Anda di halaman 1dari 7

This post was republished to Simulator CBT at 8:19:35 AM 11/3/2017

PENJASKES
1 Lama permainan sepak bola menurut Federasi Sepak Bola Internasional adalah...
A 2 x 45 menit
B 2 x 25 menit
C 2 x 15 menit
D 2 x 35 menit
E 2 x 5 menit
2 Setiap pemain mempunyai tanggung jawab untuk menjaga daerah dan ruang lingkupnya
dalam permainan sepak bola disebut…
A Man to man defence
B Face break defence
C Combination defence
D Zona defencee
E Variation defence
3 Smash yang dinyatakan berhasil apabila...
A Bola jatuh di luar lapangan
B Tangan melewati net
C Bola dipukul keras
D Bola mengenai lawan
E Bola jatuh dilapangan lawan
4 Permainan softball di ciptakan oleh…
A Leo H.Fiscer
B Pitcher
C Lewis Robert
D George Hancock
E Benethon
5 Teknik lemparan dengan ayunan samping di namakan...
A Under hand throw
B Over hand arm throw
C Over hand throw
D Side arm throw
E Base ball throw
6 Induk organisasi atletik tingkat nasional adalah…
A PERBASI
B PASI
C KONI
D PERSANI
E PORSENI
7 Kesalahan-kesalahan yang sering terjadi pada saat melakukan pendaratan dalam cabang
atletik lompat jauh adalah…
A Saat mendarat dengan posisi duduk
B Lompatan kurang tinggi
C Tumpuan tidak tepat
D Jatuh dengan kedua kaki lentur
E Kecepatan lari semakin berkurang
8 Dibawah ini adalah nilai - nilai yang terkandung dalam olah raga pencak silat, kecuali ...
A Nilai beladiri
B Nilai kekuatan dan kekebalan
C Nilai seni dan budaya
D Nilai olah raga
E Nilai mental spiritual (moral)
9 Usaha pembelaan yang dilakukan dengan sikap kaki yang tidak berpindah tempat atau
kembali ketempat semula disebut…
A Teknik pukulan
B Teknik hindaran
C Teknik elakan
D Teknik kuncian
E Teknik tangkisan
10 Metode latihan di bawah ini yang bukan merupakan bentuk latihan untuk
mengembangkan kecepatan adalah…
A Lari akselerasi
B Interval training
C Lari naik bukit
D Suttle Run
E Down Hill
11 Ciri khusus latihan Fartlex adalah…
A Beban latihan semakin berat
B Disela – sela latihan ada masa istirahat
C Penekanan pada kekuatan (strength)
D Beban latihan bias diatur sesuai kemampuan
E Dilakukan di alam bebas
12 Senam yang dilakukan di atas matras sering juga disebut…
A Forward Roll
B Back Roll
C Flour Exercise
D Neck Spring
E Floor Exercise
13 Dibawah ini beberapa bentuk penyelamatan kecelakaan di air kecuali…
A Memindahkan korban ketempat yang udaranya bersih
B Mengeluarkan segala benda (air) yang menyumbat tenggorokan
C Melakukan pernapasan dengan berpegangan pada tepi kolam
D Menutup badan korban dengan selimut supaya hangat
E Melakukan pernapasan buatan untuk mengeluarkan air dari tubuh korban
14 Manfaat yang dirasakan oleh seorang pendaki gunung, kecuali…
A Melatih keberanian
B Menambah kecerdasan berfikir
C Meningkatkan daya tahan tubuh
D Menambah rasa bersyukur
E Menumbuhkan rasa cinta alam
15 Penyakit kelamin yang timbul akibat dari seks bebas (Free Seks) adalah...
A Syphilis, Kencing nanah, Aids (HIV)
B TBC, Influenza, Diare
C Desentri, Typus, Colera
D Hepatitis, Trachoma
E Deabetes, Infeksikulit
16 Dalam permainan sepak bola yang diperlukan dalam menyusun pola penyerangan adalah sebagai
berikut kecuali….
A Pemain yang bertugas pengatur serangan
B Pemain yang bertugas mencari tempat kosong
C Pemain yang bertugas membantu serangan
D Pemain yang bertugas sebagai pencetak gol
E Pemain yang bertugas pemancing lawan yang bertahan
17 Pertahanan satu lawan satu dalam permainan sepak bola disebut ...
A Zona Marketing
B Zona Defence
C Man to Man
D Switching
E Pressing
18 Tugas utama pemain depan dalam permainan bola voli adalah…
A Pengumpan dan penyerang
B Membendung dan pengumpan
C Pengatur serangan dan pengumpan
D Penyerang dan pembendung
E Kapten dan cover
19 Sesuai dengan tugas dan fungsinya pemain, maka dapat dijelaskan macam-macam sistem
penyerangan 4sm - 2su yaitu…
A 4 smasher – 2 servis
B 4 smasher – 2 universal
C 2 set uper – 4 smasher
D 2 universal – 4 smasher
E 4 smasher – 2 set upper
20 Pola penyerangan yang di rencanakan dari awal sampai penyelesaian akhir disebut…
A Fast Break
B Shuffle
C Double Fivot Offence
D Set Offence
E Give and go waeve
21 Pemain penembak dengan memutar biasanya bergerak di daerah tembakan yaitu…
A Ditengah - tengah lapangan
B Garis sector lapangan
C Hukuman
D Garis samping
E Pertahanan lawan
22 Lompat tinggi gaya guling perut juga disebut…
A Gunting
B Straddle
C Gulingsisi
D Scot
E Flop
23 Sektor lapangan lempar cakram dibatasi oleh tepi garis - garis yang membentuk sudut yaitu…
A 40 derajat dipusat lingkaran
B 35 derajat dipusat lingkaran
C 30 derajat dipusat lingkaran
D 25 derajat dipusat lingkaran
E 20 derajat dipusat lingkaran
24 Berat peluru yang dipakai untuk putra adalah…
A 6,75 kg
B 7,00 kg
C 7,15 kg
D 7,25 kg
E 7,50 kg
25 Lemparan sah, mata lembing harus menancap atau menggores tanah di sektor…
A Lapangan
B Garis
C Lemparan
D Luar garis
E Dalam garis
26 Dibawah ini beberapa bentuk serangan tangan arah samping kecuali…
A Pedang sisi telapak tangan
B Tampar, telapak tangan
C Bandul
D Tumbuk
E Kepret, punggung tangan
27 Teknik dasar gerakan pitcher adalah…
A Short stop dengan hentakan kaki
B Left fieder dengan hentakan kaki
C Teknik right fieder tanpa hentakan kaki
D Teknik catcher dengan hentakan kaki
E Teknik pitcher tanpa hentakan kaki
28 Para ahli olah raga berpendapat atlet yang mengikuti program latihan kebugaran jasmani selama
6-8 minggu akan memiliki, yaitu…
A Kekuatan dan dayatahan tubuh
B Kekuatan dan kelentukan
C Dayatahan dan kelentukan
D Dayatahan, kelentukan dan kekuatan
E Dayatahan, kekuatan dan kordinasi
29 Gerakan lenting tangan (handspring) merupakan salah satu gerakan dalam…
A Senam alat
B Senam tanpa alat
C Senam lantai
D Senam kesegaran jasmani
E Senam kebugaran jasmani
30 Kelompok-kelompok yang beresiko tinggi terkena AIDS kecuali…
A Pecandu Narkoba
B Petugas Kesehatan
C Homo seksual
D Hetero seksual
E Biseksual
31 Pukulan yang tepat melampaui jarring dan langsung jatuh kesisi lapangan lawan dalam
permainan bulu tangkis disebut ...
A Pukulan servis
B Pukulan lob atau clear
C Pukulan drop shot
D Pukulan smash
E Pukulan drive
32 Thomas Cup adalah kejuaran bulu tangkis untuk ...
A Tunggal putri
B Tunggal putra
C Beregu putri
D Beregu putra
E Beregu campuran
33 Pergantian tongkat estafet yang baik dilakukan saat …
A Kedua pelari mengurangi kecepatan larinya
B Kedua pelari dalam posisi berhenti
C Salah satu pelari berhenti
D Kedua pelari dalam kecepatan tinggi
E Kedua pelari dengan kecepatan sedang
34 Kuncian adalah usaha menguasai gerak lawan yang dilakukan dengan cara …
A Mengubah arah serangan lawan
B Menghindari serangan lawan
C Menahan kemungkinan gerak lawan
D Mendahului serangan lawan
E Menghindari serangan lawan
35 Latihan kondisi fisik harus dilakukan dengan …
A Teratur dan ditambah intensitasnya
B Melebihi batas kemampuan
C Banyak istirahat
D Beban seberat - beratnya
E Sesuai kemampuan
36 Latihan yang ditekankan untuk mengembangkan dan meningkatkan kondisi fisik disebut …
A Technical training
B Physical training
C Physicologigal training
D Interval training
E Weight training
37 Gerakan kesamping dengan bertumpu atas keduatangan dan kaki terbuka lebar adalah rangkaian
gerakan …
A Roll depan
B Salto kebelakang
C Meroda
D Hand stand
E Guling lenting
38 Urutan dalam melakukan latihan senam adalah …
A Inti-pemanasan- pendinginan
B Inti-pendinginan- pemanasan
C Pendinginan-pemanasaninti
D Pemanasan-inti- pendinginan
E Pemanasan-pendinginaninti
39 Dibawah ini beberapa macam gaya dalam cabang renang kecuali…
A Gaya bebas
B Gaya kupu-kupu
C Gaya punggung
D Gaya membelakangi
E Gaya dada
40 Dibawah ini adalah syarat – syarat untuk mencapai kesehatan masyarakat …
A Mencegah dan membrantas penyakit menular
B Meningkatkan pengetahuan tentang kesehatan
C Pengobatan masal
D Menjaga kebersihan lingkungan
E Mendidik masyarakat tentang prinsip hidup sehat

Anda mungkin juga menyukai