Anda di halaman 1dari 25

Penguatan Kelembagaan Sistem Keamanan Laut

Indonesia KEMENTERIAN PERHUBUNGAN


Jakarta, Juni 2020 REPUBLIK INDONESIA
PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK
INDONESIA
The forth pillar of international regulatory regime NOMOR 40 TAHUN 2015
TENTANG
KEMENTERIAN PERHUBUNGAN
SOLAS “International Convention for the Safety of Life at Sea”
Pasal 44 ayat (1)
“International Convention for the Prevention of Pollution Direktorat Jenderal Perhubungan Laut menjadi
IMO MARPOL from Ships” penanggung jawab pelaksanaan kegiatan dan
administrasi Pemerintah pada Organisasi Maritim
“International Convention on Standards of Training, Internasional dan/atau lembaga internasional di
STCW Certification and Watchkeeping for Seafarers “ bidang pelayaran lainnya, sesuai peraturan perundang-
undangan
diimplementasikan
ILO MLC “Maritime Labour Convention, 2006”
Direktorat Jenderal Perhubungan Laut melalui:
1. Flag State Control Dit Kappel
2. Port State Control Dit KPLP
3. Coastal State Dit KPLP

2
TUGAS POKOK DAN FUNGSI DITJEN HUBLA
PERATURAN MENTERI PERHUBUNGAN NOMOR PM 122 TAHUN 2018
PASAL 262 :

“Direktorat Jenderal Perhubungan Laut mempunyai tugas menyelenggarakan


perumusan dan pelaksanaan kebijakan di bidang transportasi laut.”

PERATURAN MENTERI PERHUBUNGAN NOMOR PM 122 TAHUN 2018 PASAL


263 :

“Direktorat Jenderal Perhubungan Laut menyelenggarakan


fungsi : perumusan kebijakan, PELAKSANAAN KEBIJAKAN, PENYUSUNAN
NORMA, STANDAR, PROSEDUR, DAN KRITERIA di bidang penyelenggaraan
angkutan laut, kepelabuhanan, sarana dan prasarana transportasi laut,
perlindungan lingkungan maritim, serta peningkatan keselamatan dan keamanan
transportasi laut;“
Ruang Lingkup Pengaturan di Bidang Pelayaran

PERLINDUNGAN
ANGKUTAN DI PERAIRAN LINGKUNGAN MARITIM
Angkutan di Perairan adalah Perlindungan Lingkungan Maritim adalah
kegiatan mengangkut setiap upaya untuk mencegah dan
dan/atau memindahkan menanggulangi pencemaran lingkungan
penumpang dan/atau barang perairan yang bersumber dari kegiatan
dengan menggunakan kapal. yang terkait dengan pelayaran.

KEPELABUHAN KESELAMATAN
Kepelabuhanan adalah segala sesuatu yang
DAN KEMANAN
Pelayaran berkaitan dengan pelaksanaan fungsi pelabuhan Keselamatan dan keamanan pelayaran
untuk menunjang kelancaran, keamanan, dan adalah suatu
ketertiban arus lalu lintas kapal, penumpang keadaan terpenuhinya persyaratan
dan/atau barang, keselamatan dan keamanan keselamatan dan
berlayar, tempat perpindahan intra-dan/atau keamanan yang menyangkut angkutan di
antarmoda serta mendorong perekonomian nasional perairan,
dan daerah dengan tetap memperhatikan tata kepelabuhanan, dan lingkungan maritim
ruang wilayah.

3
KELAIKLAUTAN
ANGKUTAN DI
PERAIRAN
KENAVIGASIAN

Prosedur PAM
FASPEL

SARPRAS PAM
Pelabuhan
KEPELABUHANAN
KESELAMATAN SISTEM
KOMUNIKASI
DAN KEAMANAN
PERSONIL PAM

KEPELABUHANAN

PENGOPERASIAN
KAPAL
PERLINDUNGAN
PENGANGKUTAN
LINGKUNGAN LIMBAH & B3
MARITIM
PEMBUANGAN
LIMBAH DI
PERAIRAN

PENUTUHAN KAPAL

4
Jumlah kapal patroli Kelas I s.d
V sebanyak 378 kapal;
Jumlah SDM sebanyak ± 9000
orang; Jumlah PPNS sebanyak
402 Orang; dan
Jumlah Kantor UPT terdiri dari
5 Pangkapalan PLP dan 264
Kantor Kesyahbandaran yang
tersebar di seluruh wilayah
Indonesia.

5
Indonesia
Undang-Undang
Nomor 17 Tahun Sea and
2008 tentang
Pelayaran Coast
Guard

9
Fungsi

Locus

7
Sea and Coast Guard/SCG
(UU 17 / 2008)

SCG
S Sesuai dengan Pasal 71 ayat (1) UU bertanggung jawab kpd Presiden dan secara teknis operasional
32 Tahun 2014, BAKORKAMLA telah dilaksanakan oleh Menteri Perhubungan (Psl 276 (3))
berubah menjadi BAKAMLA Kewenangan, Identitas, Organisasi dan Tata Kerja SCG diatur
dalam PP (Psl 278 (3), 279 (4), 281)
Kewenangan, Identitas, Organisasi dan Tata
PLP diatur dalam PP (Psl 278 (3), 279 (4), 281)

9
PENEGAKAN HUKUM
(PENYIDIKAN HINGGA P-21 TAHAP 2 / PENYERAHAN BARANG BUKTI DAN TERSANGKA)

MT. REZQINA 09
(2016)

SB. HARAPAN BARU EXPRESS 7


dan KM. AZHAR (2020)
SB SEA SPARROW I dan SB DM 55 (2015) MT. KRATON (2016) *) sampling
KEMENTERIAN PERHUBUNGAN
DIREKTORAT JENDERAL PERHUBUNGAN LAUT
DIREKTORAT KESATUAN PENJAGAAN LAUT DAN PANTAI
Edited by R.Hendhy S.
Indonesia – amerika serikat
Indonesia – AUSTRALIA Edited by R.Hendhy S.

• ISPS Audit Course (2010, 2015)


• Maritime Security Desktop Exercise (2013, 2014,
2015, 2016, 2017, 2020)
• Port Security Training di Australia (2010, 2011,
2013)
• Port Security Regulatory Deep Dive Group
Discussion (2018)
• Executive Knowledge Exchange, Canberra (2018)
• English Language Training - In-house and
Australia-based trainings (Feb-May 2019,2020)
• Managing Trusted Insider workshops (Belawan and
Makassar 2019, 2020)
• Maritime and Port Security Awareness Program –
Labuan Bajo, Lombok and Benoa 2020
• Pembangunan Laboratorium SBC-TTF (Solid Bulk Capacity Building
Cargoes–Testing & Training Facility)
Indonesia – INGGRIS
Edited by R.Hendhy S.

Port Visit Capacity Building

• Oleh U.K Department for


Transport • Maritime Security
• Untuk melihat tindakan Passenger Screening
keamanan (ISPS Code) Skills Course (Tg. Priok
yang diterapkan di 2018)
terminal penumpang • ToT – Passenger
yang melayani kapal Screening Skills Course
pesiar (Benoa, 18 – 21 Feb
• Tanjung Priok dan Benoa 2019
(2016), Lembar dan
Benoa (Okt 2018)
• Reciprocal Visit ke
Inggris (2017)
Edited by R.Hendhy S.
Indonesia – JEPANG
Hibah Peralatan Keamanan
• Oleh JICA (2008)
• Pelabuhan yang dioperasikan oleh
PT. Pelindo
• CCTV, XRay

Capacity Building
• Port Security Seminar di Jepang (setiap
tahun)
• Annual Port Security Experts Meeting di
Jepang (ASEAN + Jepang)
• Regional Marine Polution Exercise (Marpolex)
bersama Philippine Coast Guard (PCG) dan
Japan Coast Guard (JCG) setiap 2 (dua) tahun
sekali
Edited by R.Hendhy S.
Indonesia – PHILIPINE
❖ Sidang IMO Sub Komite Carriage of Cargoes and Containers (CCC) (2015);

❖ Sidang IMO Sub Komite Implementation of IMO Instruments (III) terkait harmonisasi
peraturan internasoinal dengan penerapan peraturan Port State Control (PSC) di Indonesia
(2017 & 2018);

❖ Sidang IMO Sub Komite Carriage of Cargoes and Containers (CCC) (2019) terkait kerja
sama Indonesia dengan Australia untuk pembangunan Laboratorium SBC-TTF (Solid Bulk
Cargoes–Testing & Training Facility) sebagai tindak lanjut terbelahnya kapal pengangkut
nicle ore berbendera Australia;

❖ Maritime Security Workshop for Designated Authority and PFSO – October 2019, in
collaboration with United Kingdom Department for Transport;

❖ Maritime Security Risk Management Training – February 2020, in collaboration with


Australian Department of Home Affairs and United Kingdom Department for Transport
BEBERAPA BENTUK KERJA SAMA ANTARA DITJEN HUBLA
DENGAN APARAT PENEGAK HUKUM LAINNYA :

18
TENTANG
DUKUNGAN PENGAWASAN DAN PENGAMANAN DI BIDANG PELAYARAN
NOMOR : HK. 201/11/9 DJPL/ 2019
NOMOR : Kerma/15/XI/2019
MAKSUD DAN TUJUAN
(1) MAKSUD PERJANJIAN KERJA SAMA INI
SEBAGAI PEDOMAN PARA PIHAK
MELAKSANAKAN PENGAWASAN DAN
PENGAMANAN DI BIDANG PELAYARAN
(2) TUJUAN DARI PERJANJIAN KERJA SAMA INI
UNTUK MEMBANGUN KERJA SAMA
DALAM MEWUJUDKAN SINERGITAS DAN
OPTIMALISASI KEGIATAN PARA PIHAK
DALAM RANGKA DUKUNGAN
PENGAWASAN DAN PENGAMANAN DI
BIDANG PELAYARAN Lex Specialis Derogat Legi Generali 19
PERJANJIAN KERJA SAMA ANTARA DITJEN HUBLA DENGAN BAIS -TNI
RUANG LINGKUP PERJANJIAN KERJA SAMA INI, MELIPUTI :
(1) PERTUKARAN DATA DAN INFORMASI TERKAIT PENGAWASAN DAN PENGAMANAN DI BIDANG
PELAYARAN;
(2) PENINGKATAN KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA;
(3) PEMANFAATAN SARANA DAN PRASARANA SECARA TERBATAS;
(4) PELAKSANAAN KEGIATAN DAN OPERASI BERSAMA DALAM RANGKA PENGAWASAN DAN
PENGAMANAN DI BIDANG PELAYARAN ; DAN
(5) KEGIATAN LAIN YANG DIANGGAP PERLU, DAN SESUAI DENGAN PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN

Fiat Justitia Ruat Caelum 20


TENTANG
PELAKSANAAN PENEGAKAN HUKUM DI BIDANG PELAYARAN
NOMOR : HK.201/1/3 DJPL/ 2020
NOMOR : NK/2/I/2020

Lex Specialis Derogat Legi Generali 21


MOU ANTARA KEMENHUB DENGAN POLRI
RUANG LINGKUP NOTA KESEPAHAMAN INI, MELIPUTI :
(1) PERTUKARAN DATA DAN/ ATAU INFORMASI;
(2) PENEGAKAN HUKUM;
(3) BANTUAN PENGAMANAN;
(4) PENINGKATAN SUMBER DAYA MANUSIA; DAN
(5) PEMANFAATAN SARANA DAN PRASARANA.

JANGKA WAKTU :
NOTA KESEPAHAMAN INI BERLAKU UNTUK JANGKA WAKTU 5 (LIMA) TAHUN TERHITUNG SEJAK TANGGAL
DITANDATANGANI OLEH PARA PIHAK
NOTA KESEPAHAMAN INI DITANDATANGANI TANGGAL 29 JANUARI 2020
Fiat Justitia Ruat Caelum 22
TENTANG
PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN TERORISME DI BIDANG PELAYARAN
NOMOR : HK. 02.00/02/2020
NOMOR : HK. 201/2/18/DJPL/2020

Lex Specialis Derogat Legi Generali 23


PERJANJIAN KERJA SAMA ANTARA DITJEN HUBLA DENGAN BNPT

RUANG LINGKUP PERJANJIAN KERJA SAMA INI, MELIPUTI :


(1) PENYUSUNAN STANDARISASI PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN TERORISME DI BIDANG PELAYARAN;
(2) PERTUKARAN DATA DAN INFORMASI TENTANG PENANGANAN POTENSI ANCAMAN DAN GANGGUAN
TERORISME;
(3) SOSIALISASI PENCEGAHAN DAN PENAGGULANGAN TERORISME;
(4) PENINGKATAN KAPASITAS SDM DALAM PENGGULANGAN TERORISME DI BIDANG PELAYARAN ; DAN
(5) KEGIATAN LAIN YANG DIANGGAP PERLU DAN DISEPAKATI PARA PIHAK DALAM RANGKA PELAKSANAAN
PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN TERORISME DI BIDANG PELAYARAN.

JANGKA WAKTU :
PERJANJIAN KERJA SAMA INI BERLAKU UNTUK JANGKA WAKTU 3 (TIGA) TAHUN TERHITUNG SEJAK
TANGGAL DITANDATANGANI OLEH PARA PIHAK
PERJANJIAN KERJA SAMA INI DITANDATANGANI TANGGAL 4 MEI 2020

Fiat Justitia Ruat Caelum 24

Anda mungkin juga menyukai