Anda di halaman 1dari 4

LEMBAR KERJA PRAKTIKUM FTS-CSP

PERCOBAAN VII
PEMBUATAN DAN EVALUASI SEDIAAN SUPPOSITORIA

I. PEMBUATAN SUPPOSITORIA

FUNGSI MASING-MASING BAHAN


NAMA BAHAN FUNGSI

a) BERIKAN PENJELASAN FAKTOR APA SAJA YANG HARUS


DIPERHATIKAN PADA SAAT MENGGUNAKAN THEOBROMA OIL
SEBAGAI BASIS SUPPOSITORIA !

b) TULISKAN LANGKAH KERJA PEMBUATAN SUPPOSITORIA PADA


VIDEO TERSEBUT !

II. EVALUASI SEDIAAN SUPPOSITORIA


Jelaskan langkah kerja evaluasi sediaan suppositoria berikut :

a) Uji Keseragaman Bobot


Persyaratan Keseragaman bobot suppositoria :

Perhatikan data hasil percobaan keseragaman bobot :


NO BERAT
SUPPOSITORIA
1 2,89
2 2,91
3 2,88
4 2,89
5 3,0
6 2,88
7 2,90
8 2,93
9 2,78
10 2,80
11 2,89
12 2,90
13 3,01
14 2,90
15 2,88
16 2,98
17 2,96
18 2,99
19 2,98
20 2,98
Apakah suppositoria tersebut memenuhi persyaratan keseragaman bobot??
Tunjukkan dengan perhitungan !

b) Uji Waktu Hancur

Persyaratan uji Waktu Hancur Suppositoria :

Perhatikan data hasil percobaan uji waktu hancur :


NO WAKTU YANG DIBUTUHKAN SUPPOSITORIA UNTUK
MELARUT
1 28 MENIT
2 30 MENIT
3 29 MENIT
4 28 MENIT
5 30 MENIT
Rata-Rata

C) Melting Point (Suhu Leleh)

Perhatikan data hasil percobaan melting point suppositoria berikut :


No/replikas
Melting Point (0C)
i
1 35
2 36
3 37
4 36
Rata-Rata

D) Uji Kekerasan SUppositoria

Persyaratan Uji Kekerasan SUppositoria

Perhatikan data hasil percobaan uji kekerasan


No/replikas Hasil uji Kekerasan
i (gram)
1 1800
2 1600
3 1789
4 2000
Rata-Rata

E) Softening Time Suppositoria


Persyaratan Softening Time :

Perhatikan data hasil percobaan Softening Time suppositoria berikut :


No/replikas Hasil Softening Time
i (menit)
1 5
2 10
3 8
4 7
Rata-Rata

KESIMPULAN :

Anda mungkin juga menyukai