Anda di halaman 1dari 11

KP 1

KELOMPOK 1
1. Jenis komunilkasi yang menggunakan sarana bantu seperti TV, surat kabar, majalah,
merupakan jenis komunikasi …. (massa)
2. komunikasi yang melibatkan interaksi antara kelompok dengan individu, individu dengan
kelompok atau kelompok dengan kelompok dan tanggapan yang diberikan lebih bersifat
emosional merupakan jenis komunikasi kelompok… (large group)
Kelompok 2
Komunikasi dalam pembelajaran dikatakan berjalan dua arah”. Jelaskan pernyatan tersebut!
Bagaimana contoh komunikasi dalam pembelajaran?
Kelompok V
Ucapan atau pertanyaan yang dilontarkan pendidik sebagai stimulus untuk memunculkan atau
menumbuhkan jawaban (respon) dari peserta didik merupakan strategi…
Bagimana sebuah komunikasi dikatakan efektif dalam proses kegiatan belajar mengajar?
Kelompok 4
Jelaskan unsur-unsur dalam proses komunikasi!
Jelaskan syarat-syarat dalam berkomunikasi!
Modul F
Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat!
1. Pak Rahmat guru kelas VI SD, ia memberikan tanggapan terhadap siswanya berupa penguatan
(reinforcement) berbentuk gesture di dalam kegiatan pembelajaran. Hal yang dapat dilakukan
oleh Pak Rahmat adalah dengan cara....
a. Mengangguk-anggukan kepala disertai muka ceria kepada siswa yang menjawab dengan
tepat.
b. Memberikan hadiah disertai pujian kepada siswa yang menjawab tepat.
c. Memberikan pujian disertai ucapan selamat terhadap respons siswa yang benar.
d. Mengucapkan “Selamat atas keberhasilanmu menjawab”, kepada siswa yang menjawab
benar.

2. Saat akhir pembelajaran, guru memberikan pertanyaan secara klasikal untukmenggali


kemampuan siswa menyimpulkan materi yang telah dipelajari. Salahsatu siswa menjawab salah.
Cara guru merespons siswa tersebut dengan empati dan santun adalah ....
a. “Kurang tepat. Siapa yang dapat menjawab dengan benar?”
b. “Kurang tepat, Kamu perlu banyak belajar!”
c. “Mengapa Kamu menjawab begitu? Coba berikan alasanmu!”
d. “Siapa yang dapat menjawab dengan benar?”

3. Saat pembelajaran, guru memberikan pertanyaan yang dijawab beberapa siswa.Salah satu
siswa menjawab salah atau berbeda dengan siswa lainnya.
Cara guru dalam memberi tanggapan yang efektif, empati, dan santun yaitu….
a. "Coba kamu pelajari lagi materinya, mengapa jawaban kamu bisa
berbeda?" b. "Menurut yang lain, mana jawaban yang benar?"
c. "Mengapa kamu menjawab begitu? Coba berikan alasanmu!
d. "Coba kita dengar bersama, mengapa jawaban teman kamu berbeda
dengan yang lain?"

4. Pak Imron memberikan pujian kepada Asmawi, peserta didiknya yang mampumenjawab
dengan tepat pertanyaan yang diberikan kepada Asmawi. Pujian yangdiberikan Pak Imron
kepada Asmawi adalah dengan cara Pak Imronmengacungkan jempol.
Pujian seperti yang dilakukan Pak Imron kepada Asmawi merupakan jenis
komunikasi…
a. personal
b. satu arah
c. verbal
d. nonverbal

5. Ibu Prapti menjelaskan materi pelajaran kepada peserta didiknya di kelas IVdengan jelas.
Sehingga materi pelajaran yang disampaikan Bu Prapti dapatdimengerti dengan baik oleh peserta
didik.
Berdasarkan ilustrasi di atas, berarti Bu Prapti sudah menerapkan strategi
komunikasi dalam pembelajaran, yaitu….
a. clarity
b. humble
c. audible
d. respect

6. Ibu Susbandiyah memuji Ikhsan dengan acungan jempol tanpa kata-kata karenaIkhsan berhasil
menjawab pertanyaan dengan benar. Berdasarkan kasus di atas, Ibu Susbandiyah telah
menerapkan fungsikomunikasi nonoverbal...
a. Komplemen
b. Aksentuasi
c. Ekspresi wajah
d. Repetisi

7. Para siswa kelas 5 SD belajar di dalam kelas. Mereka menerima materipelajaran yang
disampaikan oleh guru.Pesan yang diterima oleh para siswa tersebut dalam proses komunikasi
merupakan unsur….
a. media
b. noise
c. message
d. decoding

8. Ibu Defitianur menjelaskan materi pelajaran kepada para siswa kelas 6 SD. IbuDefitrianur
memberikan kesempatan kepada para siswa untuk memberikantanggapan terhadap materi
pelajaran yang telah diterima.Tanggapan yang diberikan para siswa terhadap materi pelajaran
yang telahditerima dalam proses komunikasi merupakan unsur….
a. receiver
b. response
c. encoding
d. decoding

9. Komunikasi yang melibatkan interaksi antara kelompok dengan individu,individu dengan


kelompok, kelompok dengan kelompok.Pernyataan di atas merupakan komunikasi kelompok
jenis…
a. small groups
b. medium groups
c. large groups
d. short groups

10. Ibu Malihah menegur siswa yang tidak memperhatikan saat ia mengajar dengan
cara menatap langsung siswa tersebut.
Komunikasi yang diberikan ibu Malihah kepada siswa tersebut merupakan
komunikasi…
a. verbal
b. nonverbal
c. kelompok
d. massa

1. Perhatikan pernyataan berikut ini!


(1) Ilmu Pengetahuan Sosial adalah ilmu yang mempelajari interaksi manusia
dengan manusia, lingkungan alam dan sosial budaya masyarakat.
(2) Kompetensi Dasar IPS menyangkut berbagai permasalahan sosial, hukum,
tata negara dan alam.
(3) Tujuan pembelajaran IPS adalah membekali siswa sebagai makhluk sosial
agar mampu bersaing dengan orang lain di masyarakat global.
(4) Pembelajaran IPS di SD dilakukan secara terpadu memadukan disiplin ilmuilmu
sosial diantaranya sejarah, geografi, ekonomi, dan sosiologi.
Pernyataan yang tepat tentang karakteristik mata pelajaran IPS adalah….
A. nomor 1 dan 3
B. nomor 1 dan 4
C. nomor 2 dan 3
D. nomor 2 dan 4

2. Kajian dan ruang lingkup materi ajar mata pelajaran IPS di Sekolah Dasar dalamkurikulum
2013 sudah tertuang dalam kompetensi dasar yang terdapat pada ....
A. Permendikbud nomor 21 tahun 2016
B. Permendikbud nomor 22 tahun 2016
C. Permendikbud nomor 23 tahun 2016
D. Permendikbud nomor 24 tahun 2016

4. Perjuangan bangsa Indonesia untuk melawan penjajahan dilakukan melalui


konfrontasi, organisasi, dan diplomasi. Salah satu usaha berbasis organisasi
adalah pembentukan 3 serangkai yang bergerak di bidang pendidikan. Pahlawan
pergerakan nasional yang dikenal dengan sebutan 3 serangkai adalah….
A. Douwes Dekker, Budi Utomo, dan Tjipto Mangunkusuma
B. Ki Hajar Dewantara, Douwes Dekker, dan Saman Hadi
C. Budi Utomo, Ki Hajar Dewantara, dan Douwes Dekker
D. Douwes Dekker, Ki Hajar Dewantara, dan Tjipto Mangunkusuma

5. Perjuangan untuk mempersiapkan kemerdekaan Indonesia diawali dengan


pembentukan BPUPKI. Salah satu tugas dari BPUPKI adalah menyiapkan dasar
negara. Ide perumusan dasar negara yang dilontarkan oleh Ir Soekarno pada
sidang BPUPKI pada tanggal 1 Juni 1945 adalah…
A. Persatuan, mufakat, keadilan, kekeluargaan, dan musyawarah
B. Kebangsaan, internasionalisme dan peri kemanusiaan, mufakat dan
demokrasi, kesejahteraan sosial, dan ketuhanan Yang Maha Esa
C. Peri Kebangsaan, kemanusiaan, ketuhanan, kerakyatan, kesejahteraan
D. Ketuhanan, kemanusiaan, persatuan, kerakyatan, dan keadilan sosial

6. Perhatikan tabel pemanfaatan sumber daya alam berikut ini!


No Sumber daya alam Pemanfaatan
1 Akasia Meubel
2 Rumput laut Bahan kosmetik
3 Timah Bahan dasar kabel
4 Kelapa sawit minyak wangi
5 Alumunium Perabot rumah tangga. Pemanfaatan sumber daya alam yang tepat bagi
kesejahteraan masyarakat yangtepat terdapat pada nomor .....
A. 1 dan 2
B. 1 dan 4
C. 2 dan 5
D. 3 dan 5

7. Badan usaha yang dibentuk melalui kesepakatan bersama dan modalnya


diperoleh dari penjualan saham dan labanya dibagi berdasarkan besar kecilnya
saham yang dimiliki oleh ….
A. Firma
B. Persekutuan Komanditer (CV)
C. Perseroan Terbatas
D. koperasi

8. Perhatikan tabel keragaman budaya di bawah ini!


No Adat Istiadat Huruf Daerah
1 Mitoni A Padang
2 Etu B Toraja
3 Pasaloa C Jawa Tengah
4 Tabuik D Flores
5 Rambo solo E Sumba
Indonesia merupakan negara yang memiliki keragaman sosial budaya. Salah
satu keragaman budaya adalah adat istiadat. Pasangan tepat antara adat
istiadat dengan daerah asalnya ditunjukkan oleh nomor …
A. 1 A
B. 2 D
C. 3 B
D. 5 B
9. Undang-Undang nomor 17 tahun 1985 menjadi dasar hukum untuk menguatkan
subtansi kemaritiman yang sebelumnya tertuang dalam Deklarasi Djuanda pada
tanggal 13 Desember 1957. Karakteristik wilayah laut Indonesia sebagai negara kepulauan/
maritim terbagi menjadi beberapa bagian. Wilayah laut yang di tarik
dari pantai atau pulau terluar sejauh 12 mil ke arah laut lepas disebut ….
2) teritorial
3) zona ekonomi ekslusif
4) batas kontinen
5) batas tambahan
10. Perubahan sosial sangat dekat dengan perubahan budaya dalam masyarakat
karena ....
A. masyarakat yang memiliki kebudayaan, tidak mungkin memiliki
kebudayaan yang terwujud dalam suatu masyarakat
B. hubungan antara perubahan sosial dan perubahan kebudayaan seringkali
sangat sulit dipisahkan
C. perubahan sosial bukan merupakan perubahan terhadap keseimbangan
hubungan social
D. perubahan sosial tidak dapat dibedakan dengan perubahan budaya

Modul J
Pilihlah salah satu jawaban dengan teliti dan seksama sehingga menemukan
jawaban yang paling benar!
1. Berikut ini merupakan prinsip refleksi pembelajaran, kecuali ….
A. logis
B. sistematis
C. terintegrasi
D. berkelanjutan
2. Kegiatan-kegiatan berikut yang sesuai dalam pelaksanaan refleksi guru yang
ingin memperoleh gambaran keberhasilan mengajarnya adalah ….
A. mengidentifikasi kelemahan RPP yang telah dibuat
B. mereview tugas-tugas yang telah diberikan kepada siswa
C. menanyakan pandangan guru lain terhadap kualitas instrumen penilaian
yang akan digunakan
D. mencermati kembali kemampuan siswa dalam menyelesaikan tugas-tugas
yang ia berikan di kelas
3. Berikut yang merupakan bahan untuk refleksi pembelajaran yang telah
dilaksanakan adalah ….
A. catatan harian pembelajaran
B. format penilaian yang digunakan
C. model RPP yang dibuat di KKG
D. jurnal penelitian yang tentang diagnosis kesulitan belajar siswa
4. Berikut merupakan manfaat refleksi pembelajaran bagi guru, kecuali …
A. mendukung guru dalam merancang hasil belajar optimal dari siswa
B. membantu guru menguji efektifitas praktik pembelajaran yang
dilaksanakannya
C. mengembangkan kepekaan profesional guru terhadap belajar siswa
sekaligus pengembangan profesinya
D. mengembangkan kesadaran guru tentang perpektif, keyakinan, dan nilainilai
yang dapat mendorong siswa belajar lebih baik
5. PTK adalah penelitian tindakan ….
A. yang dilakukan oleh guru ditujukan untuk meningkatkan situasi
pembelajaran
B. yang dilakukan untuk memperolah gambaran nyata pembelajaran yang
dilaksanakan
C. yang dilakukan untuk mengetahui efektivitas suatu metode pembelajaran
untuk meningkatkan kualitas pembelajaran
D. yang dilakukan secara kolaboratif oleh partisipan untuk memperbaiki
pemahaman dari pelaksanaan pekerjaannya sendiri
6. Tujuan PTK adalah ….
A. mengetahui efektivitas suatu metode pembelajaranB. melakukan perbaikan proses
pembelajaran di kelas
C. mendiagnosis kesulitan belajar siswa
D. mendiskripsikan upaya memperbaiki proses belajar mengajar
7. Bagian Pendahuluan secara urut terdiri dari ….
A. latar belakang masalah, rumusan masalah, seting penilitian, definisi
operasional
B. latar belakang masalah, rumusan masalah, tujuan, kerangka pikir
C. latar belakang masalh, rumusan masalah, manfaat, pembiayaan
D. latar belakang masalah, rumusan masalah, tujuan, manfaat, definisi
operasional
8. Kajian Pustaka memuat ….
A. landasan teori, kajian pustaka, penelitian yang relevan, hipotesis
B. landasan teori, penelitian yang relevan, kerangka pikir, hipotesis
C. landasan pikir, penelitian yang relevan, kerangka teori, hipotesis
D. landasan teori, peneilitian yang relevan, hipotesis, kerangka teori
9. Metode Penelitian memuat ….
A. prosedur penelitian, setting penelitian, prosedur siklus, teknik pengumpulan
data, teknik analisis data, data dan sumber data, instrumen penelitian,
indikator keberhasilan
B. prosedur penelitian, setting penelitian, prosedur siklus, teknik pengumpulan
data, teknik analisis data, instrumen penelitian, indikator keberhasilan
C. prosedur penelitian, setting penelitian, perhitungan siklus, teknik
pengumpulan data, teknik analisis data, data dan sumber data, instrumen
penelitian, indikator keberhasilan
D. prosedur penelitian, setting penelitian, perhitungan siklus, teknik pengolahan
data, teknik analisis data, data dan sumber data, instrumen penelitian,
indikator keberhasilan
10. Dibawah ini merupakan pernyataan hipotesis yang sesuai dengan PTK ….
A. Pembelajaran dengan kooperatif tipe TAI lebih efektif dibandingkan
pembelajaran kooperatif tipe jigsaw siswa kelas V SD Karangkobar
B. Pembelajaran dengan kooperatif tipe TAI mengalami peningkatan hasil
bealajar siswa kelas V SD Karangkobar dibandingkan pembelajaran
konvesional
C. Pembelajaran dengan kooperatif tipe TAI dapat meningkatkan hasil belajar
siswa kelas V SD Karangkobar
D. Pembelajaran dengan kooperatif tipe TAI dapat mempengaruhi peningkatan
hasil belajar siswa kelas V SD Karangkobar.

Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar!


1. Kegiatan refleksi yang dapat dilakukan guru atas kinerjanya antara lain adalah
….
A. merancang pembelajaran yang akan dilaksanakan dengan menerapkan
pendekatan kontekstual
B. memberi pengarahan kepada siswa untuk belajar lebih baik pada saat
pembelajaran berlangsung
C. mencermati kembali kesesuaian praktik pembelajaran yang ia lakukan di
kelas dengan rencana pelaksanaan pembelajaran yang telah disusun
D. mereview kembali tugas-tugas yang diemban guru dalam mencerdaskan
siswa-siswanya
2. Kegiatan-kegiatan berikut yang sesuai dalam pelaksanaan refleksi guru yang
ingin memperoleh gambaran keberhasilan mengajarnya adalah ….
A. mengidentifikasi kelemahan RPP yang telah dibuat
B. mereview tugas-tugas yang telah diberikan kepada siswa
C. menanyakan pandangan guru lain terhadap kualitas instrumen penilaian
yang akan digunakan
D. mencermati kembali kemampuan siswa dalam menyelesaikan tugas-tugas
yang ia berikan di kelas
3. Berikut yang merupakan bahan untuk refleksi pembelajaran yang telah
dilaksanakan adalah ….
A. catatan harian pembelajaran
B. format penilaian yang digunakan
C. model RPP yang dibuat di KKG
D. jurnal penelitian yang tentang diagnosis kesulitan belajar siswa
4. Berikut merupakan manfaat refleksi pembelajaran bagi guru, kecuali …
A. mendukung guru dalam merancang hasil belajar optimal dari siswa
B. membantu guru menguji efektifitas praktik pembelajaran yang
dilaksanakannya
C. mengembangkan kepekaan profesional guru terhadap belajar siswa
sekaligus pengembangan profesinya
D. mengembangkan kesadaran guru tentang perspektif, keyakinan, dan nilainilai
yang dapat mendorong siswa belajar lebih baik
5. Bentuk tindak lanjut yang dapat dilakukan sebagai hasil refleksi atas kinerja
seorang guru antara lain adalah ….
A. melaksanakan penelitian tindakan kelas untuk mengetahui kesulitankesulitan
belajar siswa
B. membuat catatan harian selama pembelajaran
C. membuat jurnal reflektif
D. merevisi RPP
6. PTK adalah penelitian tindakan ….
A. yang dilakukan oleh guru ditujukan untuk meningkatkan situasi
pembelajaran
B. yang dilakukan untuk memperolah gambaran nyata pembelajaran yang
dilaksanakan
C. yang dilakukan untuk mengetahui efektivitas suatu metode pembelajaran
untuk meningkatkan kualitas pembelajaran
D. yang dilakukan secara kolaboratif oleh partisipan untuk memperbaiki
pemahaman dari pelaksanaan pekerjaannya sendiri
7. Tujuan PTK adalah ….
A. mengetahui efektivitas suatu metode pembelajaran
B. melakukan perbaikan proses pembelajaran di kelas
C. mendiagnosis kesulitan belajar siswa
D. mendiskripsikan upaya memperbaiki proses belajar mengajar
8. Berikut ini yang bukan merupakan karakteristik PTK adalah ….
A. bersifat situasional
B. dilaksanaan untuk digeneralisasikan
C. dirancang untuk mengatasi masalah nyata di kelas
D. dilakukan dengan pengendalian variabel penelitian secara alamiah
9. Berikut ini yang paling cocok sebagai judul penelitian tindakan kelas adalah ….
A. Diagnosis kesulitan belajar siswa di kelas VI SD Ennanta
B. Efektifitas pemanfaaan Alat Peraga dalam pembelajaran di kelas III SD
Ennanta
C. Studi tentang penerapan pembelajaran berbasis masalah (PBL) dalam
pembelajaran di kelas V SD Ennanta
D. Upaya meningkatkan minat dan motivasi belajar siswa kelas IV SD Ennanta
melalui pemanfaatan TIK dalam pembelajaran
10. Yang dimaksudkan dengan tindakan dalam PTK adalah ….
A. perlakuan baru dalam pembelajaran yang diterapkan pada penelitian untuk
meningkatkan kualitas pembelajaran
B. pelaksanaan pembelajaran sesuai dengan rencana yang telah tertuang dalam
proposal PTK
C. perencanaan, pelaksanaan pembelajaran, pengamatan, dan refleksi selama
penelitian
D. model pembelajaran yang dilaksanakan dalam rangka memperbaiki
pembelajaran di kelas
11. Kriteria dalam menentukan masalah seperti dibawah ini, kecuali ....
A. masalahnya harus penting bagi orang yang mengajukan masalah dan
sekaligus signifikan.
B. masalah yang diajukan hendaknya dalam jangkauan penanganan
C. pernyataan harus mengungkapkan beberapa dimensi fundamental
D. pernyataan harus mengungkapkan beberapa tori yang akan digunakan
12. Berikut adalah bagian yang harus ada dalam latar belakang suatu proposal PTK,
kecuali ….
A. dukungan hasil-hasil penelitian terdahulu
B. uraian fokus penelitian (masalah riil yang terjadi di kelas)
C. faktor-faktor (perilaku yang tampak) dari pengamatan guru yang
mendukung permasalahan
D. uraian tindakan yang dipilih untuk upaya perbaikan dan alasan yang
mendasari pemilihan tindakan
13. Berikut adalah muatan yang seharusnya ada pada bagian pembahasan laporan
PTK, kecuali ….
A. Pembahasan tentang pelaksanaan pembelajaran
B. Pembahasan tentang perluasan/generalisasi hasil penelitian
C. Pembahasan secara analisis data hasil penelitian
D. Pembahasan tentang hasil penelitian
14. Berikut aplikasi pada Google, kecuali ....
A. Kompasiana
B. Blog
C. Drive
D. Translate
15. Kita sudah mengetik suatu email, namun kita belum puas dengan isi email dan
nanti akan melakukan perbaikan-perbaikan isi email tersebut. Oleh sebab itu,
kita dapat melakukan penyimpanan dulu email tersebut, kemudian kita
perbaiki di waktu lain. Untuk melihat kembali email yang sudah kita tulis, tetapi
belum dikirim, ada di bagian ...
A. Inbox
B. Outbox
C. Draft
D. Sent
16. Berikut dapat dibagikan dengan menggunakan Google Drive, kecuali ....
A. File
B. Folder
C. Photo
D. Video
17. Aplikasi Google untuk mencari sumber-sumber khusus gambar adalah....
A. Goolge Photo
B. Google Images
C. Youtube
D. Google Drive
18. Penggunaan Advanced Search, sangat bermanfaat bagi kita, karena ...
A. akan mendapatkan hasil pencarian dengan kriteria lebih banyak
B. akan mendapatkan hasil pencarian dengan kriteria lebih spesifik
C. akan mendapatkan hasil pencarian dengan hasil yang bermacam-macam
D. akan mendapatkan hasil pencarian dengan kriteria lebih beragam
19. Salah satu situs pengunduh video adalah....
A. http://googleplay.com
B. http://googleimages.com
C. http://keepvid.com
D. http://youtube.com
20. Berikut ini merupakan sumber referensi yang dapat dijadikan rujukan
penulisan karya tulis ilmiah, kecuali....
A. situs pendidikan (.co.id)
B. blog pribadi
C. situs pemerintahan (.go.id)
D. jurnal online

Anda mungkin juga menyukai