Anda di halaman 1dari 12

PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TENGAH

UPTD PELAYANAN PAUD DAN DIKDAS KECAMATAN BATUKLIANG


TAMAN KANAK-KANAK PGRI LENDANG TAMPEL
Alamat: Lendang tampel, Desa Beber, Kec. Batukiang, Lombok Tengah, NTB. Kode Pos.83552.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH (RPPH)


SEMESTER/BULAN/MINGGU : II/
HARI/TANGGAL :
KELOMPOK USIA : A-1 (Usia 4-5TAHUN)
TEMA : TANAMAN
SUB TEMA : TANAMAN HIAS
Materi dalam kegiatan
1. Adab menanam dan merawat tanaman hias
2. Kalimah Sholawat dan Do’a bersalaman
3. Macam-macam tanaman hias
4. Bentuk-bentuk bunga
5. Perkembangbiakan tanaman hias
6. Huruf vocal dan konsonan
7. Berkebun dan menata tanaman hias
Materi yang masuk dalam pembiasaan
1. Bersyukur sebagai ciptaan Tuhan
2. Saling menghormati (toleransi) agama
3. Terbiasa mentaati aturan
4. Menunjukkan rasa ingin tau dengan berani bertanya
5. Berani tampil di depan umum
6. Menjaga kebersihan lingkungan
7. Berkreasi dengan bahan alam
8. Kebiasaan mengucap terima kasih
9. Mengembalikan mainan pada tempatnyamasuk dalam SOP bermain
10. Mengucapkan Hamdalah masuk dalam SOP penutupan
11. Doa sebelum belajar dan mengenal aturan masuk ke dalam SOP pembukaan
Alat dan Bahan
Benda-benda aneka warna dan bentuk,nama-nama bunga tidak lengkap, gambar bunga,
pensil, kertas.
Pembukaan
1. Berbaris
2. Tepuk Anak Sholeh, menyayi lagu “Lihat Kebunku”
3. Doa sebelum belajar.
4. Mengenalkan aturan bermain.
5. Berdiskusi tentangtanaman hias ciptaan Allah, SWT, huruf vokaldan kegiatan yang disukai
anak.
6. Diskusi yang harus dilakukan sebagai rasa syukur terhadap Allah SWTyang telah
menciptakan pohon.
7. Anak menirukan kalimah Sholawat dan Do’a bersalaman yang dibacakan guru

Inti
1. Guru mengajak anak mengamati alat dan bahan yang disediakan.
2. Guru berdiskusi dengan anak tentang Adab menanam dan merawat tanaman hias.
3. Guru mempersilakan anak mengelompokkan menyiapkan alat dan bahan sesuai dengan
konsep yang dipahami anak.
4. Anak melakukan kegiatan bermainsesuai dengan yang diminati dan gagasannya.
Kegiatan 1 :Mengelompokkan benda berdasarkan bentuk,warna dll
Kegiatan 2 :Melengkapi huruf vokal dari nama – nama bunga
Kegiatan 3 :Menggunting gambar bunga
5. Anak menghitung bunga, daun
6. Anak menceritakan kegiatan main yang dilakukannya
7. Guru menanyakan konsep yang ditemukan anak di kegiatan mainnya
Penutup
1. Menanyakan perasaan selama hari ini
2. Berdiskusi kegiatan apa saja yang sudah dimainkan hari ini, mainan apa yang paling disukai,
dll.
3. Memberikan tugas kepada anak untuk dilakukan di rumah yakni menanyakan kepada orang
tuanya tentangmacam-macam tanaman hias.
4. Menginformasikan kegiatan untuk esok hari
5. Tepuk Anak Sholeh
6. Membaca Hamdalah dan berdoa setelah belajar.
Rencana Penilaian
2. Indikator Penilaian :
Program
KD INDIKATOR
Pengembangan
- Anak mulai terbiasa bersyukur kepada Allah SWT
1.1 - Anak mulai terbiasa melakukan kegiatan-kegiatan sebagai
1.2 bentuk saling hormat-menghormati
2.13 - Anak mulai terbiasa mentaati aturan
NAM
3.1- 4.1 - Anak mulai dapat membaca kalimah Hamdalah dan Salam
3.2- 4.2 - Anak dapat berdoa sebelum dan sesudah belajar
- Anak dapat menunjukkanadab menanam dan merawat
tanaman hias
- Anak mulai terbiasa menjaga kebersihan lingkungan
2.1
- Anak mulai dapat melakukan gerakan-gerakan seperti
FM 3.3-4.3
menggunting
3.4-4.4
- Anak mulai dapat menyebutkan macam-macam tanaman hias
- Anak mulai terbiasa memanfaatkan berbagai jenis atau
2.3 bagian-bagian tanaman hias
KOG 3.6-4.6 - Anak dapat mengungkapkanberbagai bentuk tanaman hias
3.8-4.8 - Anak dapatmenunjukkan cara perkembangbiakan tanaman
hias
2.5 - Anak mulai terbiasa menceritakan pengalamannya
2.6 - Anak mulai terbiasa mengembalikan mainan pada tempatnya
SOSEM 2.10 - Anak mulai terbiasa bekerja kelompok
2.12 - Anak mulai terbiasa menyiram tanaman hias
3.13-4.13 - Anak dapat menyesuaikan diri dengan lingkungannya
- Anak mulai terbiasa memberi/menjawab salam
2.14
- Anak mulai terbiasa mengucapkan terima kasih
BHS 3.11- 4.11
- Anak mulai dapat mengulang beberapa kalimat
3.12- 4.12
- Anak dapat memilih huruf vocal dan konsonan
- Anak mulai mampu melakukan gerakan lagu “Lihat
2.4
SENI Kebunku”
3.15-4.15
- Anak dapat menyanyikan lagu “Lihat Kebunku”
3. Teknik Penilaian yang akan digunakan :
- Skala capaian perkembangan (rating scale)) dan catatan hasil karya, dengan format
penilaian terlampir :

Mengetahui, Lendang Tampel juli 2019


Kepala TK PGRI lendangg Tampel Guru Kelompok,

MASTUNAH,.S.Pd.I SITI SERI MUSTIKA S.Pd.I


PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TENGAH
UPTD PELAYANAN PAUD DAN DIKDAS KECAMATAN BATUKLIANG
TAMAN KANAK-KANAK PGRI LENDANG TAMPEL
Alamat: Lendang tampel, Desa Beber, Kec. Batukiang, Lombok Tengah, NTB. Kode Pos.83552.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)


SEMESTER/BULAN/MINGGU : II/
HARI/TANGGAL :
KELOMPOK USIA : A-1 (Usia 4-5TAHUN)
TEMA : TANAMAN
SUB TEMA : TANAMAN HIAS
Materi dalam kegiatan
1. Adab menanam dan merawat tanaman hias
2. Kalimah Sholawat dan Do’a bersalaman
4. Macam-macam tanaman hias
5. Bentuk-bentuk bunga
6. Perkembangbiakan tanaman hias
7. Huruf vocal dan konsonan
8. Berkebun dan menata tanaman hias
Materi yang masuk dalam pembiasaan
1. Bersyukur sebagai ciptaan Tuhan
2. Saling menghormati (toleransi) agama
3. Terbiasa mentaati aturan
4. Menunjukkan rasa ingin tau dengan berani bertanya
5. Berani tampil di depan umum
6. Menjaga kebersihan lingkungan
7. Berkreasi dengan bahan alam
8. Kebiasaan mengucap terima kasih
9. Mengembalikan mainan pada tempatnya masuk dalam SOP bermain
10. Mengucapkan Hamdalah masuk dalam SOP penutupan
11. Do’a sebelum belajar dan mengenal aturan masuk ke dalam SOP pembukaan
Alat dan Bahan
Bentuk bunga melati,kertas, gunting, penggaris, pensil, lem, kertas, bunga melati.
Pembukaan
1. Berbaris
2. Tepuk Anak Sholeh, bernyayi lagu “Lihat Kebunku”.
3. Do’a sebelum belajar.
4. Guru mengajak anak menanam bunga bersama-sama
5. Mengenalkan aturan bermain.
6. Berdiskusi tentang macam-macam tanaman hias,dan kegiatan yang disukai anak.
7. Diskusi yang harus dilakukan sebagai rasa syukur terhadap Allah SWT yang telah
menciptakan pohon.
8. Anak menirukan kalimah Sholawat dan Do’a bersalaman yang dibacakan guru
Inti
1. Guru mengajak anak mengamati alat dan bahan yang disediakan.
2. Guru berdiskusi dengan anak tentang fungsi tanaman hias.
3. Guru mempersilakan anak mengelompokkan menyiapkan alat dan bahan sesuai dengan
konsep yang dipahami anak.
4. Anak melakukan kegiatan bermainsesuai dengan yang diminati dan gagasannya.

Kegiatan 1 :Meronce bunga melati


Kegiatan 2 :Kerja kelompok membuat bunga dari kertas dengan cara 3m
Kegiatan 3 :Meneruskan pola bagian-bagian bunga :putik,benang sari, kelopak,mahkota
5. Anak menceritakan kegiatan main yang dilakukannya
6. Guru menanyakan konsep yang ditemukan anak di kegiatan mainnya
Penutup
1. Menanyakan perasaan selama hari ini
2. Berdiskusi kegiatan apa saja yang sudah dimainkan hari ini, mainan apa yang paling disukai,
dll.
3. Memberikan tugas kepada anak untuk dilakukan di rumah yakni menanyakan kepada orang
tuanya tentangfungsi tanaman hias.
4. Menginformasikan kegiatan untuk esok hari
5. Tepuk Anak Sholeh
6. Membaca Hamdalah dan berdoa setelah belajar.
Rencana Penilaian
1. Indikator Penilaian :
Program
KD INDIKATOR
Pengembangan
- Anak mulai terbiasa bersyukur kepada Allah SWT
1.1 - Anak mulai terbiasa melakukan kegiatan-kegiatan sebagai
1.2 bentuk saling hormat-menghormati
2.13 - Anak mulai terbiasa mentaati aturan
NAM
3.1- 4.1 - Anak mulai dapat membaca kalimah Hamdalah dan Salam
3.2- 4.2 - Anak dapat berdoa sebelum dan sesudah belajar
- Anak dapat menunjukkan adab menanam dan merawat
tanaman hias
- Anak mulai terbiasa menjaga kebersihan lingkungan
2.1
- Anak mulai dapat melakukan gerakan-gerakan seperti
FM 3.3-4.3
menggunting
3.4-4.4
- Anak mulai dapat menyebutkan macam-macam tanaman hias
- Anak mulai terbiasa memanfaatkan berbagai jenis atau
2.3 bagian-bagian tanaman hias
KOG 3.6-4.6 - Anak dapat mengungkapkanberbagai bentuk tanaman hias
3.8-4.8 - Anak dapat menunjukkan cara perkembangbiakan tanaman
hias
2.5 - Anak mulai terbiasa menceritakan pengalamannya
2.6 - Anak mulai terbiasa mengembalikan mainan pada tempatnya
SOSEM 2.10 - Anak mulai terbiasa bekerja kelompok
2.12 - Anak mulai terbiasa menyiram tanaman hias
3.13-4.13 - Anak dapat menyesuaikan diri dengan lingkungannya
- Anak mulai terbiasa memberi/menjawab salam
2.14
- Anak mulai terbiasa mengucapkan terima kasih
BHS 3.11- 4.11
- Anak mulai dapat mengulang beberapa kalimat
3.12- 4.12
- Anak dapat memilih huruf vocal dan konsonan
- Anak mulai mampu melakukan gerakan lagu “Lihat
2.4
SENI Kebunku”
3.15-4.15
- Anak dapat menyanyikan lagu “Lihat Kebunku”
2. Teknik Penilaian yang akan digunakan :
- Skala capaian perkembangan (rating scale)) dan catatan hasil karya, dengan format
penilaian terlampir :

Mengetahui, Lendang Tampel juli 2019


Kepala TK PGRI lendangg Tampel Guru Kelompok,

MASTUNAH,.S.Pd.I SITI SERI MUSTIKA S.Pd.I


PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TENGAH
UPTD PELAYANAN PAUD DAN DIKDAS KECAMATAN BATUKLIANG
TAMAN KANAK-KANAK PGRI LENDANG TAMPEL
Alamat: Lendang tampel, Desa Beber, Kec. Batukiang, Lombok Tengah, NTB. Kode Pos.83552.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH


SEMESTER/BULAN/MINGGU : II/
HARI/TANGGAL :
KELOMPOK USIA : A-1 (Usia 4-5TAHUN)
TEMA : TANAMAN
SUB TEMA : TANAMAN HIAS
Materi dalam kegiatan
1. Adab menanam dan merawat tanaman hias
2. Kalimah Sholawat dan Do’a bersalaman
3. Macam-macam tanaman hias
4. Bentuk-bentuk bunga
5. Perkembangbiakan tanaman hias
6. Huruf vocal dan konsonan
7. Berkebun dan menata tanaman hias
Materi yang masuk dalam pembiasaan
1. Bersyukur sebagai ciptaan Tuhan
2. Saling menghormati (toleransi) agama
3. Terbiasa mentaati aturan
4. Menunjukkan rasa ingin tau dengan berani bertanya
5. Berani tampil di depan umum
6. Menjaga kebersihan lingkungan
7. Berkreasi dengan bahan alam
8. Kebiasaan mengucap terima kasih
9. Mengembalikan mainan pada tempatnya masuk dalam SOP bermain
10. Mengucapkan Hamdalah masuk dalam SOP penutupan
11. Do’a sebelum belajar dan mengenal aturan masuk ke dalam SOP pembukaan
Alat dan Bahan
Kertas, gunting, penggaris, pensil, lem, kertas, gambar bentuk, plastisin, air.
Pembukaan
1. Berbaris
2. Tepuk Anak Sholeh, bernyayi lagu “Lihat Kebunku”.
3. Do’a sebelum belajar.
4. Guru mengajak anak menyiram bunga bersama-sama
5. Mengenalkan aturan bermain.
6. Berdiskusi tentang bentuk dan fungsi tanaman hias, dan kegiatan yang disukai anak.
7. Diskusi yang harus dilakukan sebagai rasa syukur terhadap Allah SWT yang telah
menciptakan pohon.
8. Anak menirukan kalimah Sholawat dan Do’a bersalaman yang dibacakan guru
Inti
1. Guru mengajak anak mengamati alat dan bahan yang disediakan.
2. Guru berdiskusi dengan anak tentang berkebun dan menata tanaman hias.
3. Guru mempersilakan anak mengelompokkan menyiapkan alat dan bahan sesuai dengan
konsep yang dipahami anak.
4. Anak melakukan kegiatan bermainsesuai dengan yang diminati dan gagasannya.

Kegiatan 1 :Permaian fisik :”Bunga tertutup,bunga terbuka”


Kegiatan 2 :Membuat bentuk keranjang buah
Kegiatan 3 :Membuat bentuk dari plastisin
5. Anak menceritakan kegiatan main yang dilakukannya
6. Guru menanyakan konsep yang ditemukan anak di kegiatan mainnya
Penutup
1. Menanyakan perasaan selama hari ini
2. Berdiskusi kegiatan apa saja yang sudah dimainkan hari ini, mainan apa yang paling disukai,
dll.
3. Memberikan tugas kepada anak untuk dilakukan di rumah yakni menanyakan kepada orang
tuanya tentangcara menanam tanaman hias.
4. Menginformasikan kegiatan untuk esok hari
5. Tepuk Anak Sholeh
6. Membaca Hamdalah dan berdoa setelah belajar.
Rencana Penilaian
1. Indikator Penilaian :
Program
KD INDIKATOR
Pengembangan
- Anak mulai terbiasa bersyukur kepada Allah SWT
1.1 - Anak mulai terbiasa melakukan kegiatan-kegiatan sebagai
1.2 bentuk saling hormat-menghormati
2.13 - Anak mulai terbiasa mentaati aturan
NAM
3.1- 4.1 - Anak mulai dapat membaca kalimah Hamdalah dan Salam
3.2- 4.2 - Anak dapat berdoa sebelum dan sesudah belajar
- Anak dapat menunjukkan adab menanam dan merawat
tanaman hias
- Anak mulai terbiasa menjaga kebersihan lingkungan
2.1
- Anak mulai dapat melakukan gerakan-gerakan seperti
FM 3.3-4.3
menggunting
3.4-4.4
- Anak mulai dapat menyebutkan macam-macam tanaman hias
- Anak mulai terbiasa memanfaatkan berbagai jenis atau
2.3 bagian-bagian tanaman hias
KOG 3.6-4.6 - Anak dapat mengungkapkanberbagai bentuk tanaman hias
3.8-4.8 - Anak dapat menunjukkan cara perkembangbiakan tanaman
hias
2.5 - Anak mulai terbiasa menceritakan pengalamannya
2.6 - Anak mulai terbiasa mengembalikan mainan pada tempatnya
SOSEM 2.10 - Anak mulai terbiasa bekerja kelompok
2.12 - Anak mulai terbiasa menyiram tanaman hias
3.13-4.13 - Anak dapat menyesuaikan diri dengan lingkungannya
- Anak mulai terbiasa memberi/menjawab salam
2.14
- Anak mulai terbiasa mengucapkan terima kasih
BHS 3.11- 4.11
- Anak mulai dapat mengulang beberapa kalimat
3.12- 4.12
- Anak dapat memilih huruf vocal dan konsonan
- Anak mulai mampu melakukan gerakan lagu “Lihat
2.4
SENI Kebunku”
3.15-4.15
- Anak dapat menyanyikan lagu “Lihat Kebunku”
8. Teknik Penilaian yang akan digunakan :
- Skala capaian perkembangan (rating scale)dan catatan hasil karya, dengan format
penilaian terlampir :

Mengetahui, Lendang Tampel juli 2019


Kepala TK PGRI lendangg Tampel Guru Kelompok,

MASTUNAH,.S.Pd.I SITI SERI MUSTIKA S.Pd.I


PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TENGAH
UPTD PELAYANAN PAUD DAN DIKDAS KECAMATAN BATUKLIANG
TAMAN KANAK-KANAK PGRI LENDANG TAMPEL
Alamat: Lendang tampel, Desa Beber, Kec. Batukiang, Lombok Tengah, NTB. Kode Pos.83552.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)

SEMESTER/BULAN/MINGGU : II/
HARI/TANGGAL :
KELOMPOK USIA : A-1 (Usia 4-5TAHUN)
TEMA : TANAMAN
SUB TEMA : TANAMAN HIAS
Materi dalam kegiatan
1. Adab menanam dan merawat tanaman hias
2. Kalimah Sholawat dan Do’a bersalaman
3. Macam-macam tanaman hias
4. Bentuk-bentuk bunga
5. Perkembangbiakan tanaman hias
6. Huruf vocal dan konsonan
7. Berkebun dan menata tanaman hias
Materi yang masuk dalam pembiasaan
1. Bersyukur sebagai ciptaan Tuhan
2. Saling menghormati (toleransi) agama
3. Terbiasa mentaati aturan
4. Menunjukkan rasa ingin tau dengan berani bertanya
5. Berani tampil di depan umum
6. Menjaga kebersihan lingkungan
7. Berkreasi dengan bahan alam
8. Kebiasaan mengucap terima kasih
9. Mengembalikan mainan pada tempatnya masuk dalam SOP bermain
10. Mengucapkan Hamdalah masuk dalam SOP penutupan
11. Do’a sebelum belajar dan mengenal aturan masuk ke dalam SOP pembukaan
Alat dan Bahan
Gerakan variasi bunga tutup/buka,kertas, gunting, penggaris, pensil, lem, kertas, plastisin.
Pembukaan
1. Berbaris
2. Tepuk Anak Sholeh, bernyayi lagu “Lihat Kebunku”.
3. Do’a sebelum belajar.
4. Guru mengajak anak menanam bunga bersama-sama
5. Mengenalkan aturan bermain.
6. Berdiskusi tentang cara menyiram dan menata tanaman hias, dan kegiatan yang disukai anak.
7. Diskusi yang harus dilakukan sebagai rasa syukur terhadap Allah SWT yang telah
menciptakan pohon.
8. Guru bersama anak membaca Sholawat dan Do’a bersalaman yang dibacakan guru
Inti
1. Guru mengajak anak mengamati alat dan bahan yang disediakan.
2. Guru berdiskusi dengan anak tentang bagian-bagian dan penataan tanaman hias.
3. Guru mempersilakan anak mengelompokkan menyiapkan alat dan bahan sesuai dengan
konsep yang dipahami anak.
4. Anak melakukan kegiatan bermainsesuai dengan yang diminati dan gagasannya.

Kegiatan 1 :Permaian fisik :”Bunga tertutup,bunga terbuka”


Kegiatan 2 :Membuat bentuk keranjang buah
Kegiatan 3 :Membuat bentuk dari plastisin
5. Anak menceritakan kegiatan main yang dilakukannya
6. Guru menanyakan konsep yang ditemukan anak di kegiatan mainnya
Penutup
1. Menanyakan perasaan selama hari ini
2. Berdiskusi kegiatan apa saja yang sudah dimainkan hari ini, mainan apa yang paling disukai,
dll.
3. Menginformasikan kegiatan untuk esok hari
4. Tepuk Anak Sholeh, menyanyi lagu “Lihat Kebunku”, membaca Sholawat dan Do’a
Bersalaman
5. Membaca Hamdalah dan berdoa setelah belajar.
Rencana Penilaian
1. Indikator Penilaian :
Program
KD INDIKATOR
Pengembangan
- Anak mulai terbiasa bersyukur kepada Allah SWT
1.1 - Anak mulai terbiasa melakukan kegiatan-kegiatan sebagai
1.2 bentuk saling hormat-menghormati
2.13 - Anak mulai terbiasa mentaati aturan
NAM
3.1- 4.1 - Anak mulai dapat membaca kalimah Hamdalah dan Salam
3.2- 4.2 - Anak dapat berdoa sebelum dan sesudah belajar
- Anak dapat menunjukkan adab menanam dan merawat
tanaman hias
- Anak mulai terbiasa menjaga kebersihan lingkungan
2.1
- Anak mulai dapat melakukan gerakan-gerakan seperti
FM 3.3-4.3
menggunting
3.4-4.4
- Anak mulai dapat menyebutkan macam-macam tanaman hias
- Anak mulai terbiasa memanfaatkan berbagai jenis atau
2.3 bagian-bagian tanaman hias
KOG 3.6-4.6 - Anak dapat mengungkapkanberbagai bentuk tanaman hias
3.8-4.8 - Anak dapat menunjukkan cara perkembangbiakan tanaman
hias
2.5 - Anak mulai terbiasa menceritakan pengalamannya
2.6 - Anak mulai terbiasa mengembalikan mainan pada tempatnya
SOSEM 2.10 - Anak mulai terbiasa bekerja kelompok
2.12 - Anak mulai terbiasa menyiram tanaman hias
3.13-4.13 - Anak dapat menyesuaikan diri dengan lingkungannya
- Anak mulai terbiasa memberi/menjawab salam
2.14
- Anak mulai terbiasa mengucapkan terima kasih
BHS 3.11- 4.11
- Anak mulai dapat mengulang beberapa kalimat
3.12- 4.12
- Anak dapat memilih huruf vocal dan konsonan
- Anak mulai mampu melakukan gerakan lagu “Lihat
2.4
SENI Kebunku”
3.15-4.15
- Anak dapat menyanyikan lagu “Lihat Kebunku”
2. Teknik Penilaian yang akan digunakan :
- Skala capaian perkembangan (rating scale) dengan format penilaian terlampir :

Mengetahui, Lendang Tampel juli 2019


Kepala TK PGRI lendangg Tampel Guru Kelompok,

MASTUNAH,.S.Pd.I SITI SERI MUSTIKA S.Pd.I

Anda mungkin juga menyukai