Anda di halaman 1dari 1

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS JAMBI
FAKULTAS SAINS DANTEKNOLOGI
PROGRAM STUDI MATEMATIKA
Kampus Pinang Masak Jl. Raya Jambi-Ma. Bulian Km.15 Mendalo Indah Jambi
Laman : http://www.matematikafst.unja.ac.id

UJIAN AKHIR SEMESTER


Mata Kuliah : Statistika Matematika II
Dosen Pengampu : Drs. Sufri, M.Si., Gusmi Kholijah, M.Si
& Corry Sormin, S.Si, M.Sc.
Program Studi : S1 Matematika
Semester : IV (Empat)
Hari / tanggal : Sabtu/ 9 Mei 2020
Waktu : 120 Menit (12.00-13.00 WIB)

Petunjuk: Kerjakan dengan jujur dan jawablah soal di bawah ini dengan tepat dan benar.
Soal:

1. Diberikan sampel berukuran n dari populasi dengan rataan 𝜇 dan variansi 𝜎 2 . Buktikan
1
∑𝑛𝑖=1(𝑥𝑖 − 𝜇)2 adalah tak bias!
𝑛

2. Jika 𝑥1 , 𝑥2 , … , 𝑥𝑛 sampel acak berukuran 𝑛 dengan fungsi padat peluang yaitu

2(𝜃 − 𝑥 )
𝑓(𝑥, 𝜃) = { 𝜃 2 ,0 < 𝑥 < 𝜃
0, 𝑥 𝑙𝑎𝑖𝑛𝑛𝑦𝑎
Tentukan penduga parameternya dengan cara metode moment!

3. Tunjukkan confidence interval (1 − 𝛼 )100% yang berbentuk:


𝜎 𝜎
𝑥̅ − 𝑧𝛼/2 < 𝜇 < 𝑥̅ + 𝑧𝛼/2
√𝑛 √𝑛

4. Jika dimiliki dua variabel random 𝑥1 dan 𝑥2 dengan distribusi binomial yang masing-masing
memiliki sampel 𝑛1 = 𝑛2 = 100, kemudian dari masing-masing sampel tersebut diambil
secara acak sebagai perwakilan yaitu 𝑦1 = 50 dan 𝑦2 = 40. Tentukan aproximasi selang
kepercayaan 90% untuk 𝑝1 − 𝑝2 !!

SELAMAT MENGERJAKAN
SEMOGA SUKSES ^_^

Anda mungkin juga menyukai