Anda di halaman 1dari 19

LAPORAN

PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN


DI CV. SYAILENDRA

Disusun Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat


Mengikuti Ujian Nasional dan Ujian Sekolah
Pada Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Pangkalan Bun
Tahun Pelajaran 2019/2020

Disusun oleh :

Nama : PENDI
NIS/NISN : 10516/0021875458
Kelas : XII MULTIMEDIA 1
Program Keahlian : TEKNIK KOMPUTER DAN
INFORMATIKA

PROVINSI KALIMANTAN TENGAH


DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 1 PANGKALAN BUN
TAHUN 2019

i
LEMBAR PENGESAHAN 1

PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)


DI CV. SYAILENDRA

Laporan ini disetujui dan disahkan oleh pihak CV. SYAILENDRA pada:

Hari : SELASA
Tanggal : 1 OKTOBER 2019
Tempat : CV. SYAILENDRA

Pangkalan Bun, 1 Oktober 2019

Mengetahui,
Pimpinan Utama/Direktur Instruktur PKL

ALFA RAMAYANA PUTRA MIA AUDINA PERMANA

ii
LEMBAR PENGESAHAN 2

PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)


DI CV. SYAILENDRA

Laporan ini disetujui dan disahkan oleh pihak SMK Negeri 1 Pangkalan Bun, pada:

Hari : SELASA
Tanggal : 1 OKTOBER 2019
Tempat : SMK NEGERI 1 PANGKALAN BUN

Pangkalan Bun, 1 Oktober 2019

Ketua POKJA PKL Pembimbing Sekolah

DIYARNO, S.Pd. Ekop FRANSISCA PUJI PRIHANTINI, S.Si


NIP. 19630621 199403 1 011 NIP. 19840922 201001 2 013

Mengetahui,
Mengetahui,
Kepala SMK Negeri 1 Pangkalan Bun

Drs. RIDWAN
NIP. 19651231 199603 1 017

iii
KATA PENGANTAR

Alhamdulillahi puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa
karena dengan rahmat, karunia, serta taufik dan hidayah-Nya penulis dapat
menyelesaikan Laporan Praktik Kerja Lapangan ini dengan baik meskipun banyak
kekurangan di dalamnya.
Penyusunan laporan Praktik Kerja Lapangan ini bermaksud untuk memenuhi
syarat untuk mengikuti Ujian Nasional dan Ujian sekolah. Tempat Praktik Kerja
Lapangan penulis adalah CV. SYAILENDRA, lamanya Praktik Kerja Lapangan
selama 3 bulan, terhitung 1 Juli sampai 1 Oktober 2019.
Selama penyusunan penulisan laporan ini penulis juga mendapat banyak
dukungan dan juga bantuan dari berbagai pihak, maka dari itu penulis ucapkan
banyak terima kasih kepada:
1. Bapak Drs.Ridwan, selaku Kepala SMK Negeri 1 Pangkalan Bun.
2. Bapak Diyarno, S.Pd. Ekop, selaku Ketua POKJA PKL
3. Ibu Fransisca Puji Prihantini S. Si, selaku Kepala Program Keahlian Multimedia
Sekaligus Pembimbing dalam PKL.
4. Bapak Alfa Ramayana Putra, selaku Pimpinan DU/DI
Penulis sangat berharap Laporan Praktik Kerja ini dapat dipahami dengan
mudah untuk semua kalangan dan menjadi untuk siswa-siswa generasi lanjut dan
seterusnya belajar. Sebelumnya penulis mohon maaf apabila terdapat kesalahan
kata-kata yang kurang berkenan. Semoga laporan yang sederhana ini dapat
memberi manfaat kepada kita semua.

Pangkalan Bun, 1 Oktober 2019

PENDI
NISN. 0021875458

iv
BAB II
PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)

A. Tempat dan Lama Penugasan


Berikut ini adalah data instansi tempat PKL:

Gambar 1.1 lokasi Praktik Kerja Lapangan (PKL)

 Nama Perusahaan/Industri : CV. SYAILENDRA


 Bidang Usaha : Konveksi, percetakan dan digital printing
 Nama Pimpinan : Alfa Ramayana Putra
 Alamat : Jl. A. Yani No. 27 RT. 17 Kel. Baru
 E-Mail : syailendra.pbun23@gmail.com
 Jumlah Karyawan : 4 Orang

Penyelenggaraan Praktik Kerja Lapangan (PKL) bagi Siswa Kelas XII


(dua belas) tahun ajaran tahun ajaran 2019/2020 direncanakan berlangsung
selama 3 bulan yang akan dimulai dari tanggal 1 juli 2019 sampai dengan
tanggal 1 oktober 2019 yang berlokasi di Dunia Usana/Dunia Industri dan
Instansi Pemerintahan yang berada dalam wilayah Kotawaringin Barat.

2
C. Profil Kompetensi Tamatan Program Keahlian
Tujuan kompetensi keahlian Multimedia adalah membekali peserta didik
dengan keterampilan, pengetahuan dan sikap agar kompeten. Dasar
kompetensi keahlian Multimedia meliputi :
1. Simulasi dan Komunikasi Digital
2. Fisika
3. Kimia
4. Sistem Komputer
5. Komputer dan Jaringan Dasar
6. Pemrograman Dasar
7. Dasar Desain Grafis
8. Desain Grafis Percetakan
9. Desain Media Interkatif
10. Animasi 2D dan 3D
11. Teknik Pengolahan Audio dan Video
12. Produk Kreatif dan Kewirausahaan

3
b. Menata kembali alat-alat yang telah digunakan pada tempat yang
telah disediakan
c. Memebersihkan peralatan kerja dan menyapu serta mengepel tempat
PKL agar terlihat bersih dan nyaman .

2. Produk Kreatif dan Kewirausahaan


a. Bordir

Bordir yaitu proses menjahitkan benang ke dalam kain sehingga


membentuk sebuah hiasan suatu objek melalui desain komputer dans mesin.
Contoh :
1) Menyiapkan bidangan kain atau bidangan topi

Gambar 1.2 Bidangan Kain dan Topi


2) Membidang kain yang akan dilakukan pembordiran

Gambar 1.3 Pemasangan Bidangan ke Kain

5
3) Mulai membordir logo/tulisan yang sudah di desain pad kain di
bidang

Gambar 1.4 Proses Pembordiran


4) Mengawasi mesin yang berjalan

Gambar 1.5 Pengawasan Proses Pembordiran


5) Hasil terakhir pembordiran menjadi sebuah logo, emblem, tulisan
ataupun nama

6
Gambar 1.6 Hasil Pembordiran
b. Sablon
Sablon yaitu teknik mencetak dalam berbagai media seperti kaos,
plastik, kertas, kaca, kayu dan sebagainya dengan menggunakan alat bantu
berupa screen sablon.

Alat dan bahan sablon:


1) Screen
2) Rakel
3) Mesin Press
4) Meja Sablon Baju
5) Cutter
6) Hairdry
7) Meja Pembentuk Sketsa

7
Gambar 1.7 Alat Sablon

1) Obat Abdruk
2) Cat dan Pelembab
3) Campuran cat
4) Pembersih screen

8
Gambar 1.8 Bahan Sablon
Kegiatan:
1) Melubangi kertas untuk cetakan sablon

Gambar 1.9 Melubang Kertas Cetakan

9
2) Menyablon kaos pelanggan dengan kertas cetakan yang sudah di
bolongi

Gambar 2.0 Menyablon kaos


3) Menyuci screen setelah digunakan

Gambar 2.1 Menyuci Screen

10
4) Hasil jadi sablon

Gambar 2.2 Baju Hasil Sablon

3. Dasar Desain Grafis dan Desain Grafis Percetakan

Desain grafis adalah sebuah bentuk media komunikasi visual yang


berbentuk gambar untuk digunakan sebagai penyampai informasi atau pesan
yang cukup efektif. Dalam dunia design grafis semua elemen baik itu text,
shape, tabel dan lain sebagainya dianggap sebagai sebuah gambar.
Langkah-langkah:
1) Menerima konsep yang telah dibuat oleh pelanggan

Gambar 2.3 Kertas Konsep

11
2) Mulai membuka software

Gambar 2.4 Opening CorelDraw 2019


3) Membuat lembar kerja baru sesuai ukuran konsep

Gambar 2.5 Mengatur Ukuran Kertas

12
4) Mulai melakukan pengerjaan

Gambar 2.6 Proses Desain Spanduk


5) Hasil desain

Gambar 2.7 Hasil Desain


6) Hasil akhir desainan yang sudah menjadi spanduk

Gambar 2.8 Hasil Desain yang sudah menjadi Spanduk

13
D. Hambatan
Dalam pelaksanaan PKL, Tentunya penulis tidak luput dari suatu
hambatan yang mungkin pasti kita hadapi. Ada beberapa hambatan yang
penulis temukan pada saat melakukan Praktik Kerja Lapangan, antara lain:
1. Cukup kesulitan beradaptasi dengan lingkungan baru saat melakukan
awal PKL
2. Kesulitan berkomunikasi ketika masih pertama kali terjun dalam DU/DI
3. Adanya Praktik atau Teori yang belum diberikan pada saat pelajaran
disekolah sehingga membuat kinerja penulis pada saat PKL menjadi
lambat.
E. Hasil yang di capai
Banyak hal yang diperoleh selama pelaksanaan PKL. Selain pengalaman
dan kenangan yang tak terlupakan, kami juga dapat menerapkan ilmu-ilmu
yang kami dapat selama di bangku sekolah. Kami disini juga diajari bagaimana
mengatur managemen kerja yang baik , bagaimana cara agar membuat
pelanggan merasa puas dengan hasil kerja kami, bagaimana cara
mengahasilkan sesuatu produksi yang telah kami buat dengan semaksimal
mungkin, dengan beberapa kompetensi-kompetensi yang belum pernah kami
temukan di sekolah, seperti bagaimana cara membordir, menyablon,
bagaimana cara mengoperasikan peralatan kantor, dan saya juga dapat
mengetahui betapa penting nya kerja sama saat bekerja.
Setelah penulis melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL) selama 3
bulan, penulis dapat mengetahui tata cara pelaksanaan kerja di CV
SYAILENDRA, penulis mendapatkan hasil yang sangat memuaskan. Dalam
pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan (PKL) saya selaku penulis dan siswa
prakerin mendapatkan ilmu, wawasan, dan etos kerja yang baik. Sehingga ilmu
yang didapat sangat bermanfaat bagi saya untuk kedepannya.

14
BAB III
PENUTUP

A. Kesimpulan
Berdasarkan pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan (PKL) yang di CV.
SYAILENDRA saya dapat menyimpulkan beberapa hal sebagai berikut:
1. Dengan adanya Pendidikan Sistem Ganda ini dapat meningkatkan
kemampuan atau skill para siswa tamatan SMK.
2. Mendapatkan pengalaman dan ilmu pengetahuan baru di dalam
dunia usaha/industri yang belum diajarkan di sekolah.
3. Sebagai pengalaman melatih diri selama melakukan PKL sehingga
terbiasa di dunia usaha.
4. Dapat menjadikan pembelajaran yang baik untuk memperbaiki
kesalahan yang telah dilakukan selama PKL sebagai bekal pada saat
bekerja setelah tamat sekolah.
5. Mengetahui dengan baik bagaimana bekerja sesuai dengan
bidangnya yang telah diajarkan di sekolah maupun pada saat PKL.
B. Saran
Saran untuk sekolah:
1. Sebaiknya pembekalan yang di berikan guru produktif kepada siswa
SMK Negeri 1 Pangkalan Bun waktunya lebih panjang, sehingga tidaak
menyulitkan siswa nantinya saat berada di tempat prakerin.
2. Diharapkan kepada sekolah agar dapat mengatur waktu yang terbaik
untuk para siswanya dalam persiapan menghadapi prakerin. Mulai dari
awal pencarian tempat prakerin hingga pembekalan agar para siswa
nantinya tidak kesulitan mencari tempat prakerin dan saat proses prakerin
berlangsung.

Saran untuk DU/DI


1. Kepada pembimbing agar dapat membimbing dan mengajarkan
siswa lebih jauh lagi kedalam visi yang di tempatkan di perusahaan
sehingga pekerjaan yang diberikan dapat lebih mudah dipahami.

15
2. Peningkatan wawasan yang lebih baik untuk meningkatkan kinerja
dan kedisiplinan dan Tingkatkan pelayanan yang memuaskan bagi para
pelanggan.

16
DAFTAR PUSTAKA

Hasan, Ahmad Nizar. 2018. Laporan Praktik Kerja Lapangan. Pangkalan Bun
Adiguno, Riyo. 2018. Laporan Praktik Kerja Lapangan. Pangkalan Bun
Hasanah, Atika Inayatul. 2018. Laporan Praktik Kerja Lapangan. Pangkalan Bun

17

Anda mungkin juga menyukai