Anda di halaman 1dari 3

Dampak Negatif Dari Penyebaran Atau Penularan Virus Corona (Covid-

19) Di Indonesia

Yuandriawan Oktavianus Putra

Program Studi Pendidikan Fisika FKIP Universitas Palangka Raya

Jl. Hendrik Timang Kampus Tunjung Nyaho, Palangka Raya

Email : Yuandriawan11@gmail.com

Abstrak

Corona virus adalah kumpulan virus yang bisa menginfeksi sistem pernapasan. Pada banyak kasus, virus ini
hanya menyebabkan infeksi pernapasan ringan, seperti flu. Namun jenis virus ini juga dapat menyebabkan
gangguan pernapasan berat seperti infeksi paru-paru (pneumonia), Middle Respiratory Syndrome (MERS), dan
Severe Acute Respiratory Syndrome (SARS). Tujuan dari penulisan artikel ini ingin mengetahui dampak negatif
dari penyebaran covid-19 atau yang biasa dikenal dengan nama corona virus. Populasi dari penyebaran corona
virus ini berdampak buruk bagi kehidupan masyarakat, contohnya pada daerah Kalimantan Tengah ini. Dari
berbagai kendala atau dampak penyebaran virus ini diantaranya tutupnya berbagai akses perekonomian,
pengiriman barang dan jasa, akses transportasi (seperti penerbangan dan pelayaran), dan juga pendidikan
terpaksa harus dihentikan sementara sampai waktu yang tidak ditentukan karena adanya indikasi penyebaran
virus corona (Covid-19). Sedangkan, untuk menanggulangi atau mencegah terjadinya penularan virus ini
diantaranya hindari secara langsungkontak fisik dengan orang lain, menggunakan masker, tidak lupa untuk
selalu cuci tangan, menghindari keramaian, aktivitas diluar rumah ditiadakan sementara.

Kata Kunci : Covid-19; MERS; Pneumonia; SARS.

Abstrack

Corona virus is a collection of viruses that can infect the respiratory system. In many cases, this virus only
causes mild respiratory infections, such as flu. But this type of virus can also cause severe respiratory disorders
such as lung infections (pneumonia), Middle Respiratory Syndrome (MERS), and Severe Acute Respiratory
Syndrome (SARS). The purpose of writing this article is to find out the negative impact of the spread of covid-
19 or commonly known as corona virus. The population of the corona virus spread has a negative impact on
people's lives, for example in this area of Central Kalimantan. Of the various obstacles or impacts of the spread
of this virus including the closure of various economic access, shipping of goods and services, access to
transportation (such as flights and shipping), and also education must be stopped temporarily until an
indeterminate time due to indications of the spread of the corona virus (Covid-19 ). Meanwhile, to overcome or
prevent the transmission of this virus including avoiding direct contact with other people physically, wearing
masks, not forgetting to always wash hands, avoid crowds, activities outside the home temporarily abolished.

Keywords: Covid-19; MERS; Pneumonia; SARS.

PENDAHULUAN sebutan virus. Virus yang sedang ramai


dibirakan saat ini atau yang telah
Sel-sel pada tubuh manusia, terkait menggemparkan dunia adalah corona virus
dengan perkembangan dan fungsinya dapat (Covid-19). Corona virus (Covid-19)
terganggu oleh adanya infeksi karena adalah kumpulan virus yang bisa
mikroorganisme yang dikenal dengan menginfeksi sistem pernapasan. Akibat
dari infeksi yang ditimbulkan oleh jenis pengidentifikasian yang dilakukan para
virus ini selain dapat merusak sistem medis dalam menangani jenis virus ini
pernapasan juga dapat menyebabkan diantaranya dengan metode cek darah atau
kematian. Covid-19 sama seperti virus- biasa di sebut dengan “Rapid Tes” atau tes
virus lain yang membutuhkan inang, dalam cepat untuk mendeteksi penyebaran Covid-
kasus ini yaitu tubuh manusia, untuk 19. Penggunaan metode rapid tes ini
membantunya menyebar. Pada dasarnya, dilakukan dengan mengambil sampel
virus adalah sebuah sepotong materi darah dari daerah nadi yang terdapat pada
genetik yang tidak dapat melakukan tubuh manusia. Selain menggunakan
banyak 'hal' dengan sendirinya. Ia harus metode tes darah pemerintah juga
menyerang tubuh makhluk hidup agar mencoba menerapkan cara lain salah
dapat berkembang biak. Sebab, tanpa satunya ditempat umum guna mencegah
tubuh makhluk hidup, virus akan mati. wabah virus ini yaitu dengan pengecekan
Virus tidak sama dengan bakteri. Ia tidak suhu tubuh menggunakan termo gun dan
butuh makan, minum, mengeluarkan thermal scanner. Selain itu, pendatang dari
kotoran, atau beristirahat. Pekerjaan satu- negara-negara dengan kasus penyebaran
satunya adalah melakukan reproduksi virus corona juga diharuskan untuk
dengan menggandakan diri. Akan tetapi, menjalani wawancara dan anamnesis.
kegiatan ini dapat dilakukan saat virus Pemeriksaan ini berlaku terhadap semua
menemukan inang yang tepat. kedatangan pesawat internasional, dengan
atensi yang lebih besar diberikan kepada
Berdasarkan latar belakang diatas, pelaku perjalanan dari luar (seperti Korea
masalah penelitian difokuskan pada Selatan, Italia, dan Iran). Proses atau
dampak negatif dari penyebaran atau metode pengecekan yang dilakukan untuk
penularan Virus Corona (Covid-19) di mencegah meluasnya wabah atau dampak
Indonesia. Dampak dari penyebaran virus yang ditimbulkan oleh penyebaran virus
ini sangatlah signifikan dalam corona (Covid-19) umumnya di lakukan
keberlangsungan hidup manusia, seperti ditempat umum, sekolah, hingga pintu
halnya di Indonesia. Upaya pemerintah masuk negara (seperti bandara, pelabuhan,
setempat dalam menangani virus corona dan pos lintas batas darat negara).
(Covid-19) ini salah satunya dengan
mengurangi aktivitas di luar rumah, sering
mencuci tangan, hindari keramaian (pusat
perbelanjaan dan lain-lain), hindari kontak HASIL DAN PEMBAHASAN
fisik langsung dengan orang lain.
Dari berbagai hasil atau data yang
diperoleh diberbagai sumber yang ada
ternyata ada 893 kasus pada tanggal 26
METODE Maret 2020. Data ini di peroleh dari
sumber informasi yang ada di berbagai
Penyebaran virus corona (Covid-19) di provinsi di Indonesia. Di Indonesi sendiri
Indonesia semakin hari semakin kasus terbanyak dari penyebaran virus
meningkat. Imbas dari permasalah ini corona ini ada di provinsi DKI Jakarta
diantaranya tutupnya sebagian akses yaitu terdapat 515 kasus per tanggal 26
transportasi darat maupun transportasi Maret 2020. Untuk lebih jelasnya, berikut
udara. Tidak hanya di Indonesia yang data yang didapat dari berbagai sumber di
merasakan dampak dari penyebaran virus seluruh provinsi yang ada di Indonesia.
jenis ini melainkan seluruh dunia juga
measakan berbagai dampak yang
ditimbulkan dari virus corona (Covid-19)
ini. Berbagai metode penyelidikan maupun
(pneumonia), Middle Respiratory
Syndrome (MERS), dan Severe Acute
Respiratory Syndrome (SARS). Upaya
pemerintah dalam menangani virus corona
(Covid-19) ini salah satunya dengan
mengurangi aktivitas di luar rumah, sering
mencuci tangan, hindari keramaian (pusat
perbelanjaan dan lain-lain), hindari kontak
fisik langsung dengan orang lain. Data
kasus yang diperoleh dari salah satu
sumber ada 515 kasus di Indonesia yaitu di
daerah DKI Jakarta per tanggal 26 Maret
2020.

DAFTAR PUSTAKA

Vina Fadhrotul Mukaromah. "Update: Berikut


5 Kabar Baik soal Penanganan Virus Corona di
Indonesia".
https://www.kompas.com/tren/read/2020/03
/25/180000265/update--berikut-5-kabar-baik-
soal-penanganan-virus-corona-di-indonesia.
Diakses pada tanggal 27 Maret 2020 pukul
13.00 WIB.

Pingit Aria. 2020. “Membandingkan Cek Virus


Corona di Indonesia dan Berbagai Negara”.
Sumber: kemenkes RI http;//katadata.co.id/berita/2020/03/10/membandin
gkan-cek-virus-corona-di-indonesia-dan-berbagai-
negara. Diakses pada tanggal 27 Maret 2020 pukul
10.00 WIB.
SIMPULAN
Corona virus adalah kumpulan
virus yang bisa menginfeksi sistem
pernapasan. Pada banyak kasus, virus ini
hanya menyebabkan infeksi pernapasan
ringan, seperti flu. Namun jenis virus ini
juga dapat menyebabkan gangguan
pernapasan berat seperti infeksi paru-paru

Anda mungkin juga menyukai