Anda di halaman 1dari 19

Jilid 1

Singkat

Tim Ma'had MPD


Ma'had MPD
Daftar Isi
1. Niat 2
2. Shalawat 2
3. Larangan Berdusta Atas Nama Nabi 3
4. Larangan Membenci Sunnah Nabi 3
5. Cinta Nabi 4
6. Bahaya Kesyirikan 4
7. Cabang Iman 5
8. Rahmat Allah Mendahului Murka-Nya 5
9. Rasa Cemburu Allah 6
10. Mencintai Saudaranya Sebagaiama Mencintai Diri Sendiri 6
11. Belajar dan Mengajarkan Al Qur'an 7
12. Dimuliakan dan Dihinakan oleh Al Qur'an 7
13. Larangan Menyerang dan Menipu 8
14. Faedah Dua Ayat Terakhir Al Baqarah 8
15. Perintah Untuk Menyayangi 9
16. Larangan Mencela dan Membunuh Seorang Muslim 9
17. Perintah Mempermudah dan Menggembirakan Orang Lain 10
18. Faedah Menghafal 10 Ayat Pertama Surat Al Kahfi 10
19. Orang yang Allah Kehendaki Kebaikan 11
20. Faedah Menuntut Ilmu 11
21. Khamr 12
22. Tiga Dosa Besar yang Paling Besar 12
23. Meninggal Dalam Keadaan Berbuat Syirik 13
24. Meninggal Tanpa Berbuat Syirik 13
25. Larangan Melaknat Seorang Muslim 14
26. Meninggalkan Shalat adalah Tanda Kekufuran 14
27. Bahaya Meninggalkan Shalat Ashar 15
28. Larangan Membunuh, Mengambil Harta, dan
Merendahkan Seorang Muslim 15
29. Akibat Buruk Kezhaliman 16
30. Bahaya Berbuat Zhalim 16

1
1
Niat

Semua perbuatan tergantung niatnya, dan (balasan)


bagi tiap-tiap orang (tergantung) apa yang
diniatkan”
[HR. Bukhari & Muslim]

2
Shalawat

"Barangsiapa bershalawat kepadaku sekali, maka Allah


akan bershalawat kepadanya sepuluh kali”
[HR. Muslim]

2
3
Larangan Berdusta Atas Nama Nabi

"Barangsiapa berdusta atas namaku maka hendaklah dia


menempati tempat duduknya dari neraka."
[HR. Bukhari & Muslim]

4
Larangan Membenci Sunnah Nabi

"Barangsiapa yang benci sunnahku, maka bukanlah dari


golonganku."
[HR. Bukhari & Muslim]

3
5
Cinta Nabi

Tidaklah beriman seorang dari kalian hingga aku lebih dicintainya


daripada orang tuanya, anaknya dan dari manusia seluruhnya"
[HR Bukhari & Muslim]

6
Bahaya Kesyirikan

"Allah Tabaraka wa Ta'ala berfirman: 'Aku adalah sekutu yang


paling tidak memerlukan sekutu, barangsiapa melakukan suatu
amalan dengan menyekutukanKu dengan selainKu, Aku
meninggalkannya dan sekutunya'."
[HR Muslim]

4
7
Cabang Iman

"Iman memiliki enam puluh cabang lebih. Dan


malu adalah salah satu cabang dari iman.”
[HR. Bukhari & Muslim]

8
Rahmat Allah Mendahului Murka-Nya

"Allah ‘azza wa jalla berfirman : ‘Sesungguhnya rahmat-


Ku telah mendahului murka-Ku’."
[HR Bukhari & Muslim]

5
9
Rasa Cemburu Allah

"Sesungguhnya Allah itu cemburu. Dan kecemburuan


Allah datang, bilamana seorang mukmin melakukan hal
yang diharamkan Allah."
[HR Bukhari & Muslim]

10
Mencintai Saudaranya Sebagaimana
Mencintai Diri Sendiri

"Tidaklah beriman seseorang dari kalian sehingga dia mencintai


untuk saudaranya sebagaimana dia mencintai untuk dirinya sendiri".
[HR Bukhari & Muslim]

6
11
Belajar dan Mengajarkan Al Qur'an

"Orang yang paling baik di antara kalian adalah seorang yang


belajar Al Qur`an dan mengajarkannya."
[HR Bukhari]

12
Dimuliakan dan Dihinakan oleh Al Qur'an

"Sesungguhnya Allah akan memuliakan suatu kaum dengan kitab


ini (Al Qur`an) dan menghinakan yang lain."
[HR Muslim]

7
13
Larangan Menyerang dan Menipu

"Barangsiapa membawa pedang untuk menyerang kami, maka


dia bukan dari golongan kami. Dan barangsiapa menipu kami,
maka dia bukan golongan kami."
[HR Muslim]

14
Faedah Dua Ayat Terakhir Al Baqarah

"Barangsiapa yang membaca dua ayat ini, yakni dari akhir


surat Al Baqarah di suatu malam, maka keduanya akan
menjaganya dari bencana."
[HR Bukhari & Muslim]

8
15
Perintah Untuk Menyayangi

"Siapa yang tidak penyayang, tidak akan disayangi."


[HR Bukhari & Muslim]

16
Larangan Mencela dan Membunuh
Seorang Muslim

"Mencela seorang muslim adalah kefasikan, dan


membunuhnya adalah kekufuran."
[HR Bukhari & Muslim]

9
17
Perintah Mempermudah dan
Meggembirakan Orang Lain

"Berikanlah kemudahan dan jangan mempersukarkan. Berilah


kegembiraan dan jangan menyebabkan orang lari."
[HR Bukhari & Muslim]

18
Faedah Menghafal 10 Ayat Pertama
Surat Al Kahfi

"Siapa yang menghafal sepuluh ayat dari awal surat Al Kahfi,


maka ia akan terpelihara dari (kejahatan) Dajjall."
[HR Muslim]

10
19
Orang yang Allah Kehendaki Kebaikan

"Barangsiapa yang Allah kehendaki baik pada dirinya maka Allah


akan pahamkan orang itu dalam urusan agama."
[HR. Bukhari & Muslim]

20
Faedah Menuntut Ilmu

"Barangsiapa menempuh jalan untuk mencari ilmu, maka


Allah akan memudahkan jalan ke surga baginya."
[HR. Muslim]

11
21
Khamr

"Semua yang memabukkan adalah khamr, dan semua yang


memabukkan hukumnya haram."
[HR Bukhari & Muslim]

22
Tiga Dosa Besar yang Paling Besar

"Dosa besar yang paling besar : Menyekutukan kepada Allah,


berani kepada kedua orangtua, dan bersaksi secara palsu."
[HR. Bukhari & Muslim]

12
23
Meninggal dalam Keadaan Berbuat Syirik

"Barang siapa yang mati, sedangkan dia menyeru selain Allah


sebagai tandingannya maka dia masuk neraka."
[HR. Bukhari]

24
Meninggal Tanpa Berbuat Syirik

"Barangsiapa yang mati dengan tidak menyekutukan Allah


dengan sesuatu pun, niscaya dia akan masuk surga"
[HR. Muslim]

13
25
Larangan Melaknat Seorang Muslim

"Melaknat seorang mukmin adalah seperti membunuhnya."


[HR Bukhari & Muslim]

26
Meninggalkan Shalat adalah
Tanda Kekufuran

"Sungguh, jarak antara seorang laki-laki dengan kesyirikan


dan kekufuran adalah meninggalkan shalat."
[HR. Muslim]

14
27
Bahaya Meninggalkan Shalat Ashar

"Barangsiapa meninggalkan shalat 'Ashar, sungguh telah


hapuslah amalnya."
[HR Bukhari]

28
Larangan Membunuh, Mengambil Harta,
dan Merendahkan Seorang Muslim

"Seorang muslim yang satu dengan yang Iainnya haram


darahnya, hartanya, dan kehormatannya"
[HR Muslim]

15
29
Akibat Buruk Kezhaliman

"Kezhaliman adalah mendatangkan kegelapan hari kiamat"


[HR Bukhari & Muslim]

30
Bahaya Berbuat Zhalim

"Siapa yang pernah berbuat aniaya sejengkal saja (dalam


perkara tanah) maka nanti dia akan dibebani (dikalungkan
pada lehernya) tanah dari tujuh petala bumi."
[HR Bukhari & Muslim]

16

Anda mungkin juga menyukai