Anda di halaman 1dari 1

Nama : Nico Novriyanto

NIM : 17542010470

Matkul : Ekonometrika

Latihan soal !
1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan variabel!
2. Jelaskan variabel berdasarkan skala pengukurannya!
3. Jelaskan empat tingkatan skala pengukuran pada ekonometrika!

JAWAB
1. Variabel adalah objek penelitian atau media terfokus dari dalam suatu penelitian yang
berbentuk abstrak maupun real. Yang mana nilai dari variabel memiliki varian yang
bersikap dapat berubah-ubah.
2. Variabel ada yang dapat diukur secara langsung dan ada juga yang hrus diukur
dengan indikator yang membentuk variabel tersebut.Variabel tersebut adalah :
 Pengukuran variabel observed yaitu variabel yang diukur secara langsung
berdasarkan nilai skala yang ditunjukan oleh alat ukur tersebut.
 Pengukuran variabel unobserved ( laten ) merupakan variabel yang diukur
melalui indikator ( indikator ) yang dapat digunakan untuk menggambarkan
variabel tersebut.
3. * Skala nominal adalah skala yang hanya digunakan untuk memberikan kategori saja
dalam penelitian skala ini termasuk skala yang tingkatannya paling rendah.

* Skala ordinal adalah skala pengukuran yang sudah dapat untuk menyatakan
peringkat antar tingkat.Dalam penelitian skala ordinal tidak hanya memberikan
kategori tetapi juga dapat menyatakan perikat.

* Skala interval adalah skala pengukuran yang sudah dapat digunakan untuk
menyatakan peringkat dan jarak ( interval ) antar tingkatan.Namun pada skala ini
memiliki nilai 0 tetapi belum mutlak.

* Skala rasio merupakan skala yang menyatakan perinkat antar tingkatan,jarak


( interval ) dan memiliki nilai 0 yang mutlak.pada penelitian skala ini memiliki
tingkatan lebih tinggi.nilai 0 mutlak berarti bahwa memang 0 tidak memiliki nilai
( tidak ada nilai ).

Anda mungkin juga menyukai