Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN ACEH BARAT DAYA

DINAS PENDIDIKAN
SAP
EUE
K HEUEN SA HOU LANG
KAH
SMAN UNGGUL TUNAS BANGSA
Jln. Nasional Blangpidie-Meulaboh Padang Meurantee Susoh Kode Pos 23765, Email: smatunasbangsa.abdya@gmail.com

SOAL BAHASA INDONESIA KELAS X B. Seorang dosen fakultas hukum suatu


universitas sedang memberikan kuliah hukum
Bacalah teks berikut dengan cermat untuk pidana.
menjawab soal nomor 1-2! C. Pak Dosen tidak menjawab sendiri, melainkan
Seorang dosen fakultas hukum suatu universitas melemparkannya kepada Ahmad.
sedang memberikan kuliah hukum pidana. Suasana D. Suasana kelas biasa-biasa saja.
kelas biasa-biasa saja. E. Mahasiswa lain tentu tertawa, sedangkan Pak
Saat sesi tanya-jawab tiba, Ali bertanya kepada Dosen hanya menggeleng-gelengkan kepala
Pak Dosen, “Apa kepanjangan KUHP, Pak?”. seraya menambahkan pertanyaan kepada
Pak Dosen tidak menjawab sendiri, melainkan Ahmad.
melemparkannya kepada Ahmad, “Saudara Ahmad,
coba jawab pertanyaan Saudara Ali tadi,” pinta Pak Cermati penggalan teks berikut!
Dosen. Gamelan adalah serangkaian alat music yang
Dengan tegas Ahmad menjawab, “Kasih Uang mengeluarkan bunyi-bunyian eksentrik sekaligus
Habis Perkara, Pak …!”. penuh warna. Dalam rangkaian tersebut terdapat gong,
Mahasiswa lain tentu tertawa, sedangkan Pak gambang, gembang, gendang, dan
Dosen hanya menggeleng-gelengkan kepala seraya sebagainya.Gamelan sering digunakan untuk
menambahkan pertanyaan kepada Ahmad, “Saudara mengiringi acara-acara adat terutama dalam masyrakat
Ahmad, dari mana Saudara tahu jawaban itu?”. Jawa. Benda ini ditetapkan sebagai warisan budaya
Dasar Ahmad, pertanyaan Pak Dosen dijawabnya Indonesia untuk dunia pada tahun 2014.
dengan tegas, “Peribahasa Inggris mengatakan 3. Penggalan teks laporan hasil observasi di atas
pengalaman adalah guru yang terbaik, Pak …!”. merupakan bagian …
Semua mahasiswa di kelas itu tercengang. A. Pernyataan umum
Mereka berpandang-pandangan. Lalu, mereka tertawa B. Deskripsi sifat
terbahak-bahak. C. Deskripsi bagian
1. Pada teks anekdot di atas, orientasi terdapat pada D. Deskripsi manfaat
… E. Deskripsi ciri
A. Suasana kelas biasa-biasa saja.
B. Pak DosenSaat sesi tanya-jawab tiba, Ali Cermati kutipan teks berikut!
bertanya kepada. Semua jenis wayang merupakan wujud ekspresi
C. “Saudara Ahmad, coba jawab pertanyaan kebudayaan yang dapat dimanfaatkan dalam berbagai
Saudara Ali tadi,” pinta Pak Dosen. kehidupan, antara lain sebagai media pendidikan,
D. “ Apa kepanjangan KUHP, Pak?” Pak Dosen media informasi, dan media hiburan. Wayang
tidak menjawab sendiri, melainkan bermanfaat sebagai media pendidikan karena isinya
melemparkannya kepada Ahmad. banyak memberikan ajaran-ajaran kehidupan kepada
E. Seorang dosen fakultas hukum suatu manusia. Pada era modern ini, wayang juga banyak
universitas sedang memberikan kuliah hukum digunakan sebagai media informasi. Ini antara lain
pidana. dapat kita lihat dari pegelaran wayang yang disisipi
informasi tentang program pembangunan seperti
2. Penggunaan kalimat langsung pada teks anekdot di keluarga berencana (KB), pemilihan umum, dan
atas terdapat pada kalimat … sebagainya. Yang terakhir, meski semakin jarang,
A. Sesi tanya-jawab tiba, Ali bertanya kepada Pak wayang masih tetap menjadi media hiburan.
Dosen, “Apa kepanjangan KUHP, Pak?”. 4. Penggalan teks laporan hasil observasi di atas
merupakan bagian …
A. Pernyataan umum
B. Deskripsi bagian
C. Deskripsi manfaat C. Anekdot
D. Deskripsi cirri D. Hikayat
E. Deskripsi sifat E. Cerita pendek

Cermati teks berikut! 7. Perhatikan kalimat-kalimat berikut.


(1) sebagian besar orang mengatakan bahwa saying (1) Melalui kurikulum 2013 ini, pemerintah ingin
sekali apabila program akselerasi ditutup karena menghasilkan anak bangsa Indonesia yang
program ini sudah banyak membuat siswa berhasil produktif, kreaktif dan efektif.
menyelesaikan studi dengan cepat sampai jenjang (2) Ketimpangan social merupakan masalah serius
perguruan tinggi. Mereka mengatakan bahwa siswa- yang ada pada semua wilayah.
siswa dari program akselerasi juga dapat (3) Perubahan kurikulum ini dianggap sangat
menyesuaikan diri dengan siswa-siswa dari program mendadak dan dipaksakan.
regular. (4) Narkoba telah meracuni anak-anak bangsa
(2) Program akselerasi sangat dibutuhkan oleh pelajar yang memakainya.
yang mempunyai ritme belajar cepat. Meskipun sering Kalimat aktif intransitif terdapat pada nomor …
dikatakan terlalu mahal, itu tidak berarti bahwa A. (1) dan (2)
program ini tidak diperlukan. B. (2) dan (3)
(3) selain itu, hal yang lebih penting adalah program C. (2) dan (4)
akselerasi dapat mewadahi bakat dan minat siswa D. (3) dan (4)
yang dapat belajar dengan langkah yang lebih cepat. E. (1) dan (3)
Itu berarti bahwa program ini dapat meningkatkan
efisiensi waktu. 8. “Apakah dunia ini bisa berubah kalau bukan kita
(4) dengan demikian, program akselerasi tidak perlu yang mengubahnya ?”
ditutup. Sebaliknya, program ini tetap dipertahankan Kalimat tanya di atas termasuk jenis kalimat
dengan memperbaiki kekurangan yang ada. tanya…
(5) mereka juga tidak setuju apabila alasan yang A. Biasa
digunakan untuk menutup program akselerasi adalah B. Retoris
biaya yang mahal. Apabila keseluruhan biaya C. Klarifikasi
dijumlahkan, jumlah itu hampir sama besar dengan D. Konfirmasi
jumlah biaya yang dikeluarkan pada program reguler. E. Tersamar
Apabila ada biaya yang dikatakan sedikit lebih mahal,
hal itu wajar karena mereka mendapatkan pemadatan 9. Salah satu karya sastra lama pada angkatan
materi sekolah reguler. Melayu Klasik yang berbentuk prosa; berisi cerita,
undang-undang, dan silsilah; bersifat rekaan,
5. Agar menjadi wacana yang baik, urutan paragraf keagamaan, sejarah, biografi, atau gabungan sifat-
yang benar adalah … sifat itu; dibaca untuk pelipur lara, pembangkit
A. (1), (2), (3), (4), (5) semangat juang, atau sekedar untuk meramaikan
B. (2), (1), (5), (3), (4) pesta adalah …
C. (2), (1), (3), (5), (4) A. Syair
D. (1), (2), (4), (3), (5) B. Novel
E. (1), (5), (2), (3), (4) C. Hikayat
D. Porsa
6. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut. E. Cerpen
(1) Menggunakan kata sifat, kata benda, dan kata
kerja; 10. Perhatikan kalimat-kalimat berikut.
(2) Adanya perubahan jenis kata karena afiksasi; (1) Taman Nasional Baluran merupakan perwakilan
(3) Menggunakan kalimat verba; ekosistem hutan spesifik kering di Pulau Jawa.
(4) Menggunakan kalimat fakta dan opini. (2) Hutan di tana mini terdiri atas tipe vegetasi
sabana, hutan mangrove, hutan musim, hutan
Pernyataan-pernyataan di atas merupakan ciri-ciri pantai, hutan pegunungan bawah, hutan rawa,
teks … dan hutan yang selalu hijau sepanjang tahun.
A. Laporan hasil observasi (3) Tumbuhan di taman nasional ini sebanyak 444
B. Eksposisi jenis.
(4) Di antara jenis tumbuhan disini terdapat D. Menggunakan kalimat deskripsi, kalimat retoris,
tumbuhan asli yang khas dan menarik, yaitu kalimat kompleks, dan kalimat majemuk.
widoro bukol (Ziziphus Rotundifolia), mimba E. Menggunakan kalimat definisi, kalimat deskripi,
(Azadirachta indica), dan pilang (Acacia kalimat retoris, dan kalimat majemuk.
leucophloea).
Kalimat definisi terdapat pada nomor … 14. Kata berimbuhan “menyapu” berasal dari kata dasar
A. (1) dan (2) “sapu”. Hal tersebut menyatakan adanya perubahan
B. (1) dan (3) kelas kata, yaitu …
C. (1) dan (4) A. Dari verba ke nomina
D. (2) dan (3) B. Dari verba ke adjektiva
E. (2) dan (4) C. Dari nomina ke verba
D. Dari nomina ke adjektiva
11. Perhatikan kalimat-kalimat berikut. E. Dari adjektiva ke verba
(1) Pemerintah kembali menaikan harga bahan
bakar minyak. 15. Unsur yang lebih luas dan merupakan kelompok
(2) Masalah kejahatan dunia maya merupakan kata nonpredikatif yang hanya menduduki satu
masalah serius yang harus segera diatasi. fungsi dalam sebuah kalimat disebut …
(3) Turis mencanegara lebih memilih Pulau Dewata A. Kata
sebagai tujuan wisata mereka. B. Klausa
(4) Dua permasalahan pelajar yang utama adalah C. Frasa
rasa malas untuk mengikuti pelajaran yang D. Kalimat
tengah berlangsung dan rasa malas untuk E. Morfem
belajar sendiri dirumah.
Kalimat aktif transitif terdapat pada nomor … 16. Jenis teks yang berisi peristiwa-peristiwa lucu,
A. (1) dan (3) konyol atau menjengkelkan sebagai akibat dari krisis
B. (2) dan (3) yang ditanggapi dengan reaksi adalah …
C. (3) dan (4) A. Teks laporan hasil observasi
D. (1) dan (2) B. Teks anekdot
E. (2) dan (4) C. Teks eksposisi
D. Hikayat
Cermati paragraf berikut! E. Teks laporan
Jadi ponsel yang dibawa tidur sangat
berpengaruh terhadap kualitas tidur seseorang. Dari 17. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut.
tidur yang tidak nyenyak itulah berbagai penyakit dan (1) Menjelaskan kegiatan pengamatan yang
gangguan kesehatan muncul belakangan, mulai dilakukan,
kurangnya tubuh beristirahat hingga menyebabkan (2) Sebagai alat pendokumentasian suatu objek
terganggunya kesehatan jiwa. atau suatu kegiatan,
12. Penggalan teks eksposisi di atas merupakan (3) Memberi tahu pihak berwenang terkait suatu
bagian … informasi, dan
A. Tesis (4) Memberi tahu kegiatan pengamatan yang
B. Argumentasi dilakukan.
C. Pernyataan Khusus Pernyataan-pernyataan di atas merupakan fungsi
D. Pengasan ulang teks …
E. Pernyataan umum A. Anekdot
B. Eksposisi
13. Salah satu ciri kebahasaan teks laporan hasil C. Laporan hasil observasi
observasi adalah … D. Laporan hasil penelitian
A. Menggunakan kalimat definisi, kalimat deskripsi, E. Hikayat
kalimat simpleks dan kalimat kompleks
B. Menggunakan kaimat definisi, kalimat retoris, Cermati teks berikut !
kalimat simpleks, dan kalimat majemuk. (1) Penerapan konsep pembangunan berkelanjutan
C. Menggunakan kalimat deskripsi, kalimat retoris, pada saat ini ternyata jauh dari harapan. (2) Kesulitan
kalimat simpleks, dan kalimat kompleks.
penerapannya terutama terjadi di negara berkembang,
salah satunya Indonesia. (3) Sebagai contoh, setiap 22. Nasihat-nasihat yang berkaitan dengan
tahun di negara kita diperkirakan terjadi penebangan kemasyarakatan dan biasanya dikaitkan dengan
hutan seluas 3.180.243 ha (atau seluas 50 kali luas kepatutan dan kepantasan apabila diterapkan dalam
kota Jakarta). (4) Hal ini juga diikuti oleh punahnya kehidupan sehari-hari merupakn nilai …
flora dan fauna langka. (5) kenyataan ini sangat jelas A. Moral
menggambarkan kehancuran alam yang terjadi saat ini B. Religi
yang diikuti bencan bagi manusia. C. Estetika
18. Kalimat pada paragraf di atas yang menyatakan D. Pendidikan
fakta terdapat pada nomor … E. Sosial
A. (1)
B. (2) Cermati teks berikut!
C. (3) Kebersihan kelas banyak sekali mafaatnya, baik bagi
D. (4) guru maupun bagi siswa yang mengikuti
E. (5) pemebelajaran di kelas tersebut. Dengan kelas yang
bersih, guru dan siswa merasa betah melakukan
19. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut. pembelajaran. Tidak ada lagi gangguan dalam proses
(1) Selalu terilhami dari kejadian nyata yang di belajar akibat kelas yang kotor. Di kelas yang berish,
provokasi menjadi sebuah kelakar; guru dan murid akan terhindar dari serangan virus atau
(2) Pada awalnya hanya melibatkan tokoh-tokoh kuman penyakit. Dengan demikian, mereka akan
terkenal, tetapi seiring waktu penyajian anekdot mendapat rahmat dari Tuhan karena menjaga
mengalami modifikasi ke arah fiktif (khayal); kebersihan itu termasuk sebagian dari iman.
(3) Bersifat menghibur tetapi tujuan utamanya untuk 23. Penggalan teks laporan hasil observasi di atas
mengungkapkan kebenaran yang lebih umum; isinya tentang …
(4) Terkadang bersifat sindiran alami. A. Klasifikasi tentang akibat kelas yang bersih
Pernyataan-pernyataan di atas merupakan ciri-ciri B. Meyakinkan pembaca agar hidup bersih
teks … dibudayakan
A. Laporan hasil observasi C. Memberi argumentasi tentang pentingnya hidup
B. Eksposisi bersih
C. Anekdot D. Menjelaskan beberapa manfaat kebersihan
D. Hikayat kelas
E. Cerita pendek E. Melukiskan betapa indahnya kelas yang bersih

20. Contoh penggunaan majas simile adalah … 24. Perhatikan kalimat-kalimat berikut.
A. Peluit wasit menjerit panjang menandai akhir (1) Gajah Afrika memiliki telinga yang besar,
pertandingan. punggung yang cekung, kulit yang lebih
B. Hingga detik ini pun ia belum juga berkerut, daerah perut yang miring, dan dua
memperlihatkan batang hidungnya. perpanjangan yang seperti jari di ujung belalai.
C. Jakarta akan memilih pemimpin baru pada (2) Telinga gajah Asia lebih kecil, punggungnya
tahun ini. cembung, kulitnya lebih halus, daerah perutnya
D. Dia terlihat santai menghadapi musibah. horizontal dan kadang-kadang melengkung di
E. Wajahnya bersinar bagaikan bulan purnama. tengah, dan ujung belalainya hanya memiliki
satu perpanjangan.
21. Majas yang membandingkan secara tidak langsung (3) Gajah adalah mamalia besar dari familia
menggunakan perbandingan analogis, sehingga Elephantidae dan ordo Proboscidea.
maknanya bukan merupakan arti sesungguhnya, (4) Gajah merupakan hewan herbivora yang dapat
melainkan sebagai kiasan berdasarkan persamaan ditemui di berbagai habitat, seperti sabana,
dan perbandingan disebut … hutan, gurun, dan rawa-rawa.
a. Majas personifikasi Kalimat definisi terdapat pada nomor …
b. Majas simile A. (1) dan (2)
c. Majas metafora B. (2) dan (3)
d. Majas hiperbola C. (1) dan (3)
e. Majas pleonasme D. (3) dan (4)
E. (2) dan (4) D. Dia mencari strategi agar tetap menjadi
perhatian media.
Bacalah Teks berikut untuk menjawab soal nomor E. Darman pun pingsan!
25 sampai 27.
Pada malam Jum’at, paling banyak ditemukan 28. Kalimat tanya yang tidak memerlukan jawaban atau
politisi melakukan blusukan, termasuk Darman (maaf tanggapan langsung dan biasanya digunakan dalam
bukan nama sebenarnya dan bukan sebenarnya nama). pidato, khutbah, atau orasi disebut …
Darman mendatangi kampung yang diterjang banjir A. Kalimat tanya biasa
paling parah. Kebetulan di sana banyak wartawan yang B. Kalimat tanya klarifikasi
meliput, sehingga dia makin bersemangat menyerahkan C. Kalimat tanya konfirmasi
bingkisan. D. Kalimat tanya tersamar
Darman juga tidak menyia-nyiakan sorotan E. Kalimat retoris
kamera wartawan. Dia mencari strategi agar tetap
menjadi perhatian media. Darman berusaha masuk ke 29. Proses pembentukan kata dengan cara memberi
tempat banjir dan menceburkan diri ke air. Sial baginya, imbuhan,baik awalan, sisipan, maupun akhiran
dia terperosok ke selokan dan terseret derasnya air. disebut …
Darman berusaha sekuat tenaga melawan arus, tetapi A. Afiksi
tak berdaya. Dia hanyut. B. Prefix
Untung regu penolong sangat sigap. Meskipun C. Infiks
terseret cukup jauh, Darman masih bisa diselamatkan. D. Sufiks
Dia dibawa ke posko kesehatan dan dibaringkan di E. Konfiks
bangsal. Waktu itu semua bangsal penuh oleh orang
pingsan. Darman kaget melihat orang yang ada di situ. 30. Nasihat-nasihat yang berkaitan dengan
Semuanya dia kenal. Mereka adalah para politisi sedang kemasyarakatan dan biasanya dikaitkan dengan
blusukan. Lebih kaget lagi ketika dia melihat doa tertulis kepatutan dan kepantasan apabila diterapkan dalam
di dinding: “Ya Allah, hanyutkanlah mereka yang tak kehidupan sehari-hari merupakn nilai …
ikhlas.” Darman pun pingsan! A. Moral
B. Religi
25. Pihak yang dikritik/disindir dalam teks anekdot di C. Estetika
atas adalah … D. Pendidikan
a. Pejabat yang memanfaatkan jabatannya.. E. Sosial
b. Para pemimpin negeri.
c. Anggota masyarakat.
d. Politisi yang tidak ikhlas dalam bekerja. Essay
e. Pejabat pemerintah yang sering blusukan. 1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan teks laporan
hasil observasi, serta jelaskan strukturnya!
26. Latar waktu dalam teks anekdot tersebut dapat 2. Tuliskan masing-masing 5 contoh kalimat simpleks
dan 5 contoh kalimat kompleks!
diketahui dari …
3. Jelaskan perbedaan pendapat dan argumen!
a. Paragraf pertama kalimat pertama Tuliskan masing-masing satu contoh pendapat dan
b. Paragraf pertama kalimat kedua satu contoh argumen!
c. Paragraf kedua kalimat ketiga 4. Jelaskan perbedaan humor dan ankedot!
d. Paragraf ketiga kalimat ketiga 5. Jelaskan karakteristik hikayat!
e. Paragraf kedua kalimat keempat

27. Dari teks anekdot di atas, penggunaan konjuksi


terdapat pada kalimat …
A. Darman mendatangi kampung yang diterjang
banjir paling parah.
B. Kebetulan disana banyak wartawan meliput,
sehingga dia makin bersemangat menyerahkan
bingkisan.
C. Darman juga tidak mau menyia-nyiakan sorotan
kamera wartawan.

Anda mungkin juga menyukai