Anda di halaman 1dari 1

Rangkuman Diskusi Biopreneur

Kelompok 8: Oishi Bana Tape Pisang

Presentator: Zeni Putri Lestari (17620004)


Sylvianita Dwi Utami (17620030)
Moderator : Asna hayati (17620009)

 Pertanyaan
1. Titis Irodatul Rahmah (17620021)
Untuk saran penyimpanananya bagaimana ya? Baik yg siap makaan maupun mentahan?
Jawab :
Saran penyimpanan untuk varian mentah bisa ditaruh di freezer dan bisa bertahan kurang
lebih 7 hari pada suhu freezer. sedangkan pada variasi siap makan hanya bertahan 24 jam
saja di suhu ruangan, karena memang lebih enak dimakan langsung ataupun hangat2.
Akan tetapi jika disimpan di freezer akan bertahan lebih lama tetapi rasanya akan
berubah. karena yang varian matang kami menambahkan toping untuk penyajiannya dan
kita juga tidak memakai bahan pengawet dalam pembuatan nya

 Koreksi dan saran:


1. Pati Indriani (17620013)
Hanya koreksi saja, kalo jasa biologi cereviseae itu bukan bakteri tapi ragi/yeast
Tanggapan : Terimakasih atas koreksiannya, selanjutknya akan langsung kami ubah
sesuai dengan kriteria

 Tambahan Bu shinta
 Pertanyaan:
Berapa harga jualnya?
Untuk varian mentah harga 12.000 untuk 1 kotak (isi 2 gabin size jumbo) untuk varian
mentah untuk sementara sama 12.000 isi 4 pisang kepak tergantung ukuran
 Saran
1. Supaya tidak terlihat warannya pucat diberi aneka varian rasa di tappingnya selain rasa
original. mengingat jaman milenial suka yg unik-unik
2. Kemasan yg frozen atau yg belum matang sebaiknya dikasih plaatik yang divakum agar
awet ketika disimpan di kulkas

Anda mungkin juga menyukai