Anda di halaman 1dari 16

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP )

SEKOLAH : SMP N 1 UNDAAN


MATA PELAJARAN : Seni Budaya (Seni Rupa)
KELAS / SEMESTER : VIII / I
ALOKASI WAKTU : 2 X 40 Menit
STANDAR KOMPETENSI : 1. Mengapresiasi Karya Seni Rupa.
KOMPETENSI DASAR : 1.1 Mengidentifikasi jenis karya seni
rupa terapan nusantara.

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Siswa mampu :
1. Mendefinisikan beragam jenis batik
2. Menyabutkan beragam jenis peralatan yang digunakan untuk membatik
3. Mengidentifikasi teknik membatik
4. Menyebutkan fungsi peralatan batik
5. Menyebutakan 3 pokok proses langkah membatik
6. Menyabutkan 3 macam motim batik klasik

B. MATERI AJAR
1. Ragam hias batik.
2. Jenis - jenis batik.
3. Peralatan dan bahan membatik.
4. Tahapan - tahapan membatik
5. Ragam motif batik klasik

C. METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan CTL : observasi, diskusi, tanya jawab.demonstrasi

D. LANGKAH KEGIATAN
a. Pendahuluan
 Menyampaikan informasi kompetensi dasar yang akan dicapai siswa
 Motivasi dan apersepsi.

b. Kegiatan Inti
 Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
 peserta didik Melihat tayangan power point seni tentang batik
 peserta didik memperhatikan penjelasan konsep tentang kriya batik
 melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema
materi yang akan dipelajari.
 menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber
belajar .
 Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
 peserta didik Mengkaji keragaman proses batik
 membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas
tertentu yang bermakna;
 memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis,
 memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaborat

 Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
 memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat,
maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,
 memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui
berbagai sumber,
 memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman
belajar yang telah dilakukan,
 memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam
mencapai kompetensi dasar
 membantu menyelesaikan masalah;
 memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;
 memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
 memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum
berpartisipasi aktif.

c. Kegiatan Penutup
Dalam kegiatan penutup, guru:
 bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan
pelajaran;
 melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan
secara konsisten dan terprogram;
 memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
 merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program
pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual
maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;

E. SUMBER BELAJAR
Buku teks Seni Rupa SMP bse Kementerian DIKBUD , Rachmat Suherwan dan RizalArdhya
Nugraha
Laptop dan LCD proyektor,Gambar foto berbagai seni terapan daloam soft ware power point.

F. PENILAIAN
Penilaian dilaksanakan selama proses dan sesudah pembelajaran
Instrument penilaian.

1. jelaskan apakah yang dimaksud batik tulis ?


2. sebutkan 4 macam peralatan membatik !
3. jelaskan fungsi canting dalam proses batik !
4. sebutkan 3 tahapan dalam proses membatik !
5. sebutkan 3 macam motif batik

Mengetahui, Kudus, 12 Juli 2012


Kepala SMP 1 Undaan Guru Mapel SBD.

Purwanto, S.Pd Agus Handoko


NIP. 19590209 198303 1 009 NIP. 196508051988031011.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP )

SEKOLAH : SMP N 1 UNDAAN


MATA PELAJARAN : Seni Budaya (Seni Rupa)
KELAS / SEMESTER : VIII / I
ALOKASI WAKTU : 4 X 40 menit ( 2x pertemuan )
STANDAR KOMPETENSI : 1. Mengapresiasi karya seni rupa.
KOMPETENSI DASAR : 1.2 Menampilkan sikap apresiatif
terhadap keunikan gagasan dan
teknik karya seni rupa terapan
nusantara.

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Peserta didik mampu :
1. Membuat ulasan tertulis tentang keunikan gagasan, teknik pembuatan,
fungsi, dan makna karya seni rupa terapan nusantara.
2. Membuat kliping gambar karya seni rupa terapan nusantara.)

B. MATERI AJAR
 Nilai estetis dan praktis karya seni rupa terapan nusantara.
 Fungsi karya seni rupa terapan nusantara
 Makna karya seni rupa terapan nusantara.
 Teknik pembuatan karya seni rupa terapan nusantara.

C. METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan CTL : diskusi, tanya jawab, penugasan .

D. LANGKAH KEGIATAN
Pertemuan pertama dan kedua :
a. Pendahuluan
 Menyampaikan informasi kompetensi dasar yang akan dicapai siswa
 Motivasi dan apersepsi.

b. Kegiatan Inti
 Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
 peserta didik Membaca referensi tentang nilai seni rupa nusantara.
 peserta didik Melihat tayangan proses pembuatan, fungsi, dan makna karya seni
rupa terapan nusantara.
 melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema
materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru
dan belajar dari aneka sumber;
 menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber
belajar lain;
 memfasilitasi terjadinya interaksi antar peserta didik serta antara peserta didik
dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
 melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
 memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau
lapangan.

 Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
 membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas
tertentu yang bermakna;
 memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk
memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
 Diskusi keragaman jenis, bentuk, makna, fungsi karya seni rupa.
 memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan
bertindak tanpa rasa takut;
 memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
 memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi
belajar;
 memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan
maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
 memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun
kelompok;
 memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk
yang dihasilkan;

 Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
 memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat,
maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,
 memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui
berbagai sumber,
 memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman
belajar yang telah dilakukan,
 memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam
mencapai kompetensi dasar:
 berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta
didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan
benar;
 membantu menyelesaikan masalah;
 memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;
 memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
 memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum
berpartisipasi aktif.

c. Kegiatan Penutup
Dalam kegiatan penutup, guru:
 bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan
pelajaran;
 melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan
secara konsisten dan terprogram;
 memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
 merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program
pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual
maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;

E. SUMBER BELAJAR
 Buku teks Seni Budaya untuk SMP Kelas VIII
 Gambar karya seni rupa nusantara

F. PENILAIAN
Penilaian dilaksanakan selama proses dan sesudah pembelajaran
Penilaian
Indikator Pencapaian
Kompetensi Teknik Bentuk Contoh
Instrumen Instrumen
 Membuat kliping tentang Tes praktik/ Tes  Buatlah kliping hasil karya seni
karya seni tekstil Nusantara kinerja identifikasi tekstil nu- santara dan berikan
 Membuat tanggapan tertulis tanggapan tentang keunikannya
tentang keunikan gagasan, berdasar kan gagasan, corak
corak ragam hias, bahan dasar ragam hias, bahan dasar, alat dan
dan teknik karya seni Tekstil teknik pembuatannya
nusantara  Presentasikan hasil kliping
kelompokmu.

Mengetahui, Kudus, 12 Juli 2012


Kepala SMP 1 Undaan Guru Mapel SBD.

Purwanto, S.Pd
NIP. 19590209 198303 1 009 Agus Handoko
NIP196508051988031011.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


( RPP )

SEKOLAH : SMP N 1 UNDAAN


MATA PELAJARAN : Seni Budaya (Seni Rupa)
KELAS / SEMESTER : VIII / I
ALOKASI WAKTU : 4 X 40 menit ( 2x pertemuan )
STANDAR KOMPETENSI : 2. Mengekspresikan diri melalui
karya seni rupa.
KOMPETENSI DASAR : 2.1 Merancang karya seni kriya
tekstil dengan teknik dan corak
seni rupa terapan nusantara

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Peserta didik mampu :
1. Mendiskripsikan konsep batik.
2. Membuat desain pola batik berdasarkan corak ragam hias nusantara

B. MATERI AJAR
 Konsep batik
 Menggambar desain ragam hias untuk pola batik.

C. METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan CTL : Tanya jawab, Demonstrasi, Pemberian tugas.

D. LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


Pertemuan pertama dan kedua :
a. Kegiatan Pendahuluan
 Menyampaikan informasi kompetensi dasar yang akan dicapai siswa
 Tanya jawab berbagai hal yang terkait dengan wawasan siswa mengenai daerah-daerah
pembuat batik.

b. Kegiatan Inti
 Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
 peserta didik Membaca referensi tentang seni rupa nusantara dan karya seni batik.
 peserta didik Melihat tayangan gambar batik.
 peserta didik Menggambar desain ragam hias untuk pola batik.
 melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema
materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru
dan belajar dari aneka sumber;
 menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber
belajar lain;
 memfasilitasi terjadinya interaksi antar peserta didik serta antara peserta didik
dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
 melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
 memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau
lapangan.

 Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
 membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas
tertentu yang bermakna;
 memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk
memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
 memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan
bertindak tanpa rasa takut;
 memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
 memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi
belajar;
 memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan
maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
 memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun
kelompok;
 memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk
yang dihasilkan;

 Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
 memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat,
maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,
 memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui
berbagai sumber,
 memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman
belajar yang telah dilakukan,
 memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam
mencapai kompetensi dasar:
 berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta
didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan
benar;
 membantu menyelesaikan masalah;
 memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;
 memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
 memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum
berpartisipasi aktif.

c. Kegiatan Penutup
Dalam kegiatan penutup, guru:
 bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan
pelajaran;
 melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan
secara konsisten dan terprogram;
 memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
 merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program
pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual
maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;

E. ALAT / SUMBER BELAJAR


 Buku teks Seni Budaya
 Media elektronik lap top dan LCD proyektor
F. PENILAIAN
Penilaian dilaksanakan selama proses dan sesudah pembelajaran
Penilaian
Indikator Pencapaian
Kompetensi Teknik Bentuk Contoh
Instrumen Instrumen
 Membuat bentuk-bentuk Tes praktik/ Tes  Buat desain tekstil dengan
ragam hias dan corak karya kinerja identifikasi mengambil corak ragam hias
tekstil Nusantara Nusantara.
 Membuat rancangan karya
seni kriya tekstil dengan corak
ragam hias Nusantara

Contoh lembar penilaian hasil karya seni rupa


Penilaian
Aspek-aspek yang dinilai
1 2 3 4 5
Gagasan
Kreativitas
Teknik /bentuk
Karakteristik

Keterangan :
1 = sangat kurang
2 = kurang
3 = cukup
4 = baik
5 = sangat baik

Mengetahui, Kudus, 12 Juli 2012


Kepala SMP 1 Undaan Guru Mapel SBD.

Purwanto, S.Pd
NIP. 19590209 198303 1 009 Agus Handoko
NIP. 196508051988031011
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP )

SEKOLAH : SMP N 1 UNDAAN


MATA PELAJARAN : Seni Budaya (Seni Rupa)
KELAS / SEMESTER : VIII / I
ALOKASI WAKTU : 4 X 40 menit ( 2x pertemuan )
STANDAR KOMPETENSI : 2. Mengekspresikan diri melalui
karya seni rupa.
KOMPETENSI DASAR : 2.2 Membuat karya seni kriya tekstil
dengan teknik dan corak seni
rupa terapan nusantara.

A. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik mampu :
1. Membuat pola batik pada kain mori berdasarkan desainnya
2. Membatik tulis dengan bahan lilin dan alat canting
3. Mewarnai kain batik

B. Materi Ajar
 Konsep batik
 Bahan, alat, dan teknik membatik
 Langkah-langkah membatik

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan CTL : Pemberian tugas, praktek.

D. Langkah Kegiatan
Pertemuan pertama dan kedua :
a. Kegiatan Pendahuluan
 Menyampaikan informasi kompetensi dasar yang akan dicapai siswa
 Motivasi dan apersepsi.

b. Kegiatan Inti
 Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
 peserta didik Membaca buku teks tentang karya seni membatik.
 Melihat demonstrasi/tayangan teknik membatik. .
 melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema
materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru
dan belajar dari aneka sumber;
 menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber
belajar lain;
 memfasilitasi terjadinya interaksi antar peserta didik serta antara peserta didik
dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
 melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
 memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau
lapangan.

 Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
 membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas
tertentu yang bermakna;
 memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk
memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
 memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan
bertindak tanpa rasa takut;
 memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
 memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi
belajar;
 memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan
maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
 memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun
kelompok;
 memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk
yang dihasilkan;
 Praktek membatik sesuai dengan langkah-langkahnya

 Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
 memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat,
maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,
 memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui
berbagai sumber,
 memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman
belajar yang telah dilakukan,
 memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam
mencapai kompetensi dasar:
 berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta
didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan
benar;
 membantu menyelesaikan masalah;
 memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;
 memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
 memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum
berpartisipasi aktif.
c. Kegiatan Penutup
Dalam kegiatan penutup, guru:
 bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan
pelajaran;
 melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan
secara konsisten dan terprogram;
 memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
 merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program
pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual
maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
 Menunjukkan karya batik buatan siswa yang berhasil baik

E. Sumber Belajar
 Buku teks Seni Budaya
 Kain mori, lilin, pewarna, canting, wajan, dan kompor,

F. PENILAIAN
Penilaian dilaksanakan selama proses dan sesudah pembelajaran
Penilaian
Indikator Pencapaian
Kompetensi Teknik Bentuk Contoh
Instrumen Instrumen
 Menhayati proses penataan Tes praktik/ Tes Uji  Buatlah benda pakai dengan
pola ragam hias tekstil kinerja petik kerj teknik yang sudah kamu kuasai
 Mampu berkreasi dalam dengan mengambil unsur-unsur
menata pola ragam hias tekstil corak ragam hias seni rupa
pada permukaan kain. terapan Nusantara.
Contoh lembar penilaian hasil karya seni rupa batik
Penilaian
Aspek-aspek yang dinilai
1 2 3 4 5
Gagasan
Kreativitas
Teknik / bentuk
Karakteristik

Keterangan : 1 = sangat kurang


2 = kurang
3 = cukup
4 = baik
5 = sangat baik

Mengetahui, Kudus, 12 Juli 2012


Kepala SMP 1 Undaan Guru Mapel SBD

Purwanto, S.Pd
NIP. 19590209 198303 1 009 Agus Handoko
NIP196508051988031011.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP )

SEKOLAH : SMP N 1 UNDAAN


MATA PELAJARAN : Seni Budaya (Seni Rupa)
KELAS / SEMESTER : VIII / I
ALOKASI WAKTU : 4 X 40 menit ( 2x pertemuan )
STANDAR KOMPETENSI : 2. Mengekspresikan diri melalui
karya seni rupa.
KOMPETENSI DASAR : 2.3 Mengekspresikan diri melalui karya
seni lukis /gambar.

A. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik mampu :
1. Menjelaskan konsep gambar ilustrasi
2. Menyebutkan unsur utama gambar ilustrasi
3. Menyebutkan tiga corak gambar ilustrasi
4. Menyebutkan lima ragam gambar ilustrasi.
5. Menggambar ilustrasi sesuai dengan pilihan corak dan ragamnya.

B. Materi Ajar
 Konsep gambar ilustrasi
 Unsur-unsur gambar ilustrasi
 Corak gambar ilustrasi
 Ragam gambar ilustrasi

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan CTL : Pemberian tugas, praktek.

D. Langkah Kegiatan
Pertemuan pertama dan kedua :
a. Kegiatan Pendahuluan
 Menyampaikan informasi kompetensi dasar yang akan dicapai siswa
 Motivasi dan apersepsi.

b. Kegiatan Inti
 Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
 peserta didik Membaca buku teks tentang menggambar ilustrasi.
 peserta didik Melihat demonstrasi/tayangan gambar ilustrasi.
 melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema
materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru
dan belajar dari aneka sumber;
 menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber
belajar lain;
 memfasilitasi terjadinya interaksi antar peserta didik serta antara peserta didik
dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya;
 melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan
 memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau
lapangan.

 Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
 membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas
tertentu yang bermakna;
 memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk
memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun tertulis;
 memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan
bertindak tanpa rasa takut;
 memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif;
 memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi
belajar;
 memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan
maupun tertulis, secara individual maupun kelompok;
 memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun
kelompok;
 memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk
yang dihasilkan;
 Praktek menggambar ilustrasi sesuai dengan langkah-langkahnya

 Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
 memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat,
maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik,
 memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui
berbagai sumber,
 memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman
belajar yang telah dilakukan,
 memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam
mencapai kompetensi dasar:
 berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta
didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan
benar;
 membantu menyelesaikan masalah;
 memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi;
 memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
 memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum
berpartisipasi aktif.

c. Kegiatan Penutup
Dalam kegiatan penutup, guru:
 bersama-sama dengan peserta didik dan/atau sendiri membuat rangkuman/simpulan
pelajaran;
 melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan
secara konsisten dan terprogram;
 memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
 merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program
pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual
maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
 Menunjukkan karya gambar ilustrasi siswa yang berhasil baik

E. Sumber Belajar
 Buku teks Seni Budaya
 Media elektronik lap top LCD proyektor/ contoh gambar ilustrasi,
F. PENILAIAN
Penilaian dilaksanakan selama proses dan sesudah pembelajaran
Penilaian
Indikator Pencapaian
Kompetensi Teknik Bentuk Contoh
Instrumen Instrumen
 Membuat gambar ilustrasi Tes praktik/ Tes Uji  Buatlah gambar ilustrasi dengan
kinerja petik kerj tema kegiatan siswa di sekolah
 Jelaskan pengertian gambar
ilustrasi!
 Sebutkan unsur utama gambar
ilustrasi!
 Sebutkan tiga corak gambar
ilustrasi!
 Sebutkan lima ragam gambar
ilustrasi!
 Buatlah gambar ilustrasi sesuai
dengan pilihan corak dan
ragamnya

Contoh lembar penilaian hasil karya seni rupa batik


Penilaian
Aspek-aspek yang dinilai
1 2 3 4 5
Gagasan
Kreativitas
Teknik / bentuk
Karakteristik

Keterangan :
1 = sangat kurang
2 = kurang
3 = cukup
4 = baik
5 = sangat baik

Mengetahui, Kudus, 12 Juli 2012


Kepala SMP 1 Undaan Guru Mapel SBD.

Purwanto, S.Pd
NIP. 19590209 198303 1 009 Agus Handoko
NIP196508051988031011.

Anda mungkin juga menyukai