Anda di halaman 1dari 18

PROPOSAL IDE BISNIS

PROGRAM SERTIFIKASI KEWIRAUSAHAAN

“Pempek Daun Kelor Sebagai Peningkat Imunitas Anti Covid-19”

NAMA KETUA: Hanif Nanda Nafi’an 19613265


ANGGOTA:
1. Vera Nur Mitayani 19613291
2. Moh. Dzakiy Naashiruddiin 19613292
3. Moh. Dzakiy Nashrulloh 19613293

PUSAT INKUBASI BISNIS DAN KEWIRAUSAHAAN


BAGIAN KARIR MAHASISWA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
2020
PENGESAHAN PROPOSAL IDE BISNIS

1. Judul Kegiatan : Pempek Daun Kelor Sebagai Peningkat


Imunitas Anti Covid-19
2. Nama Perusahaan : -
3. Ketua Pelaksana Kegiatan
a. Nama Lengkap : Hanif Nanda Nafi'an
b. NIM : 19613265
c. Program Studi : D3 Keperawatan
d. Perguruan Tinggi : Universitas Muhammadiyah Ponorogo
e. Alamat Rumah dan No : Desa Kemuning, Kec Sambit Kabupaten
Tel./HP Ponorogo. 63474
f. Alamat email : Hanifnandanafian4@gmail.com
4. Anggota Pelaksana : 4 Orang
5. Dosen Pendamping
a. Nama Lengkap dan Gelar : -
b. NIDN/NIK :
c. Alamat Rumah dan No : -
Tel./HP
6. Biaya Kegiatan Total
a. Total Biaya : Rp 1.000.000
7. Jangka Waktu Pelaksanaan : 3(Tiga) Bulan

Mengetahui,
Ketua Tim Anggota 1

(.............................) (.............................)

Anggota 2 Anggota 3

(.............................) (.............................)
KATA PENGANTAR

Puji syukur kepada Allah Yang Maha Esa yang telah melimpahkan rahmat
dan hidayatNya, sehingga tim penyusun dapat menyelesaikan proposal ini sesuai
waktu yang telah ditentukan.
Proposal ini disusun dalam rangka memenuhi tugas prakarya dan
kewirausahaan. Keberhasilan dalam penyusunan proposal ini tidak lepas dari
bantuan berbagai pihak. Terima kasih bagi semua yang telah berperan dan
membantu dalam pembuatan proposal ini baik secara langsung maupun tidak
langsung.
Tim penyusun menyadari bahwa proposal ini banyak kesalahan dan
kekurangan, oleh karena itu kritik dan saran yang membangun dari berbagai pihak
sangat kami harapkan demi kesempurnaan proposal ini. Tim penyusun berharap
semoga proposal ini dapat bermanfaat bagi para pembancanya.

Ponorogo, 30 Oktober 2020

Penyusun
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL .......................................................................................................... i


HALAMAN PENGESAHAN ........................................................................................... ii
KATA PENGANTAR .....................................................................................................iii
DAFTAR ISI .................................................................................................................... iv
DAFTAR TABEL ........................................................... Error! Bookmark not defined.
BAB I PENDAHULUAN ................................................................................................. 1
A. LATAR BELAKANG ............................................................................................. 1
B. PRIORITAS MASALAH ........................................................................................ 1
C. TUJUAN.................................................................................................................. 1
D. LUARAN YANG DIHARAPKAN ........................................................................ 2
E. MANFAAT PROGRAM......................................................................................... 2
BAB II GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA...................................................... 3
BAB III METODE PELAKSANAAN ............................................................................. 5
BAB IV BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN ............................................................... 9
1.1 Anggaran Biaya .................................................................................................. 9
1.2 Jadwal Kegiatan.................................................................................................. 9
Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota ........................................................................ 10
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan .................................................................... 14
BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Banyak sekali usaha makanan dengan aneka ragam bentuk dan ciri khas,
dari yang murah-meriah hingga mahal. Dalam aktivitas sehari-hari banyak
mahasiswa yang sibuk dengan kegiatan perkuliahannya, dan tentu apabila
aktivitas semakin padat banyak mahasiswa yang melupakan pola makannya.
Dengan alasan inilah kami ingin menjual salah satu makanan khas dari kota
Palembang, yaitu Pempek. Makanan ini cukup sederhana namun sangat cocok
untuk dikonsumsi saat senggang dan sekaligus mengenyangkan perut.
Pempek merupakan makanan sederhana namun sangat cocok untuk
dikonsumsi saat senggang dan sekaligus mengenyangkan perut. Rasanya juga
enak, nikmat dan telah dikenal oleh masyarakat, sehingga kami yakin bahwa
usaha ini layak saya jalankan.
Tujuan dari usaha ini lebih saya tekankan untuk mendapat keuntungan
yang maksimal, menyalurkan hobi memasak, dan juga untuk meningkatkan
ketrampilan membuat aneka masakan.

B. PRIORITAS MASALAH

Berdasarkan latar belakang masalah di atas, maka permasalahan yang akan


di bahas dalam program ini adalah :

1. Bagaimana pengolahan daun kelor sehingga dapat menjadi olahan


pempek?

2. Bagaimana menciptakan peluang wirausaha inovatif yang memiliki


prospek dan mampu bersaing dan memberikan nilai jual?

3. Bagaimana menyajikan menu makanan pempek yang bergizi bagi


masyarakat?

C. TUJUAN

Tujuan yang hendak dicapai dengan adanya program kewirausahaan ini,


diantaranya yaitu :

1. Mengetahui cara mengolah daun kelor sehingga dapat menjadi olahan


pempek?
2. Menciptakan peluang wirausaha inovatif yang memiliki prospek dan
mampu bersaing dan memberikan nilai jual.

3. Mengetahui cara menyajikan menu makanan pempek yang bergizi


bagi masyarakat

D. LUARAN YANG DIHARAPKAN

Adapun luaran yang diharapkan dari program ini adalah :

1. Produk pempek yang dapat menjadi peluang usaha bagi mahasiswa


dan masyarakat

2. Dapat menjadi penghasilan sampingan atau menjadi penghasilan


tetap bagi mashasiswa dan masyarakat

3. Mendapat ijin Produk Industri Rumah Tangga (P-IRT).

E. MANFAAT PROGRAM

Manfaat program ini adalah :

1. Memberikan kesempatan mahasiswa untuk mengembangkan minat dan


kemampuan berwirausaha.

2. Mengolah Jahe dan cengkeh menjadi yang lebih produktif dan inovatif.

3. Memberikan tambahan ekonomi bagi mahasiswa dari hasil usahanya


sendiri.
BAB II

GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

Pada umumnya tanaman Moringan Oleiviera atau dikenal dengan kelor ini
sudah banyak yang mengetahuinya dan banyak tumbuh disekitar kita, namun
tumbuhan tersebut jarang dimanfaatkan. Belum banyak masyarakat yang
mengetahui manfaat daun kelor. Untuk itu perlu adanya inovasi dalam
mengenalkan daun kelor kepada masyarakat yang diolah menjadi pempek
berbahan dasar daun kelor yang mengandung banyak manfaat dan juga
sebagai inovasi produk yang menyehatkan.

1. Kelebihan produksi pempek

a) Bahan baku yang mudah didapatkan


b) Harga yang terjangkau
c) Aman dikonsumsi segala usia dan juga bermanfaat karena kandungan
gizi yang terdapat didalamnya.

Tabel 1.1 Kandungan nilai gizi daun kelor segar dan kering
Komponen gizi Daun segar Daun kering
Kadar air (%) 94.01 4.09
Protein (%) 22.7 28.44
Lemak (%) 4.65 2.74
Kadar abu - 7.95
Karbohidrat (%) 51.66 57.01
Serat (%) 7.92 12.63
Kalsium (mg) 350-550 1600-2200
Energi (Kcal / 100 g) - 307.30
Sumber: Melo et al (2013); Shiriki et al (2015); Nweze & Nwafeo (2014); Tekle
at al (2015)

2. Peluang pasar

Pempek disukai oleh banyak kalangan masyarakat, kami hadir dengan


kreasi baru berupa pempek daun kelor selain enak, mengenyangkan,
disukai banyak orang dan juga bermanfaat bagi kesehatan tubuh. Pempek
daun kelor ini juga memiliki cita rasa yang tidak kalah enak dengan
pempek-pempek yang di jual di pasaran. Dengan keunikannya yang
membuat penasaran akan pempek daun kelor dan diharapkan bisa
menjadi alternatif jajanan sehat.
3. Media promosi yang Akan Digunakan

Strategi pemasaran yang akan kami lakukan adalah dengan


menggunakan berbagai cara, seperti berikut :

a. Iklan melalui Sosial Media

Pengenalan produk melalui soisal media ini kami rasa


berpengaruh positif, karena melalui sosial media yang kita miliki
kita bisa menampilkan bagaimana produk yang kita tawarkan dan
jangkauan dari media sosial ini lebih luas. Dalam memasarkan
produk pempek ini dengan menjual secara online. Hal ini
dilakukan agar produk ini bisa terkenal luas tidak hanya untuk
daerah sekitar, melainkan untuk daerah-daerah lain.

b. Analisis MIX (bauran pemasaran) 4P yaitu:

a) Kebijakan Produk (Product) :Usaha ini bergerak dalam


bidang jasa penjualan, berupa pempek daun kelor yang
akan dijual belikan keberbagai tempat di Ponorogo. Dengan
rasanya yang enak serta dikemas secara praktis untuk
kemudahan konsumen menikmatinya dan menyehatkan.
b) Kebijakan Harga (Price) : Harga pempek daun kelor
Rp.10.000- /Porsi. Harga pempek daun kelor freze Rp.
13.000- /Porsi
c) Kebijakan Promosi (Promotion) : Untuk meningkatkan
hasil penjualan, maka perlu di lakukan promosi. Beberapa
media untuk promosi ini di antaranya, pamflet, poster,
leaflet, sosial media, dan stiker.

d) Kebijakan Distribusi (Place) : Distribusi hasil produksi


pada konsumen di lakukan dengan memasukkannya ke
supermarket terdekat, kantin terdekat, dan warung-warung
setiap hari sabtu dan minggu.
BAB III

METODE PELAKSANAAN

Usaha ini dilaksanakan dengan memberdayakan sumber daya dari rekan


usaha, analisis keuangan, dan asumsi keuntungan seperti yang akan dipaparkan
dibawah ini.

1. Pelaksana Usaha

Pelaksana usaha ini adalah orang orang yang memberikan kontribusi


terhadap jalannya usaha. Pelaku usaha digolongkan menjadi beberapa jenis
antara lain :

a. Direksi Inti
Orang-orang yang berperan sebagai direksi dalam usaha ini
adalah semua anggota yang mengajukan proposal yang terbagi
dalam beberapa tugas yakni, ketua, bendahara, dan marketing.

b. Tim Usaha
Tim usaha adalah orang yang memberikan kontribusi jasa dan
tenaganya dalam produksi produk ini. Dan juga memiliki tugas
masing masing sesuai dengan job description.

2. Analisis Keuangan
Setiap mengawali sebuah usaha pasti diperlukan investasi awal.
Proyeksi investasi dalam usaha ini adalah sebesar Rp 1.000.000 yang
bersumber dari dana dikti dengan rincian penggunaan sebagai berikut :

1. Biaya pembelian peralatan

Tabel 3.1 Biaya Pembelian Peralatan


Harga Satuan
No Keterangan Kuantitas Nilai (Rp)
(Rp)
Kompor gas 1 set Rp. 300.000 Rp. 300.000
Belender 1 set Rp. 250.000 Rp. 250.000
Pisau 2 buah Rp. 15.000 Rp. 30.000
Panci 2 buah Rp. 45.000 Rp. 90.000
Talenan 1 buah Rp. 15.000 Rp. 15.000
Wajan 1 buah Rp. 45.000 Rp. 45.000
Spatula 1 buah Rp. 10.000 Rp. 10.000
Serok 1 buah Rp. 10.000 Rp. 10.000
SUB TOTAL Rp. 750.000

2. Bahan Habis Pakai

Tabel 3.2 Bahan Habis Pakai


Harga Satuan
No Keterangan Satuan Nilai (Rp)
(Rp)
Plastik es 1 Rp. 5.000 Rp. 5.000
Stiker kemasan 1 bendel Rp. 5.000 Rp. 5.000
Box sterofoam 1 Rp. 20.000 Rp. 20.000
Minyak goreng 1 Rp. 15.000 Rp. 15.000
Tabung gas 3kg 1 Rp. 125.000 Rp. 125.000
Lap 4 Rp. 5.000 Rp. 20.000
Bahan baku 1 Rp. 60.000 Rp. 60.000
SUB TOTAL Rp. 250.000

Total Keseluruhan (Rp) Rp 1.000.000


BEP

Dari jumlah bahan habis pakai di atas dapat memproduksi pempek


sebanyak 200 kemasan @50 gram, dengan rencana kami memproduksi pempek
tersebut @10.000.

Total harga jual


= 200 x 10.000 = 2.000.000

Biaya Produksi
= Biaya peralatan + Biaya bahan habis pakai
= 750.000 + 250.000 = 1.000.000
BEP = 2.000.000 / 1.000.000 = 2

Alat yang digunakan :


1. Kompor gas
2. Blender
3. Pisau
4. Baskom
5. Lap
6. Telenan
7. Panic
8. Wajan
9. Serok
10. Spatula
11. Plastik es
12. Stiker kemasan
13. Box sterofom
14. Tabung gas 3kg
15. Gelas takar

Bahan yang digunakan :


1. Minyak goring
2. Bawang putih
3. Garam
4. Tepung terigu
5. Tepung tapioca
6. Daun kelor
7. Gula jawa
8. Asem jawa
9. Gula aren
10. Cabai
11. Penyedap rasa
12. Rebon
13. Cuka
14. Air
15. Telur

Cara membuat Cuko


1. Siapkan bahan dan ulek bumbu
2. Didihkan air, masukkan gula aren, asem jawa, dan cuka dengan api kecil.
3. Setelah gula larut angkat dan saring
4. Masukkan bawang putih , cabai, dan garam ke dalam air.
5. Masak sampai mendidih, kemudian angkat dan dinginkan.

Cara membuat pempek


1. Siapkan wadah dan bahan bahan yang akan dicampurkan.
2. Masukkan tepung terigu dengan tepung tapioca 2:1
3. Larutkan dengan air
4. Masukkan bumbu dan telur
5. Tambahkan minyak sedikit
6. Masukkan adonan pada plastic
7. Kukus adonan hingga matang

Pada tahap ini pempek sudah siap untuk dimakan dan dipasarkan sesuai
dengan strategi pemasaran yang telah kami rancang dengan promosi langsung dan
tidak langsung, offline maupun online akan mempermudah dalam proses
pelaksanaan pemasaran.
BAB IV

BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

1.1 Anggaran Biaya

Tabel 1.1 Ringkasan Anggaran Biaya


No. Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)
1. Peralatan penunjang Rp 750,000.00
2. Bahan habis pakai Rp 250,000.00
Jumlah Rp 1.000,000.00

1.2 Jadwal Kegiatan

Tabel 1.2 Jadwal Kegiatan


No Bulan
Kegiatan
. 1 2 3
1. Perencanaan teknis
pelaksanaan program
2. Persiapan alat dan bahan
3. Formulasi bahan Gelatik
4. Persiapan kemasan dan
promosi
5. Persiapan strategi bisnis
6. Produksi
7. Pengemasan
8. Pemasaran
9. Evaluasi program
10. Penyusunan laporan
Lampiran 1. Biodata Ketua dan anggota

Biodata Ketua
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Hanif Nanda Nafi'an
2. Jenis Kelamin Laki-laki
3. Program Studi DIII Keperawatan
4. NIM 19613265
5. Tempat dan Tanggal Lahir Lampung Tengah, 15 Juni 2001
6. Alamat
7. Alamat E-mail Hanifnandanafian4@gmail.com
8. Nomor Telepon/HP 082364963453

B. Riwayat pendidikan

SD SMP SMA
Nama Instansi SD Negeri 1 SMP Negeri 1 SMK
Saptomulyo Kotagajah Muhammadiyah 3
Metro
Jurusan Farmasi
Tahun masuk 2007-2013 2013-2016 2016-2019

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari
ternyata dijumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi. Demikian biodatanini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi
salah satu persyaratan dari pengajuan hibah proposal sertifikasi kewirausahaan.

Penyusun

(Hanif Nanda Nafi’an)


NIM. 19613265
Biodata Anggota

Anggota 1

A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Vera Nur Mitayani
2. Jenis Kelamin Perempuan
3. Program Studi DIII Keperawatan
4. NIM 19613291
5. Tempat dan Tanggal Lahir Ponorogo, 16 Mei 2000
6. Alamat Ds. Wringinanom, Sambit, Ponorogo
7. Alamat E-mail veanrmtyn@gmail.com
8. Nomor Telepon/HP 082145838287

B. Riwayat pendidikan

SD SMP SMA
Nama Instansi SDN 2 SMPN 3 SMAN 1
WRINGINANOM SAMBIT BUNGKAL
Jurusan - - IPA
Tahun masuk 2007 - 2013 2013 - 2016 2016 - 2019

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari
ternyata dijumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi. Demikian biodatanini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi
salah satu persyaratan dari pengajuan hibah proposal sertifikasi kewirausahaan.

Penyusun

(Vera Nur Mitayani)


NIM. 19613291
Anggota 2

B. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Moh. Dzakiy Naashiruddiin
2. Jenis Kelamin Laki - Laki
3. Program Studi DIII Keperawatan
4. NIM 19613292
5. Tempat dan Tanggal Lahir Ponorogo, 23 Juni 2000
6. Alamat Ds. Bajang, Mlarak, Ponorogo
7. Alamat E-mail Dzakiynaashiruddiin023@gmail.com
8. Nomor Telepon/HP 089696736527

B. Riwayat pendidikan

SD SMP SMA
Nama Instansi SDN 1 GANDU SMPN 1 JETIS MAN 2
PONOROGO
Jurusan - - IPS
Tahun masuk 2007 - 2013 2013 - 2016 2016 - 2019

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari
ternyata dijumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi. Demikian biodatanini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi
salah satu persyaratan dari pengajuan hibah proposal sertifikasi kewirausahaan.

Penyusun

(M. Dzaky Naashiruddiin)


NIM. 19613292
Angggota 3

A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Moh. Dzakiy Nashrulloh
2. Jenis Kelamin Laki - Laki
3. Program Studi DIII Keperawatan
4. NIM 19613293
5. Tempat dan Tanggal Lahir Ponorogo, 23 Juni 2000
6. Alamat Ds. Bajang, Mlarak, Ponorogo
7. Alamat E-mail Dzakiynashrulloh023@gmail.com
8. Nomor Telepon/HP 085701163572

B. Riwayat pendidikan

SD SMP SMA
Nama Instansi SDN 1 GANDU SMPN 1 JETIS MAN 2
PONOROGO
Jurusan - - IPS
Tahun masuk 2007 - 2013 2013 - 2016 2016 - 2019

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari
ternyata dijumpai ketidak sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi. Demikian biodatanini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi
salah satu persyaratan dari pengajuan hibah proposal sertifikasi kewirausahaan.

Penyusun

(M. Dzaky Nashrulloh)


NIM. 19613293
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan
1. Peralatan Penunjang
Harga Satuan
No Keterangan Kuantitas Nilai (Rp)
(Rp)
1. Kompor gas 1 set Rp 300.000,00 Rp 300.000.00
2. Blender 1 set Rp 250.000.00 Rp 250.000.00
3. Pisau 2 buah Rp 15.000.00 Rp 30.000.00
4. Baskom 2 buah Rp 45.000.00 Rp 90.000.00
5. Telenan 1 buah Rp 15.000.00 Rp 15.000.00
6. Wajan 1 buah Rp 45.000.00 Rp 45.000.00
7. Serok 1 buah Rp 10.000.00 Rp 10.000.00
8. Spatula 1 buah Rp 10.000.00 Rp 10.000.00
SUB TOTAL Rp 750.000.00
2. Bahan Habis Pakai

No Keterangan Satuan Harga Satuan Nilai (Rp)


(Rp)
1. Plastik es 1 Rp 5000.00 Rp 5.000.00
2. Stiker kemasan 1 bindel Rp 5.000.00 Rp 5.000.00
3. Box sterofom 1 Rp 20.000,00 Rp 20.000,00
4. Tabung gas 3kg 1 Rp 125.000,00 Rp 125.000,00
5. Bahan baku 1 Rp 60.000.00 Rp 60,000.00
6. Minyak goreng 1 Rp 15.000.00 Rp 15,000.00
7. Tabung Gas kecil 1 buah Rp 20.000.00 Rp 20,000.00
SUB TOTAL Rp 250,000.00

Total Keseluruhan (Rp) Rp 1.000.000,00

Anda mungkin juga menyukai