Anda di halaman 1dari 27

Proposal Pengadaan Gedung RS

Rumah Sakit Umum Daerah Waled


APBD PROVINSI TAHUN ANGGARAN 2016

PROPOSAL PROGRAM DAN KEGIATAN

PEMBANGUNAN GEDUNG RS

BANTUAN KEUANGAN APBD PROVINSI

TAHUN ANGGARAN 2016

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH WALED

KABUPATEN CIREBON

JL. PRABU KIANSANTANG NO. 4 WALED CIREBON


Telp. (0231) 661126 / Fax. (0231) 664091
Email. brsud.Waled@gmail.Com
Proposal Pengadaan Gedung RS
Rumah Sakit Umum Daerah Waled
APBD PROVINSI TAHUN ANGGARAN 2016

REKAP

Program.
Peningkatan Sarana dan Prasarana Pelayanan Kesehatan

Kegiatan.
Pembangunan Gedung RS

Instansi Pengusul.
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH WALED KABUPATEN CIREBON

Biaya. :

1 Pembangunan Gedung perawatan kelas III Rp. 18.000.000.000,00


2 Pembangunan Ramp. Gedung Maternal Rp. 7.000.000.000,00
3 Pembangunan Gedung IGD Rp. 13.000.000.000,00
4 Renovasi Gedung Poliklinik Lama Rp. 2.000.000.000,00
5 Belanja Pendukung Rp. 600.000.000,00
JUMLAH Rp. 40.600.000.000,00

Target Kinerja.
Efisiensi pemanfaatan tempat tidur pasien Kelas III sesuai standar yang ditetapkan Kementerian
Kesehatan RI, yaitu:
a. BOR = 60 – 85 %
b. TOI = 1 – 3 hari

Keterkaitan dengan Common Goal Provinsi dan Visi Misi Kab. Cirebon.
Hubungan Common Goal Provinsi Jawa Barat, Visi, Misi Kabupaten Cirebon dan Program
Kegiatan:

COMMON VISI MISI SASARAN


GOAL
Peningkatan Terwujudnya Meningkatkan Efisiensi pemanfaatan tempat
Kualitas Masyarakat pembangunan tidur Kelas III sesuai standar yang
Pelayanan Kabupaten manusia melalui ditetapkan Kementerian
Kesehatan Cirebon akselerasi derajat Kesehatan RI , yaitu:
Beriman, Sehat, pendidikan, kesehatan - BOR = 60 – 85 %
Cerdas dan dan pencapaian - TOI = 1 – 3 hari
Sejahtera. standar hidup layak
bagi masyarakat
terutama keluarga
miskin

BAB I
PENDAHULUAN
Proposal Pengadaan Gedung RS
Rumah Sakit Umum Daerah Waled
APBD PROVINSI TAHUN ANGGARAN 2016

LATAR BELAKANG

1. Rumah Sakit Umum Daerah Waled yang terletak di perbatasan antara Propinsi Jawa Barat dan
Propinsi Jawa Tengah, merupakan Rumah Sakit Rujukan Kelas B yang telah terakreditasi dari
Komisi Akreditasi Rumah Sakit Kementerian Kesehatan RI.

2. RSU Waled memiliki total jumlah Tempat Tidur sebanyak 261 TT, terdiri dari:
a. Kelas III : 157 TT
b. Kelas II : 46 TT
c. Kelas I : 50 TT
d. Kelas VIP : 6 TT
e. Kelas VVIP : 2 TT

3. Gambaran tingkat efisiensi penggunaan tempat tidur untuk pasien Kelas III pada Tahun 2014 adalah
sebagai berikut:

INDIKATOR KINERJA STANDAR


BOR 81.24 % 60 – 85 %
TOI 0.56 hari 1 – 3 hari

4. Analisa dari data table di atas adalah sebagai berikut:


a. BOR/Bed Occupancy Rate adalah prosentase pemakaian tempat tidur pada satu tahun yang
menggambarkan tinggi rendahnya tingkat pemanfaatan tempat tidur RS. BOR Kelas III
sebesar 81.24 % telah sesuai dengan standar dari kementerian kesehatan RI dan RSUD
Waled telah efisien memanfaatkan tempat tidur untuk pasien kelas III.

b. TOI/Turn Over Interval adalah rata-rata hari dimana tempat tidur kosong/tidak ditempati
(dari telah diisi ke saat terisi berikutnya), menggambarkan waktu interval untuk proses
sterilisasi tempat tidur. Idealnya tempat tidur kosong pada kisaran 1 – 3 hari. Tapi TOI
pasien Kelas III pada RSUD Waled sebesar 0.56 hari. Hal ini dapat berakibat terjadinya
infeksi nosokomial pada pasien berikutnya.

5. Sesuai dengan analisa di atas, maka RSUD Waled dituntut untuk menambah jumlah Tempat Tidur
dan Ruang Perawatan terutama untuk pasien Kelas III.

TUJUAN

Meningkatkan kemampuan Rumah Sakit Pemerintah dalam mengantisipasi pencapaian universal coverage
(Jaminan Kesehatan Masyarakat Semesta).

BAB II
PROGRAM DAN KEGIATAN

1. Uraian Program dan Kegiatan

PROGRAM : Peningkatan sarana dan prasarana pelayanan kesehatan

SASARAN PROGRAM : Tingkat efisiensi pemanfaatan tempat tidur pasien kelas III
Proposal Pengadaan Gedung RS
Rumah Sakit Umum Daerah Waled
APBD PROVINSI TAHUN ANGGARAN 2016

KEGIATAN : Pembangunan Gedung Rumah Sakit

NO NAMA BANGUNAN LUAS SAT. JUMLAH

I Bangunan Rawat Inap Kelas III 2.152,47 m2 18.000.000.000

II Ramp Gedung Maternal dan Rawat inap 1.255,6 m2 7.000.000.000

III Gedung IGD 2.331,84 m2 13.000.000.000

IV Renovasi Cagar Budaya Gedung RS 358.00 m2 2.000.000.000

V Belanja Pendukung 1 Paket 600.000.000

TOTAL BIAYA 40.600.000.000

2. Indikator Keluaran :
- Tersedianya Gedung/Bangunan Rumah Sakit

3. Batasan Kegiatan :
Kegiatan ini dibatasi dengan perkiraan harga sesuai dengan standar biaya yang berlaku umum.

4. Cara Pelaksanaan Kegiatan

a. Metode Pelaksanaan
Pedoman Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah berdasarkan Peraturan Presiden
Republik Indonesia Nomor 70 Tahun 2012 Tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah.

b. Tahapan Kegiatan
Pedoman Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah berdasarkan Peraturan Presiden
Republik Indonesia Nomor 70 Tahun 2012.

5. Tempat Pelaksanaan Kegiatan :


RSUD Waled Kabupaten Cirebon
Jl. Prabu Kiansantang No. 4 Waled Cirebon Provinsi Jawa Barat.

6. Pelaksana dan Penanggungjawab Kegiatan.

a. Pelaksana Kegiatan
Panitia pelaksana kegiatan adalah pejabat RSUD Waled dan atau pejabat Pemerintah Daerah
Kabupaten Cirebon yang telah memiliki sertifikat Lulus Ujian Pengadaan Barang/Jasa
Pemerintah.

b. Penanggungjawab Kegiatan
Penanggungjawab kegiatan adalah Direktur RSUD Waled Kabupaten Cirebon.

7. Jadwal Kegiatan : Kegiatan dilaksanakan pada Bulan Januari – Desember 2016.


Proposal Pengadaan Gedung RS
Rumah Sakit Umum Daerah Waled
APBD PROVINSI TAHUN ANGGARAN 2016

8. Biaya
Perkiraan total biaya untuk pelaksanaan kegiatan tersebut adalah sebesar :

Rp. 40,600,000,000.00 (Empat Puluh Milyar Enam Ratus Juta Rupiah).


KENDALI SMART PLANNING
AKTIVITAS : Program dan Kegiatan RSUD Waled Tahun 2016
SUB KEGIATAN : Pembangunan gedung kelas III dengan RAMP, Pembangunan Gedung IGD, Ramp Maternal Neonatal, dan Renovasi poliklinik lama
KEGIATAN : Pembangunan Gedung RS
PROGRAM Program pengadaan peningkatan sarana dan prasarana rumah sakit/rumah sakit jiwa/rumah sakit paru-paru/rumah sakit mata
OPD : RSUD WALED
KRITERIA SMART PLANING SUBSTANSI
SPESIFIK (S) A. Dasar Hukum A. DASAR HUKUM
B. Kepatutan - Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia
C. Latar Belakang Tahun 2003 Nomor 47,Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286);
D. Sifat Kegiatan / Urgensi Usulan - Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4355);
E. Status Kegiatan
- Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggungjawab Keuangan
F. Jenis Kegiatan
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara
G. Lokasi Sub Kegiatan Republik Indonesia Nomor 4400);
H. Distribusi Kegiatan - Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembanguhan Nasional (Lembaran
I. Proses Pelaksanan (Pengadaan, Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Konstruksi< Dll) Nomor 4421);
J. Bentuk Pelaksanaan - Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik
K. kelompok Sasaran Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437)
sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2005 tentang Penetapan Peraturan
Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2005 tentang Perubahan Atas Undang-Undang
Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah menjadi Undang-Undang (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 108, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
4548);
- Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan
Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438);
- Undang-undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional Tahun
2005 – 2025 (Lembaran Negara Tahun 2007 Nomor 33, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4700);
- Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144);
- Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 153);
- Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 140, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
4578);
- Peraturan Pemerintah Nomor 65 Tahun 2005 tentang Pedoman Penyusunan dan Penerapan Standar
Pelayanan Minimal (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 150, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4585);
- Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2006 tentang Laporan Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 25, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4614);
- Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 2008 tentang Dekonsentrasi dan Tugas Pembantuan (Lembaran
Negara Tahun 2008 Nomor 20, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4816);
- Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan
Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah (Lembaran Negara Tahun 2008 Nomor 21,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 4817);
- Peraturan Presiden Nomor 7 Tahun 2005 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional
Tahun 2004-2009;
- Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 574/Menkes/SK/IV/2000 tentang Pembangunan Kesehatan
Menuju Indonesia Sehat 2010;
- Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 131/Menkes/II/SK/2004 tentang Sistem Kesehatan Nasional;
- Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor 4 Tahun 2009 Tentang Pembentukan Organisasi Rumah
Sakit Umum Daerah Waled Kabupaten Cirebon (Lembaran Daerah Kabupaten Cirebon Tahun 2009
Nomor 4 Seri D.1);
- Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor 6 Tahun 2009 tentang Pengelolaan Rumah Sakit Umum
Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Cirebon Tahun 2009 Nomor 6 Seri E.4);
- Peraturan Bupati Cirebon Nomor 12 Tahun 2009 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah
(RPJM) Daerah Kabupaten Cirebon Tahun 2009 – 2014.

B. KEPATUTAN
Kegiatan yang dilakukan di RSUD Waled Patut dilaksanakan sesuai kebutuhan

C. LATAR BELAKANG
Capaian diri (Evaluasi diri):
INDIKATOR PELAYANAN RS STANDAR KEMENKES RI CAPAIAN TH 2014
BOR rata-rata 75 – 85 % 61.10%
BOR rata-rata 75 – 85 % 78.34%
LOS 3 – 4 hari 3.08 hari
TOI 1 – 3 hari 1.46 hari
BTO 30-50 kali 83.08 kali

Akar permasalahan:
Tingginya BOR (Bed Occupancy Rate/Tingkat Hunian Tempat Tidur) yang merupakan indikator jumlah
pasien rawat inap melebihi kapasitas tempat tidur yang dimiliki. Sehingga diperlukan penambahan sarana
dan prasarana baik gedung perawatan maupun peralatan kesehatannya yang memadai.

Keterkaitan dengan RPJMD dan visi misi:


COMMON GOAL VISI MISI SASARAN
Meningkatkan Terwujudnya Meningkatkan pembangunan Penurunan tingkat
aksesibilitas dan Masyarakat manusia melalui akselerasi BOR/pemanfaatan
kualitas layanan Kabupaten Cirebon derajat pendidikan, kesehatan kapasitas tempat
kesehatan Beriman, Sehat, dan pencapaian standar hidup tidur sesuai dengan
Cerdas dan Sejahtera. layak bagi masyarakat standar kemenkes RI
terutama keluarga miskin sebesar 75 – 85 %.

D. SIFAT KEGIATAN / URGENSI USULAN


Kegiatan sangat Urgen dilaksanakan sesuai dengan kebutuhan dan kondisi yang ada

E. STATUS KEGIATAN
Merupakan kegiatan baru.

F. JENIS KEGIATAN
Pembangunan Gedung Rumah Sakit

G. LOKASI SUB KEGIATAN


RSUD Waled Kabupaten Cirebon.
H. DISTRIBUSI KEGIATAN
Distribusi Non Fisik disampaikan kepada para penguna pelayanan di unit-unit pelayanan kesehatan yang
ada di RSUD Waled.

I. PROSES PELAKSANAN (PENGADAAN).


Melalui lelang terbuka sesuai dengan ketentuan Perpres No 54 tahun 2010

J. BENTUK PELAKSANAAN
Bantuan APBD provinsi Jawa Barat.

K. KELOMPOK SASARAN
Organisasi Perangkat Daerah RSUD Waled

MEASURABLE Ukuran Keberhasilan Memuat Output Pembangunan gedung kelas III 1 unit beserta RAM, IGD 1 unit, Ramp Maternal Neonatal 1 unit, dan Renovasi poli
(M) Kegiatan Dan Sub Kegiatan Secara klinik lama1 unit.
Kuantitatif Atau Kualitatif
ACHIEVABLE (A) Tingkat pencapaian pelaksan aan kegiatan NORMAL
memuat kondisi pelaksanaan dari
lingkungannya saat
melaksanakankegaiatan
RESOURCE (R) Sumberdaya input : memuat hal-hal yang Dana : Pembangunan Gedung RS. Rp.40.600.000.000.-
dibutuhkan dalam pelaksanaan kegiatan SDM : panitia pelaksanaan kegiatan 9 orang
dan sub kegiatan. Alat : Komputer dan peralatan kantor lainnya
SDA : tidak ada
Data Infromasi :Hasil evaluasi kegiatan tahun 2014, laporan realisasi pencapaian indicator kegiatan dan usulan
program kegiatan tahun 2015.
TIME (T ) Jadwal pelasanaan sub kegiatan memuat Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Pelayanan Kesehatan
tahapan pelaksanaan sub kegiatan
menurut urutan kegiatan. URAIAAN JAN FEB MAR APR JUN JUL AGS SPT OKT NOP DES
Persiapan/Perencanan X X
Pelaksanaan X X X X X X X
Monitoring X X X X X X
Pengendalian/Evaluasi X X X X X X
Pelaporan X X X X
KURVA S Menggambarkan rencana pencapaian
target fisik dan penyerapan keuangan serta 120
rencana pelaksanaan sub kegiatan
100

80

60 FISIK
KEUANGAN
40

20

Wa l e d , J
Menyetujui Pendapat
PEMEGANG SEKTOR BADAN ANGGARAN DPRD
(KEPALA BIDANG BAPPEDA) PROVINSI JAWA BARAT

______________________ ______________________

ANUARI 2015
Direktur RSUD Waled
Kabupaten Cirebon
19580324 198703 1 005
KENDALI SMART PLANNING
Pembangunan Gedung RS

RSUD WALED KABUPATEN CIREBON


2016
KENDALI RINGKASAN SMART PLANNING
PERENCANAAN PROGRAM / KEGIATAN APBD JABAR TA 2016

SOPD : RSUD WALED


Judul Kegiatan : Pembangunan gedung Rumah Sakit
Judul Sub Kegiatan : Pembangunan gedung kelas III, IGD, Ramp Maternal Neonatal, Workshop
dan sport center, serta Renovasi cagar budaya

1. Alasan sub Kegaiatan Menurunkan angka BOR Kelas III maskin


2. Latar Belakang Peningkatan Jumlah Pasien Kelas III maskin
3. Tujuan Menurunkan angka BOR Kelas III maskin
4. Urgensi Usulan
a. Komitmen pembangunan Kegiatan dilaksanakan sesuai dengan tahun
anggaran
b. Tekhnis Pengadaan merujuk pada perpres No 54 tahun
2010
c. Administrasi Tersedianya pelasanaan hasil kegiatan
5. Kondisi eksisting Angka BOR Kelas III maskin 128.92 %
6. Kondisi yang diharapkan dari hasil sub Tersedianya gedung kelas III 1 unit, IGD 1 unit, Ramp
kegiatan Maternal Neonatal 1 unit, Work sop dan sport center 1
unit, serta Renovasi cagar budaya 1 unit
7. Indikator dan ukuran dan keberhasilan Penurunan angka BOR Kelas III sesuai standar
kemenkes RI sebesar 75 – 85 %
8. Biaya yang dibutuhkan Rp. 40.600.000.000
9. Jadwal Kegiatan April sampai Desember 2015
10. Jenis Pengadaaan barang dan jasa Pengadaan melalui LPSE

Catatan :

Menyetujui Pendapat
PEMEGANG SEKTOR BADAN ANGGARAN DPRD
(KEPALA BIDANG BAPPEDA) PROVINSI JAWA BARAT

______________________ ______________________
RENCANA KERJA DAN ANGGARAN
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH Formulir
PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN CIREBON RKA - SKPD 2.2.1
Tahun Anggaran 2016
Urusan Pemerintahan : 1 02 KESEHATAN
Organisasi : 1 02 03 RSUD WALED
Program : 1 02 26 - Program Pengadaan, Peningkatan Sarana dan Prasarana Rumah Sakit/Rumah Sakit
Jiwa/Rumah Sakit Paru-Paru/Rumah Sakit Mata
Kegiatan : 1 02 26 01 - Pembangunan Gedung Rumah Sakit
Lokasi Kegiatan : RSUD Waled
Jumlah Tahun n : Rp. 40,600,000,000.00
Sumber Dana : APBD I T.A. 2016
Indikator & Tolak Ukur Kinerja Belanja Langsung
Indikator Tolak Ukur Kinerja Target Kinerja
Capaian Program Tingkat Efisiensi Hunian Tempat Tidur (BOR) Kelas III 75 - 85 %
Masukan sudah ada Jumlah Dana Rp 40,600,000,000
Keluaran Tersedianya Gedung RS 1 Paket
Hasil Penggunaan Gedung RS 100%

Kelompok Sasaran Kegiatan : Sarana dan Prasarana rumah sakit


Rincian Anggaran Belanja Langsung
menurut Program dan Per Kegiatan Satuan Kerja Perangakat Daerah
KODE RINCIAN PERHITUNGAN Jumlah
URAIAN
REKENING Volume Satuan Harga satuan ( Rp )
1 2 3 4 5 6= (3x5)
5 2 BELANJA LANGSUNG 40,600,000,000
5 2 3 BELANJA MODAL 40,600,000,000
5 2 3 26 Belanja Modal Pengadaan Konstruksi/Pembelian Bangunan 40,000,000,000
5 2 3 26 01 Belanja Modal Pengadaan Konstruksi/Pembelian Gedung Kantor 1.00 Paket 40,000,000,000 40,000,000,000
Bantuan Provinsi TA 2016
Pembangunan Gedung Perawatan Kelas III dengan Ramp 2152.47 m2 8,362,486 18,000,000,000
Pembangunan Gedung IGD 2331.84 m2 5,574,997 13,000,000,000
Pembangunan Gedung Ramp Maternal Neonatal 1255.60 m2 5,575,024 7,000,000,000
Renovasi Gedung Poliklinik Lama 358.00 m2 5,586,592 2,000,000,000

5 2 3 31 Belanja Pendukung Belanja Modal 600,000,000


5 2 3 31 02 Belanja Pendukung Belanja Modal Peralatan dan Mesin 1.00 paket 600,000,000 600,000,000

JUMLAH 40,600,000,000

Waled, Januari 2015

dr. H. Boyke Sisprihattono, Sp.M


NIP.19580324 198703 1 005
Proposal Pengadaan Alat Kesehatan RS
Rumah Sakit Umum Daerah Waled
APBD PROVINSI TAHUN ANGGARAN 2016

PROPOSAL PROGRAM DAN KEGIATAN

PENGADAAN ALAT KESEHATAN RS

BANTUAN KEUANGAN APBD PROVINSI

TAHUN ANGGARAN 2016

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH WALED

KABUPATEN CIREBON

JL. PRABU KIANSANTANG NO. 4 WALED CIREBON


Telp. (0231) 661126 / Fax. (0231) 664091
Email. brsud.Waled@gmail.Com
Proposal Pengadaan Alat Kesehatan RS
Rumah Sakit Umum Daerah Waled
APBD PROVINSI TAHUN ANGGARAN 2016

REKAP

Program.
Peningkatan Sarana dan Prasarana Pelayanan Kesehatan

Kegiatan.
Pengadaan Alat Kesehatan RS

Instansi Pengusul.
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH WALED KABUPATEN CIREBON

Biaya. : Rp. 35.748.272.000,00

Target Kinerja.
Penurunan Angka Kematian Pasien, yaitu:
a. NDR < 25 ‰
b. GDR < 45 ‰

Keterkaitan dengan Common Goal Provinsi dan Visi Misi Kab. Cirebon.
Hubungan Common Goal Provinsi Jawa Barat, Visi, Misi Kabupaten Cirebon dan Program
Kegiatan:

COMMON VISI MISI SASARAN


GOAL
Peningkatan Terwujudnya Meningkatkan Angka Kematian Pasien sesuai
Kualitas Masyarakat pembangunan standar yang ditetapkan
Pelayanan Kabupaten manusia melalui Kementerian Kesehatan RI , yaitu:
Kesehatan Cirebon akselerasi derajat - NDR < 25 ‰
Beriman, Sehat, pendidikan, kesehatan - GDR < 45 ‰
Cerdas dan dan pencapaian
Sejahtera. standar hidup layak
bagi masyarakat
terutama keluarga
miskin
Proposal Pengadaan Alat Kesehatan RS
Rumah Sakit Umum Daerah Waled
APBD PROVINSI TAHUN ANGGARAN 2016

BAB I
PENDAHULUAN

LATAR BELAKANG

1. Rumah Sakit Umum Daerah Waled yang terletak di perbatasan antara Propinsi Jawa Barat dan
Propinsi Jawa Tengah, merupakan Rumah Sakit Rujukan Kelas B yang telah terakreditasi dari
Komisi Akreditasi Rumah Sakit Kementerian Kesehatan RI.

2. Gambaran mutu pelayanan RSUD Waled Tahun 2014 adalah sebagai berikut:

INDIKATOR KINERJA STANDAR


NDR 24.30 ‰ < 25 ‰
GDR 61.10 ‰ < 45 ‰

3. Analisa dari data tabel di atas adalah sebagai berikut:


a. NDR/Net Death Rate adalah angka kematian 48 jam setelah dirawat untuk tiap-tiap 1000
penderita keluar. Angka NDR RSUD Waled sudah sesuai dengan standar dari Kementerian
Kesehatan RI.
b. GDR/Gross Death Rate adalah angka kematian umum untuk setiap 1000 penderita keluar
RS. Angka GDR RSUD Waled masih sangat tinggi dari standar yang dipersyaratkan
Kementerian Kesehatan RI. Hal ini dapat disebabkan oleh:

4. Sesuai dengan analisa di atas, maka RSUD Waled dituntut untuk melengkapi kemampuan
spesialistik dan sub spesialistik baik dari sarana prasarana maupun dari Sumber Daya Manusianya.

TUJUAN

Meningkatkan mutu pelayanan RS

BAB II
PROGRAM DAN KEGIATAN
Proposal Pengadaan Alat Kesehatan RS
Rumah Sakit Umum Daerah Waled
APBD PROVINSI TAHUN ANGGARAN 2016

1. Uraian Program dan Kegiatan

PROGRAM : Peningkatan sarana dan prasarana pelayanan kesehatan

SASARAN PROGRAM : Penurunan Angka Kematian Pasien

KEGIATAN : Pengadaan Alat Kesehatan RS

HARGA
NO NAMA ALAT QTY SAT JUMLAH (Rp)
SATUAN (Rp)

1 Plasma Sterilisator 1 Unit 2,000,000,000 2,000,000,000

2 Autoclave Steam 60 Lt 1 Unit 118,000,000 118,000,000

3 Centrifuge 1 Unit 60,000,000 60,000,000

4 EEG Video Brain Mapping 1 Unit 1,000,000,000 1,000,000,000

5 Electromyografi 4 Chanel 1 Unit 1,000,000,000 1,000,000,000

6 USG Muskuloskeletal 1 Unit 350,000,000 350,000,000

7 Duodenoscope dan Variable Accessories 1 Unit 925,000,000 925,000,000

8 CTG 5 Unit 100,000,000 500,000,000

9 Monitoring Pasien HCU dan ICU 12 Unit 182,005,000 2,184,060,000

10 Incubator Baby 5 Windows 12 Unit 60,365,000 724,380,000

11 Minitor Pasien Neonatal 12 Unit 90,505,000 1,086,060,000

12 Infant Warmer 1 Unit 319,220,000 319,220,000

13 Syringe Pump 5 Unit 18,500,000 92,500,000

14 Infusion Pump 9 Unit 23,000,000 207,000,000

15 Infant Radiant Warmer 2 Unit 50,160,000 100,320,000

16 Incubator Transport 2 Unit 205,920,000 411,840,000

17 Central Monitor 2 Unit 107,810,000 215,620,000

18 Incubator Double Wall 1 Unit 485,000,000 485,000,000

19 Operating Microscope Mata 1 Unit 1,287,500,000 1,287,500,000

20 Viein Viewer 1 Unit 290,000,000 290,000,000


21 Laringoscope Fiber Optic 1 Unit 500,000,000 500,000,000

22 Oto Audio Examination (OAE) 2 Unit 200,000,000 400,000,000


23 Electrolite Analyzer 1 Unit 140,000,000
Proposal Pengadaan Alat Kesehatan RS
Rumah Sakit Umum Daerah Waled
APBD PROVINSI TAHUN ANGGARAN 2016

140,000,000

24 Urine Analyzer 1 Unit 135,000,000 135,000,000

25 Coagulometer 1 Unit 195,000,000 195,000,000

26 Flowmeter O2 Central 36 Unit 5,000,000 180,000,000

27 CT Scan 64 Slice 1 Unit 7,000,000,000 7,000,000,000

28 Immunology Analyzer 1 Unit 1,694,000,000 1,694,000,000

29 Blood Gas Analyzer & Electrolyte 1 Unit 330,000,000 330,000,000

30 Quantitative Specific Protein Analyzer 1 Unit 55,000,000 55,000,000

31 Stago S Tar 4 Hemostatis Analyzer 1 Unit 192,500,000 192,500,000

32 Bone Marrow Puncture set 1 Unit 20,000,000 20,000,000

33 Freezer -80 ⁰C 1 Unit 125,000,000 125,000,000

34 Centrifuge 24 lubang 1 Unit 70,000,000 70,000,000

35 Digital USB binoculer microscope 1 Unit 97,000,000 97,000,000


Fully automated 5-diff hematology
36 analyzer 1 Unit 1,210,000,000 1,210,000,000

37 ECT (Electro Convulsion Therapy) 1 Unit 320,000,000 320,000,000

38 Cauter (Radiosurgery) 1 Unit 289,125,000 289,125,000

39 CUSA (Cavinet Ultrsound Aspirastie) 1 Unit 2,700,000,000 2,700,000,000

40 Alat Penyimpan Dokumen Rekam Medis 1 Paket 1,150,000,000 1,150,000,000

41 Media Promosi dan Informasi RS 1 Paket 2,000,000,000 2,000,000,000

42 Set Tempat Tidur pasien, terdiri dari: 100 set 35,000,000 3,500,000,000
- tempat tidur 3-crank manual sytem +
safety side guard + matress
- Tiang infus
- Bed side cabinet
- Over bed table

43 Belanja Pendukung 1 Paket 89,147,000 89,147,000

TOTAL (Rp) 35,748,272,000

2. Indikator Keluaran :
- Tersedianya Alat Kesehatan Rumah Sakit
Proposal Pengadaan Alat Kesehatan RS
Rumah Sakit Umum Daerah Waled
APBD PROVINSI TAHUN ANGGARAN 2016

3. Batasan Kegiatan :
Kegiatan ini dibatasi dengan perkiraan harga sesuai dengan standar biaya yang berlaku umum.

4. Cara Pelaksanaan Kegiatan

a. Metode Pelaksanaan
Pedoman Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah berdasarkan Peraturan Presiden
Republik Indonesia Nomor 70 Tahun 2012 Tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah.

b. Tahapan Kegiatan
Pedoman Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah berdasarkan Peraturan Presiden
Republik Indonesia Nomor 70 Tahun 2012.

5. Tempat Pelaksanaan Kegiatan :


RSUD Waled Kabupaten Cirebon
Jl. Prabu Kiansantang No. 4 Waled Cirebon Provinsi Jawa Barat.

6. Pelaksana dan Penanggungjawab Kegiatan.

a. Pelaksana Kegiatan
Panitia pelaksana kegiatan adalah pejabat RSUD Waled dan atau pejabat Pemerintah Daerah
Kabupaten Cirebon yang telah memiliki sertifikat Lulus Ujian Pengadaan Barang/Jasa
Pemerintah.

b. Penanggungjawab Kegiatan
Penanggungjawab kegiatan adalah Direktur RSUD Waled Kabupaten Cirebon.

7. Jadwal Kegiatan : Kegiatan dilaksanakan pada Bulan Januari – Desember 2016.

8. Biaya
Perkiraan total biaya untuk pelaksanaan kegiatan tersebut adalah sebesar :

Rp. 35,748,272,000.00 (Tiga Puluh Lima Milyar Tujuh Ratus Empat Puluh Delapan Juta Dua
Ratus Tujuh Puluh Dua Ribu Rupiah).
KENDALI SMART PLANNING
AKTIVITAS : Program dan Kegiatan RSUD Waled Tahun 2016
SUB KEGIATAN : Pengadaan alat kedokteran umum
KEGIATAN : Pengadaan alat kesehatan rumah sakit
PROGRAM : Program pengadaan peningkatan sarana dan prasarana rumah sakit/rumah sakit jiwa/rumah sakit paru-paru/rumah sakit mata
OPD : RSUD WALED

KRITERIA SMART PLANING SUBSTANSI


SPESIFIK (S) A. Dasar Hukum A. DASAR HUKUM
B. Kepatutan - Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik
C. Latar Belakang Indonesia Tahun 2003 Nomor 47,Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286);
D. Sifat Kegiatan / Urgensi Usulan - Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
E. Status Kegiatan
Nomor 4355);
F. Jenis Kegiatan
- Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggungjawab
G. Lokasi Sub Kegiatan Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan
H. Distribusi Kegiatan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4400);
I. Proses Pelaksanan (Pengadaan, - Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembanguhan Nasional
Konstruksi< Dll) (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara
J. Bentuk Pelaksanaan Republik Indonesia Nomor 4421);
K. kelompok Sasaran - Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4437) sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2005 tentang
Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2005 tentang
Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah menjadi
Undang-Undang (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 108, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4548);
- Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan Antara Pemerintah
Pusat dan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438);
- Undang-undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional
Tahun 2005 – 2025 (Lembaran Negara Tahun 2007 Nomor 33, Tambahan Lembaran Negara
Nomor 4700);
- Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144);
- Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 153);
- Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 140, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4578);
- Peraturan Pemerintah Nomor 65 Tahun 2005 tentang Pedoman Penyusunan dan Penerapan
Standar Pelayanan Minimal (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 150,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4585);
- Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2006 tentang Laporan Keuangan dan Kinerja Instansi
Pemerintah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 25, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4614);
- Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 2008 tentang Dekonsentrasi dan Tugas Pembantuan
(Lembaran Negara Tahun 2008 Nomor 20, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4816);
- Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan,
Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah (Lembaran Negara
Tahun 2008 Nomor 21, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4817);
- Peraturan Presiden Nomor 7 Tahun 2005 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah
Nasional Tahun 2004-2009;
- Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 574/Menkes/SK/IV/2000 tentang Pembangunan
Kesehatan Menuju Indonesia Sehat 2010;
- Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 131/Menkes/II/SK/2004 tentang Sistem Kesehatan
Nasional;
- Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor 4 Tahun 2009 Tentang Pembentukan Organisasi
Rumah Sakit Umum Daerah Waled Kabupaten Cirebon (Lembaran Daerah Kabupaten Cirebon
Tahun 2009 Nomor 4 Seri D.1);
- Peraturan Daerah Kabupaten Cirebon Nomor 6 Tahun 2009 tentang Pengelolaan Rumah Sakit
Umum Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Cirebon Tahun 2009 Nomor 6 Seri E.4);
- Peraturan Bupati Cirebon Nomor 12 Tahun 2009 tentang Rencana Pembangunan Jangka
Menengah (RPJM) Daerah Kabupaten Cirebon Tahun 2009 – 2014.

B. KEPATUTAN
Kegiatan yang dilakukan di RSUD Waled Patut dilaksanakan sesuai kebutuhan
C. LATAR BELAKANG
Capaian diri (Evaluasi diri):

INDIKATOR PELAYANAN RS STANDAR KEMENKES RI CAPAIAN TH 2014


NDR % mati lebih dari 48 jam < 25 ‰ 24.30 ‰
GDR % mati kurang dari 48 jam < 45 ‰ 61.10 ‰

Akar permasalahan:
Tingginya GDR (Gross Death Rate/Angka kematian kurang dari 48 jam) yang merupakan indikator
penanganan kegawatdaruratan dan penatalaksanaan system rujukan dari pelayanan kesehatan
dasar. Sehingga diperlukan pemenuhan sarana dan prasarana kegawatdaruratan baik
Kegawatdaruratan Umum maupun Kegawatdarutan PONEK.

Keterkaitan dengan RPJMD dan visi misi:


COMMON GOAL VISI MISI SASARAN
Meningkatkan Terwujudnya Meningkatkan penurunan Angka
aksesibilitas dan Masyarakat pembangunan Kematian Ibu (Maternal)
kualitas layanan Kabupaten Cirebon manusia melalui dan Bayi usia sampai
kesehatan Beriman, Sehat, akselerasi derajat dengan 28 hari
Cerdas dan pendidikan, (Neonatal) baik Angka
Sejahtera. kesehatan dan Kematian > 48 jam
pencapaian standar (NDR) maupun Angka
hidup layak bagi Kematian < 48 jam
masyarakat (GDR) sampai dengan
terutama keluarga sesuai dengan standar
miskin yang telah ditetapkan
dari KemenKes RI.

D. SIFAT KEGIATAN / URGENSI USULAN


Kegiatan sangat Urgen dilaksanakan sesuai dengan kebutuhan dan kondisi yang ada

E. STATUS KEGIATAN
Merupakan kegiatan baru.
F. JENIS KEGIATAN
Kegiatan Non Fisik ( Pengadaan Alat Kesehatan Rumah Sakit)

G. LOKASI SUB KEGIATAN


RSUD Waled Kabupaten Cirebon.

H. DISTRIBUSI KEGIATAN
Distribusi Non Fisik disampaikan kepada para penguna pelayanan di unit-unit pelayanan kesehatan
yang ada di RSUD Waled.

I. PROSES PELAKSANAN (PENGADAAN).


Melalui lelang terbuka sesuai dengan ketentuan Perpres No 54 tahun 2010

J. BENTUK PELAKSANAAN
Bantuan APBD provinsi Jawa Barat.

K. KELOMPOK SASARAN
Organisasi Perangkat Daerah RSUD Waled

MEASURABLE Ukuran Keberhasilan Memuat Output Kegiatan Dan Pengadaan Alat-alat kesehatan kedokteran Umum 1 paket.
(M) Sub Kegiatan Secara Kuantitatif Atau Kualitatif
ACHIEVABLE (A) Tingkat pencapaian pelaksan aan kegiatan memuat NORMAL
kondisi pelaksanaan dari lingkungannya saat
melaksanakankegaiatan
RESOURCE (R) Sumberdaya input : memuat hal-hal yang Dana :Pengadaan alat kesehatan dan kedokteran Rp. 35.748.727.813,
dibutuhkan dalam pelaksanaan kegiatan dan sub SDM : Panitia pelaksanaan kegiatan 9 orang
kegiatan. Alat : Komputer dan peralatan kantor lainnya
SDA : tidak ada
Data Informasi :Hasil evaluasi kegiatan tahun 2014, laporan realisasi pencapaian indicator kegiatan dan
usulan program kegiatan tahun 2015,
TIME (T ) Jadwal pelasanaan sub kegiatan memuat tahapan Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Pelayanan Kesehatan:
pelaksanaan sub kegiatan menurut urutan
kegiatan. URAIAAN JAN FEB MAR APR MAY JUN JUL AGS SEP OKT NOV DES
Persiapan/Perencanan X X
Pelaksanaan X X X X
Monitoring X X X X X X
Pengendalian/Evaluasi X X X X X X
Pelaporan X X X X

KURVA S Menggambarkan rencana pencapaian target fisik


dan penyerapan keuangan serta rencana 120
pelaksanaan sub kegiatan
100
80
60 FISIK
40 KEUANGAN
20
0

Menyetujui Pendapat
PEMEGANG SEKTOR BADAN ANGGARAN DPRD
(KEPALA BIDANG BAPPEDA) PROVINSI JAWA BARAT

______________________ ______________________
KENDALI SMART PLANNING
PENGADAAN ALAT – ALAT KESEHATAN RUMAH SAKIT

RSUD WALED KABUPATEN CIREBON


2016
KENDALI RINGKASAN SMART PLANNING
PERENCANAAN PROGRAM / KEGIATAN APBD JABAR TA 2016

SOPD : RSUD WALED


Judul Kegiatan : Pengadaan Alat Kesehatan Rumah Sakit
Alat –alat kedokteran umum

1. Judul Sub Kegiatan Pengadaan Alat Kesehatan


2. Alasan sub Kegaiatan Menurunkan angka GDR <0.045/NDR <0.025
3. Latar Belakang Peningkatan Jumlah Tempat tidur
4. Tujuan Menurunkan angka GDR/NDR Rumah Sakit
5. Urgensi Usulan
a. Komitmen pembangunan Kegiatan dilaksanakan sesuai dengan tahun anggaran
b. Tekhnis Pengadaan merujuk pada perpres No 54 tahun 2010
c. Administrasi Tersedianya pelasanaan hasil kegiatan
6. Kondisi eksisting Angka GDR 49.88 ‰; angka NDR 19.64 ‰
7. Kondisi yang diharapkan dari hasil sub Tersedianya alat kesehatan kedokteran umum
kegiatan
8. Indikator dan ukuran dan keberhasilan Angka GDR < 45 ‰ dan angka NDR < 25 ‰
9. Biaya yang dibutuhkan TOTAL Rp . 35.748.272.813

10. Jadwal Kegiatan Mei sampai Desember 2016


11. Jenis Pengadaaan barang dan jasa Pengadaan melalui LPSE

Catatan :

Menyetujui Pendapat
PEMEGANG SEKTOR BADAN ANGGARAN DPRD
(KEPALA BIDANG BAPPEDA) PROVINSI JAWA BARAT

______________________ ______________________
RENCANA KERJA DAN ANGGARAN
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH
Formulir RKA - SKPD 2.2.1
PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN CIREBON
Tahun Anggaran 2016
Urusan Pemerintahan : 1 02 KESEHATAN
Organisasi : 1 02 03 RSUD WALED
Program : 1 02 26 - Program Pengadaan, Peningkatan Sarana dan Prasarana Rumah Sakit/Rumah Sakit Jiwa/Rumah Sakit
Paru-Paru/Rumah Sakit Mata
Kegiatan : 1 02 26 27 - Pengadaan Alata-alat Kesehatan Rumah Sakit
Lokasi Kegiatan : RSUD Waled
Jumlah Tahun n : Rp. 35,748,272,812.50
Sumber Dana : APBD I T.A. 2016
Indikator & Tolak Ukur Kinerja Belanja Langsung
Indikator Tolak Ukur Kinerja Target Kinerja
Capaian Program Angka kematian pasien (Nett Death Rate) < 25 ‰
Masukan sudah ada Jumlah Dana Rp 35,748,272,813
Keluaran Tersedianya alat kesehatan RS 1 Paket
Hasil Penggunaan Alat Kesehatan RS 100%

Kelompok Sasaran Kegiatan : Sarana dan Prasarana rumah sakit


Rincian Anggaran Belanja Langsung
menurut Program dan Per Kegiatan Satuan Kerja Perangakat Daerah
KODE RINCIAN PERHITUNGAN Jumlah
URAIAN
REKENING Volume Satuan Harga satuan ( Rp )
1 2 3 4 5 6= (3x5)
5 2 BELANJA LANGSUNG 35,748,272,813
5 2 3 BELANJA MODAL 35,748,272,813
5 2 3 19 Belanja Modal Pengadaan Alat-alat Kedokteran 35,659,125,000
5 2 3 19 01 Belanja Modal Pengadaan Alat-alat kKedokteran Umum 1.00 Paket 35,659,125,000 35,659,125,000
Bantuan Provinsi TA 2016
Plasma Sterilisator 1.00 Unit 2,000,000,000 2,000,000,000
Autoclave Steam 60 Lt 1.00 Unit 118,000,000 118,000,000
Centrifuge 1.00 Unit 60,000,000 60,000,000
EEG Video Brain Mapping 1.00 Unit 1,000,000,000 1,000,000,000
Electromyografi 4 Chanel 1.00 Unit 1,000,000,000 1,000,000,000
USG Muskuloskeletal 1.00 Unit 350,000,000 350,000,000
Duodenoscope dan Variable Accessories 1.00 Unit 925,000,000 925,000,000
CTG 5.00 Unit 100,000,000 500,000,000
Monitoring Pasien HCU dan ICU 12.00 Unit 182,005,000 2,184,060,000
Incubator Baby 5 Windows 12.00 Unit 60,365,000 724,380,000
Minitor Pasien Neonatal 12.00 Unit 90,505,000 1,086,060,000
Infant Warmer 1.00 Unit 319,220,000 319,220,000
Syringe Pump 5.00 Unit 18,500,000 92,500,000
Infusion Pump 9.00 Unit 23,000,000 207,000,000
Infant Radiant Warmer 2.00 Unit 50,160,000 100,320,000
Incubator Transport 2.00 Unit 205,920,000 411,840,000
Central Monitor 2.00 Unit 107,810,000 215,620,000
Incubator Double Wall 1.00 Unit 485,000,000 485,000,000
Operating Microscope Mata 1.00 Unit 1,287,500,000 1,287,500,000
Viein Viewer 1.00 Unit 290,000,000 290,000,000
Laringoscope Fiber Optic 1.00 Unit 500,000,000 500,000,000
Oto Audio Examination (OAE) 2.00 Unit 200,000,000 400,000,000
Electrolite Analyzer 1.00 Unit 140,000,000 140,000,000
Urine Analyzer 1.00 Unit 135,000,000 135,000,000
Coagulometer 1.00 Unit 195,000,000 195,000,000
Flowmeter O2 Central 36.00 Unit 5,000,000 180,000,000
CT Scan 64 Slice 1.00 Unit 7,000,000,000 7,000,000,000
Immunology Analyzer 1.00 Unit 1,694,000,000 1,694,000,000
Blood Gas Analyzer & Electrolyte 1.00 Unit 330,000,000 330,000,000
Quantitative Specific Protein Analyzer 1.00 Unit 55,000,000 55,000,000
Stago S Tar 4 Hemostatis Analyzer 1.00 Unit 192,500,000 192,500,000
Bone Marrow Puncture set 1.00 Unit 20,000,000 20,000,000
Freezer -80 ⁰C 1.00 Unit 125,000,000 125,000,000
Centrifuge 24 lubang 1.00 Unit 70,000,000 70,000,000
Digital USB binoculer microscope 1.00 Unit 97,000,000 97,000,000
Fully automated 5-diff hematology analyzer 1.00 Unit 1,210,000,000 1,210,000,000
ECT (Electro Convulsion Therapy) 1.00 Unit 320,000,000 320,000,000
Cauter (Radiosurgery) 1.00 Unit 289,125,000 289,125,000
CUSA (Cavinet Ultrsound Aspirastie) 1.00 Unit 2,700,000,000 2,700,000,000
Alat Penyimpan Dokumen Rekam Medis 1.00 Paket 1,150,000,000 1,150,000,000
Media Promosi dan Informasi RS 1.00 Paket 2,000,000,000 2,000,000,000
Set Tempat Tidur pasien, terdiri dari: 100.00 set 35,000,000 3,500,000,000
- tempat tidur 3-crank manual sytem + safety side guard + matress
- Tiang infus
- Bed side cabinet
- Over bed table

5 2 3 31 Belanja Pendukung Belanja Modal 89,147,813


5 2 3 31 02 Belanja Pendukung Belanja Modal Peralatan dan Mesin 1.00 paket 89,147,813 89,147,813

JUMLAH 35,748,272,813

Waled, Januari 2015

dr. H. Boyke Sisprihattono, Sp.M


NIP.19580324 198703 1 005

Anda mungkin juga menyukai