Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Identitas Program Pendidikan, meliputi:

Nama Sekolah : SMK SWASTA YWKA MEDAN


Mata Pelajaran : PEKERJAAN DASAR ELEKTROMEKANIK (PDE)
Bid. Keahlian : TEKNOLOGI DAN REKAYASA
Prog. Keahlian : TEKNIK KETENAGALISTRIKAN
Komp. Keahlian : TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK (TITL)
Kelas/Semester : X/I
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Alokasi Waktu : 4 x 45 menit (4 x pertemuan)

A. Kompetensi Inti
3. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan
faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang
dan lingkup kerja Teknik Instalasi Tenaga Listrik pada tingkat teknis, spesifik,
detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai
bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional,
dan internasional.
4. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur
kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang
kerja Teknik Instalasi Tenaga Listrik.
Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang
terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif,
kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam
ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah,
serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan,
gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan
tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar
3.2 Menganalisis jenis-jenis bahan kerja elektromekanik. (C4)
4.2 Membedakan jenis-jenis bahan kerja elektromekanik. (P2)

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


3.2.1 Mengkarakteristikkan bahan kerja elektromagnetik non logam. (C4)
3.2.2 Mengidentifikasi bahan kerja elektromagnetik non logam. (C4)
3.2.3 Menyimpulkan bahan kerja elektromagnetik non logam. (C4)
3.2.4 Mengkarakteristikkan bahan kerja elektromagnetik logam. (C4)
3.2.5 Mengidentifikasi bahan kerja elektromagnetik logam. (C4)
3.2.6 Menyimpulkan bahan kerja elektromagnetik logam. (C4)
4.2.1 Memilah bahan kerja elektromekanik non logam. (P2)
4.2.2 Mengidentifikasikan bahan kerja elektromekanik non logam. (P2)
4.2.3 Memilah bahan kerja elektromekanik logam. (P2)
4.2.4 Mengidentifikasikan bahan kerja elektromekanik logam. (P2)

D. Tujuan Pembelajaran
Dengan mengkaji pembelajaran dengan aplikasi model pembelajaran Discovery Learning,
maka siswa dapat :
1. Mengkarakteristikkan bahan kerja elektromagnetik non logam. (C4)
2. Mengidentifikasi bahan kerja elektromagnetik non logam. (C4)
3. Menyimpulkan bahan kerja elektromagnetik non logam. (C4)
4. Mengkarakteristikkan bahan kerja elektromagnetik logam. (C4)
5. Mengidentifikasi bahan kerja elektromagnetik logam. (C4)
6. Menyimpulkan bahan kerja elektromagnetik logam. (C4)
7. Memilah bahan kerja elektromekanik non logam. (P2)
8. Mengidentifikasikan bahan kerja elektromekanik non logam. (P2)
9. Memilah bahan kerja elektromekanik logam. (P2)
10. Mengidentifikasikan bahan kerja elektromekanik logam. (P2)
Dengan kreatifitas dan kedisiplinan yang tinggi.

E. Materi Pembelajaran
1. Bahan kerja elektromekanik non logam.

2. Bahan kerja elektromekanik logam.

F. Pendekatan, :
 Saintifik

G. Strategi :
 Quantum strategy

H. Metode :
 Diskusi, penugasan

I. Kegiatan Pembelajaran
1. Pertemuan Kesatu:
a. Pendahuluan/Kegiatan Awal (30 menit)
1. Mempersiapkan siswa secara fisik dan psikis dengan cara, memberi
salam, berdoa, memeriksa kebersihan kelas, memeriksa kelengkapan
siswa, absen, dll.
2. Memotivasi dengan cara memjelaskan sedikit gambaran tentang materi
Bahan kerja elektromekanik non logam
3. Pre test
4. Apersepsi dengan cara mengkaitkan pembelajaran saat ini dengan
pembelajaran yang lalu
5. Menjelaskan materi dan tujuan pembelajaran tentang materi Bahan kerja
elektromekanik non logam

b. Kegiatan Inti (75 menit)


1. Penentuan Pertanyaan Mendasar (Start with the Essential Question);
Dengan cara Guru menyampaikan topik dan mengajukan pertanyaan
bagaimana cara memecahkan masalah tentang materi Bahan kerja
elektromekanik non logam
2. Mendesain perencanaan proyek;
Dengan cara Guru memastikan setiap peserta didik dalam kelompok
memilih dan mengetahui prosedur pembuatan proyek/produk yang akan
dihasilkan.
3. Menyusun Jadwal (Create a schedule);
Dengan cara Guru dan peserta didik membuat kesepakatan tentang jadwal
pembuatan proyek (tahapan-tahapan dan pengumpulan).
4. Memonitor peserta didik dan kemajuan proyek (Monitor the students and
the progress of the project);
Dengan cara Guru memantau keaktifan peserta didik selama
melaksanakan proyek, memantau realisasi perkembangan dan
membimbing jika mengalami kesulitan.
5. Menguji hasil (Assess the outcome);
Guru berdiskusi tentang prototipe proyek, memantau keterlibatan peserta
didik, mengukur ketercapaian standar.
6. Mengevaluasi pengalaman (Evaluate the experience).
Guru membimbing proses pemaparan proyek, menanggapi hasil,
selanjutnya guru dan peserta didik merefleksi/ kesimpulan.

c. Penutup (30 menit)


1. Menyimpulkan tentang materi Bahan kerja elektromekanik non logam
2. Refleksi dengan cara lisan
3. Menjelaskan materi ajar yang akan datang
4. Pemberian tugas tentang materi yang akan datang
5. Penguatan sikap

2. Pertemuan Kedua:
a. Pendahuluan/Kegiatan Awal (30 menit)
1. Mempersiapkan siswa secara fisik dan psikis dengan cara, memberi salam,
berdoa, memeriksa kebersihan kelas, memeriksa kelengkapan siswa,
absen, dll.
2. Memotivasi dengan cara memjelaskan sedikit gambaran tentang lanjutan
materi Bahan kerja elektromekanik non logam
3. Pre test
4. Apersepsi dengan cara mengkaitkan pembelajaran saat ini dengan
pembelajaran yang lalu
5. Menjelaskan materi dan tujuan pembelajaran tentang lanjutan materi
Bahan kerja elektromekanik non logam

b. Kegiatan Inti (75 menit)


1. Penentuan Pertanyaan Mendasar (Start with the Essential Question);
Dengan cara Guru menyampaikan topik dan mengajukan pertanyaan
bagaimana cara memecahkan masalah tentang lanjutan materi Bahan
kerja elektromekanik non logam
2. Mendesain perencanaan proyek;
Dengan cara Guru memastikan setiap peserta didik dalam kelompok
memilih dan mengetahui prosedur pembuatan proyek/produk yang akan
dihasilkan.
3. Menyusun Jadwal (Create a schedule);
Dengan cara Guru dan peserta didik membuat kesepakatan tentang
jadwal pembuatan proyek (tahapan-tahapan dan pengumpulan).
4. Memonitor peserta didik dan kemajuan proyek (Monitor the students
and the progress of the project);
Dengan cara Guru memantau keaktifan peserta didik selama
melaksanakan proyek, memantau realisasi perkembangan dan
membimbing jika mengalami kesulitan.
5. Menguji hasil (Assess the outcome);
Guru berdiskusi tentang prototipe proyek, memantau keterlibatan peserta
didik, mengukur ketercapaian standar.
6. Mengevaluasi pengalaman (Evaluate the experience).
Guru membimbing proses pemaparan proyek, menanggapi hasil,
selanjutnya guru dan peserta didik merefleksi/ kesimpulan.

c. Penutup (30 menit)


1. Menyimpulkan tentang lanjutan materi Bahan kerja elektromekanik non
logam
2. Refleksi dengan cara lisan
3. Menjelaskan materi ajar yang akan datang
4. Pemberian tugas tentang materi yang akan datang
5. Penguatan sikap

3. Pertemuan Ketiga:
a. Pendahuluan/Kegiatan Awal (30 menit)
1. Mempersiapkan siswa secara fisik dan psikis dengan cara, memberi
salam, berdoa, memeriksa kebersihan kelas, memeriksa kelengkapan
siswa, absen, dll.
2. Memotivasi dengan cara memjelaskan sedikit gambaran tentang materi
Bahan kerja elektromekanik logam
3. Pre test
4. Apersepsi dengan cara mengkaitkan pembelajaran saat ini dengan
pembelajaran yang lalu
5. Menjelaskan materi dan tujuan pembelajaran tentang materi Bahan kerja
elektromekanik logam

b. Kegiatan Inti (75 menit)


1. Penentuan Pertanyaan Mendasar (Start with the Essential Question);
Dengan cara Guru menyampaikan topik dan mengajukan pertanyaan
bagaimana cara memecahkan masalah tentang materi Bahan kerja
elektromekanik logam
2. Mendesain perencanaan proyek;
Dengan cara Guru memastikan setiap peserta didik dalam kelompok
memilih dan mengetahui prosedur pembuatan proyek/produk yang akan
dihasilkan.
3. Menyusun Jadwal (Create a schedule);
Dengan cara Guru dan peserta didik membuat kesepakatan tentang jadwal
pembuatan proyek (tahapan-tahapan dan pengumpulan).
4. Memonitor peserta didik dan kemajuan proyek (Monitor the students and
the progress of the project);
Dengan cara Guru memantau keaktifan peserta didik selama
melaksanakan proyek, memantau realisasi perkembangan dan
membimbing jika mengalami kesulitan.
5. Menguji hasil (Assess the outcome);
Guru berdiskusi tentang prototipe proyek, memantau keterlibatan peserta
didik, mengukur ketercapaian standar.
6. Mengevaluasi pengalaman (Evaluate the experience).
Guru membimbing proses pemaparan proyek, menanggapi hasil,
selanjutnya guru dan peserta didik merefleksi/ kesimpulan.

c. Penutup (30 menit)


1. Menyimpulkan tentang materi Bahan kerja elektromekanik logam
2. Refleksi dengan cara lisan
3. Menjelaskan materi ajar yang akan datang
4. Pemberian tugas tentang materi yang akan datang
5. Penguatan sikap

4. Pertemuan Keempat:
a. Pendahuluan/Kegiatan Awal (30 menit)
1. Mempersiapkan siswa secara fisik dan psikis dengan cara, memberi salam,
berdoa, memeriksa kebersihan kelas, memeriksa kelengkapan siswa,
absen, dll.
2. Memotivasi dengan cara memjelaskan sedikit gambaran tentang lanjutan
materi Bahan kerja elektromekanik logam
3. Pre test
4. Apersepsi dengan cara mengkaitkan pembelajaran saat ini dengan
pembelajaran yang lalu
5. Menjelaskan materi dan tujuan pembelajaran tentang lanjutan materi
Bahan kerja elektromekanik logam

d. Kegiatan Inti (75 menit)


1. Penentuan Pertanyaan Mendasar (Start with the Essential Question);
Dengan cara Guru menyampaikan topik dan mengajukan pertanyaan
bagaimana cara memecahkan masalah tentang lanjutan materi Bahan
kerja elektromekanik logam
2. Mendesain perencanaan proyek;
Dengan cara Guru memastikan setiap peserta didik dalam kelompok
memilih dan mengetahui prosedur pembuatan proyek/produk yang akan
dihasilkan.
3. Menyusun Jadwal (Create a schedule);
Dengan cara Guru dan peserta didik membuat kesepakatan tentang
jadwal pembuatan proyek (tahapan-tahapan dan pengumpulan).
4. Memonitor peserta didik dan kemajuan proyek (Monitor the students
and the progress of the project);
Dengan cara Guru memantau keaktifan peserta didik selama
melaksanakan proyek, memantau realisasi perkembangan dan
membimbing jika mengalami kesulitan.
5. Menguji hasil (Assess the outcome);
Guru berdiskusi tentang prototipe proyek, memantau keterlibatan peserta
didik, mengukur ketercapaian standar.
6. Mengevaluasi pengalaman (Evaluate the experience).
Guru membimbing proses pemaparan proyek, menanggapi hasil,
selanjutnya guru dan peserta didik merefleksi/ kesimpulan.

e. Penutup (30 menit)


1. Menyimpulkan tentang lanjutan materi Bahan kerja elektromekanik logam
2. Refleksi dengan cara lisan
3. Menjelaskan materi ajar yang akan datang
4. Pemberian tugas tentang materi yang akan datang
5. Penguatan sikap

J. Alat/Bahan dan Media Pembelajaran


1. Alat :
Laptop, infokus, bohlm lampu
2. Media:
PPT, atk

K. Bahan
 Atk

L. Sumber
 Buku Paket Pekerjaan Dasar Elektromekanik Kelas X (Kemendikbud)

M. Penilaian Pembelajaran
1. Sikap
 Spiritual dan sosial memakai jurnal sikap
2. Pengetahuan
 Bentuk tes: lisan, tulisan
 Jenis tes : essay, multiple choice, isian

N. Instrumen Penilaian
a. Soal
1. Karakteristikkanlah bahan kerja elektromagnetik non logam! (C4)
2. Identifikasilah bahan kerja elektromagnetik non logam! (C4)
3. Simpulkanlah bahan kerja elektromagnetik non logam! (C4)
4. Karakteristikkanlah bahan kerja elektromagnetik logam! (C4)
5. Identifikasilah bahan kerja elektromagnetik logam! (C4)
6. Simpulkanlah bahan kerja elektromagnetik logam! (C4)
7. Pilahlah bahan kerja elektromekanik non logam! (P2)
8. Identifikasikanlah bahan kerja elektromekanik non logam! (P2)
9. Pilahlah bahan kerja elektromekanik logam! (P2)
10. Identifikasikan bahan kerja elektromekanik logam! (P2)

b. Kunci jawaban
Terlampir

c. Skor penilaian
No. 1 = 10
No. 2 = 10
No. 3 = 10
No. 4 = 10
No. 5 = 10
No. 6 = 10
No. 7 = 10
No. 8 = 10
No. 9 = 10
No. 10 = 10
Jumlah = 100

Mengetahui Medan, November 2019


Kepala SMK S YWKA Medan Guru Mata Pelajaran,

Drs. Wahyudi Zoelkarnain R. Tembusai, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai