Anda di halaman 1dari 2

3.8.

Pengolahan Limbah Perusahaan

Pada proses produksi pada pabrik Anakasa, dihasilkan beberapa jenis


limbah dengan metode pengolahan limbah yang berbeda-beda menurut masing-
masing jenis limbah tersebut. Jenis limbah dan metode pengolahan limbah
tersebut adalah sebagai berikut:
 Limbah padat
- Scrap : merupakan limbah hasil produksi yang mengalami defek.
Limbah tersebut dilebur kembali (remelt) untuk digunakan kembali
sebagai bahan baku produksi.

- Slag : proses remelting sendiri menghasilkan limbah akibat


ketidakmurnian yang terdapat pada besi yang dilebur kembali.
Limbah berupa slag ini kemudian dikumpulkan dan kemudian diolah
oleh pihak perusahaan pengolahan limbah setiap bulannya.

- Powder : merupakan limbah sisa cat pada proses coating. Limbah ini
kemudian akan dikumpulkan dan digunakan kembali.
 Limbah cair
- Sludge : merupakan limbah berbentuk lumpur yang dihasilkan pada
proses anodasi. Limbah ini dikumpulkan dan kemudian diolah oleh
perusahaan pengolahan limbah setiap bulannya.

Anda mungkin juga menyukai