Anda di halaman 1dari 17

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

RPP

Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Makassar


Paket Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Mata Pelajaran : Komputer Akuntansi
Kelas/Semester : XI/ 1
Materi Pokok : Transaksi Penerimaan Kas dan Pengeluaran Kas
Alokasi Waktu : 1 pertemuan (2 x 45 menit)

A. Kompetensi Inti (KI)


3. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan
faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan
lingkup kerja Akuntansi dan Keuangan Lembaga pada tingkat teknis, spesifik, detil,
dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga,
sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
4. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur
kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang
Akuntansi dan Keuangan Lembaga. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan
dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung. Menunjukkan
keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir,
menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung

B. Kompetensi Dasar
3.6 Menganalisis transaksi penerimaan uang tunai/ kas di bank (bukan dari hasil
penjualan barang dagangan) dan pengeluaran uang tunai/kas di bank untuk
pembayaran beban-beban pada perusahaan dagang
4.6 Melakukan entry transaksi yang terkait dengan penerimaan uang tunai/ kas di
bank (bukan dari hasil penjualan barang dagang) dan pengeluaran uang
tunai/kas di bank untuk pembayaran beban-beban pada perusahaan dagang

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


3.6.1 Menjelaskan Transaksi Penerimaan Kas
3.6.2 Menjelaskan Transaksi Pengeluaran Kas
4.6.1 Mengoperasikan Entry Transaksi Penerimaan Kas
4.6.2 Mengoperasikan Entry Transaksi Pengeluaran Kas
D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran dengan menggunakan pendekatan saintifik,
model Problem Based Learning peserta didik mampu:
1. Menjelaskan transaksi penerimaan kas dengan baik
2. Menjelaskan transaksi pengeluaran kas dengan baik
3. Mengoperasikan entry transaksi penerimaan kas dengan tepat
4. Mengoperasikan entry transaksi pengeluaran kas dengan tepat

E. Materi Pembelajaran
1. Pengertian Transaksi Penerimaan Kas
2. Pengertian Transaksi Pengeluaran Kas
3. Langkah Pengoperasian Transaksi Penerimaan Kas
4. Langkah Pengoperasian Transaksi Pengeluaran Kas

F. Media, Alat dan sumber belajar :


a. Media Belajar
- Slide Power Point
- Lembar Kerja Peserta Didik
- White Board
b. Alat :
- Laptop, LCD, Spidol.
c. Sumber Belajar
- Modul Komputer Akuntansi
- Buku Komputer Akuntansi Karangan Karmi Adinda, S.Pd 2016

G. MetodePembelajaran
a. Pendekatan pembelajaran ilmiah/scientific
b. Model pembelajaran Problem Based Learning
c. Metode Diskusi, Presentasi.

H. Langkah-Langkah Pembelajaran
1. Pertemuan Pertama: (2 x 45 menit)
No Kegiatan
1 Pembukaan (15 Menit)
a. Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam
b. Guru mengabsen siswa
c. Guru melakukan apersepsi tentang materi penerimaan dan
pengeluaran kas
d. Guru menyampaikan kompetensi dasar, tujuan dan manfaat
mempelajaran materi penerimaan dan pengeluaran kas
e. Guru menyampaikan garis besar materi penerimaaan dan
pengeluaran kas dan menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan
peserta didik untuk menyelesaikan permasalahan atau tugas tentang
No Kegiatan
penerimaan dan pengeluaran kas
f. Guru membagi siswa kedalam kelompok yang beranggotakan 2 orang.
2 Kegiatan Inti (60 Menit)
Mengamati
Siswa mengamati slide power point yang ditampilkan oleh guru tentang
materi :
 Transaksi Penerimaan Kas
 Transaksi Pengeluaran Kas
 Langkah Pengoperasian Transaksi Penerimaan Kas
 Langkah Pengoperasian Transaksi Pengeluaran Kas

Menanya
a) Siswa mencatat hasil pengamatan yang telah dilakukan
b) Siswa berdiskusi dengan teman kelompoknya mengenai hasil
pengamatan yang telah dilakukan.

Mengeksplorasi/Mengumpulkan Informasi
a) Siswa mengumpulkan data atau informasi dari berbagai sumber belajar
(buku, lks, tau referensi lainnya) untuk menjawab pertanyaan yang
diberikan oleh guru.
b) Guru bersama - sama dengan siswa berdiskusi memecahkan masalah
terkait dengan materi pembelajaran

Mencoba/Menalar
a) Siswa memperhatikan demonstrasi langkah-langkah mengentri
penerimaan dan pengeluaran kas dengan myob V18 yang dilakukan
oleh guru.
b) Siswa mempraktikkan langkah-langkah mengentri penerimaan dan
pengeluaran kas pada komputer masing-masing.

Mengomunikasikan/Menyimpulkan
a) Siswa baik secara individu atau berkelompok mempresentasikan hasil
kerjanya di depan kelas
b) Siswa lain yang tidak melakukan presentasi memberikan tanggapan
terkait dengan materi penyaji
c) Guru memberikan penguatan terkait materi yang telah dipelajari oleh
siswa
d) Guru merangkum materi pembelajaran dan membuat kesimpulan.

3. Penutup (15 Menit)


a) Kesimpulan
Guru bersama peserta didik mencoba untuk membuat kesimpulan dari
No Kegiatan
materi yang telah dipelajari
b) Refleksi
Guru menanyakan pendapat peserta didik tentang proses belajar yang
dilakukan (merefleksi kegiatan)
c) Peserta didik diberi tugas untuk mencari dan mempelajari materi
langkah mengentri transaksi penjualan pada aplikasi komputer
akuntansi MYOB ( materi berikutnya ) di rumah.
d) Menutup pembelajaran dengan salam dan berdoa.

I. Penilaian (Instrument terlampir)


1. Pengetahuan
a. Teknik Penilaian :Tes tertulis
b. Bentuk Instrument :Soal testertulis
c. Kisi-kisi
No. Indikator ButirInstrumen
1. Menjelaskan pengertian transaksi
1
penerimaan kas
2. Menyebutkan contoh transaksi penerimaan
2
kas selain dari penjualan barang dagang
3. Menjelaskan langkah-langkah mengentri
transaksi penerimaan kas selain dari 3
penjualan barang dagang
4. Menjelaskan pengertian transaksi
4
pengeluaran kas
5. Menjelaskan langkah-langkah mengentri
transaksi pengeluaran kas untuk 5
pembayaran beban-beban
Instrumen: lihat Lampiran1

2. Ketrampilan
a. TeknikPenilaian : Penilaian Unjuk kerja dengan melakukan Praktikum
b. Bentuk instrument : Soal Praktek
c. Kisi-kisi
No. Indikator ButirInstrumen
1. Mengentri transaksi peneriman kas 1
2. Mengentri transaksi pengeluaran kas 2
3. Membuat kesimpulan praktikum 3
Instrumen: lihat Lampiran2
3. Sikap ( Spritual )
a. Teknik: Observasi
b. BentukInstrumen: Check List
c. Kisi-kisi:
No. Aspek Pengamatan ButirInstrumen
1. Berdoa sebelum dan sesudah melakukan sesuatu 1
2. Mengucapkan rasa syukur atas karunia tuhan 2
3. Memberi salam sebelum dan sesudah 3
menyampaikan pendapat/presentasi
4. Mengungkapkan kekaguman secara lisan maupun 4
tulisan terhadap Tuhan saat melihat kebesaran
Tuhan
Instrumen: lihat Lampiran 3

4. Sikap ( Sosial)
a. Teknik: Observasi
b. BentukInstrumen: Check List
c. Kisi-kisi:
No. Aspek Pengamatan ButirInstrumen
1. Motivasi 1
2. Rasa Ingin Tahu 2
3. Tanggung Jawab 3
4. Jujur 4
5, Peduli 5
6 Santun 6
7 Percaya Diri 7
8 Disiplin 8

Makassar , 20 November 2018.


Guru Pamong Mahasiswa PPGDJ 2018

Emi Wulandari, S.Pd, M.M Sriwahyuni Priyanti Parera,SST


NIP. 19740726 200502 2 004 NIM. 1892047012

Mengetahui:
Kepala SMK Negeri 1 Makassar

Drs. Kasrun Kasiran, M.Pd


NIP. 19641231 199001 1 016
Lampiran Materi
1. Transaksi Penerimaan Kas
Transaksi Penerimaan Kas (Receive Money) adalah transaksi penerimaan uang secara
tunai selain pelunasan piutang dari pelanggan. Contohnya :
Penerimaan setoran modal
Penerimaan deviden
Penjualan saham
Penerimaan bunga dari bank

2. Transaksi Pengeluaran Kas


Transaksi Pengeluaran Kas (Spend Money) adalah transaksi pengeluaran uang secara
tunai yang menyebabkan berkurangnya asset perusahaan berupa kas atau setara kas
lainnya guna keperluan usaha selain untuk transaksi pelunasan utang. Contohnya :
Transaksi pembayaran gai karyawan
Transaksi pembayaran pajak (PPN & PPh)
Transaksi pembayaran biaya sewa
Transaksi pembayaraan hutang bank

3. Langkah Pengoperasian Transaksi Penerimaan Kas


Langkah mengentri transaksi penerimaan kas selain dari penjualan barang dagang
 Perhatikan informasi transaksi pada bukti transaksi/Bukti Penerimaan Kas
 Dari menu Command centre > Banking > Receive Money
 Isikan jenis akun kas untuk menerima uang/cek pada kolom Deposit to
Account
 Isikan data terkait transaksi penerimaan kas yang meiputi: Nomor bukti
transaksi, tanggal transaksi, dan jumlah uang yang diterima
 Isikan keterangan transaksi pada kolom memo
 Isikan akun yang di kredit / akun selain kas yang bermutasi akibat adanya
transaksi
 Pastikan kolom out of balace bernilai 0
 Klik Record

4. Langkah Pengoperasian Transaksi Pengeluaran Kas


Langkah-langkah untuk menganalisis dan mengentri transaksi pembayaran beban-
beban
 Perhatikan informasi transaksi pada bukti transaksi/Bukti Penerimaan Kas
 Dari menu Command centre > Banking >SpendMoney
 Isikan jenis akun kas untuk mengeluarkan uang/cek pada kolom Pay From
Account
 Isikan data terkait transaksi pengeluaran kas yang meiputi: Nomor bukti
transaksi, tanggal transaksi, dan jumlah uang yang dibayarkan
 Isikan keterangan transaksi pada kolom memo
 Isikan akun yang di debit atau akun selain kas yang bermutasi akibat adanya
transaksi
 Pastikan kolom out of balace bernilai 0
 Klik Record
SOAL EVALUASI
Soal Pengetahuan
1. Jelaskan pengertian transaksi penerimaan kas (Receive Money)!
2. Sebutkan 2 contoh transaksi penerimaan kas selain dari penjualan barang dagang!
3. Jelaskan langkah-langkah mengentri penerimaan kas selain dari penjualan barang
dagang!
4. Jelaskan pengertian transaksi pengeluaran kas (Spend Money)!
5. Jelaskan langkah-langkah mengentri transaksi pengeluaran kas untuk pembayaran
beban-beban

No Kunci Jawaban Penskoran


1 Transaksi Penerimaan Kas (Receive Money) adalah 20
transaksi penerimaan uang secara tunai selain
pelunasan piutang dari pelanggan.

Jawaban tidak sesuai kunci jawaban 10


Tidak menjawab 0
2 Transaksi penerimaan kas selain dari penjualan 10
tunai
 Penerimaan piutang karyawan
 Penerimaan deviden

Jawaban tidak sesuai kunci jawaban 5


Tidak menjawab 0
3 Langkah mengentri transaksi penerimaan kas 25
selain dari penjualan barang dagang
 Perhatikan informasi transaksi pada
bukti transaksi/Bukti Penerimaan Kas
 Dari menu Command centre >Banking
> Receive Money t
 Isikan jenis akun kas untuk menerima
uang/cek pada kolom Deposit to
Account
 Isikan data terkait transaksi
penerimaan kas yang meiputi: Nomor
bukti transaksi, tanggal transaksi, dan
jumlah uang yang diterima
 Isikan keterangan transaksi pada
kolom memo
 Isikan akun yang di kredit / akun
selain kas yang bermutasi akibat
adanya transaksi

 Pastikan kolom out of balace bernilai 0


 Klik Record
Jawaban tidak sesuai kunci jawaban 12,5
Tidak menjawab 0
4 Transaksi Pengeluaran Kas (Spend Money) adalah 20
transaksi pengeluaran uang secara tunai yang
menyebabkan berkurangnya asset perusahaan
berupa kas atau setara kas lainnya guna keperluan
usaha selain untuk transaksi pelunasan utang.

Jawaban tidak sesuai kunci jawaban 10


Tidak menjawab 0
5 Langkah-langkah untuk menganalisis dan 25
mengentri transaksi pembayaran beban-beban
 Perhatikan informasi transaksi pada
bukti transaksi/Bukti Penerimaan Kas
 Dari menu Command centre > Banking
>SpendMoney
 Isikan jenis akun kas untuk
mengeluarkan uang/cek pada kolom
Pay From Account
 Isikan data terkait transaksi
pengeluaran kas yang meiputi: Nomor
bukti transaksi, tanggal transaksi, dan
jumlah uang yang dibayarkan
 Isikan keterangan transaksi pada
kolom memo
 Isikan akun yang di debit atau akun
selain kas yang bermutasi akibat
adanya transaksi
 Pastikan kolom out of balace bernilai 0
 Klik Record

Jawaban tidak sesuai kunci jawaban 12,5


Tidak menjawab 0
SMK NEGERI 2 AMBON
Soal Praktek ( Keterampilan)
Mengoperasikan entry dokumen transaksi ke dalam komputer !

No No. Bukti Tanggal Keterangan Jumlah

1 BKK12-1 1/12/2017 Dibayar gaji karyawan Rp 1.500.000,-


untuk bulan Desember.
2 VKK12-1 5/12/2017 Dibayar rekening listrik, Rp 900.000,-
air dan telpon untuk bulan
Desember dengan voucher
kas kecil.
3 BKM12-1 10/12/2017 Diterima deviden dari PT. Rp 2.500.000,-
Rafa Sejahtera sebesar
Rp2.500 per lembar
saham.
4 VKK12-2 12/12/2017 Dibayar kepada Rp 750.000,-
percetakan express
pembuatan brosur
perusahaan untuk iklan
dengan voucher kas kecil.
5 VKK12-2 14/12/2017 Pembelian perlengkapan Rp 1.000.000,-
dengan menggunakan
voucher kas kecil
6 BKK12-2 15/12/2017 Dibayar kepada Bank BCA Rp
pembayaran angsuran 18.000.000,-
bulanan pinjaman jangka
panjang ditambah bunga
sebagai berikut :
Pinjaman : Rp 15.000.000,-
Bunga : Rp 3.000.000,-
7 BKM12-3 16/12/2017 Diterima pendapatan Rp 100.000,-
service atas perbaikan
produk heater water.
8 VKK12-3 17/12/2017 Pengambilan pribadi Mrs. Rp. 750.000,-
Rayyani. Dengan
menggunakan voucher kas
kecil
Berdasarkan transaksi penerimaan dan pengeluaran kas yang telah dientry ke
dalam komputer masing-masing, maka diminta untuk masing-masing peserta
didik mencatat kesimpulan pada lembar LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik)
dibawah ini !
Pedoman Penskoran

No No. Bukti Tanggal Keterangan Jumlah Skor

1 BKK12-1 1/12/2017 Dibayar gaji karyawan Rp 1.500.000,- 10


untuk bulan
Desember.
2 VKK12-1 5/12/2017 Dibayar rekening Rp 900.000,- 10
listrik, air dan telpon
untuk bulan Desember
dengan voucher kas
kecil.
3 BKM12-1 10/12/2017 Diterima deviden dari Rp 2.500.000,- 10
PT. Rafa Sejahtera
sebesar Rp2.500 per
lembar saham.
4 VKK12-2 12/12/2017 Dibayar kepada Rp 750.000,- 10
percetakan express
pembuatan brosur
perusahaan untuk
iklan dengan voucher
kas kecil.
5 VKK12-2 14/12/2017 Pembelian Rp 1.000.000,- 10
perlengkapan dengan
menggunakan voucher
kas kecil
6 BKK12-2 15/12/2017 Dibayar kepada Bank Rp 10
BCA pembayaran 18.000.000,-
angsuran bulanan
pinjaman jangka
panjang ditambah
bunga sebagai berikut :
Pinjaman : Rp
15.000.000,-
Bunga : Rp
3.000.000,-
7 BKM12-3 16/12/2017 Diterima pendapatan Rp 100.000,- 10
service atas perbaikan
produk heater water.
8 VKK12-3 17/12/2017 Pengambilan pribadi Rp. 750.000,- 10
Mrs. Rayyani. Dengan
menggunakan voucher
kas kecil
9 Berdasarkan transaksi penerimaan dan pengeluaran kas yang 20
telah dientry ke dalam komputer masing-masing, maka diminta
untuk masing-masing peserta didik mencatat kesimpulan pada
lembar LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik) dibawah ini !

Catatan : Untuk memperoleh hasil nilai terhadap penilaian pengetahuan dan


keterampilan menggunakan rumus :

Total skor Perolehan


Nilai = x 100
Total skor maksimum
Penilaian Sikap Spritual
Mata Pelajaran : Komputer Akuntansi
Kelas : XIIB2
Aspek Yang Diamati

NO Nama Siswa Berdoa Beribadah


Mengucap
sebelum Bersyukur dengan
Salam
aktivitas baik
1 Aprilia
2 Asraf Soamole
3 Christina Sugi
4 Ermi Mataheru
5 Fina Artia Dewi
Beni
6 Gery Mauwa
7 Grace Cellya
Kayadoe
8 Halija
9 Hikma Mika
Amalia
10 Jeanly B.
Latuheru
11 Kezia Devina
Guna
12 Melati
13 Mendriyanti Kona
14 Mirdayanti
15 Nicholas
Pelmelay
16 Nirmayanti Buton
17 Nonita Mansur
18 Nurlya
19 Ratna Eno
20 Ricardo K. N.
Barends
21 Riska Dahlia
22 Ruth .D.
Manuputty
23 Siti Hajar Kalau
24 Tiara
25 Tina
26 Villia Regia Diaz
27 Vitriani Dewi
Salma
28 Vivid Julianda
Rehatta
29 Yeti Purnama Sari
30 Zeth Risakotta
31
32
Disi dengan skor 1 – 4
1. Kurang 2. Cukup 3. Baik 4. Sangat Baik
Penilaian Sikap Sosial
Mata Pelajaran : Komputer Akuntansi
Kelas : XIIB2

SIKAP
NO NAMA SISWA Rasa ingin Tanggung Kerja Percaya
Motivasi Jujur Peduli Santun Disiplin
tahu jawab sama diri
1 Aprilia
2 Asraf Soamole
3 Christina Sugi
4 Ermi Mataheru
5 Fina Artia Dewi
Beni
6 Gery Mauwa
7 Grace Cellya
Kayadoe
8 Halija
9 Hikma Mika Amalia
10 Jeanly B. Latuheru
11 Kezia Devina Guna
12 Melati
13 Mendriyanti Kona
14 Mirdayanti
15 Nicholas Pelmelay
16 Nirmayanti Buton
17 Nonita Mansur
18 Nurlya
19 Ratna Eno
20 Ricardo K. N.
Barends
21 Riska Dahlia
22 Ruth .D. Manuputty
23 Siti Hajar Kalau
24 Tiara
25 Tina
26 Villia Regia Diaz
27 Vitriani Dewi Salma
28 Vivid Julianda
Rehatta
29 Yeti Purnama Sari
30 Zeth Risakotta
Disi dengan skor 1 – 4
1. Kurang 2. Cukup 3. Baik 4. Sangat Baik

Anda mungkin juga menyukai