Anda di halaman 1dari 20

PENGARUH PEMBERIAN JUS TOMAT TERHADAP PENURUNAN

TEKANAN DARAH PADA PESERTA PROLANIS DI PUSKESMAS


PURWOKERTO SELATAN

SKRIPSI

Diajukan guna memenuhi sebagian persyaratan menyelesaikan pendidikan Strata I


Keperawatan di Universitas Harapan Bangsa

Oleh :

AISAH YUNIANA
NIM. 15142013752002

PROGRAM STUDI SARJANA KEPERAWATAN


FAKULTAS KESEHATAN
UNIVERSITAS HARAPAN BANGSA
2019

i
LEMBAR PERSETUJUAN
SKRIPSI

PENGARUH PEMBERIAN JUS TOMAT TERHADAP PENURUNAN


TEKANAN DARAH PADA PESERTA PROLANIS DI PUSKESMAS
PURWOKERTO SELATAN

Skripsi

Disusun Oleh:

AISAH YUNIANA
NIM. 15142013752002

Telah Disetujui untuk dilakukan Seminar Skripsi


Pada tanggal ………………...

Purwokerto, Agustus2019

Menyetujui,

Pembimbing I Pembimbing II

Reni Dwi Setyaningsih.SKM.,MPH N.R.Ida Ayu Tp,S.Kep.,M.Kep


NIK. 100909020278 NIK. 110911130190

ii
LEMBAR PENGESAHAN
SKRIPSI

PENGARUH PEMBERIAN JUS TOMAT TERHADAP PENURUNAN


TEKANAN DARAH PADA PESERTA PROLANIS DI PUSKESMAS
PURWOKERTO SELATAN

Disusun oleh :

AISAH YUNIANA
NIM. 15142013752002

Telah Dipertahankan di Depan Dewan Penguji dan Diterima Untuk Memperoleh


Gelar Sarjana Keperawatan (S.Kep) Pada Program Studi Keperawatan S1
Universitas Harapan Bangsa

Pada hari :....................


Tanggal :.....................
Dewan Penguji :
1. Penguji I : Madyo Maryoto, S.Kep., Ns., Mns ...................
2. Penguji II : Reni Dwi Setyaningsih.SKM.,MPH ....................
3. Penguji III : N.R.Ida Ayu Tp,S.Kep.,M.Kep ..……..........

Mengesahkan
Ka. Prodi Keperawatan S1
Universitas Harapan Bangsa

Ririn Isma Sundari, S.Kep.,Ns., M.Kep.


NIK.109304120688

iii
PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Aisah Yuniana

NIM : 15142013752002

Prodi : Keperawatan S1

Menyatakan dengan sebenarnya, bahwa skripsi ini benar-benar merupakan hasil

karya saya, bukan merupakan pengambilalihan tulisan atau pikiran orag lain yang

saya akui sebagai tulisan atau pikiran saya, kecuali secara tertulis diacu dalam

naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka. Apabila dikemudian hari terbukti

atau dapat dibuktikan bahwa skripsi ini hasil plagiasi, maka saya bersedia

menerima sanksi berupa pencabutan gelar sarjana keperawatan yang saya peroleh

terkait dengan skripsi ini.

Purwokerto, Agustus 2019


Yang membuat pernyataan

Aisah Yuniana
NIM. 15142013752002

iv
UNIVERSITAS HARAPAN BANGSA
FAKULTAS KESEHATAN
PROGRAM STUDI KEPERAWATAN S1

Skripsi, Agustus 2019


Aisah Yuniana1, Reni Dwi Setyaningsih2, Noor Rochmah Ida Ayu TP3
Pengaruh Pemberian Jus Tomat Terhadap Penurunan Tekanan Darah Pada
Penderita Hipertensi Pada Peserta Prolanis di Puskesmas Purwokerto
Selatan
xv + halaman + tabel + gambar + lampiran

ABSTRAK

Hipertensi adalah sesuatu hal yang sangat penting di kehidupan yang harus
mendapatkan perhatian khusus, jika penderita hipertensi tidak ditangani akan
menyebabkan komplikasi hingga kematian secara tiba-tiba. Penanganan hipertensi dapat
dilakukan dengan dua cara yaitu terapi farmakologi dan non farmakologi. Pada terapi
nonfarmakologi dapat dilakukan dengan cara mengkonsumsi sayur-sayuran dan buah-
buahan, seperti halnya buah tomat yang dapat digunakan sebagai salah satu untuk terapi
non farmakologi.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian jus tomat terhadap
penurunan tekanan darah pada penderita hipertensi peserta prolanis di Puskesmas
Purwokerto Selatan.
Penelitian ini menggunakan metode pra eksperimen. Rancangan pra eksperimen
dengan pre-post test one group design. Responden dalam penelitian ini penderita
hipertensi peserta prolanis di Puskesmas Purwokerto Selatan sebanyak 23 responden yang
sesuai dengan kriteria inklusi dan eksklusi. Teknik pengambilan sampel menggunakan
purposive sampling. Analisis data menggunakan analisis univariate dan t test.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Tekanan darah sistole sebelum diberikan
jus tomat yaitu didapatkan rata-rata 161,30 mmHg dan 105,65 mmHg pada tekanan darah
diastole. Setelah diberikan jus tomat rata-rata tekanan darah sistolik mengalami
penurunan menjadi 150 mmHg dan 105,65 mmHg pada tekanan darah diastolik. Hasil
analisis menyatakan terdapat pengaruh pemberian jus tomat terhadap penurunan tekanan
darah pada lansia dengan hipertensi dengan p value < 0,000

Kata kunci: Hipertensi, Jus Tomat dan Peserta Prolanis

v
HARAPAN BANGSA UNIVERSITY
FACULTY OF HEALTH
BACHELOR NURSING STUDY PROGRAM

vi
MOTTO

“hang your ideals on the wings of angels, surely allah will grant your
aspirations.”

Gantungkan cita-citamu pada sayap-sayap malaikat, niscaya allah akan


mengabulkan cita-citamu

vii
PERSEMBAHAN

Bismillahirohmanirohim. Saya bersyukur kepada Allah SWT atas semua nikmat

yang diberikan dalam penyelesain skripsi ini. Semoga hasil dan perjuangan saya

ini dapat membuahkan hasil dan bermanfaat bagi orang lain. Tidak ada manusia

yang sempurna, karena itu tidak semua hal dibuat dengan sempurna. Saya hanya

berusaha semaksimal mungkin dengan kemampuan yang saya punya. Saya

menerima kritik dan saran dari pembaca yang budiman. Saya akan menerima

untuk memperbaiki hasil karya tulis saya untuk kedepannya. Dengan

menyelesaikan karya tulis ini saya mengharapkan banyak manfaat yang dapat

diambil.

Saya ucapkan terimakasih yang teramat tulus ini kepada mereka yang banyak

berjasa. Teruntuk:

1. Kepada Orang Tua yang tercinta, terkasih dan tersayang yang selalu

memberikan limpahan doa tulus tiada hentinya, cinta dan kasih sayangnya

yang begitu tulus, pemberi semangat saat lelah menghampiri, bantuan

moril maupun materilnya dan pengingat jika aku salah. Terimakasih

2. Saudara kandung dan saudara iparku, Aisah Yuliani dan Mba Anjar

Wiyarti Ningsih terimakasih atas dukungan semangat untuk penulis dalam

menyelesaikan skripsi ini.

3. Terimakasih kepada Ibu Reni selaku pembimbing 1 dan Ibu Ay selaku

pembimbing 2, yang telah membantu dalam menyelesaikan skripsi ini

dengan sabar dalam bimbingannya.

viii
4. Tersayang Nanang Rubiyono terimakasih selalu siap menjadi teman,

sahabat, selalu sabar, menyemangatiku dan memotivasi sehingga

menjadikan hidup ini lebih indah dan bermakna.

5. Sahabat tersayang Meri Ramayanti, Juni Nur Lianingsih, terimakasih

selalu ada ketika penulis butuhkan.

6. Semua Pihak yang telah membantu yang tidak dapat penulis sebutkan satu

per satu. Terimakasih

ix
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT atas rahmat dan

nikmat-Nya yang diberikan kepada penulis sehingga skripsi dengan judul

“Pengaruh Pemberian Jus Tomat Terhadap Penurunan Tekanan Darah Pada

Peserta Prolanis Di Puskesmas Purwokerto Selatan” dapat terselesaikan.

Skripsi ini salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Keperawatan

(S.Kep) Program Studi Keperawatan S1 Universitas Harapan Bangsa.

Bersama ini perkenankanlah penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Iis Setiawan Mangkunegara, S.Kom, M.Ti, selaku Ketua Yayasan Pendidikan

Dwi Puspita.

2. dr. Pramesti Dewi, M.Kes, selaku Rektor Universitas Harapan Bangsa.

3. Martyarini Budi Setyawati, S.Kep, Ners, M.Kep selaku Wakil Rektor I

Universitas Harapan Bangsa.

4. Yuris Tri Naeli SH, KN selaku Wakil Rektor II Universitas Harapan Bangsa.

5. Reni Dwi Setyaningsih.SKM.,MPH selaku pembimbing I yang selalu

membimbing dengan penuh kesabaran serta memberikan semangat.

6. N.R.Ida Ayu Tp,S.Kep.,M.Kep selaku pembimbing II yang selalu

memberikan inspirasi dan masukan-masukan dalam penyusunan skripsi ini.

7. Dr. Metta Saraswati selaku Kepala Puskesmas Purwokerto Selatan, penulis

menyampaikan terima kasih atas izinnya, pengarahannya, tuntunannya serta

bantuan materil maupun non materil.

x
8. Seluruh karyawan Universitas Harapan Bangsa yang bersedia membantu

secara teknis dalam kelancaran penyusunan skripsi ini.

9. Responden penelitian yang sudah berpartisipasi dalam penelitian yang telah

dilakukan

10. Semua pihak yang terlibat dalam pembuatan skripsi ini dan tidak dapat

penulis sebutkan satu persatu.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini jauh dari sempurna, untuk itu penulis

mengharapkan kritik serta saran yang bersifat membangun untuk perbaikan

selanjutnya. Akhirnya, besar harapan penulis agar skripsi ini dapat membantu

dalam pelaksanaan penelitian selanjutnya serta bermanfaat bagi pengembangan

ilmu keperawatan umumnya.

Purwokerto, Agustus 2019

Penulis

xi
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ....................................................................................... i


LEMBAR PERSETUJUAN ............................................................................ ii
LEMBAR PENGESAHAN ............................................................................. iii
PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI............................................................ iv
ABSTRAK ....................................................................................................... v
MOTTO ........................................................................................................... vii
HALAMAN PERSEMBAHAN ......................................................................... viii
KATA PENGANTAR ...................................................................................... x
DAFTAR ISI .................................................................................................... xii
DAFTAR TABEL ............................................................................................ xiii
DAFTAR GAMBAR ....................................................................................... xiv
DAFTAR LAMPIRAN..................................................................................... xv
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang ................................................................................ 1
B. Rumusan Masalah ........................................................................... 5
C. Tujuan Penelitian ............................................................................. 6
D. Manfaat Penelitian .......................................................................... 6
E. Keaslian Penelitian .......................................................................... 7
BAB II TINJAUAN PUSTAKA
A. Tinjauan Teori .................................................................................... 10
B. Kerangka Teori .................................................................................. 29
C. Kerangka Konsep .............................................................................. 30
D. Hipotesis Penelitian ........................................................................... 31
BAB III METODE PENELITIAN
A. Jenis dan Rancangan Penelitian ......................................................... 32
B. Lokasi dan Waktu Penelitian.............................................................. 33
C. Populasi dan Sampel........................................................................... 33
D. Variabel Penelitian.............................................................................. 35
E. Definisi Operasional........................................................................... 36

xii
F. Instrumen Pengumpulan Data ........................................................... 37
G. Jenis dan Teknik Pengumpulan Data ................................................. 39
H. Analisis Data....................................................................................... 42
I. Etika Penelitian .................................................................................. 44
BAB IV HASIL PENELITIAN
A. Hasil Penelitian .................................................................................. 47
B. Pembahasan........................................................................................ 49
C. Keterbatasan Penelitian...................................................................... 55
D. Implikasi Penelitian............................................................................ 55
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan ........................................................................................ 56
B. Saran................................................................................................... 56

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

xiii
DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 : Keaslian Penelitian ................................................................... 7

Tabel 2.1 : Klasifikasi Hipertensi Menurut JNC VII................................... 12

Table 2.2 : Klasifikasi Hipertensi Menurut Wiarto .................................... 12

Tabel 2.3 : Etiologi Hipertensi..................................................................... 18

Tabel 2.4 : Kandungan 100 gr Buah Tomat................................................. 25

Tabel 3.1 : Definisi Operasional.................................................................. 37

Tabel 4.1 :Tekanan Darah Sistolik Dan Diastolik Di Puskesmas Purwokerto

Selatan Kabupaten Banyumas 2019.......................................... 47

Tabel 4.2 : Tekanan Darah Sebelum Dan Sesudah Diberikan Jus Tomat Pada

Lansia Di Puskesmas Purwokerto Selatan................................ 48

Tabel 4.3 : Pengaruh Jus Tomat Terhadap Penurunan Tekanan Darah Di

Puskesmas Purwokerto Selatan Kabupaten Banyumas............. 49

xiv
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 : Kerangka Teori .................................................................... 29

Gambar 2.2 : Kerangka Konsep ................................................................ 30

Gambar 3.1 : Design Penelitian.................................................................. 32

xv
DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Lembar Persetujuan Judul

Lampiran 2 Surat Izin Prasurvei

Lampiran 3 Surat Izin Penelitian

Lampiran 4 Lembar Permohonan Menjadi Responden

Lampiran 5 Lembar SOP Pembuatan Jus Tomat

Lampiran 6 Lembar SOP Pengukuran Tekanan Darah

Lampiran 7 Master Tabel Penelitian

Lampiran 8 Output Penelitian

Lampiran 9 Dokumentasi

Lampiran 10 Lembar Bimbingan

xvi
LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN

(INFORMED CONSENT)

Saya yang bertandatangan di bawah ini :

Nama : …………..

Umur : …………..

Setelah mendengarkan dan memahami penjelasan dari peneliti, dengan ini

saya menyatakan bersedia untuk berpartisipasi sebagai responden dalam

penelitian yang akan dilakukan oleh mahasiswa Program Studi Keperawatan S1

Universitas Harapan Bangsa Purwokerto dengan judul “Pengaruh Pemberian

Jus Tomat Terhadap Penurunan Tekanan Darah Pada Peserta Prolanis Di

Puskesmas Purwokerto Selatan”.

Demikian surat persetujuan ini saya buat dengan sukarela dan tidak ada

paksaan dari siapapun dan agar dapat digunakan sebagaimana mestinya.

Purwokerto, 2019

Responden
LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

Kepada. Yth

Saudari/ i .................................................

Di .............................................................

Dengan Hormat,

Berdasarkan ini saya beritahukan bahwa saya adalah Aisah Yuniana

mahasiswi Program Studi Keperawatan S1 Unversitas Harapan Bangsa

Purwokerto. Bermaksud akan melakukan penelitian untuk mengetahui Pengaruh

Pemberian Jus Tomat Terhadap Penurunan Tekanan Darah Pada Peserta

Prolanis Di Puskesmas Purwokerto Selatan. Saya melakukan penelitian ini

sebagai syarat mencapai gelar Strata 1 pada Program Studi Keperawatan S1

Unversitas Harapan Bangsa.

Saya sangat mengharapkan bantuan dari Saudara/ Saudari untuk bersedia

diberikan perlakuan yang saya berikan dengan senang hati. Harapan saya

penelitian ini dapat memberikan informasi untuk Saudara/ Saudari. Atas kesediaan

dan kerjasama Saudara/ Saudari, saya ucapkan teimakasih.

Purwokerto, 2019

Penulis

Aisah Yuniana
Alat dan bahan pembuatan jus tomat

Hari pertama peneliti mengikuti acara prolanis


Hari berikutnya mendatangi rumah responden

Anda mungkin juga menyukai