Anda di halaman 1dari 1

Nama : Ni Made Elis Dwiantari

Nim : 20107069

Mata Kuliah : Penyiapan Kamar Tamu

1 ) Tugas room attendant pada morning shift dan afternoon shift

 Tugas room attendant pada morning shift yakni


a) Membersihkan semua kamar yang memiliki status kamar Vacant Dirty(VD), Expected
Departure (ED) dan Occupied Dirty(OD) yang bisa diketahui dengan melihat room status
pada hari tersebut.
b) Menyiapkan kamar tamu yang memiliki status Expected Arrival (EA) yang akan check-
In hari ini
c) Menyiapkan kamar tamu yang memiliki status Expected Arrival (EA) yang juga memiliki
special request seperti : honeymoon decor,birthday decor dan lain-lain
d) Melayani guest request seperti make up room, extra bed, baby cot dan lain- lain

 Tugas room attendant pada afternoon shift yakni


a) Melanjutkan pekerjaan yang belum terselesaikan pada morning shift atau yang masih
harus ditindak lanjuti kembali, pekerjaan yang belum terselesaikan itu dapat dilihat
pada log book yang disediakan di housekeeping.
b) Melayani guest request seperti extra bed, penggantian linen, baby cot dan lain-lain

Anda mungkin juga menyukai