keluar air sungai yang tidak diketahui yaitu
dengan menggunakan azas black yaitu Qin = Qout (Panas yang masuk = panas
yang keluar)
Qin = Qout
Q= m x cp x ∆T
𝑘𝐽 𝑘𝐽 𝑘𝐽
76 =2 x 4,2 𝑘𝑔 𝐾 x ∆T = 9,0476 K
𝑠 𝑠

Jadi nilai temperature keluar air adalah 303 K + 9,0476 K = 312,0474 K =


39, 0476 C
Specific heat capacity untuk masing masing fluida
 Minyak pelumas
Mean Temperature = (100 + 60)/2 = 80°C
Specific Heat Capacity pada 80°C = 1,9 kJ/kg.K
 Cooling Water
Mean Temperature = (30 + 39,0476)/2 = 34,5238°C
Specific Heat Capacity pada 34,5238°C = 4,2 kJ/kg.K
2. Sifat-sifat Fisik (Physical Properties)

Parameter Minyak pelumas Cooling water

Densitas (ρ) 800 kg/m3 1000 kg/m3

Specific Heat (Cp) 1900 J/kg.K 4200 J/kg.K

Viskositas 1×10-5 m2/det


Thermal Conductivity 0,134 W/m.K
Prandtl Number 140

3. Overall cooefficient
Nama : Siti Zahra
NIM : 03031381520060
Kelas : VI B
Kampus : Palembang

rentang nilai U antara 60 – 300 W/m2°C.

 Sehingga asumsi awal nilai U atau U0, ass adalah 250 W/m2°C.
4. Exchanger Type and Dimensions

Asumsi awal yaitu jumlah pass pada shell and tube adalah 1 shell pass dan
2 tube passes. Tipe exchanger meliputi ΔTlm, jumlah tube passes, shell
pass, correction factor (F), dan ΔTm.
a) Menghitung nilai LMTD (Log Mean Temperature Difference) dan
correction factor
 Nilai LMTD
(T1 − t 2 ) − (T2 − 𝑡1 )
∆Tlm =
(T − t 2 )
ln 1
(T2 − 𝑡1 )
(100 − 39,0476) − (60 − 30)
∆Tlm =
(100 − 39,0476)
ln
(60 − 30)
30,9524
∆Tlm =
0,7089
∆Tlm = 43,6626°C

 Nilai correction factor:


Nama : Siti Zahra
NIM : 03031381520060
Kelas : VI B
Kampus : Palembang

T1 − T2 100 − 60
R= = = 4,421
t 2 − t1 39,0476 − 30
t 2 − t1 39,0476 − 30
S= = = 0,129
T1 − t1 100 − 30

Maka didapat nilai ft = 0,94


b) Menghitung nilai TMTD (True Mean Temperature Difference)
dengan melibatkan nilai temperature correction factor (Ft)

∆Tm = Ft x ∆Tlm
∆Tm = 0,94 x 43,6626 ℃
∆Tm = 41,042 ℃
5. Heat Transfer Area

𝑞
𝐴𝑜 =
𝑈𝑜,𝑎𝑠𝑠 × ΔTm
76
𝐴𝑜 =
250 𝑥 26,1681
𝐴𝑜 = 301,477 m2
Nama : Siti Zahra
NIM : 03031381520060
Kelas : VI B
Kampus : Palembang

Anda mungkin juga menyukai