Anda di halaman 1dari 2

“AY” (AQUADEST for YOU)

Solusi Penyediaan Aquades Terjangkau di Tembalang


Penggunaan aquades di Indonesia semakin banyak seiring dengan meningkatnya
kegiatan laboratorium baik di laboratorium sekolah, laboratorium kampus, laboratorium uji
(kimia, mikrobiologi, fisika, dll), rumah sakit, maupun toko bahan kimia. Terutama aquadest
sangat banyak keperluan bagi para peneliti atau mahasiswa atau dosen di Universitas
Diponegoro sebagai salah satu komponen percobaan atau penelitian di laboratorium.
Oleh karena itu, “AY” hadir sebagai solusi pemenuhan aquades di daerah Tembalang.
Dalam pemenuhan kebutuhan aquades tersebut, kami memiliki alat pemurni air atau alat
pembuat aquadest dengan teknologi membrane reverse osmosis dan teknologi Fotokatalisis
yang memanfaatkan katalis dan cahaya UV untuk menetralisir senyawa organic beracun. Alat
ini menerapkan pre-treatment agar kerja membrane tidak terlalu berat.
Usaha ini sangat cocok diterapkan di daerah Tembalang, mengingat lokasi produsen yang
menjual aquadest berada di tempat yang jauh dari jangkauan. Untuk prospek masa depan usaha
ini bisa memiliki branding dan terkenal di masyarakat luas. Proses identifikasi usaha ini
berawal dari ketidaksediaan produsen aquades di lokasi Tembalang, sehingga kami
menciptakan suatu inovasi alat pembuat aquadest sehingga bisa memproduksi aquadest untuk
memenuhi berbagai kebutuhan.
 Company Overview
Nama usaha : “AY” (Aquadest for You)
Jenis usaha : Penjualan aquadest
Produk : Aquadest
Daerah pemasaran : Universitas di Semarang
Harga Jual : Rp 700,00/liter
Harga Pokok : Rp 300,00/liter
 Target Market Detail
- Daerah Pemasaran: Tembalang, Semarang
- Pasar Sasaran : Universitas Diponegoro, Polines, Universitas Pandanaran)
- Harga Jual : Rp 700,00/liter
- Harga Pabrik/Biaya Produksi (harga pokok) : Rp. 300.,00/liter
- Volume Penjualan/bulan Dalam 1 bulan pertama 500 L, bulan kedua 580 L, bulan
ke tiga dan seterusnya 700 L/ Bulan
- Jumlah Pesaing Sejenis Di Lingkungan Usaha : 2 (Indrasari, Kimia Utama Sari)
 Marketing and Sales Plan
- AY laku terjual di kalangan Mahasiswa dan Laboratorium perguruan tinggi.
- AY terkenal di masyarakat luas sekitar Tembalang.
- Skala pemasaran : Skala perumahan berbasis teknologi.
- Sistem distribusi : Pendistribusian aquadest langsung berada di lokasi usaha,
- Penetapan harga : Rp 700,00/liter
- Promosi yang : Melalui media sosial Instagram, Line, WA.
- Kosumen sasaran : Mahasiswa dan pengelola laboratorium perguruan tinggi.
- Wilayah pemasaran : Tembalang meliputi Universitas Diponegoro, Politeknik
Negeri Semarang, dan Universitas Pandanaran.
 Mekanisme Produksi
No. Indikator Keterangan
1. Gambaran Lokasi Usaha Lokasi produksi di Jalan Prof. Soedharto
No 8 Warung Siwungu
2. Proses operasi/produksi bahan Proses produksi meliputi :
baku-proses-produksi  Pengambilan air dari air tanah
 Pemasangan alat pembuat
aquadest
 Pembuatan aquadest
 Penempatan aquadest pada botol-
botol berukuran 1 liter/ 5 liter/
gallon
 Packaging dengan memberi label
“AY” Aquadest for You pada
botol
3. Kapasitas operasi/produksi/bulan  Dalam 1 hari produks liter
 Toko tutup pada hari libur
nasional
 Dalam bulan :
Bulan 1 : 500 L
Bulan 2 : 580 L
Bulan 3-dst : 700 L
4. Tata letak operasi/ produksi (lay
out)
5. Teknologi Teknologi yang kami gunakan dari
Teknologi membrane dan Teknologi
Fotokatalisis.
6. Gambaran Asset usaha Berupa barang berwujud mesin
pengolahan air menjadi aquadest yang
terdiri dari 3 alat pre-treatment, tempat
membrane, dan saluran filtrasi.
7. Perizinan Perizinan ke RT RW di Siwungu untuk
menjalankan usaha.
Bekerjasama dengan Laboratorium
Terpadu Undip.
 Team Management

Ketua : I Gilbert

Teknisi : Fadhlan Publikasi dan


Bendahara : Cantika
Rasyid R, Dewi Perizinan : Natanael
Aulia
Masithoh Sembiring

o Ketua : mengoordinasi perkembangan masing-masing anggota.


o Teknisi : membuat aquadest dan mendistribusikannya.
o Bendahara : mengolah bagian keuangan usaha.
o Publikasi dan perizinan : memasarkan produk ke masyarakat dan melakukan
perizinan ke pihak terkait.

Anda mungkin juga menyukai