Anda di halaman 1dari 1

HASIL PENGAMATAN

A. Organoleptis
 Warna = putih kekuningan
 Aroma = oleum cacao
 Tektur = permukaan agak licin
B. Hasil penimbangan
 Berat suppositoria (oleum cacao 1) = 4,16 gram
 Berat suppositoria (oleum cacao 2) = 4,18 gram
Rata-rata suppositoria oleum cacao = 4,17 gram
 Berat suppositoria (oleum cacao + paracetamol) = 4,26 gram
C. Perhitungan bilangan pengganti
 Berat suppositoria oleum cacao + paracetamol = 4,26 gram
- Zat aktif = 10% x 4,334 gram = 0,426 gram
- Berat basis = 4,26 gram – 0,426 gram = 3,834 gram
 Berat rata-rata suppositoria oleum cacao = 4,17 gram
 Basis yang tergantikan = 4,17 gram – 3,834 gram = 0,336 gram
 1 gram zat aktif = gram
Jadi, 1 gram zat aktif setara dengan 0,789 gram (bilangan pengganti)
 Untuk paracetamol 250 mg atau 0,25 gram = 0,25 gram x 0,789 gram = 0,197
gram umtuk 1 sediaan suppositoria.
 Untuk 3 suppositoria = 3 x 0,197= 0,591 gram
D. Evaluasi suppositoria
1. Waktu hancur
Evaluasi dilakukan dengan memanaskan suppositoria pada suhu stabil 37°C ,
didiamkan dan diamati selama 30 menit apakah suppositoria meleleh.
- Hasil pengamatan setelah 30 menit = suppositoria tidak
hancur/meleleh.

Anda mungkin juga menyukai