Anda di halaman 1dari 16

CATATAN HARIAN PENGENDALI DIKLAT

HARI I: Minggu, 07 April 2019

1. Registrasi peserta dilakukan oleh panitia pelatihan penata anestesi


2. Peserta berkumpul di ruang diklat RS Mitra Plumbon
3. Pembukaan Pelatihan Penata Anestesi Angkatan ke-II
a. Penyajian video safety briefing
b. Menyanyikan lagu indonesia raya
c. Menyanyikan Mars IPAI
d. Laporan kegiatan Pelatihan Penata Anestesi angkatan ke- II oleh ketua panitia
e. Sambutan Direktur RS. Mitra Plumbon
f. Sambutan Direktur PT. Manifestasi Mulia Abadi
g. Sambutan dan arahan sekaligus pembukaan Pelatihan Penata Anestesi angkatan ke-II, secara
resmi oleh Kepala Pusdiklat BPPSDM Kesehatan
h. Pemasangan name tag secara simbolis kepada peserta
i. Janji peserta
j. Pembacaan doa
4. Penyajian materi Kebijakan diklat ,oleh Bpk.Drs.Suherman,M.Kes
Dilanjutkan dengan diskusi dan Tanya jawab.
5. Pre Test –untuk penjajagan awal peserta.
6. Penyajian materi Etika Aspek Legal Penata Anestesi oleh Bpk. Tata Juarta, SKM, MH.,Kes
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab.
7. Penyajian materi Kredensial dan CPD Online oleh Bpk. Yayan Sunaryo, SKM.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab.
8. Pemilihan pengurus kelas
- Pengorganisasian kelas
Ketua kelas : Toni Sarbini, Amd., Kep.
HARI II: Senin, 08 April 2019

1. Refleksi
a. Kegiatan pembelajaran diawali dengan doa, dipimpin oleh salah satu peserta
b. Review materi pembelajaran sebelumnya
c. Diskusi dan tanya jawab
2. Penyajian materi Visi Misi dan Indikator Mutu Pelayanan di Rumah Sakit oleh dr. Ahmad
Qoyyim, MARS, selaku Direktur RS. Mitra Plumbon Cirebon.
Dilanjutkan dengan diskusi dan Tanya jawab.
3. BLC disampaikan oleh MOT
Waktu untuk BLC :45 menit
Kegiatan adalah sbb:
- Perkenalan Fasilitator dan peserta
- Pembagian kelompok (4 kelompok)
- Komunikasi dan persepsi : Membuat kalimat dari kata-kata yg ditulis sendiri dan digabung
menjadi kalimat,hasilnya :kalimat tidak mempunyai makna,masing-masing kata sesuai
persepsinya sendiri. Kemudian membuat kalimat dengan komponen kata yang sudah
dikomunikasikan,hasil..ternyata ,mempunyai arti sesuai persepsi bersama

Esensi game ini adalah:


Dalam bekerja sendiri-sendiri dengan tanpa ada komunikasi dan persepsi masing-
masing,akan sangat tidak efektif dibandingkan bila ada komunikasi dan mempunyai satu
persepsi yang sama tentang pekerjaan itu sendiri

- Harapan dalam pelatihan disampaikan oleh semua peserta,secara umum setelah pelatihan
peserta akan:
a. Bisa memahami tentang biosafety & biosecurity serta mampu menerapkannya di tempat
kerja.
b. Membawa pengetahuan danmendapatkan ketrampilan baru untuk pelayanan
laboratorium kedepan
c. Materi pelatihan dapat diaplikasikan di tempat tugas
d. Mengamalkan ilmu ditempat tugas.
e. Mempunyai sikap positif thd hygiene kesehatan
f. Menjalin silaturahmi dengan para peneliti
g. Bisa benar-benar memahami & menerapkan apa yang akan diterima dalam pelatihan ini
selama 5 hari.
4. Penyajian materi Komunikasi efektif oleh Bpk. Astari, S.Kep.,Ns
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab

- Pengorganisasian kelas
Ketua kelas : Toni Sarbini, Amd., Kep.
HARI III: Selasa, 09 April 2019

1. Refleksi
a. Kegiatan pembelajaran diawali dengan doa, dipimpin oleh salah satu peserta
b. Review materi pembelajaran sebelumnya
c. Diskusi dan tanya jawab
2. Penyajian Materi Untuk Kelas A
a. Penyajian materi Anatomi dan Fisiologi Sistem Pernapasan oleh dr. UUS Rustandi, Sp.An
– KIC. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
b. Penyajian materi Ventilasi oleh dr. Ruby Satria Nugraha, Sp.An., M.Kes. Dilanjutkan
dengan diskusi dan tanya jawab
c. Penyajian materi Basic Life Support oleh dr. Ruby Satria Nugraha, Sp.An., M.Kes.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
3. Penyajian Materi Untuk Kelas B
a. Penyajian materi Pemantauan Hemodinamik Dasar oleh dr. Jauharul Alam, Sp.An.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
b. Penyajian materi Respirasi oleh dr. Ruby Satria Nugraha, Sp.An., M.Kes. Dilanjutkan
dengan diskusi dan tanya jawab
c. Penyajian materi Basic Life Support oleh dr. Ruby Satria Nugraha, Sp.An., M.Kes..
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
d. Penyajian materi Ventilasi oleh dr. Ruby Satria Nugraha, Sp.An., M.Kes.. Dilanjutkan
dengan diskusi dan tanya jawab
e. Penyajian materi Manajemen Pelayanan Anestesi Kamar Bedah oleh Ibu Sunita Sinaga,
S.Kep.,Ners.,M.MRS. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
4. Peserta terlihat aktif dan antusias mendengarkan penyajian materi dari fasilitator, dibuktikan
dengan keaktifan peserta bertanya.

- Pengorganisasian kelas
Ketua kelas : Toni Sarbini, Amd., Kep.
HARI IV: Rabu, 10 April 2019

1. Refleksi
a. Kegiatan pembelajaran diawali dengan doa, dipimpin oleh salah satu peserta
b. Review materi pembelajaran sebelumnya
c. Diskusi dan tanya jawab
2. Penyajian Materi Untuk Kelas A
a. Penyajian materi Manajemen Pelayanan Anestesi Kamar Bedah oleh Ibu Sunita Sinaga,
S.Kep.,Ners.,M.MRS. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab.
b. Penyajian materi Anatomi Fisiologi Sistem Saraf Pusat oleh dr. Ruby Satria Nugraha,
Sp.An., M.Kes. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
c. Penyajian materi Transportasi Pasien Pasca Anestesi oleh Fatimah Br. Pane, S.Kep.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
d. Penyajian materi Farmakologi Obat Emergency oleh dr. Ruby Satria Nugraha, Sp.An.,
M.Kes. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
e. Penyajian materi EKG Dasar oleh dr. UUS Rustandi, Sp.An-KIC. Dilanjutkan dengan
diskusi dan tanya jawab

3. Penyajian Materi Untuk Kelas B


a. Penyajian materi Anatomi Fisiologi Sistem Saraf Pusat oleh dr. Ruby Satria Nugraha,
Sp.An., M.Kes. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
b. Penyajian materi Transportasi Pasien Pasca Anestesi oleh Fatimah Br. Pane, S.Kep.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
c. Penyajian materi Farmakologi Obat Emergency oleh dr. Ruby Satria Nugraha, Sp.An.,
M.Kes. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab

4. Peserta terlihat aktif dan antusias mendengarkan penyajian materi dari fasilitator, dibuktikan
dengan keaktifan peserta bertanya.

- Pengorganisasian kelas
Ketua kelas : Toni Sarbini, Amd., Kep.
HARI V: Kamis, 11 April 2019

1. Refleksi
a. Kegiatan pembelajaran diawali dengan doa, dipimpin oleh salah satu peserta
b. Review materi pembelajaran sebelumnya
c. Diskusi dan tanya jawab
2. Penyajian Materi Untuk Kelas A
a. Penyajian materi Asuhan Keperawatan Unit Pasca Anestesi oleh Fatimah Br. Pane, S.Kep.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
b. Penyajian materi Anestesi regional oleh dr. Jauharul Alam, Sp.An-KIC. Dilanjutkan
dengan diskusi dan tanya jawab
c. Penyajian materi Asuhan Keperawatan Pasien Anestesi Operasi Bedah Syaraf oleh Ibu
Zafial Winta. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
d. Penyajian materi Persiapan Anestesi oleh Ibu Sunita Sinaga, S.Kep.,Ners.,M.MRS.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab

3. Penyajian Materi Untuk Kelas B


a. Penyajian materi Asuhan Keperawatan Unit Pasca Anestesi oleh Fatimah Br. Pane, S.Kep.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
b. Penyajian materi Anestesi Umum oleh dr. Jauharul Alam, Sp.An-KIC. Dilanjutkan dengan
diskusi dan tanya jawab
c. Penyajian materi Persiapan Anestesi oleh Bpk Yayan Sunaryo, SKM. Dilanjutkan dengan
diskusi dan tanya jawab
d. Penyajian materi Asuhan Keperawatan Pasien Anestesi Operasi Bedah Syaraf oleh Ibu
Fatimah Br. Pane, S.Kep. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab

4. Peserta terlihat aktif dan antusias mendengarkan penyajian materi dari fasilitator, dibuktikan
dengan keaktifan peserta bertanya.

- Pengorganisasian kelas
Ketua kelas : Toni Sarbini, Amd., Kep.
HARI VI: Jumat, 12 April 2019

1. Refleksi
a. Kegiatan pembelajaran diawali dengan doa, dipimpin oleh salah satu peserta
b. Review materi pembelajaran sebelumnya
c. Diskusi dan tanya jawab

2. Penyajian Materi Untuk Kelas A


a. Penyajian materi Manajemen Asuhan Pelayanan Anestesi oleh Ibu Sunita Sinaga,
S.Kep.,Ners.,M.MRS. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
b. Penyajian materi Pemantauan lntra Operasi oleh dr. Jauharul Alam, Sp.An-KIC.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
c. Penyajian materi Konsep Dasar Anestesi oleh Ibu Sunita Sinaga, S.Kep.,Ners.,M.MRS.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
d. Penyajian materi Terapi Cairan oleh dr. Ani Haryani, Sp.An. Dilanjutkan dengan diskusi
dan tanya jawab

3. Penyajian Materi Untuk Kelas B


a. Penyajian materi Manajemen Asuhan Pelayanan Anestesi oleh Ibu Sunita Sinaga,
S.Kep.,Ners.,M.MRS. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
b. Penyajian materi Anestesi Regional oleh dr. Jauharul Alam, Sp.An-KIC. Dilanjutkan
dengan diskusi dan tanya jawab
c. Penyajian materi Konsep Dasar Anestesi oleh Riduan, S.Kep.,Ners.,M.MRS. Dilanjutkan
dengan diskusi dan tanya jawab
d. Penyajian materi Terapi Cairan oleh dr. Ani Haryani, Sp.An. Dilanjutkan dengan diskusi
dan tanya jawab

4. Peserta terlihat aktif dan antusias mendengarkan penyajian materi dari fasilitator, dibuktikan
dengan keaktifan peserta bertanya.

- Pengorganisasian kelas
Ketua kelas : Toni Sarbini, Amd., Kep.
HARI VII: Sabtu, 13 April 2019

1. Refleksi
a. Kegiatan pembelajaran diawali dengan doa, dipimpin oleh salah satu peserta
b. Review materi pembelajaran sebelumnya
c. Diskusi dan tanya jawab

2. Penyajian Materi Untuk Kelas A


a. Penyajian materi Asuhan Keperawatan Pasien dengan Terapi O2 oleh Bpk. Astari,
S.Kep.,Ns. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
b. Penyajian materi Pemantauan Hemodinamik Dasar oleh dr. Ruby Satria Nugraha, Sp.An.,
M.Kes. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
c. Penyajian materi Monitoring Anestesi oleh dr. Ruby Satria Nugraha, Sp.An., M.Kes.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
d. Penyajian materi Pemantauan ICU oleh dr. Ani Haryani, Sp.An. Dilanjutkan dengan
diskusi dan tanya jawab
e. Penyajian materi Asuhan Keperawatan Anestesi dengan Pasien Obstetri oleh Suhandi,
S.Kep.,Ns. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab

3. Penyajian Materi Untuk Kelas B


a. Penyajian materi Pemantauan ICU oleh dr. Ani Haryani, Sp.An. Dilanjutkan dengan
diskusi dan tanya jawab
b. Penyajian materi Monitoring Anestesi oleh dr. Ruby Satria Nugraha, Sp.An., M.Kes.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
c. Penyajian materi Asuhan Keperawatan Pasien dengan Terapi O2 oleh Bpk. Astari,
S.Kep.,Ns. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab

4. Peserta terlihat aktif dan antusias mendengarkan penyajian materi dari fasilitator, dibuktikan
dengan keaktifan peserta bertanya.

- Pengorganisasian kelas
Ketua kelas : Toni Sarbini, Amd., Kep.
HARI VIII: Senin, 15 April 2019

1. Refleksi
a. Kegiatan pembelajaran diawali dengan doa, dipimpin oleh salah satu peserta
b. Review materi pembelajaran sebelumnya
c. Diskusi dan tanya jawab

2. Penyajian Materi Untuk Kelas A


a. Penyajian materi Mesin Anestesi General Awal oleh dr. Ruby Satria Nugraha, Sp.An.,
M.Kes. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
b. Penyajian materi Anestesi Pediatrik oleh dr. Meilani, Sp.An. Dilanjutkan dengan diskusi
dan tanya jawab
c. Penyajian materi Shock dan terapi Cairan oleh dr. Ruby Satria Nugraha, Sp.An., M.Kes.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab

3. Penyajian Materi Untuk Kelas B


a. Penyajian materi Anestesi Pediatrik oleh dr. Ruby Satria Nugraha, Sp.An., M.Kes.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
b. Penyajian materi Mesin Anestesi General Awal oleh dr. Uus Rustandi, Sp.An-KIC.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
c. Penyajian materi Anatomi dan Fisiologi Ginjal oleh dr. Ani Haryani, Sp.An. Dilanjutkan
dengan diskusi dan tanya jawab
d. Penyajian materi Shock dan terapi Cairan oleh dr. Ruby Satria Nugraha, Sp.An., M.Kes.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
e. Penyajian materi PACU oleh dr. Jauharul Alam, Sp.An-KIC. Dilanjutkan dengan diskusi
dan tanya jawab

4. Peserta terlihat aktif dan antusias mendengarkan penyajian materi dari fasilitator, dibuktikan
dengan keaktifan peserta bertanya.

- Pengorganisasian kelas
Ketua kelas : Toni Sarbini, Amd., Kep.
HARI IX: Selasa, 16 April 2019

1. Refleksi
a. Kegiatan pembelajaran diawali dengan doa, dipimpin oleh salah satu peserta
b. Review materi pembelajaran sebelumnya
c. Diskusi dan tanya jawab

2. Penyajian Materi Untuk Kelas A


a. Penyajian materi Anestesi Pada Bedah Operasi Orthopedi oleh dr. Jauharul Alam, Sp.An-
KIC. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
b. Penyajian materi Peningkatan Mutu dan Patient Safety oleh Ibu Sunita Sinaga,
S.Kep.,Ners.,M.MRS. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
c. Penyajian materi Anestesi Inhalasi oleh dr. Ruby Satria Nugraha, Sp.An., M.Kes.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
d. Penyajian materi Transfusi Darah oleh dr. Ani Haryani, Sp.An. Dilanjutkan dengan diskusi
dan tanya jawab

3. Penyajian Materi Untuk Kelas B


a. Penyajian materi Asuhan Keperawatan Anestesi dengan Pasien Obstetri oleh Bpk. Astari,
S.Kep.,Ns. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
b. Penyajian materi Anestesi Pada Inhalasi oleh dr. Jauharul Alam, Sp.An-KIC. Dilanjutkan
dengan diskusi dan tanya jawab
c. Penyajian materi Peningkatan Mutu dan Patient Safety oleh Ibu Sunita Sinaga,
S.Kep.,Ners.,M.MRS. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
d. Penyajian materi Tindakan Anestesi Pada Pasien Anak oleh dr. Meilani, Sp.An.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
e. Penyajian materi PPI di RS oleh Indriani Sukesti, SKM. Dilanjutkan dengan diskusi dan
tanya jawab

4. Peserta terlihat aktif dan antusias mendengarkan penyajian materi dari fasilitator, dibuktikan
dengan keaktifan peserta bertanya.
- Pengorganisasian kelas
Ketua kelas : Toni Sarbini, Amd., Kep.
HARI X: Kamis, 18 April 2019

1. Refleksi
a. Kegiatan pembelajaran diawali dengan doa, dipimpin oleh salah satu peserta
b. Review materi pembelajaran sebelumnya
c. Diskusi dan tanya jawab

2. Penyajian Materi Untuk Kelas A


a. Penyajian materi Manajemen Airway dan RJP oleh Ibu Sunita Sinaga,
S.Kep.,Ners.,M.MRS. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
b. Penyajian materi Pendokumentasian Laporan Anestesi oleh Yayan Sunaryo, SKM.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
c. Penyajian materi PPI di Kamar Bedah oleh Indriani Sukesti, SKM. Dilanjutkan dengan
diskusi dan tanya jawab
d. Penyajian materi Anestesi Obstetri oleh dr. Ruby Satria Nugraha, Sp.An., M.Kes.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
e. Penyajian materi Pemantauan Hemodinamik Dasar oleh dr. Uus Rustandi, Sp.An-KIC
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab

3. Penyajian Materi Untuk Kelas B


a. Penyajian materi Pendokumentasian Laporan Anestesi oleh Yayan Sunaryo, SKM.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
b. Penyajian materi Manajemen Airway dan RJP oleh Ibu Sunita Sinaga,
S.Kep.,Ners.,M.MRS. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
c. Penyajian materi EKG Dasar oleh dr. Jauharul Alam, Sp.An-KIC. Dilanjutkan dengan
diskusi dan tanya jawab
d. Penyajian materi Anestesi Obstetri oleh dr. Ruby Satria Nugraha, Sp.An., M.Kes.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
e. Penyajian materi Pemantauan Hemodinamik Dasar oleh dr. Uus Rustandi, Sp.An-KIC
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
f. Penyajian materi Akses Vaskuler oleh dr. Uus Rustandi, Sp.An-KIC Dilanjutkan dengan
diskusi dan tanya jawab
4. Peserta terlihat aktif dan antusias mendengarkan penyajian materi dari fasilitator, dibuktikan
dengan keaktifan peserta bertanya.

- Pengorganisasian kelas
Ketua kelas : Toni Sarbini, Amd., Kep.
HARI XI: Sabtu, 20 April 2019

1. Refleksi
a. Kegiatan pembelajaran diawali dengan doa, dipimpin oleh salah satu peserta
b. Review materi pembelajaran sebelumnya
c. Diskusi dan tanya jawab

2. Penyajian Materi Untuk Kelas A


a. Penyajian materi Anestesi Parenteral oleh dr. Uus Rustandi, Sp.An-KIC Dilanjutkan
dengan diskusi dan tanya jawab
b. Penyajian materi Transfusi Darah oleh dr. Ani Haryani, Sp.An. Dilanjutkan dengan diskusi
dan tanya jawab
c. Penyajian materi Teknik Aseptik Kamar Operasi oleh A. Poedjo Oetomo, AMK.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
d. Penyajian materi Sterilisasi dan Kontrol Infeksi oleh Indriani Sukesti, SKM. Dilanjutkan
dengan diskusi dan tanya jawab
e. Penyajian materi Askep Ventilasi oleh Astari, S.Kep.,Ns. Dilanjutkan dengan diskusi dan
tanya jawab
f. Penyajian materi Farmakologi Obat Anestesi oleh dr. Uus Rustandi, Sp.An-KIC
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
g. Penyajian materi Sistem Kardiovaskuler oleh dr. Meilani, Sp.An. Dilanjutkan dengan
diskusi dan tanya jawab
h. Penyajian materi Sistem Urinaria oleh dr. Uus Rustandi, Sp.An-KIC Dilanjutkan dengan
diskusi dan tanya jawab
i. Penyajian materi Anestesi Komplikasi Penyakit oleh dr. Jauharul Alam, Sp.An-KIC
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
j. Penyajian materi Aritmia dan DC Shock oleh dr. Jauharul Alam, Sp.An-KIC Dilanjutkan
dengan diskusi dan tanya jawab

3. Penyajian Materi Untuk Kelas B


a. Penyajian materi Teknik Aseptik Kamar Operasi oleh A. Poedjo Oetomo, AMK.
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
b. Penyajian materi Sterilisasi dan Kontrol Infeksi oleh Indriani Sukesti, SKM. Dilanjutkan
dengan diskusi dan tanya jawab
c. Penyajian materi Sistem Kardiovaskuler oleh dr. Ani Haryani, Sp.An. Dilanjutkan dengan
diskusi dan tanya jawab
d. Penyajian materi Askep Ventilasi oleh Astari, S.Kep.,Ns. Dilanjutkan dengan diskusi dan
tanya jawab
e. Penyajian materi Aritmia dan DC Shock oleh dr. Uus Rustandi, Sp.An-KIC Dilanjutkan
dengan diskusi dan tanya jawab
f. Penyajian materi Anestesi Pada Bedah THT, Wajah, Mulut, Mata oleh dr. Ruby Satria
Nugraha, Sp.An., M.Kes. Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
g. Penyajian materi Sistem Urinaria oleh dr. Uus Rustandi, Sp.An-KIC Dilanjutkan dengan
diskusi dan tanya jawab
h. Penyajian materi Farmakologi dan Obat Anestesi Pelemas Otot oleh dr. Uus Rustandi,
Sp.An-KIC Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
i. Penyajian materi Farmakologi dan Obat Anestesi Parenteral dr. Uus Rustandi, Sp.An-KIC
Dilanjutkan dengan diskusi dan tanya jawab
j. Penyajian materi Anestesi coexsting desease dr. Uus Rustandi, Sp.An-KIC Dilanjutkan
dengan diskusi dan tanya jawab
k. Penyajian materi Tinjauan Umum Shock dr. Uus Rustandi, Sp.An-KIC Dilanjutkan dengan
diskusi dan tanya jawab

4. Peserta terlihat aktif dan antusias mendengarkan penyajian materi dari fasilitator, dibuktikan
dengan keaktifan peserta bertanya.

- Pengorganisasian kelas
Ketua kelas : Toni Sarbini, Amd., Kep.

Anda mungkin juga menyukai