Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH PROVINSI MALUKU UTARA

RSUD Dr. H. CHASAN BOESOIRIE


Jl. Cempaka Kel. Tanah Tinggi Telp. 0921- 3121281, 312177 Kode Pos 97715
TERNATE

KEPUTUSAN DIREKTUR RSUD Dr. H. CHASAN BOESOIRIE TERNATE


NOMOR : 445 / G.08 / KPTS / RSUD / 2020

TENTANG

PEMBENTUKAN TIM MEDIS KESEHATAN


BERKAITAN DENGAN PELAYANAN KHUSUS DILUAR RUMAH SAKIT
RSUD Dr. H.CHASAN BOESOIRIE TERNATE

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH Dr. H. CHASAN BOESOIRIE TERNATE

Menimbang : a. bahwa dalam rangka menjamin keselamatan pasien pada


pelaksanaan kegiatan-kegiatan diluar rumah sakit;
b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf
a, maka perlu ditetapkan dengan Keputusan Direktur RSUD
Dr.H.Chasan Boesoirie Ternate.

Mengingat : 1. Undang – Undang Nomor 29 Tahun 2004 Tentang Praktik Kedokteran;


Undang - Undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan;
2. Undang - Undang Nomor 36 tahun 2014 Tentang Tenaga Kesehatan;
3. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
129/MENKES/SK/II/2008 Tentang Standar Pelayanan Rumah Sakit;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
1691/MENKES/PER/VIII/2011 Tentang Keselamatan Pasien Rumah
Sakit;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 17 Tahun 2013 Tentang
Perubahan atas Peraturan Menteri Kesehatan Nomor
HK.02.02/Menkes/148/I/2010 Tentang Izin dan Penyelenggaraan
Praktik Perawat;
6. Keputusan Gubernur Maluku Utara Nomor : 190.1/KPTS/MU/2017
Tentang Penetapan Penerapan Pola Pengelolaan Keuangan Badan
Layanan Umum Daerah Dengan Status BLUD Penuh Pada RSUD
Dr.H.Chasan Boesoirie;
MEMUTUSKAN
MENETAPKAN

KESATU : Membentuk Tim Medis Kesehatan Berkaitan dengan Pelayanan Khusus


diluar Rumah Sakit RSUD Dr.H.Chasan Boesoirie Ternate..
KEDUA : Mengangkat dan menetapkan mereka yang namanya tersebut dalam
lampiran keputusan ini sebagai Tim Medis Kesehatan Berkaitan dengan
Pelayanan Khusus diluar Rumah Sakit.

KETIGA : Uraian Tugas Tim Medis Kesehatan, adalah sebagai berikut :


a) Pastikan keadaan penderita yang gawat darurat atau telah
mendapat tindakan pelayanan kesehatan benar-benar stabil;
b) Memberikan pelayanan kesehatan sesuai SOP yang berlaku;
c) Pasien yang gawat darurat dan pasien yang telah mendapat
tindakan pelayanan kesehatan ke ruang rawat atau ke fasilitas
kesehatan tingkat lanjut lainnya;

KEEMPAT : Segala biaya yang timbul akibat dikeluarkannya keputusan ini


dibebankan pada anggaran dan pendapatan PPK-BLUD RSUD Dr. H.
Chasan Boesoirie Ternate atas petunjuk dan kebijakan Direktur.

KELIMA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya, dan apabila di


kemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam penetapan ini akan
diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Ternate
Pada tanggal : 02 Januari 2020

Direktur,
RSUD Dr.H.Chasan Boesoirie

Dr. Syamsul Bahri MS Hi Idris,Sp.OG,SH,M.MKes


NIP. 19650210 199603 1 003

Tembusan disampaikan kepada Yth. :


1. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Maluku Utara di Sofifi;
2. Wakil Direktur Umum dan Keuangan;
3. Wakil Direktur Pelayanan;
4. Arsip.

Lampiran : KEPUTUSAN DIREKTUR TENTANG PEMBENTUKAN TIM MEDIS


KESEHATAN RSUD Dr. H. CHASAN BOESOIRIE TERNATE
Nomor : 445 / G.08 / KPTS / RSUD / 2020
Tanggal : 02 Januari 2020

TIM MEDIS KESEHATAN


RSUD Dr. H. CHASAN BOESOIRIE

1) Dr. Muhammad Saiful Madjid


2) Dahrun Marcus, AMK,Ans
3) Ferry Adref, S.Kep,Ns,M.Kep
4) Irfan Hi A Rahman, S.Kep,Ns
5) Kasman Muhammad, AMK
6) Ifan Washab, AMK
7) Baitullah Dabi-Dabi, Amd.Kep
8) Septian Ambar, Amd.Kep
9) Yuyun Yuniarti
10) Sri Gayati Makaminang, S.Kep,Ns

Ditetapkan di : Ternate
Pada tanggal : 02 Januari 2020

Direktur,
RSUD Dr.H.Chasan Boesoirie

Dr. Syamsul Bahri MS Hi Idris,Sp.OG,SH,M.Mkes


NIP. 19650210 199603 1 003

Anda mungkin juga menyukai