Anda di halaman 1dari 1

NOTULEN RAPAT KOMITE MEDIK

TENTANG EVALUASI & REVISI SOP KEILMUAN SMF MEDIS


RSI SAKINAH MOJOKERTO
HARI JUM’AT, 02 APRIL 2009

NO. KEGIATAN/ KRITERIA PELAKSANAAN/


EVALUASI REKOMENDASI TINDAK LANJUT
PROGRAM PERMASALAHAN
1 Evaluasi dan Dengan adanya SOP Keilmuan SOP dibagikan 2 hari sebelum pelaksanaan Keputusan hasil rapat Dr. Zainul Muhtarom
revisi SOP SMF Medis Perlu adanya rapat ke seluruh anggota Komite Medis dan disetujui seluruh Sp.B menerima hasil
Keilmuan pembenahan, Evaluasi dan Revisi khususnya bedah untuk dapat dipelajari dan anggota yang hadir keputusan sidang.
SMF Medis. serta penambahan sesuai dengan disempurnakan serta disampaikan di Rapat secara musyawarah
perkembangan keilmuan Bedah Evaluasi dan Revisi SOP. mufakat oleh seluruh
yang ditunjang dengan anggota sidang komite
perkembangan tehnologi Ditemukan beberapa permasalahan yang medik: dr. Zainul
Kedokteran , agar dapat di terapkan diangkat dalam sidang rapat untuk dievaluasi : Muhtarom Sp.B
sesuai dengan kebutuhan dan 1. Perlu penambahan SOP baru dimanan sebagai Ketua Komite
perkembangan Rumah Sakit untuk adanya fasilitas peralatan baru yang Medik
menghadapi persaingan pelayanan , teknik, keilmuan yang berkembang.
maka diperlukan SK penetapan 2. Dari beberapa anggota telah merevisi
SOP tersebut agar dapat diterapkan beberapa SOP sesuai dengan bidang
di RSI Sakinah. Akan tetapi keilmuan dan keahlian yang mungkin
sebelum dikeluarkanya SK tersebut kurang sesuai dan menyampaikan pada
perlu adanya pengkajian, evaluasi forum agar dapat dikaji bersama semua
dan revisi agar SOP tersebut dapat anggota untuk dapat mencapai mufakat.
diterapkan dan sesuai dengan
situasi dan kondisi Rumah Sakit.

Notulis Pemimpin Rapat

Nurul Hidayati dr. Ruqayyah

Anda mungkin juga menyukai