Anda di halaman 1dari 16

PRODIP III BC ALIH PROGRAM

2018

Accounting
Special
Cases

KELAS 5-03
Kelompok 1
Nama Perusahaan :
Cendant Corporation
Background

Cendant Corporation adalah penyedia layanan bisnis dan konsumen Amerika,


terutama dalam industri real estate dan perjalanan (Sewa Mobil, Waralaba
Rela Estate, Layanan Perjalanan) dengan Program Keanggotaan
Henry Silverman, seorang eksekutif bisnis dan investor ekuitas swasta
menciptakan Hospitality Franchise Systems (HFS) sebagai 'kendaraan' untuk
mengakuisisi sejumlah waralaba hotel di awal tahun 1990-an. HFS adalah salah
satu peruashaan dengan pertumbuhan tercepat dari ukurannya di tahun
1990-an
Pada Desember 1997, Henry Silverman memimpin HFS melakukan merger
dengan CUC Internasional, sebuah perusahaan pemasaran langsung yang
mengoperasikan Shoppers Advantage dan Travelers Advantage
Nama Perusahaan :
Cendant Corporation
Background

Penggabungan (merger) HFS dan CUC menghasilkan pembentukan CENDANT


CORPORATION, Henry Silverman (CEO HFS) terpilih sebagai Presiden dan
CEO Cendant, sedangkan Walter Forbes (CEO CUC International Inc.,) terpilih
sebagai Ketua Dewan Direksi perusahaan
Pada saat merger (1997), Cendant memiliki kapitalisasi pasar sekitar $ 29
Miliar, menjadikannya salah satu dari 100 perusahaan terbesar di Amerika
Serikat. Harga saham Cendant pun ikut melonjak
1998 Fraud
pada bulan April 1998 Cendant menemukan ketidaktepatan akuntansi
besar-besaran oleh CUC yang menghasilkan skandal keuangan terbesar
pada masa itu. Kirk Shelton (COO CUC) dilaporkan telah
menggelembungkan pendapatan perusahaan sebesar 500 juta dollar
selama 3 tahun. bahkan kerugian yang seharusnya sebesar 217,2 juta
dollar, dilaporkan menjadi net profit 55,4 juta dollar
dewan direktur audit membentuk komite audit. dan hasilnya, ditemukan
bahwa Walter Forbes dan Kirk Shelton telah melakukan penipuan, dan
pembuatan laporan bisnis dengan data palsu, overstate dimana-mana
Selama penyelidikan, Cendant menggandeng sebuah Wilkie Farr &
Gallagher Law Firm yang kemudian menggandeng KAP Arthur Andersen
LLP
Bagian akunting yang semula diisi ex CUC, diganti menjadi pegawai ex
HFS. Auditor rekanan CUC yaitu E&Y pun diputus kontrak dan diganti
menjadi Delloite & Touche (ex auditor HFS)
29 Juli1998
Fraud
Investor mengamuk sehingga Walter Forbes terpaksa mengundurkan diri
sebagai CEO Cendant bersama 10 orang lainnya yang terkait dengan
CUC International.
Silverman terpilih untuk menggantikannya sebagai CEO baru di Cendant
Corporation

2 bulan kemudian..
Besarnya penipuan lapkeu di Cendant oleh ex Divisi Keuangan CUC
dikonfirmasi ketika Cendant mengajukan kembali lapkeunya kepada SEC
(Securities Exchange Commission)
dari sana terungkap bahwa selama periode Cendant Corp, telah terjadi
pendapatan dari operasional yang dilebih lebihkan (sebelum pajak)
sekitar 24% dan laba per saham (EPS) yang dibesar besarkan 130%
Fraud Fraud
Modusnya adalah, menyiapkan akun piutang fiktif dan mengkreditkan
akun revenue fiktif untuk penjualan membership yang tidak ada
untuk mencegah auditor menemukan hal tersebut, sebelum akhir Q4
pencetatan revenue fiktif dilakukan jurnal pembalikan, dengan demikian
pendapatan tahun fiskal ybs meningkat
Manajemen memerintahkan staf akuntansi untuk mengakui semua
penjualan membership baru sebagai penerimaan di tahun berjalan. dan
juga menunda pengeluaran terkait selama 1 s.d. 3 tahun
Menggunakan cadangan keuangan yang dibentuk untuk menutupi
pembatalan keanggotaan CUC dalam perjalanan, diskon, makanan
Pada akhir '96 dana pencadangan juga dipakai untuk menutupi biaya
akuisisi sehingga pendapatan meningkat
depresiasi aset tertentu tidak sesuai, keterlambatan klaim asuransi
Auditor CUC. Ernst & Young LLP melakukan banyak pelanggaran thd
GAAP. dan bahkan mengeluarkan opini WTP pada periode tersebut
COSMO CORIGLIANO ANNE PEMBER & STEVEN CASPER SABATINO
SPEAKS Ex CUC VP Finance and
CFO of CUC Accounting
Pegawai CUC (bagian control)
membantu merancang turut menjalankan perintah
yang paling banyak
fraud corigliano
diperintah Corigliano
memerintah manajer yang mengkoordinir
menggunakan dana cadangan
keuangan untuk pegawai level bawah untuk
sebagai penerimaan sebesar
memanipulasi Lapkei menjalankan taktik
$100 juta
corigliano

KEVIN KEARNEY KIRK SHELTON WALTER FORBES


ikut mengkoordinir
COO CUC International Chairman Cendant Corp
pegawai level bawah
diduga kuat oleh SEC telah Ex CEO CUC International
untuk menjalankan taktik
melakukan Fraud pada CUC terbukti turut memberikan
corigliano
selama 12 tahun perintah untuk melakukan
Direktur Financial
fraud
Reporting
'Man of the Fraud'
PENJUALAN LIABILITIES
4 teknik
Pengakuan pendapatan tidak menerapkan
manipulasi
fiktif yang diakui prinsip pencatatan
utang dengan baik. lapkeu Cendant
membalikkan akun
untuk meningkatkan KOK BISA???
pendapatan
Adanya kesempatan (indikasi
MERGER DAN DANA DEPRESIASI SPI yang lemah)
CADANGAN Aplikasi accounting yang
Depresiasi, Amortisasi
tidak dilaksanakan seharusnya input otomatis,
Secara sengaja
secara konsisten direkayasa jadi bisa input
melebih2kan cadangan
manual untuk adjusting
merger. dana cadangan
lapkeu
digunakan sewenang-
wenang. bahkan untuk
pendapatan
1989

Harga saham CUC meroket. dan timbul


pertanyaan akibat ada dugaan keuntungan
yang dibesar-besarkan. CEO CUC mengakui

Timeline
adanya kesalahan

1990AN
kejadian HFS mengakuisisi banyak franchise hotel,

penting membuat banyak utang. dan banyak dikritik


karena dianggap membahayakan dirinya
sendiri, serta tidak baik untk jangka panjang

1989 - AFTERMATH
28 MAY 1997

Merger antara CUC dan HFS


MARCH 1998

CUC gagal memenuhi permintaan laporan


keuangan oleh auditor. biaya merger dan
dana cadangan merger mulai dicurigai

Timeline
kejadian APRIL 1998

penting
ditemukan banyak 'diskrepansi' atas lapkeu.
dilakukan investigasi. ditemukan overstated
earning sebesar 100jt dollar

1989 - AFTERMATH
JUNE 1998

US SEC sebagai perwakilan pemerintah


melakukan investigasi
JULY 1998

Walter Forbes didesak mundur oleh


SIlverman dan BoD. Silverman naik
menggantikannya sebagai CEO

Timeline
kejadian AGUSTUS 1998

penting
KAP Arthur Andersen menemukan
overstated earnign sebesar $500 juta
selama 3 tahun

1989 - 1998 1998-2006

Proses tuntutan dan sidang berjalan. KAP


E&Y ikut dituntut juga atas opininya. Forbes
dan Kirk Shelton dinyatakan bersalah dan
menjalani tahanan
Dari kasus ini kita
mengetahui
INTEGRITAS (CONTROL) ITU PENTING!

Dalam pembelaannya kepada hakim,


Auditor EY berlindung dibalik "kami
bekerja berdasarkan perintah dan di
bawah tekanan"

Begitu juga pengakuan Forbes dan Kirk,


mereka melakukan manipulasi ini karena
adanya kesempatan. ini adalah indikasi SPI
dan budaya kerja yang buruk
Tujuan dan Tanggung Jawab Audit
TETAP PROFESIONAL DETEKSI TANGGUNG JAWAB
DAN SKEPTIS KESALAHAN AUDITOR

tetap waspada atas tekanan auditor bertanggung Kepada klien, pihak ketiga,
dari pengguna jasa jawab untuk dan atas hukum pidana
mendeteksi salah saji,
material, dan
kecurangan
KONFIRMASI
mengingat manipulasinya melibatkan akun utang Bukti &
piutang, maka dapat dilakukan konfirmasi dari pihak
ketiga untuk asersi lapkeu Prosedur audit
yang digunakan
PROSEDUR ANALITIK untuk kasus ini
menbandingkan saldo akun tahun ke tahun
Prosedur Audit khusus yang
utamanya harus dilakukan
INSPEKSI DOKUMEN adalah Test of Control,
untuk penelitian yang lebih mendalam, walau dalam mengingat betapa terstrukturnya
kasus ini, setelah penelitian dokumen, laporan manipulasi laporan keuangan
keuangan malahan jadi tidak rekon Cendant Corporation ini
Kedepannya
auditor harus..
Agar praktik ini tidak semakin marak, maka...

Lakukan inventarisasi dan spotcheck


Lakukan wawancara personel
keuangan dan non keuangan di
tempat berbeda, bersamaan
minta konfirmasi tertulis dari
karyawan klien mengenai hal hal
yang diwakilkan kepada auditor
tes akun
Terimakasih!
DARI KAMI
ALDO, AFAM, AULIA, AMEL, ADI, ARIF, GITA, WIN

Anda mungkin juga menyukai