Anda di halaman 1dari 1

Sejarah seni rupa pada masa renaissance

Masa renaissance merupakan masa titik balik peradaban bangsa eropa setelah melewati
dark age. Renaissance memiliki makna “kelahiran kembali” atau kebangkitan ide-ide
klasik dan nilai-nilai klasik Yunani dan Romawi. Renaissance dimulai pada abad ke-14
sampai abad ke-16 di Florance, Italia.
Renaissance dibagi menjadi 2 fase, yaitu:
1. Fase awal renaissance
2. Fase puncak renaissance
Renaissance melahirkan 2 gaya:
1. Gaya Baroque/ Barok
Baroque dalam bahasa Portugis berarti “mutiara tidak terbentuk”. Dalam seni rupa
ini berarti karya seni yang tidak beraturan. Karakteristik gaya barok ialah memiliki
garis lengkung yang dinamis dan cenderung berlebihan, menggunakan symbol-
simbol yang kompleks dan memiliki sifat yang dramatis.

2. Gaya Rococo/ Rakoko


Diambil dari bahasa perancis yang berarti “taman bebatuan”. Gaya ini lebih
mengacu pada hiasan interior ketimbang lukisan. Kejayaan rococo muncul pada
karya arsitek Flemish, Ketika membangun Amalienburg Pavillion pada 1734 -
1739. Interiornya mengunakan kaca-kaca cermin dan dekorasi yang mewah.

Anda mungkin juga menyukai