Anda di halaman 1dari 42

PROPOSAL PEMBINAAN DAN PENGEMBANGAN

UNIT KEGIATAN MAHASISWA KARATE-DO


INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER


UNIT KEGIATAN MAHASISWA KARATE-DO ITS
Alamat Sekertariat : Gedung Olahraga Kavling 5
Kampus Sukolilo ITS Surabaya
CP : 087751447502 / Dimas Yudhistira
Gardiarsyah
E-Mail : ukmkaratedoits2017@gmail.com
PROPOSAL PEMBINAAN DAN PENGEMBANGAN
UNIT KEGIATAN MAHASISWA KARATE-DO
INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER


UNIT KEGIATAN MAHASISWA KARATE-DO ITS
Alamat Sekertariat : Gedung Olahraga Kavling 5
Kampus Sukolilo ITS Surabaya
CP : 087751447502 / Dimas Yudhistira
Gardiarsyah
E-Mail : ukmkaratedoits2017@gmail.com

i
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan atas kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah
melimpahkan rahmat dan hidayahnya sehingga kami Unit Kegiatan Mahasiswa Karate - Do
Institut Teknologi Sepuluh nopember dapat menyusun proposal pengajuan pembinaan dan
pengembangan berikut ini dengan sebaik – baiknya. Keberhasilan penyusanan proposal ini
merupakan kerja keras tim kami yang tentunya tidak lepas dari pengarahan beberapa pihak.
Tidak lupa kami menyampaikan terima kasih kepada beberapa pihak yang telah membantu kami
dalam menyusun proposal ini, tanpa bantuan mereka tidak mungkin proposal ini dapat
terselesaikan. Khusunya kami sampaikan terimakasih kepada pihak – pihak berikut ini :

1. Bapak Ir. Imam Rochani, M.Sc. selaku dosen pembina UKM Karate-Do ITS atas
bimbingan dan masukan terkait proker – proker dan rencana kerja kami
2. Bapak Andi Irawan S.Si, M.P.P, M.Sc, Ph.D selaku dosen penasihat UKM Karate-Do
ITS atas nasihat tambahan untuk pengembangan UKM kami
3. Teman – teman pengurus UKM Karate-Do ITS yang tidak pernah berhenti berjuang
untuk meningkatkan kualitas organisasi kami.

Kami menyadari proposal ini tidak lepas dari kekurangan, dengan demikian penulis
mengharapkan sebuah kritik dan saran demi kesempurnaan proposal ini. Akhirnya, kami
berharap proposal ini dapat memberikan sumbangan bagi indonesia dalam usaha peningkatan
sumber daya manusia.

Surabaya, 14 April 2018

ii
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR...................................................................................................................ii
DAFTAR ISI................................................................................................................................iiii

BAB I. UMUM...............................................................................................................................1
1.1 Latar Belakang.......................................................................................................................1
1.2 Tujuan dan Sasaran................................................................................................................2
1.3 Penjelasan Logo atau Lambang UKM...................................................................................3
1.4 Susunan Pengurus UKM........................................................................................................4
1.5 Tugas dan Wewenang............................................................................................................5
1.6 Susunan Pengurus..................................................................................................................7

BAB II. PROGRAM PENGEMBANGAN..................................................................................9


2.1 Umum.....................................................................................................................................9
2.2 Pelatihan Anggota Baru (Kohaii).........................................................................................11
2.2.1 Latihan Rutin ITS.........................................................................................................11
2.2.2 Ujian Kenaikan Sabuk dan Gashuku............................................................................12
2.2.3 Latihan Alam................................................................................................................13
2.2.4 Pelatihan Manajerial.....................................................................................................14
2.2.5 Pengadaan Alat Latihan Rutin......................................................................................15
2.3 Atlet Kontingen ITS.............................................................................................................16
2.3.1 Training Center.............................................................................................................16
2.3.2 Pendelegasian Atlet ke JKA (Japanese Karate Association)........................................17
2.3.3 Competition Class.........................................................................................................18
2.3.4 Training Camp..............................................................................................................19
2.3.5 Penyediaan Tenaga Medis............................................................................................20
2.3.6 Pengadaan Perlengkapan Kejuaraan.............................................................................21
2.3.6 Partisipasi Kejuaraan....................................................................................................22
2.4.1 Program Latihan Karate Gratis.....................................................................................23

iii
2.4.2 Weekend Open Karate Class........................................................................................24

BAB III. RENCANA ANGGARAN BIAYA.............................................................................25


3.1 Biaya Pengadaan Alat Latihan.............................................................................................25
3.2 Biaya Pengadaan Perlengkapan Pertandingan.....................................................................26
3.3 Biaya Gashuku dan Ujian...................................................................................................27
3.4 Biaya Latihan.......................................................................................................................27
3.5 Biaya Ujian Sabuk...............................................................................................................27
3.6 Pembelian Matras Latihan...................................................................................................28
3.7 Pengeriman Delegasi Atlet ke JKA Open Class..................................................................28
3.8 Pengiriman Atlet ke Kejuaraan (per tahun).........................................................................29
3.9 Biaya Lain - Lain.................................................................................................................29

BAB IV. PENUTUP.....................................................................................................................30


4.1 Rekapitulasi Pengajuan Dana..........................................................................................30
4.2 Penutup............................................................................................................................31

iv
BAB I
UMUM

1.1 Latar Belakang

Perkembangan Karate di ITS sendiri tidak lepas dari induk perguruannya. Karate di
Indonesia dimulai ketika beberapa mahasiswa Indonesia yang telah menyelesaikan belajarnya
pulang pada tahun 1965. Kemudian mahasiswa-mahasiswa tersebut membuka perguruan-
perguruan karate di Jakarta. Sejak saat itu karate masuk ke Indonesia dan perkembangan yang
sangat pesat, setelah itu mulai dirasakan akan perlunya suatu wadah tunggal yang membawahi
semua perguruan karate di Indonesia. Sehingga dibentuklah PORKI (Persatuan Olah Raga
Karate Indonesia) pada tanggal 10 Maret 1964. Dalam perkembangannya, PORKI berjalan
kurang mulus yang akhirnya menimbulkan perpecahan di dalam tubuhnya. Melalui Kongres IV
PORKI pada tanggal 8 Oktober 1972 di Jakarta, disepakati PORKI berubah nama menjadi
FORKI (Federasi Olah Raga Karate Indonesia).

Gambar 1. Logo FORKI

Di ITS sendiri, beberapa mahasiswa yang telah ikut Karate di luar mengajak rekan-
rekannya untuk berlatih bersama-sama dan membentuk wadah. Tahun 1973 resmi dibentuk
wadah Karate di ITS yang diberi nama Lembaga Karate ITS dan berafiliasi teknik keperguruan
Karate INKAI (Institut Karate-DO Indonesia) dan juga dalam naungan FORKI. Lembaga Karate
ITS mengalami kemajuan yang pesat dan bahkan berhasil menjuarai kejuaraan-kejuaraan Karate

1
tingkat regional dan nasional. Bahkan J. Soedarsono, seorang anggotanya sempat menduduki
peringkat 9 seleksi tim Indonesia pada kejuaraan dunia tahun 1972 di perancis.

Gambar 2. Karate Team ITS

Kemudian Sejak Dewan Mahasiswa dihapus oleh NKK/BKK tahun1978, Lembaga


Karate ITS mengalami masa vakum, dan pada tahun 1980 diaktifkan kembali. Dengan keluarnya
PP No. 5 tahun 1983 tentang struktur Organisasi dan Lembaga Perguruan Tinggi, Lembaga
Karate ITS diubah namanya menjadi Unit Kegiatan Karate-Do ITS. Namun dalam
perkembanganya berjalan kurang pesat seperti di saat-saat awal Karate di ITS muncul. Di
samping itu, demi terbentuknya dinamisasi Unit Kegiatan Mahasiswa Karate-Do ITS maka
diakhir kepengurusan periode 2013- 2014 telah ditetapkan Anggaran Dasar dan Rumah Tangga
(AD/ART) UKM yang berlandaskan peraturan tertinggi Keluarga Mahasiswa ITS (saat ini
MUBES IV) dan Undang-Undang Dasar 1945.

1.2 Tujuan dan Sasaran

Adapun yang menjadi tujuan dibuatnya rencana pembinaan dan pengembangan yang kami
lakukan adalah :
1. Untuk mewujudkan anggota UKM Karate-Do ITS yang prestatif dan dinamis

2
2. Sebagai pedoman pelaksanaan pengembangan dan pembinaan yang dilakukan oleh
UKM Karate-Do ITS;
3. Sebagai tolok ukur keberhasilan dalam bidang pembinaan dan pengembangan atlit
dan anggota UKM Karate-Do ITS.

Sasaran program pembinaan dan pengembangan ini adalah seluruh karateka yang
menjadi anggota, pengurus, dan alumni UKM Karate-Do ITS serta masyarakat umum yang
berminat untuk bergabung latihan bersama kami

1.3 Penjelasan Logo atau Lambang UKM

7
9 8

10 4

1 2

5 3
6

Gambar 3. Logo UKM Karate-Do ITS

1. Bentuk bulat merupakan symbol persatuan dan kesatuan dengan tekad yang
bulat dan teguh disertai sikap yang tegas untuk mampu menghadapi segala
tantangan
2. Gerigi melambangkan bahwa UKM Karate-Do ITS merupakan bagian dari ITS
3. Tulisan karate dengan huruf kanji Jepang
4. Bentuk menyerupai huruf ‘K’ melambangkan Karate-Do ITS merupakan bagian
yang tidak terpisahkan dari FORKI
5. Warna kuning melambangkan kemegahan atau kesahayaan
6. Warna merah melambangkan keberanian

3
7. Warna biru tua melambangkan bahwa Karate-Do ITS adalah bagian dari
keteknikan
8. Warna biru muda melambangkan bahwa Karate-Do ITS memiliki cita-cita
setinggi langit
9. Warna hitam melambangkan keteguhan tekad dan ketegasan
10. Warna putih melambangkan kesucian dan kejujuran

1.4 Susunan Pengurus UKM

Sesuai hasil rapat kerja (raker) UKM Karate-Do ITS 2016-2017 sebagai berikut:

1. Terbentuknya pengurus UKM Karate-Do ITS 2016-2017 beserta tugas dan


wewenangnya.

2. Program Kerja UKM Karate-Do ITS 2016-207.

3. Target UKM untuk setahun ke depan yaitu Agustus 2016 hingga Juli 2017.

4. Analisa kondisi UKM Karate-Do ITS sebagai bahan evaluasi.

Maka terbentuklah organigram UKM sebagai berikut.

KETUA

WAKIL KETUA

SEKRETARIS BENDAHARA

DEPARTEMEN INTERNAL KARATEKA


DEPARTEMEN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA KARATEKA (PSDK)
DEPARTEMEN HUBUGAN LUAR KARATEKA

4
1.5 Tugas dan Wewenang

Tugas dan wewenang pengurus UKM Karate-Do ITS periode 2017-2018 yaitu:
Ketua UKM Karate-Do ITS :
1. Mengintruksikan dan mengordinasikan pengurus dan anggota UKM Karate Do ITS
demi ketercapaian visi dan misi kepengurusan dan UKM yang tersirat dalam program
kerja periode 2016-2017 sesuai dengan AD/ART UKM Karate-Do ITS
2. Menjalin kordinasi dan kerjasama dengan LMB ITS
3. Menjalin kerja sama yang baik dengan ORMAWA lain di KM ITS.

Wakil Ketua UKM Karate-Do ITS :


1. Membantu tugas dan wewenang ketua;
2. Mengontrol kinerja pengurus dan anggota.

Sekretaris UKM Karate-Do ITS :


1. Mendokumentasikan dan mengarsipkan semua kegiatan UKM Karate-Do ITS.
2. Mengabsen kehadiran anggota UKM saat latihan rutin dan pengurus saat rapat

Bendahara :
1. mengelola kas UKM Karate-Do ITS dalam pemasukan dan pengeluaran dana.

Departemen Internal Karateka:


1. Penyediaan Sarana Dan Prasarana Latihan Yang Optimal
2. Evaluasi Rutin Pengurus
3. Mengadakan Sebuah Event Untuk Dapat Mempererat Internalisasi Anggota Ukm
4. Pengadaan Atribut Khas Ukm Untuk Meningkatkan Rasa Kebanggaan Anggota

5
Departemen Pengembangan Sumber Daya Karateka :
1. Peningkatan Kepribadian Karateka Melalui Grand Design Latihan Rutin Sesuai
Dengan Nilai - Nilai "Sumpah Karate"
2. Pemberian Apresiasi Kepada Karateka Yang Berprestasi (Dalam Bidang Apapun)
3. Pelatihan Manajemen Untuk Anggota Ukm
4. Pemberian Kesempatan Anggota Baru Angkatan 2017 Untuk Berpartisipasi Dalam
Kepengurusan Guna Meningkatkan Kemampuan Softskill
5. Pelatihan Untuk Atlit Yang Akan Turun Bertanding
6. Latihan Bersama Dojo Atau Ukm Lain

Departemen Hubungan Luar Karateka:


1. Pemberian Apresiasi Kepada Karateka Yang Berprestasi (Dalam Bidang Apapun)
2. Penginfoan Pertandingan - Pertandingan Yang Akan Diikuti
3. Partisipasi Event - Event Dari Lmb Its Untuk Meningkatkan Euforia
4. Menjaga Hubungan Baik Dengan Alumni Ukm Karate-Do Its
5. Latihan Bersama Dojo Atau Ukm Lain

6
1.6 Susunan Pengurus
SUSUNAN KEPENGURUSAN

UNIT KEGIATAN MAHASISWA KARATE DO

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA

PERIODE 2016-2017

Pembina : Ir. Imam Rochani, M.Sc


NIP. 195610051984031004

Penasehat : Andi Irawan S.Si, M.P.P., M.Sc., PhD


NIP. …………

Ketua : Dimas Yudhistira Gardiarsyah ( 3115041031 )


Wakil ketua : Alifah Nur Suciani ( 5215100029 )
Sekretaris : Putri Alipina Icha Sari ( 3315100051 )
Bendahara : Erni Dianasari ( 1415100007 )

Departemen Internal Karateka


Ketua : Kohar Yudoprasetyo ( 3115041040 )
Staf : Putu Chandra Mandala ( 3211740000097 )
Ali Markiswah ( 3116100120 )
Laila Dwi Martha ( 3116041080 )
Rakasiwi Ferdin Kusuma ( 4116100052 )

Departemen Pengembangan Sumber Daya Karateka


Ketua : Bangun Djiwandono ( 4216100016 )
Staf : Ina Indriarti ( 1315030089 )
Nadya Wiji Novianti ( 3115030050 )
Nyoman Adisurya Wijaya ( 3116100137 )

7
Muhammad Rizal Al-Hafizh ( 1416100105 )
Jihaad Fadhlurrohman ( 3116041078 )

Departemen Eksternal Karateka


Ketua : Cynthia Aprilia Putri ( 1415100090 )
Staf : M. Feisal Frisdiyanto ( 3115041023 )
Khadijah Mustofa ( 3215100055 )
Afin Fatikhatul M ( 3616100087 )
Alfi Rahmawati ( 2115030035 )
Nur Isnaini Rahmaningtyas ( 3716100007 )

8
2.1 Umum BAB II
PROGRAM PENGEMBANGAN
Pola pengembangan yang kami lakukan di UKM Karate-Do ITS secara umum terbagi
menjadi 3 bidang fokusan utama yang saling berkaitan dan berkelanjutan seperti pada gambar
diagram alur berikut ini :

Anggota Baru
(Kohaii) Atlet Masyarakat
Kontingen ITS Umum
(Pengabdian)

Gambar 4. Diagram alur pengembangan UKM Karate-Do ITS

1. Anggota Baru (Kohaii)


Metode pembinaan yang kami lakukan kepada anggota baru yang masih
benar – benar baru (masih sabuk putih) dan sabuk menengah berfokusan kepada
pengembangan penaikan tingkatan sabuk dan persiapan pertandingan eksebisi:
1. Latihan rutin pemula
2. Ujian kenaikan sabuk
3. Latihan alam
4. Pelatihan manajerial

9
5. Penyediaan alat – alat latihan rutin

2. Atlet Kontingen ITS (Competition Team)


Metode pembinaan yang kami lakukan kepada anggota yang disiapkan
untuk berkompetisi di luar untuk mengharumkan nama UKM dan almamater
ITS dalam persiapan dan pelaksanaan pertandingan adalah sebagai berikut :
1. Training Center
2. Competition Class
3. Pengiriman delegasi atlet ke JKA (Japanese Karate Association)
4. Training Camp
5. Pengadaan perlengkapan pertandingan dan atribut khas Team ITS
6. Penyediaan tenaga kesehatan dan medis
7. Pendelegasian atlet ke kejuaraan (minimal 5 kali setahun)

3. Masyarakat Umum (Pengabdian)

Metode pembinaan yang kami lakukan kepada masyarakat umum yang


berminat untuk belajar karate termasuk di dalamnya civitas akademika ITS serta
masyarakat lingkungan sekitar ITS adalah sebagai berikut :

1. Program Latihan Karate Gratis


2. Weekend Open Karate Class

10
2.2 Pelatihan Anggota Baru (Kohaii)
Pelatihan ini ditujukan untuk anggota UKM Karate-Do ITS yang masih baru (mahasiswa
baru) dan mereka yang masih bersabuk putih.

2.2.1 Latihan Rutin ITS

Gambar 5. Suasana Latihan Rutin UKM Karate-Do ITS

Tujuan :

Peningkatan kemampuan anggota UKM Karate-Do ITS

Bentuk Kegiatan :

Latihan rutin adalah kegiatan rutin yang dilakukan untuk mengasah kemampuan anggota
karateka dengan tujuan masing – masing, baik untuk keatlitan maupun untuk persiapan ujian
sabuk, dalam pelaksanaan latihan, ITS berafiliasi dengan INKAI (Institut Karate-Do Indonesia),
maka untuk pelaksanaan latihan kami mengacu pada standarisasi Grand Design latihan menurut
INKAI,

11
2.2.2 Ujian Kenaikan Sabuk dan Gashuku

Gambar 6. Pasca Ujian Kyu UKM – Karate-Do ITS


Tujuan :
Peningkatan tingkatan sabuk karateka

Bentuk Kegiatan :
Ujian kenaikan sabuk adalah kegiatan rutin yang dilakukan per semester untuk
menaikkan tingkatan sabuk karateka dengan agar bisa lebih termotivasi untuk bisa berprestasi
lagi, ujian dilakukan mulai dari sabuk putih sampai dengan sabuk biru. Sedangkan gashuku
adalah ujian dari sabuk coklat ke sabuk hitam. Ujian dan Gashuku ini bertujuan untuk mengukur
keahlian dalam beladiri yaitu menguasai KIHON gerakan-gerakan dasar dalam karate,
menguasai KATA atau seni beladiri karate, menguasai teknik KUMITE (Sabung). Diharapkan
dengan mengikuti ujian kenaikan tingkat ini dapat memupuk semangat dan prestasi para karateka
untuk menjadi atlet yang berprestasi.

12
2.2.3 Latihan Alam

Gambar 7. Pasca Ujian Kyu UKM – Karate-Do ITS

Tujuan :

Sebagai sarana refreshing juga persiapan ujian kenaikan tingkat.

Bentuk Kegiatan :

Latihan alam adalah kegiatan diklat yang diadakan oleh UKM Karate-Do ITS Output dari
kegiatan ini nantinya adalah membentuk kader karateka yang tidak hanya sesuai dengan nilai -
nilai sumpah karate, namun juga bersinergi dengan UKM dan almamater ITS. Selain diisi
dengan kegiatan yang dekat dengan alam, ada pemberian materi latihan, persiapan ujian dan
penanaman motivasi organisasi. Tentu, hal tersebut sebagai upaya untuk mewujudkan tujuan
mulia yang telah tercermin dari tema yang melatarbelakangi acara.

13
2.2.4 Pelatihan Manajerial

Gambar 8. Pelatihan Manajerial UKM – Karate-Do ITS

Tujuan :

Pelatihan Manajerial anggota UKM Karate-Do ITS

Bentuk Kegiatan :

Tidak hanya meningkatkan kemampuan teknis anggota karateka, kami juga berusaha
memberikan pengetahuan dalam bentuk pelatihan manajerial, yaitu manajerial acara (setara
dengan LKMM TD) dan manajemen organisasi (setara dengan LKMM TM) ini semua bertujuan
untuk mempersiapkan karateka yang tidak saja menguasai bidang ilmunya, tetapi juga trampil
dalam hal-hal yang berkaitan dengan aktifitas organisasi. Kegiatan yang dilaksanakan setiap
tahun ini, secara perlahan-lahan pola dan materi acara diubah sesuai dengan keadaan, namun
tujuannya tetap sama, untuk menjaga keseimbangan dan kesejalanan pola pengembangan
organisasi ukm nantinya.

14
2.2.5 Pengadaan Alat Latihan Rutin

Tujuan :
Untuk meningkatkan kenyamanan fasilitas latihan
Bentuk Kegiatan :

Untuk dapat meningkatkan kenyamanan aktivitas latihan, diperlukan peningkatan dan


penggantian alat latihan yang sudah rusak, secara rinci seperti pada tabel di bawah ini :

Jumlah
No Nama Barang Keterangan Harga Satuan Jumlah Harga
Barang
1 Target 2 buah Rp 400,000 Rp 800,000
2 Kettler Agility Ladder 2 buah Rp 250,000 Rp 500,000
3 Kettler Resistance band 2 buah Rp 150,000 Rp 300,000
Rp
4 Kettler Hand grip 2 buah 65,000 Rp 130,000
5 Pemberat kaki 2 pasang Rp 150,000 Rp 300,000
6 Skipping rope 2 buah Rp 120,000 Rp 240,000
7 Samsak 1 buah Rp 250,000 Rp 250,000
Jumlah Rp 2,520,000

15
2.3 Atlet Kontingen ITS
Pola pengembangan untuk atlet kontingen ITS ditujukan untuk mempersiapkan diri
karateka menghadapi kejuaraan – kejuaraan, tentunya ini semua demi peningkatan medali dan
prestasi karateka.

2.3.1 Training Center


Tujuan :

Pemusatan latihan atlet kontingen ITS

Bentuk Kegiatan :

Gambar 9. Training Center Kata


Training Center merupakan pelatihan terpusat bagi atlet mahasiswa ITS yang dimasukan
ke dalam list “Sepuluh Nopember Karate Team”. seluruh atlet yang nantinya akan terlibat dalam
team kejuaraan, akan terus digenjot dan ditingkatkan kemampuannya demi menjaga peluang
mempertahankan prestasi terbaik di kejuaraan tersebut.

16
Gambar 10. Latihan Kumite UKM – Karate-Do ITS
Training Center ini dibagi menjadi dua bagian, yaitu bidang kompetisi kata (seni) dan
kumite (sabung/pertarungan). Masing – masing dengan dewan pengajar dari setiap bidang sendiri
– sendiri. Dengan harapan peningkatan medali setelah dilakukannya training center ini.

2.3.2 Pendelegasian Atlet ke JKA (Japanese Karate Association)

Tujuan :
1. Bentuk pendelegasian anggota UKM Karate-Do ITS ke event International
2. Peningkatan Grand Design kepelatihan ITS

Bentuk Kegiatan :

Gambar 11. Ilustrasi Karate Competition Class

Japan Karate Association ( 日 本 空 手 協 会 ; Nihon Karate Kyokai Japan) adalah salah


satu organisasi karate shotokan terbesar yang mempunyai influence terbesar bagi perkembangan
karate shotokan di dunia. JKA juga dikenal sebagai organisaasi karate tertua di dunia yang masih
aktif sampai sekarang. JKA biasa mengadakan seminar di seluruh dunia yang dilatih langsung
oleh atlet
– atlet yang membanggakan dari jepang seperti Rika Usami, Ryo Kiyuna, Kanayama dan lain –
lain. Kegiatan ini disebut dengan JKA Karate Camp. Kami akan aktif mengirimkan delegasi
dari internal UKM untuk mengikuti kegiatan ini dengan harapan adanya kegiatan ini dapat
meningkatkan kurikulum kepelatihan di Karate ITS

17
2.3.3 Competition Class

Tujuan :
1. Peningkatan kualitas atlet ITS
2. Sebagai branding UKM
3. Peningkatan Grand Design kepelatihan ITS

Bentuk Kegiatan :

Gambar 12. Ilustrasi Karate Competition Class


Competition Class merupakan pelatihan untuk orang – orang di luar ITS, bentuk dari
latihan ini adalah mendatangkan pelatih kelas nasional maupun internasional seperti atlet sea
games Srunita Sari, Zigi Zaresta dan Sisilia Ora dan lain – lainya terlebih untuk bersama
membuka kelas seminar di ITS, seminar ini bersifat terbuka untuk mahasiswa ITS dan umum.
Tujuan utama nya selain untuk meningkatkan kemampuan karateka ITS sendiri juga sebagai
branding UKM Karate-Do ITS.

18
2.3.4 Training Camp
Tujuan :

1. Peningkatan kualitas atlet ITS


2. Peningkatan fokus atlet dalam persiapan menghadapi kejuaraan besar

Bentuk Kegiatan :

Gambar 13. Ilustrasi Karate Training Camp

Training Camp di sini adalah bentuk pelatihan di mana atlet ITS yang akan bertanding
dikarantina di tempat yang jauh dari kampus dan jauh dari rumah. Pelatihan ini diadakan 5 hari
full di mana di dalamnya kami akan memaksimalkan latihan mental, fisik dan teknik tanpa henti
untuk kesiapan pertandingan skala besar dengan ditemani pelatih – pelatih professional.

19
2.3.5 Penyediaan Tenaga Medis
Tujuan :

Peningkatan kualitas kesehatan atlet


Bentuk Kegiatan :

Gambar 14. Ilustrasi Tenaga Medis

Persiapan kesehatan atlet seringkali dikesampingkan oleh setiap kontingen team karate,
selain karena biaya yang cukup mahal juga seringkali masalah ini disepelekan. Tidak jarang
kontingen harus kehilangan medali dikarenakan atletnya ada masalah dengan kesehatan nya
ketika selesai latihan. Karena itu kami ingin meningkatkan kualitas pertandingan dengan
mempersiapkan tenaga medis sebaik mungkin.

20
2.3.6 Pengadaan Perlengkapan Kejuaraan

Tujuan :

Peningkatan kualitas pertandingan atlet ITS


Bentuk Kegiatan :

Gambar 15. Ilustrasi Perlengkapan Pertandingan

Perlengkapan ini kami kejuaraan juga menjadi sesuatu yaang sangat penting dalam
persiapan pertandingan, di antaranya Hand Protector, Foot Protector dan Body Protector. Juga
Karate-gi (baju karate) dan juga sabuk nya. Kami juga akan menempelkan atribut logo sponsor
Telkom Indonesia apabila proposal pembinaan ini disetujui pada karate-gi yang akan digunakan
atlet saat bertanding juga pada jaket kontingen kami

21
2.3.6 Partisipasi Kejuaraan

Tujuan :

1. Peningkatan kualitas atlet ITS


2. Peningkatan prestasi untuk almamater ITS
3. Peningkatan motivasi team kontingen ITS

Bentuk Kegiatan :

Gambar 16. Sepuluh Nopember Karate Team


Kami mengusahakan untuk aktif berpartisipasi mengirim atlet mewakili kontingen ITS
dalam setiap pertandingan karate, target kami 5 kali turun selama satu tahun.

22
2.4 Masyarakat Umum (Pengabdian)

Bila tersedia dana, kami berencana untuk meningkatkan ranah kerja kami demi kemajuan
karate di Indonesia, khususnya di lingkungan sekitar ITS dan masyarakat umum. Untuk itu kami
merencanakan program sebagai berikut :

2.4.1 Program Latihan Karate Gratis


Tujuan :

1. Sebagai bentuk pengabdian ke masyarakat sekitar ITS dan masyarakat umum


2. Peningkatan branding UKM Karate-Do ITS

Bentuk Kegiatan :

Gambar 17. Ilustrasi Latihan bersama Masyarakat


Program latihan ini kami tujukan kepada masyarakat di sekitar ITS, khususnya anak –
anak yang kurang mampu dalam pembiayaan latihan karate. Nantinya akan kami bimbing
sampai bisa turun kejuaraan maupun ujian kenaikan sabuk gratis tanpa dipunggut biaya
sedikitpun.

23
2.4.2 Weekend Open Karate Class
Tujuan :

1. Sebagai bentuk pengabdian ke masyarakat sekitar ITS dan masyarakat umum


2. Peningkatan branding UKM Karate-Do ITS

Bentuk Kegiatan :

Gambar 18. Ilustrasi Weekend Open Karate Class


Program latihan ini kami tujukan kepada masyarakat di sekitar ITS, khususnya usia
dewasa yang tidak ada waktu mengikuti latihan rutin yang diadakan UKM Karate-Do ITS pada
hari biasa, namun hanya bisa pada hari weekend (sabtu dan minggu). Nantinya akan kami
bimbing sampai bisa turun kejuaraan maupun ujian kenaikan sabuk juga ditambah materi self
defence.

24
BAB III
RENCANA ANGGARAN BIAYA KEGIATAN

3.1 Biaya Pengadaan Alat Latihan

Gambar 19. Ilustrasi Peralatan KettlerTM


Alat – alat latihan di sini untuk keperluan latihan rutin meliputi Target, Agility Ladder,
Resistance Band, Hand Grip, Banding (Pemberat Kaki), Skipping Rope dan Samsak untuk itu
kami memprioritaskan memilih brand KettlerTM

Jumlah
No Nama Barang Keterangan Harga Satuan Jumlah Harga
Barang
1 Target 2 buah Rp 400,000 Rp 800,000
2 Kettler Agility Ladder 2 buah Rp 250,000 Rp 500,000
3 Kettler Resistance band 2 buah Rp 150,000 Rp 300,000
4 Kettler Hand grip 2 buah Rp 65,000 Rp 130,000
5 Pemberat kaki 2 pasang Rp 150,000 Rp 300,000
6 Skipping rope 2 buah Rp 120,000 Rp 240,000
7 Samsak 1 buah Rp 250,000 Rp 250,000
Jumlah Rp 2,520,000

25
3.2 Biaya Pengadaan Perlengkapan Pertandingan

Gambar 20. Ilustrasi Peralatan ArawazaTM


Pengadaan perlengkapan pertandingann di sini meliputi baju karate pertandingan (Karate-
gi) bermerk untuk kenyamanan bergerak dan bertarung, maka kami memprioritaskan merk
ShureidoTM untuk atlet kumite dan untuk perlengkapan merk ArawazaTM

Jumlah
No Nama Barang Keterangan Harga Satuan Jumlah Harga
Barang
1 karate- gi Kata Shureido NW3 5 stel Rp 3,500,000 Rp 17,500,000
2 Karate-gi Kumite Shureido Waza 5 stel Rp 2,500,000 Rp 12,500,000
3 Sabuk Aka Shureido 5 buah Rp 450,000 Rp 2,250,000
4 Sabuk Ao Shureido 5 buah Rp 450,000 Rp 2,250,000
5 Hand Protector Aka Arawaza 5 pasang Rp 450,000 Rp 2,250,000
6 Hand Protector Ao Arawaza 5 pasang Rp 450,000 Rp 2,250,000
7 Female Chest Guard Shureido 2 buah Rp 800,000 Rp 1,600,000
8 Body Protector Arawaza 5 buah Rp 700,000 Rp 3,500,000
9 Shin guard Aka Arawaza 5 pasang Rp 800,000 Rp 4,000,000
10 Shin guard Ao Arawaza 5 pasang Rp 800,000 Rp 4,000,000
Jumlah Rp 52,100,000

26
3.3 Biaya Gashuku dan Ujian

Jumlah
No Nama Barang Keterangan Keterangan Harga Satuan Jumlah Harga
Barang Waktu
Waktu
1 Sewa Villa 1 rumah 2 hari Rp 4,000,000 Rp 8,000,000
2 Bayar pelatih 2 orang 2 hari Rp 500,000 Rp 1,000,000
3 Konsumsi 20 orang 2 hari Rp 150,000 Rp 3,000,000
4 Transport 1 bus 2 hari Rp 2,700,000 Rp 2,700,000
5 Perlengkapan 1 set 2 hari Rp 500,000 Rp 1,000,000
Jumlah Rp 15,700,000
Untuk 2 kali pelaksanaan Gashuku Jumlah Rp 31,400,000

3.4 Biaya Latihan

Jumlah
No Nama Barang Keterangan Keterangan Harga Satuan Jumlah Harga
Barang Waktu
Waktu
1 Fee pelatih 1 orang 5 kali Rp 2,500,000 Rp 2,500,000
Jumlah Rp 2,500,000

3.5 Biaya Ujian Sabuk

Jumlah
No Nama Barang Keterangan Harga Satuan Jumlah Harga
Barang
1 Biaya Ujian 15 orang Rp 150,000 Rp 2,250,000
2 Fee tim penguji 2 orang Rp 600,000 Rp 1,200,000
3 Nasi Kotak 20 kotak Rp 20,000 Rp 400,000
4 Air Minum 3 kardus Rp 30,000 Rp 90,000
Biaya ujian sabuk
5 hitam 2 orang Rp 2,500,000 Rp 5,000,000
6 Transport 2 orang Rp 200,000 Rp 400,000
Jumlah Rp 9,340,000

27
3.6 Pembelian Matras Latihan

Jumlah
No Nama Barang Keterangan Harga Satuan Jumlah Harga
Barang
Matras Maestro ukuran 1x1
1 meter tebal 3cm 64 buah Rp 250,000 Rp 16,000,000
Jumlah Rp 16,000,000

3.7 Pengeriman Delegasi Atlet ke JKA Open Class

Gambar 21. Poster JKA Open Class


Kegiatan ini hanya menghabiskan dana di mana kami mengirimkan perwakilan sebanyak
3 orang atlet pilihan yang terbaik,

Jumlah
No Nama Barang Keterangan Keterangan Harga Satuan Jumlah Harga
Barang Waktu
Waktu
1 Tiket pesawat 3 orang 2 kali Rp 1,000,000 Rp 3,000,000
2 Hotel 1 kamar 2 hari Rp 400,000 Rp 800,000
3 Konsumsi 3 orang 2 hari Rp 200,000 Rp 600,000
Jumlah Rp 4,400,000

28
3.8 Pengiriman Atlet ke Kejuaraan (per tahun)

No Nama Barang Jumlah Keterangan Waktu Harga Satuan Jumlah Harga


Keterangan
Pendaftaran
1 Perorangan 10 orang Rp 200,000 Rp 2,000,000
Biaya
pendaftaran
2 Kontingen 1 tim Rp 300,000 Rp 300,000
3 Konsumsi 10 orang 2 hari Rp 250,000 Rp 2,500,000
4 Transport 1 bus 2 hari Rp 3,000,000 Rp 3,000,000
5 Penginapan 3 kamar 3 hari Rp 300,000 Rp 2,700,000
Jumlah Rp 10,500,000
Untuk 5 kejuaraan Jumlah Rp 52,500,000

3.9 Biaya Lain - Lain


Biaya Lain – Lain ini terdiri dari tas peralatan, P3K dan biaya sewa tempat di luar ITS

Gambar 22. Perlengkapan Karate Lain - Lain

Jumlah
No Nama Barang Keterangan Keterangan Harga Satuan Jumlah Harga
Barang Waktu
Waktu
1 Tas peralatan 2 Buah Rp 300,000.00 Rp 600,000
2 p3k 1 set Rp 300,000.00 Rp 300,000
sewa tempat
3 latihan 1 Gor 12 bulan Rp 200,000.00 Rp 2,400,000
Jumlah Rp 3,300,000

29
BAB IV
PENUTUP

4.1 Rekapitulasi Pengajuan Dana

Biaya yang Dibutuhkan


No Nama Kegiatan
(Rp.)
1 Pengadaan Alat Latihan Rp 2,520,000.00
2 Pengadaan Perlengkapan Pertandingan Rp 52,100,000.00
3 Gashuku Rp 31,400,000.00
4 Latihan Rp 60,000,000.00
5 Training Camp Rp 2,500,000.00
6 Ujian Kenaikan Sabuk Rp 9,340,000.00
7 Pembelian Matras Latihan Rp 16,000,000.00
8 Pendelegasian Atlit ke JKA Open Class Rp 4,400,000.00
9 Pengiriman Atlit ke kejuaraan Rp 52,500,000.00
10 Lain-Lain Rp 3,300,000.00
TOTAL ANGGARAN Rp 234,060,000.00

Dari keseluruhan teknis dan biaya metode pembinaan dan pengembangan yang kami
ajukan, dan kami lakukan rekapitulasi, didapati total biaya yang kami ajukan pada proposal ini
adalah sebesar Rp. 234,060,000,- atau sebesar Dua Ratus Tiga Puluh Empat Juta Enam
Puluh Ribu Rupiah dengan untuk keperluan latihan dan peningkatan kesiapan ujian maupun
pertandingan. Semoga dengan ini dapat terjadi peningkatan prestasi di UKM Karate-Do ITS dan
juga dapat menjadi partisipasi aktif kami dalam mengembangkan olahraga karate di Indonesia.

30
4.2 Penutup

Demikian proposal makalah pengajuan Pembinaan dan Pengembangan untuk UKM


Karate-Do ITS ini kami sampaikan, semoga dengan adanya proposal ini mampu membuat
kerjasama yang maksimal antara PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk dengan UKM
Karate-Do ITS demi kemajuan olahraga karate di Indonesia pada umumnya dan kemajuan
prestasi di UKM Karate-Do ITS pada khusunya. Selanjutnya demi mendukung proposal
pengajuan dana ini, kami sampaikan pada lampiran :

1. Daftar Prestasi UKM Karate-Do ITS 2 Tahun Terakhir


2. Ilustrasi design Karate-Gi dengan PT. Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk sebagai
sponsor team utama

31
LAMPIRAN

32
Kejuaraan Nasional Malang Open (2015)

1. Alifah Nur SucianiJuara 2 Kumite Perorangan putri -68 Kg


2. Nadya Wiji Novianti Juara 3 bersama Kumite Perorangan Putri -53 Kg
3. Ina Indriarti Juara 3 bersama Kumite Perorangan Putri -53 Kg
4. Muhammad Danang Juara 3 bersama Kumite Perorangan Putra -55 Kg

33
Kejuaraan Nasional Malang Open (2016)

1. Bangun Djiwandono Juara 3 kelas +75 under 21


2. Sarah Daninta Puteri Maharani juara 3 kelas -68 kg Under 21
3. Ananda Alfan Maulana juara 1 kelas +84 senior
4. Ina indriarti juara 3 kelas -61 kg Under 21

Kejuaraan Nasional Unesa Cup (2017)

1. Dimas Yudhistira Juara 3 Eksebisi kelas -67 Kg under 21

Kejuaraan DPRD Tulungagung (2016)

1. Ananda alfan maulana juara 1 kumite under +84kg putra


2. Rizal taufiqurrohman juara 1 kumite under -75kg putra
3. Alifah nur suciani juara 2 kumite under -68kg putri
4. Nadya wiji novianti juara 3 kumite under -55kg putri

34
Kejuaraan Pekan Olahraga Mahasiswa Daerah (2016)

1. Ananda alfan maulana juara 3 kumite +84kg putra


2. Bangun Djiwandono juara juara 3 kumite -84kg putra

35
Kejuaraan Nasional Jombang Open (2017)

1. Doni faturrahman Juara 3 Kata Perorangan Under


2. Bangun djiwandono Juara 1 kumite perorangan under 23 putra +84 kg

36
Kejuaraan DPRD Tulungagung (2018)

1. Faturrahman Doni Juara 1 kumite -60 putra


2. Faturrahman Doni Juara 1 kata perorangan putra
3. Bangun Djiwandono Juara 3 kumite +84 putra
4. Aviciena GS. Juara 3 kumite -84 putra
5. Alifah Nur S. Juara 3 kumite -68 putri

37

Anda mungkin juga menyukai