Anda di halaman 1dari 2

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Air adalah salah satu sumber kehidupan manusia untuk dapat bertahan hidup di bumi.
Begitupula dengan manfaatnya yang sangat luar biaa , terutama di bidang kesehatan. Akhir-
akhir ini banyak penyakit yang bermunculan , dari penyakit yang ringan sampai penyakit
yang parah. Dimana hal tersebut salah satu faktor penyebabnya adalah air yang sudah
tecemar.

Hidroterapi menggunakan air untuk menyembuhkan dan meringankan penyakit. Ini


mungkin metode yang tertua dari semua pengobatan. Kebijakan paliatif dan kuratif air
semakin diakui dan hidroterapi dapat secara efektif mengembalikan fungsi normal dalam
tubuh dan digunakan untuk membantu menyeimbangkan metabolisme. Tidak ada gen
terapeutik lainnya memiliki banyak kualitas yang bisa dikagumi selain air. Ini adalah pelarut
universal dan dapat digunakan sebagai air minum untuk membantu penghapusan produk
limbah dari tubuh yang menunmpuk dalam tubuh.

Hidroterapi adalah perawatan yang menggunakan air untuk tujuan kesehatan ,


misalnya menghilangkan nyeri atau untuk menyembuhkan luka. Kolam renang , whirpool
dan hubbard tank ( tangki yang memungkinkan penderita untuk merendam seluruh tubuhnya
di dalam air ) adalah contoh beberapa alat yang di dapat dipergunakan untuk melakukan
hidroterapi.

Teknik hubbard tank memungkinkan penderita untuk merendam seluruh tubuhnya di


dalam air dengan pengaturan suhu.pemanasaan dapat di pergunakan untuk meningkatkan
suhu air ,meringankan sakit seperti nyeri lengan,nyeri bahu,nyeri kaki dan nyeri punggung.
Pemansaan dapat menyebabkan membesarnya pembuluh darah sehingga meningkatkan
sirkulasi. Terapi didalam hubbard tank berguna untuk memanaskan tubuh penderita,yang
biasanya di kombinasikan dengan terapi latihan yang ringan dan sering digunakan untuk
rehabilitasi.

Hubbard tank merupakan alat untuk melakukan underwater exercise berupa bak yang
dirancang khusus dengan bentuk spesifik seperti lubang kunci atau berbentuk kupu-kupu.
Terapi ini dilengkapi dengan agitator/aerotor sebagai efek mekanik (underwater massage)
dengan temperatur air 35.5 C - 39C dan dapat diterapkan pada pasien arthritis kronis,
combustio, kelumpuhan saraf motorik, dan lainnya.

B. Tujuan

C. Manfaat

1. Bagi Institusi Pendidikan


Sebagai metode penilaian pada para mahasiswa dalam melaksanakan tugasnya dalam
menyusun laporan tugas akhir, serta sebagai tambahan bahan referensi diperpustakaan
tentang teerapi hubbard tank.
2. Bagi Peneliti
Menambah pengetahuan dan pengalaman tentang hidroterapi terutama terapi hubbard
tank.
3. Bagi Masyarakat
Sebagai sumber informasi dan pengetahuan bagi masyarakat mengenai terapi yang
dapat di gunakan untuk mengatasi masalah kesehatan.

Anda mungkin juga menyukai