Anda di halaman 1dari 25

PERTEMUAN 3

ANTROPOMETRI (lanjutan)

Nana Rahdiana, ST., MT.


NIDN: 0417037903

TI1160032 Analisis Perancangan Kerja II (Ergonomi)


Contoh
 Tinggi genggaman tangan keatas , 100 mahasiswa/i Teknik Industri UBP
Karawang yang berusia antara 17-30 tahun adalah berdistribusi normal,
dengan mean x=199,39 cm dan SD= 20,26 cm.
Jika data tersebut dipakai untuk acuan menentukan tinggi papan
whiteboard yang harus dipasang di depan kelas.
 Pertanyaannya:
a. Tentukan prinsip perancangan yang sebaiknya Anda pilih! Berikan
alasan Anda!
b. Tentukan tinggi idea papan white tersebut!
 JAWAB
a. Perancanngan berdasarkan prinsip nilai individu ekstrem rendah,
yaitu dengan memilih nilai persentil kecil (P5)
b. Nilai P5 = 166,06 cm (dari tabel slide pertama)
Jika nilai P5 belum diketahui, maka dapat dicari dengan rumus
P5 = 𝑋 – 1,645 (SD)
= 199,39 – 1,645 (20,26) = 166,06 cm
Asumsi allowance 4 cm (tinggi alas kaki), maka tinggi papan
whiteboard adalah = P5 + allowance = 166,06 + 4 = 170,06 cm
Pengolahan Data Antropometri
• Uji Kecukupan data
• Uji Kenormalan data
• Uji Keseragaman data
• Perhitungan Persentil
• Perancangan Produk atau Fasilitas Kerja
Contoh: Data hasil pengukuran
Antropometri:
120 data tinggi genggaman tangan keatas pada posisi berdiri
Uji Kecukupan Data
Uji kecukupan data adalah suatu pengujian yang berguna untuk
memastikan bahwa data yang digunakan cukup untuk digunakan
sebagai bahan penelitian, dengan menggunakan rumus sebagai berikut:

K = 1, level of confidance 68%


K = 2, level of confidance 95%
K = 3, level of confidance 99%
dimana:
N’ : jumlah data yang seharusnya
N : jumlah data aktual
k : tingkat keyakinan, besarnya keyakinan pengukur bahwa hasil
pengukuran yang diperoleh memenuhi syarat ketelitian
s : tingkat ketelitian, penyimpangan maksimal hasil pengukuran (untuk
k=95% dan s=5%; k/s = 40)
Jika N’ < N maka data pengukuran pendahuluan sudah memenuhi
Jika N’ > N maka diperlukan pengukuran tambahan
Uji Kecukupan Data
2
𝑘
𝑁 𝑋𝑖 2 −( 𝑋𝑖)2

𝑁 = 𝑠
𝑋𝑖

2
2
120 4183.963 − (500.909.161)
′ 0,05
𝑁 =
22.381

2
43.199,98
𝑁′ =
22.381

𝑁 ′ = 3,73

Kesimpulan
Jika N’ < N maka disimpulkan data CUKUP
Uji Kecukupan Data
2
𝑘
𝑁 𝑋𝑖 2 −( 𝑋𝑖)2

𝑁 = 𝑠
𝑋𝑖

2
2
120 4.228.194 − (506.160.004)
′ 0,05
𝑁 =
22.498

2
44.240,723
𝑁′ =
22.498

𝑁 ′ = 3,87

Kesimpulan
Jika N’ < N maka disimpulkan data CUKUP
Uji Kenormalan Data
Uji Normalitas Data
- Untuk mengetahui apakah masing-masing data yang
diperoleh berdistribusi normal atau tidak
- Pengujian dilakukan dengan Chi-Kuadrat (𝜒 2 ), pada taraf
signifikansi = 0,05

Kriteria pengujian
Terima Ho, bila 𝜒 2 ℎ𝑖𝑡𝑢𝑛𝑔 < 𝜒 2 (1−α,𝑑𝑘)
Uji Kenormalan Data
• Menghitung range (R) = 40
• Menghitung banyaknya kelas interval (K) = 8
• Menghitung panjang kelas interpal (P) = 5
• Membuat tabel distribusi frekuensi
• Mencari nilai rata-rata (X) = 185,99
• Mencari nilai simpangan baku (S) = 9,22
Uji Kenormalan Data

Fi .Xi fi Xi− X 2
X= Fi S=
N
22.319
X= S=
10.199
120
120
X = 185,99
S = 9,22
Uji Kenormalan Data
Ho : Hasil pengukuran mengikuti distribusi normal
H1 : Hipotesa menolak Ho
Daerah penerimaan Ho => x2 hitung < x2 (α .df)
Uji Hipotesa:
Uji Kenormalan Data
3/20/2020
3/20/2020
Uji Kenormalan Data
Mencari nilai distribusi Chi-kuadrat tabel (𝜒 2 (1−α,𝑑𝑘) )
a. Derajat kebebasan (dk) dengan rumus => dk = K-1 = 6-1 = 5
b. Taraf signifikan α = 0,05, maka:

= 𝜒 2 (1−0,05, 5) = 𝜒 2 (0,95, 5)

c. Kita lihat pada tabel Chi Kuadrat untuk x2 (0,95) (5) = 11,1

𝜒 2 (ℎ𝑖𝑡𝑢𝑛𝑔) : 8,351 𝜒 2 (𝑡𝑎𝑏𝑒𝑙) : 11,1

Kesimpulan 𝜒 2 (ℎ𝑖𝑡𝑢𝑛𝑔) < 𝜒 2 (𝑡𝑎𝑏𝑒𝑙) : Data Berdistribusi Normal


Uji Keseragaman Data
Uji Keseragaman Data

𝑋 𝑋 = 1865,08
𝑋= 𝑘
1865,08
𝑋= 10
𝑋 = 186,51
Uji Keseragaman Data
Hitung standar deviasi dari distribusi rata-rata dengan rumus
𝜎
𝜎𝑥 =
𝑛
9,22
dimana n : besarnya subgroup, sehingga: 𝑥 𝜎 = = 2,26
12
Menentukan Batas Kontrol Atas (BKA) dan Batas Kontrol Bawah (BKB),
dengan rumus: 𝐵𝐾𝐴/𝐵𝐾𝐵 = 𝑋 ± 3𝜎𝑥
𝐵𝐾𝐴 = 186,51 + 3 2,26 = 194,49
𝐵𝐾𝐵 = 186,51 − 3 2,26 = 178,53
Peta Kontrol
Persentil

Tinggi tiang jemuran, dengan


prinsip perancangan nilai ekstrim
rendah (P5) = 168,3 cm
Perancangan Product

D10 : Tinggi bahu duduk D18 : Lebar bahu atas


D22 : Panjang lengan atas D19 : Lebar pinggul
D11 : Tinggi siku duduk D14 : Panjang popliteal
D17 : Lebar sisi bahu D16 : Tinggi popliteal
Perancangan Product

D32 : Pajang rentang tangan


D24 : Jangkauan tangan kedepan
D11 : Tinggi siku duduk
D16 : Tinggi popliteal
D12 : Tebal paha
D13 : Panjang lutut
D15 : Tinggi lutut
D23 : Panjang lengan bawah
Perancangan Fasilitas
terima kasih

Anda mungkin juga menyukai