Anda di halaman 1dari 2

A.

Pengertian Hemodinamik

Hemodinamik adalah pemeriksaan aspek fisik sirkulasi darah, fungsi jantung


dan karakterisitik fisiologis vaskular perifer, dimana aliran darah dalam system
peredaran tubuh kita baik melalui sirkulasi magna (sirkulasi besar) maupun sirkulasi
parva (sirkulasi dalam paru).Hemodinamik monitoring adalah pemantauan dari
hemodinamik status. Hemodinamik status adalah indeks dari tekanan dan kecapatan
aliran darah dalam paru dan sirkulasi sistemik.

Tujuan pemantauan hemodinamik adalah untuk mendeteksi, mengidentifikasi


kelainan fisiologis secara dini dan memantau pengobatan yang diberikan guna
mendapatkan informasi keseimbangan homeostatik tubuh. Pemantauan hemodinamik
bukan tindakan terapeutik tetapi hanya memberikan informasi kepada klinisi dan
informasi tersebut perlu disesuaikan dengan penilaian klinis pasien agar dapat
memberikan penanganan yang optimal.

berikut monitoring non invasif

a. EKG
b. Denyut nadi
c. pulse oksimetri
d. Bp
e. status mental/GCS
f. produksi urine
B. manfaat pemantauan secara invasif
a. mengetahui gelomang tekanan di dalam ruang jantung
b. tempat pengambilan sampel darah arteri
c. tempat memasukan obat-obatan
d. mengukur tekanan darah

keuntungan pemantauan secara invasif

a. lebih akurat dan dapat dibaca continue


b. perubahan kecil bisa dideteksi
c. tercapainya optimalisasi terapi
d. pengambilan sampel darah mudah
e. hemat waktu
f. bentuk gelombang dapat dilihat melalui sistem tranduser

kerugian ....................................

C. tekanan darah merupakan hasil dari pemeriksaan


a. curah jantung
b. resistensi terhadap aliran darah yang diatur oleh pembuluh darah terutama oleh
kaliber arteriol.
c.
pengaturan tekanan darah dilakukan oleh :
a. pengaturan oleh sistem saraf
b. pengaturan oleh sistem endoktrin

faktor-faktor yang mempengaruhi :

a. tekanan darah
b. jantung
c. tahanan perifer
d. volume darah
e. viskositas darah
f. distensibilitas dinding pembuluh darah

Nadi/ denyut arteri adalah suatu gelombang yang teraba pada arteri bila
darah di pompa keluar jantung, denyut ini mudah diraba ditempat arteri melintasi
sebuah tulang yang terletak dekat permukaan, misalnya : arteri radialis, arteri
temporalis, atau arteri dorsalispedis.

karakter nadi:

a. frekuensi nadi
b. irama
c. kekuatan
d. kesamaan

Anda mungkin juga menyukai